Anda di halaman 1dari 11

Sesi 2

Mata kuliah
Tugas akhir program
(TAP)

Kelompok 1
Meet My Team!
856763086

Santia Rizky irdiani


Kasus Pembelajaran

Bu tiak mengajar di kelas 6 SD Bina bangsa. Suatu pagi, Bu tiak masuk kelas dengan membawa sebuah
globe. Perhatian anak-anak tertuju kepada globe tersebut, namun Bu tiak hanya meletakkan globe itu di
depan kelas. Setelah mengucapkan salam dan menanyakan siapa yang tidak hadir, Bu tiak menyampaikan
bahwa hari ini, dalam pelajaran IPA akan dibahas tata surya dengan topik terjadinya siang dan malam. Bu
tiak juga menyampaikan bahwa setelah pelajaran usai, anak-anak diharapkan dapat menjelaskan tentang
terjadinya siang dan malam. Tanpa memberi kesempatan bertanya, Bu tiak melanjutkan pertanyaan.
Sambil berdiri di depan kelas, Bu tiak menjelaskan terjadinya siang dan malam. Anak-anak melihat ke Bu
tiak dengan muka penuh tanda tanya. Dengan lancar Bu tiak menjelaskan bahwa siang dan matam terjadi
karena bumi berputar pada porosnya sendiri. Anak-anak kelihatan mulai bosan, mereka seperti masih
menunggu Bu tiak menggunakan globe yang dipajang di depan kelas, namun sampai penjelasan berakhir,
globe itu tidak pemah disentuh. Setelah penjelasan selesai, Bu tiak memberi kesempatan kepada anak-anak
untuk bertanya. Namun, tidak ada yang bertanya. Bu tiak kemudian meminta anak-anak mengeluarkan
buku latihan, dan mengerjakan soal yang terdiri dari 10 pertanyaan yang ditulis di papan tulis. Ketika
anak-anak bekerja, Bu tiak keluar kelas. Anak-anak kelihatan bingung karena tidak mengerti bagaimana
harus menjawab soal tersebut. Mereka akhimya membuka buku IPA dan mencoba mencari jawabannya di
sana. Namun, banyak anak yang malas membaca sehingga mereka sama sekali tidak menjawab. Ketika Bu
tiak masuk kelas dan bertanya apakah anak-anak sudah selesai mengerjakan soal tersebut, ia menjadi
marah karena temyata hanya 5 orang dari 30 orang anak yang selesai mengerjakan soal tersebut. Anak
yang lima orang tersebut hanya menyalin dari buku IPA, tanpa meyakini apakah jawabannya benar atau
salah, sedangkan anak-anak yang lain mengatakan tidak bisa menjawab pertanyaan tersebut karena tidak
mengerti. Bu tiak terdiam, ia sangat marah dan kecewa, tetapi mencoba menahan amarahnya. Ia meminta
anak-anak beristirahat Bu tiak tinggal sendiri di dalam kelas. Ia mencoba mengingat apa yang terjadi di
kelasnya.
Identifikasi Kasus

Kasus tersebut adalah kasus Pembelajaran bu tiak bersama siswa


Kelas 6 dengan mata pelajaran IPA materi “Tata surya”

1. Perhatian anak-anak tertuju pada globe yang dibawa oleh bu tiak


2. Bu tiak dengan lancar menjelaskan bahwa siang dan matam terjadi karena
bumi berputar pada porosnya sendiri
Bagaimana prosesnya
3. Anak-anak kelihatan mulai bosan, mereka seperti masih menunggu bu tiak
menggunakan globe yang dipajang di depan kelas, namun sampai
penjelasan berakhir, globe itu tidak pemah disentuh
4. Bu tiak keluar kelas, Anak-anak kelihatan bingung karena tidak mengerti
bagaimana harus menjawab soal tersebut
5. Bu tiak menjadi marah karena temyata hanya 5 orang dari 30 orang anak
yang selesai mengerjakan soal tersebut
1. Mengapa Bu Tiak tidak menjelaskan media
pembelajaran yang dibawanya?
2. Mengapa Bu Tiak hanya menggunakan metode
ceramah saja saat menjelaskan pembelajaran?
3. Mengapa Bu Tiak tidak memanfaatkan media
Perumusan Masalah pembelajaran yang dibawanya?
4. Mengapa Bu Tiak meninggalkan ruang kelas
begitu saja?
5. Bu Tiak marah karena hanya 5 orang dari 30
siswa saja yang mengerjakan soal yang telah
dikerjakan
Analisis Penyebab Masalah

1. Bu Tiak tidak menjelaskan tentang media pembelajaran yang dibawanya serta tidak memberi tahu siswa
cara penggunaan media pembelajaran tersebut .
2. Bu Tiak Dengan lancar menjelaskan bahwa siang dan matam terjadi karena bumi berputar pada
porosnya sendiri. Dari pernyataan tersebut dapat diketahui bahwa Bu Tiak hanya menggunakan metode
ceramah saja dalam menyampaikan materi pembelajaran
3. Media pembelajaran sangatlah penting dalam kegiatan pembelajaran dikelas, sebab dengan media
pembelajaran yang disampaikan akan mudah diterima oleh siswa. Namun, pada kasus permasalahan
diatas Bu Tiak tidak memanfaatkan media pembelajaran dengan baik .
4. Bu Tiak begitu saja meninggalkan ruang kelas, tanpa memperhatikan keadaan siswanya Karena proses
pembelajaran yang diberikan tidak sesuai yang telah dituliskan pada Rencana Pelaksanaan
Pembelajaran (RPP), akhirnya siswa 100% tidak dapat menyelesaikan tugas dengan baik, dan marah
tentu tidak akan pernah menyelesaikan permasalahan
Mengembangkan Alternatif Pemecahan Masalah

1. Seharusnya hal pertama yang dilakukan oleh Bu Tiak ketika selesai memulai kegiatan awal
pembelajaran adalah menjelaskan tata cara penggunaan media yang dibawanya, lalu menjelasakan
cara memanfaatkannya. Sehingga dengan begitu siswa lebih mengenal dan mampu menggunakan
media pembelajaran tersebut dilain waktu.
2. Seharusnya Bu Tiak tidak hanya menggunakan satu metode saja di dalam menyampaikan
pembelajaran, tetapi bisa juga menggabungkan beberapa metode seperti, metode pengamatan
dengan meminta setiap siswa atau sekelompok siswa untuk mengamati media yang telah dibawa
tersebut setelah penjelasan yang dilakukanoleh Bu Tiak selesai. Dan dengan adanya perpaduan
metode pembelajaran yang diberikan saat menyampaikan materi pembelajaran, maka akan dapat
memberikan semangat belajar serta motivasi kepada siswa dan yang terpenting dengan adanya
perpaduan metode pembelajaran maka rasa bosan atau jenuh siswa yang ada dikelas tersebut
dapat teratasi.
3. Seharusnya Bu Tiak benar-benar memanfaatkan media pembelajaran yang telah dibawanya
kedalam kelas tersebut dengan sebaik-baiknya, tidak hanya sebatas diletakkan didepan kelas saja.
Ketika media pembelajaran dimanfaatkan dengan baik tentu nantinya akan terlihat keaktifan siswa
pada saat pembelajaran dikelas berlangsung.
4. Seharusnya Bu Tiak tidak meninggalkan ruang kelas apabila tidak
ada keperluan yang mendesak, sebagai seorang guru kita harus
selalu berada dan mendampingi siswa di dalam kelas terlebih pada Tindakan yang bisa dilakukan oleh
saat jam pembelajaran masih berlangsung. Selain itu adanya kita bu tiak adalah :
didalam kelas dapat membantu siswa dalam memahami tugas yang 1. Memberikan remedial kepada
diberikan, mungkin saja ada kalimat yang sulit untuk siswa pahami siswa yang gagal
dan harus tanyakan kepada guru yang bersangkutan. Maka dari itu, menyelesaikan tugas.
kehadiran seorang guru hingga proses pembelajaran selesai akan 2. Memperbaiki proses
menjadi nilai positif tentunya didalam suatu pembelajaran dikelas. pembelajaran dengan metode
lain.
5. Hanya 5 orang dari 30 siswa yang ada didalam yang berhasil 3. Menggunakan alat bantu
menyelesaikan tugasnya, meskipun tidak diketahui apakah jawaban beruppa media pembelajaran
yang diberikan benar atau tidak. Seharusnya hal ini menjadi dalam menyampaikan materi.
masukan untuk Pak Sartono agar dapat memperbaiki proses 4. Meminta kepada siswa pada
pembelajaran dengan lebih baik lagi sesuai dengan Rencana bagian mana dalam materi
Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) yang telah dibuatnya, selain itu tersebut yang bisa di pahami
hasil yang diperoleh siswa menjadi masukan untuk Pak Sartono apa dengan baik, lalu bisa kembali
yang harus diperbaiki dan apa yang harus dipersiapkan dengan di berikan penjelasan oleh
lebih matang lagi agar tujuan dari pembelajaran dapat tercapai. Dan gurunya
perlu diingat bahwa marah tidak akan pernah dapat menyelsaikan
suatu permasalahan dengan baik.]
Memilih satu alternatif yang di anggap paling efektif

Adapun alternatif yang akan digunakan untuk memecahkan permasalahan terhadap


ilustrasi pembelajaran yang Pak Sartono lakukan di Kelas 6 SD pada pelajaran IPA
tentang tata surya, yaitu dengan:
 
Memperbaiki proses pembelajaran yang dilakukan serta memperbaiki Rencana
Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) yang telah dibuat dengan mempertimbangkan
beberapa faktor, seperti keaktifan siswa, tujuan yang
Menyusun dan Menuliskan Jawaban dari
masalah/kasus

1) Hal utama yang harus bu tiak lakukan adalah merancang kembali RPPH sebelum menyampaikan materi
pembelajaran dikelas
 
2) Menambahkan kegiatan yang harus dilakukan, seperti:
Pada kegiatan awal bisa ditambah dengan melakukan refleksi sebelum memulai pembelajaran dengan cara
bernyanyi untuk menciptakan suasana kelas yang menyenangkan
Pada kegiatan inti bisa ditambah dengan menggunakan metode pembelajaran yang beragam seperti tanya-jawab,
pengamatan dan juga permainan. Berikan kesempatan kepada siswa untuk menanyakan materi yang masih belum
bisa dimengerti, kemudian berikan penjelasan kembali dengan contoh yang lebih sederhana dan mudah untuk
dipahami
Pada kegiatan akhir bisa dilakukan dengan memberikan kesimpulan terhadap pembelajaran yang telah
disampaikan, kemudian melakukan umpan balik kepada siswa untuk mengetahui sejauh mana pemahan siswa
terhadap materi pembelajaran yang baru saja dipelajari, barulah kemudian memberikan evaluasi pembelajaran
kepada siswa

3) Dengan adanya media pembelajaran disetiap pembelajaran diharapkan:


Siswa lebih antusias dan termotivasi lagi dalam mengikuti pembelajaran dikelas
Siswa bisa lebih berperan aktif di dalam kegiatan pembelajaran di kelas
Media pembelajaran dapat membantu mempermudah dalam penyampaian materi pembelajaran dikelas
TERIMAKA
SIH

Anda mungkin juga menyukai