Anda di halaman 1dari 5

KELOMPO

K6
PENGEMBANGAN KARIR
PT. INDOFOOD
BRYAN TOPAZ AL TABRANY (21415523)
TITAH NURRAHMA (21415502)
FIZCA AMELIA (21415508)
Awal Berdiri PT. Indofood
Saat didirikan pada tahun 1990, nama pertama yang digunakan yaitu PT Panganjaya
Intikusuma. Kemudian, penggantian nama menjadi PT Indofood Sukses Makmur pada
tahun 1994 didasarkan pada keputusan Rapat Umum Luar Biasa Para Pemegang Saham.

Dua tahun sebelumnya, yaitu tahun 1992, telah dibuka beberapa cabang anak
perusahaan. Namun, kemudian anak-anak perusahaan tersebut digabung menjadi satu
pada tahun 1994 dan melahirkan satu perusahaan besar bernama PT Indofood CBP
Sukses Makmur Tbk.
Salah satu produk yang menjadi andalan PT Indofood yaitu mie instan. Untuk
memenuhi kebutuhan pasar di seluruh Indonesia, perusahaan ini tidak hanya membuka
anak cabang tetapi juga pabrik di beberapa daerah seperti Medan, Palembang,
Pekanbaru, Pontianak, Manado, Surabaya dan tentu saja Jakarta.
Pengembangan Karir SDM pada
perusahaan PT. Indofood Tbk
Mengetahui kebutuhan karyawan,sebagai cara mengoptimalkan
kegiatan operasional perusahaan.
1. Mengadakan training untuk karyawan,dimana setiap bulan atau
dalam kurun waktu tertentu.
2. Mengadakan training kepada karyawan baru,untuk cepat
beradaptasi dengan karyawan senior.
3. Memilih karyawan baru melalui jalur seleksi,untuk mengetahui
kualitas dari calon karyawan.
4. Menawarkan jenjang karir dan promosi jabatan,sebagai stimulasi
untuk memicu kemampuan setiap karyawan mengembangkan diri
demi memajukan perusahaan.
5. Menjalin kerjasama dan hubungan yang baik dengan karyawan.
inti dari strategi pengembangan yang di lakukan PT.
Indofood yaitu PT.Indofood adalah memperluas bisnisnya
dengan membuka beberapa unit bisnis baru atau anak
perusahaan di industri yang sama dengan yang sudah ada,
atau di unit bisnis di luar bisnis inti perusahaan, seperti
menerapkan inovasi berkelanjutan, membangun pabrik di
luar negeri dan strategi produk.
THANK YOU
FOR YOUR
ATTENTION

Anda mungkin juga menyukai