Anda di halaman 1dari 6

RUTIN 5

PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK

KELOMPOK 6
-SARTIKA
-SASTI PERMATA
-RIZQI DARMAWAN HURA
-SENDARI

PRODI:PENDIDIKAN BISNIS A
FAKULTAS EKONOMI
UNIVERSITAS NEGERI MEDAN
2022
1. PENGERTIAN
PERKEMBANGAN EMOSI
Perkembangan sosial emosional adalah proses belajar anak
dalam menyesuaikan diri untuk memahami keadaan serta
perasaan ketika berinteraksi dengan orang-orang di
lingkungannya yang diperoleh dengan cara mendengar,
mengamati dan meniru hal-hal yang dilihatnya.
2.BENTUK BENTUK PERKEMBANGAN
EMOSI

 Emosi Marah
 Emosi Jijik
 Emosi Takut. Menurut psikolog Paul Ekman, takut
merupakan emosi yang paling tidak menyenangkan
 Emosi Bahagia. Bahagia atau senang adalah emosi yang
paling dicari oleh semua orang.
 Emosi Sedih
3.HUBUNGAN EMOSI
DENGAN TINGKAH LAKU
Hubungan antara emosi dan tingkah laku pengaruh
emosi terhadap tingkah lakuRasa takut atau marah
dapat menyebabkan seseorang gemetar. Dalam
ketakutan mulut menjadi kering, cepatnya jantung
berdetak/berdenyut, derasnya aliran darah/tekanan
darah, sistem pencernaan mungkin berubah selama
pemunculan emosi. Cairan pencernakan/getah
lambung terpengaruh oleh gangguan emosi.
 Gak mudah meledak emosinya dihadapan
orang lain
 Bisa menghormati segala bentuk perbedaan
pendapat
4.CIRI CIRI  Gak mudah terganggu pada komentar negatif
PERKEMBAN yang diarahkan padamu
GAN EMOSI  Menerima keadaan diri sendiri
 Tidak suka mengeluh
 Berpikir sebelum bertindak.
5.FAKTOR YANG
MEMPENGARUHI
• Jenis kelamin
• Perubahan fisik, misal pada saat masa pube
• Perubahan hubungan keluarga, terutama kedua orang tua
• Perubahan hubungan dengan teman
• Perubahan hubungan dengan lingkungan sekitar
• Perkembangan Usia
• Sifat tempramen

Anda mungkin juga menyukai