Anda di halaman 1dari 33

Sejarah investigasi di Amerika

Pengertian ..investigative reporting


• Teknik pencari dan melaporkan sebuah berita
dengan cara pengusutan.
• Laporan mendalam.
• Mengabdi kepada kepentingan umum.
Investigasi-dept
• Pencarian kelengkapan dan keterangan yang
memberikan keluasan perspektif khalayak
ketika mengenali berbagai macam kasus,
skandal, kejahatan (khususnya politik)…..hasil
akhirnya secaman penarikan kesimpulan
(hipotesis) yang menyatakan siapa yang
terlibat dan bertanggung jawab, dengan
rangkaian bukti-bukti faktanya.
1. 1690. Benyamin Haris….kegiatan peliputan
dilakukan untuk menentang pemerintah
Inggris. Format yang diusung bernama
JURNALISME CRUSADING ( perjuangan atau
jihad)
2. 1721. Bentuk jurnalisme SPIRIT crusading
lebih formal.
3. 1890. Istilah INVESTIGASI sendiri baru
muncul oleh Nellie Bly. Gaya jurnalistik
mengangkat kisah masyarakat kelas bawah.
Pelaporan material jurnalistik secara serial.
4. 1900an Peliputan dengan format Muckracking atau
Pendedahan. Era Jurnalisme Investigasi dalam bentukan medium
perlawanan terhadap kebijakan penguasa.
5. Presiden Roosevelt yang memberi nama Muckrakers kepada
para reporter yang sibuk menyoroti kesalahan, kotoran (muck)
para pejabat pemerintah.

6. 1902 jurnalisme investigasi menjadi sebuah gerakan jurnalisme


investigasi pada kekuatan reformasi sosial.

7. 1906 Era kejayaan kegiatan jurnalisme investigasi. Kegiatan


investigasi menguntungkan sirkulasi penerbitan.

8. 1906 Beberapa wartawan investigasi kemudian mengembangkan


gaya pelaporan jurnalsime investigasi untuk menulisan novel.
Sejarah Jurnalisme Investigasi di Indonesia

• 1990. di awali oleh tempo dengan membuka


rubrik dengan nama investigasi
• 1997. Bondan Winarno melakukan investigasi
skandal emas Busang di Kalimantan.
• 1998. Investigasi mengenai kasus
pemerkosaan etnis tionghoa.
TUGAS : pertama
Cari kembali SEJARAH perkembangan jurnalisme investigasi :
1. Indonesia : oki, reza, pathan, riki, pegi
2. Malaysia, irvan, indrajid, afif, mega faiza, lita
3. Inggris : wina, tania, nurmala,puji, debora, ika
4. Jerman : sandi, herdi, alana, nurul, lisa
5. Belanda: saedatul, jihan, syarah, annisa, dwi, ramadita
6. Prancis:sarah, elvin, rosa, cantika, annisa dp
7. Rusia : albi, luzman, mario, ivan, risvan
8. bare, farhan
Ciri Jurnalisme Investigasi
JIKA ANJING MENGIGIT MANUSIA ITU
NAMANYA BERITA
• THERE IS SOMETHING WRONG

• THERE IS SOMEONE WHO DOING WRONG


• Perumusan berita disusun dalam kerangka
news value, yang terdiri dari nilai human
interest, konflik, proksimitas, prominen atau
konsekuensi.
• Pelaporan mementingkan jawaban
MENGAPA ?
Syarat isu Pelaporan investigasi
( Hugo De Burgh)
• Hal-hal yang memalukan, biasanya terkait dengan hal
pelanggaran moral dan ilegal.
• Penyalahgunaan kekuasaan.
• Dasar faktual dari hal-hal faktual yang tengah menjadi
pembicaraan publik.
• Keadilan
• Korupsi
• Menipulasi laporan keuangan
• Bagaimana hukum dilanggar
• Perbedaan antara profesi dan praktisi
• Hal-hal yang sengaja disembunyikan
TUGAS : kedua
• Buat satu kelompok lima orang
• Cari laporan atau berita investigasi yang
pernah di muat di majalah, surat kabar,
televisi, media digital.
• Setiap kelompok dua laporan atau berita
investigasi
CIRI JURANLISME INVESTIGASI
PART 2
Terminologi :
Investigative Journalism
• Jurnalis tidak mau terjebak dengan adonan
pemberitaan entertainment.
• Liputan beritanya bukan lagi berdasarkan
agenda pemberitaan harian yang sudah
terjadwal di ruang redaksi.
Tujuan Peliputan
• Meberikan pengetahuan kepada masyarakat
adanya pihak-pihak yang telah berbohong dan
menutup-tutupi kebenaran.
• Kegiatan wartawan investigasi dimotivasi oleh
hasrat untuk mengoreksi keadilan,
menunjukkan adanya kesalahan.
FUNGSI JURNALISME
INVESTIGASI
THE MORAL COMPONENT

( Mencher)
The desire to correct an injustice, to right a
wrong and persuade the public to alter the
situasion.
FUNCTION INVESTIGATION JOURNALISM

1. TO DESCRIBE
2. TO EXPLAIN
3. TO PERSUADE
MATERI KE 3
DEVELOP DANGEROUS PROJECTS FACT

DON’T ASK TOO MANY QUESTION.


IT CAN BE DANGEROUS.
Para wartawan berhadapan dengan kesengajaan
pihak-pihak yang tidak mau urusannya diselidiki,
dinilai dan dilaporkan kepada masyarakat.
TANTANGAN
• Mengembangkan bukti berupa dokumen dan
diinterpretasi
• Membuktikan konklusi
• Melaporkan secara jelas dan simple
• Meminimalisir melakukan kesalahan dalam
pemberitaan.
• Judgement yang diterbitkan berdasarkan pada
fakta dan data.
AN HIDE AREA

BETWEEN PAPER TRAILS AND PEOPLE TRAILS


D o ku m e ntatif
Penelus u ra n

• Pekerjaan menelusuri berbagai materi yang


bersifat dokumentatif. (koran, majalah,
newsletter, siaran radio, buku-buku referensi,
desertasi, buku, database, internet dll )
• Riset merupakan pekerjaan lanjutan
e r/ pe op le t ra i ls
ran n a ra s u m b
Penelusu

• Kegiatan yang pencarian wawancara dengan


para narasumber.
• Penelusuran narasumber yang berwenang,
kredibel, untuk memperkuat pembuktian fakta
yang yang akan dilaporkan.
FINDING THE PEOPLE
(David Spark)
INVESTIGATIVE REPORTING
Materi ke 4
e rtia n
peng
• Reportase investigasi memang merupakan
sebuah kegiatan peliputan mencari,
menemukan dan menyampaikan fakta-fakta
adanya pelanggaran, kesalahan atau kejahatan
yang merugikan kepentingan orang banyak.
GOOD Investigative repoter
1. Want to know
2. Able to find out
3. Able to understand
4. Able to tell the public
5. Want action
6. Care about people
GOING UNDERCOVER
Terkadang, manakala reporter mengerjakan
sebuah artikel investigative, mereka melakukan
penyamaran dan tidak mengungkapkan pada
sumber-sumber kisah mereka adalah reporter

Anda mungkin juga menyukai