Anda di halaman 1dari 37

METODE PENYULUHAN PERTANIAN

MUKHAYYAH,SP

PELATIHAN PENINGKATAN KAPASITAS PENYULUH PERTANIAN


KERJASAMA BBPKH CINAGARA BOGOR – DINAS PERTANIAN KABUPATEN CIREBON
TAHUN 2021
PENGERTIAN
Cara atau teknik penyampaian materi
penyuluhan oleh para penyuluh kepada
para petani beserta keluarganya baik
secara langsung maupun tidak langsung,
agar mereka tahu, mau dan mampu
menerapkan inovasi (teknologi baru).
TUJUAN
Membantu dalam menyampaikan materi
penyuluhan pertanian kepada petani
beserta keluarganya agar materi tersebut
bisa diterima secara efektif oleh petani
dan bisa menimbulkan perubahan-
perubahan perilaku sesuai dengan yang
diinginkan
MENGAPA KITA HARUS MEMILIH METODE
PENYULUHAN PERTANIAN

1. In
dera
kead adalah
aan p
diri s intu ma
eseo su k n
rang ya
yang “stimu
2. D bela lus”
alam jar
men mempe
galam lajar
men i
rupa i suatu p sesuatu
ka n r o
pros oses pen rang ak
es m e r a an
enta p an (a
l dops
i) y a
ng
PENGGOLONGAN METODE PENYULUHAN
PERTANIAN

1. Berdasarkan Teknik Komunikasi


a. Langsung (contohnya demonstrasi,
ceramah, kursus tani, obrolan sore)
b. Tidak Langsung (media cetak (brosur,
majalah, surat kabar, dsb), media
elektronik (radio, televisi, dsb), media
pertunjukan atau sandiwara, pameran dll
PENGGOLONGAN METODE PENYULUHAN
PERTANIAN

2. Berdasarkan Sasaran Yang Ingin Dicapai


a. Pendekatan Perorangan
b. Pendekatan Kelompok
c. Pendekatan Massal
PENGGOLONGAN METODE PENYULUHAN
PERTANIAN

3. Berdasarkan Indera Penerima Anita


Gamadi dlm bukunya “Penyuluhan kepada
Rakyat Tani” bahwa :
a. Penangkapan pesan dari mendengarkan
saja(10%)
b. hasil penangkapan dari melihat (50%),
sedangkan
c. hasil penangkapan dari mengerjakan sendiri
(90%)
PRINSIP-PRINSIP METODE PENYULUHAN
PERTANIAN

1. Pengembangan untuk berfikir kreatif


2. Lokasi kegiatan petani
3. Keterikatan dengan lingkungan sosial
4. Keakraban hubungan dengan petani
5. Terciptanya perubahan
DASAR-DASAR PERTIMBANGAN DALAM
PEMILIHAN METODE PENYULUHAN PERTANIAN

1. Sasaran (tingkat pengetahuan, keterampilan


dan sikap, sosial budaya, jumlah sasaran)
2. Sumberdaya penyuluh (kemampuan
penyuluh, materi penyuluhan, sarana dan
biaya penyuluhan)
3. Keadaan wilayah sasaran (musim, keadaan
usahatani, keadaan lapangan, kebijakan
pemerintah)
PRINSIP-PRINSIP PENYULUHAN
PARTISIPATIF
1. Menolong diri sendiri
2. Partisipasi
3. Kemitrasejajaran
4. Demokrasi
5. Keterbukaan.
6. Desentralisasi.
7. Keswadayaan
8. Akuntabilitas.
9. Menemukan sendiri.
10. Membangun pengetahuan
11. Kerja sama dan Koordinasi
METODE PENYULUHAN
1. Kunjungan (Rumah Dan Usaha Tani)
2. Demonstrasi
3. Kaji Terap
4. Kursus Tani
5. Karya Wisata
6. Temu Usaha
7. Widyawisata
8. Perlombaan
9. Magang
10. Temu Karya
PENGGOLONGAN BERDASARKAN
TEKNIK KOMUNIKASI

LANGSUNG
TIDAK LANGSUNG
( Direct Communication/
( Indirect Communication )
face to face )
PENGGOLONGAN BERDASARKAN
JUMLAH SASARAN
1. Rapat umum
2. Siaran Pedesaan
3. Pemutaran Film Massal
4. Penyebaran brosur, folder, leaflet
5. Pemasangan poster, spanduk
1. Diskusi kelompok
2. Temu karya
3. Demonstrasi
4. Kursus tani Kelompok
5. Temu tugas
6. Hari lapang petani
7. Pemutaran slide
1. Kunjungan rumah
2. Kunjungan usahatani
3. Belajar perorangan Individu
4. Koresponden
5. Telepon
PENGGOLONGAN BERDASARKAN
INDERA PENERIMA

o Penempelan poster, Peasangan


PENGLIHATAN potret, pemutaran film

PENDENGARAN o Radio, Televisi, Pidato, Ceramah

o Demonstrasi Hasil/cara yg dapat


GABUNGAN didengar, dicium,diraba, dirasakan
dan dicoba
HUBUNGAN ANTARA TINGKAT ADOPSI,
PENDEKATAN DAN METODE

1. Rapat umum
SADAR 2. Siaran pedesaan
MASSAL 3. Pemataran film
4. Penyebaran brosur, folder
5. Pemasangan poster, spanduk
MINAT
1. Diskusi kelompok
2. Temu karya
MENILAI KELOMPOK 3. Demonstrasi
4. Kursus tani
5. Hari lapang petani
MENCOBA 6. Pemutaran slide
INDIVIDU 1. Kunjungan rumah
2. Kunjungan usahatani
MENERAPKAN 3. Belajar perorangan
4. Korespondensi
5. Telepom
DASAR PERTIMBANGAN PEMILIHAN METODE
PENYULUHAN PERTANIAN
Pemilihan Metode
Penyuluhan Pertanian

Karakterstik Karaktersitik Karakteristik


Materi
Sasaran Penyuluh Wilayah

Sarana dan Biaya

Kebijaksanaan
Pemerintah

Metode Penyuluhan
Pertanian Tepat Guna
dan Berhasil Guna
LANGKAH-LANGKAH PEMILIHAN METODE
PENYULUHAN PERTANIAN

1. Menghimpun data

2. Menetapkan tahap adopsi

3. Menetapkan alternative adopsi

4. Memantapkan keputusan

5. Menetapkan metode
DATA SASARAN

DATA PENYULUH

KEADAAN DAERAH
1. MENGHIMPUN
DATA
MATERI PENYULUHAN

SARANA DAN BIAYA

KEBIJAKSANAAN
PEMERINTAH
2. MENETAPKAN TAHAPAN ADOPSI

Penetapan tahap adopsi sasaran


dilakukan dg cara menganalisa data
dasar tingkat : pendidikan, pengalaman
dan tingkat penerapan teknologi
sasaran
3. MENETAPKAN ALTERNATIF ADOPSI

NO TAHAP INDIKATOR
o Mendengar penuh perhatian
1 Sadar o Tertarik
o Mengetahui
o Mencari informasi secara aktif
2 Minat o Mengerti
o Menyatakan keinginan
3 Menilai o Menyatakan persetujuan atau menolak
o Menghitung keuntungan
o Mulai melaksanakan
4 Mencoba o Mulai mencoba kecil-kecilan
o Selalu melaksanakan
5 Menerapkan o
Selalu mencari penyempurnaan
4. MENETAPKAN METODE

Penetapan metode penyuluhan pertanian


didasarkan pada alternative metode dan
ditetapkan metode atau kombinasi metode
yang berdaya guna dan berhasil guna tinggi
sesuai dengan karakteristik sasaran,
kemampuan penyuluh, keadaan daerah, jenis
dan sifat materi penyuluhan, tersedianya
sarana dan biaya dan kebijaksanaan
pemerintah.
o Dilakukan apabila satu metode
Pengulanga diulangi pada waktu berikutnya.
n o Misal Kursus tani I diulangi dg Kurus
Tani II dst dengan materi berbeda

Apabila o Dilakukan apabila satu metode diikuti


terpilih dengan metode lain
lebih dari Urutan o Misalnya Kursus Tani diikuti dengan
Karya Wisata, Perlombaan, dan
satu
demonstrasi
metode
Dilakukan jika pelaksanaan satu metode
dicampur dg metode lainnya
Misalnya pada waktu berlangsung
Kombinasi demonstrasi usahatani, sekaligus
dilaksanakan Kursus Tani bagi peserta
demonstrasi dan penyebaran bahan
tulisan/media cetak
PERTANYAAN
MANA METODE
PENYULUHAN YANG TERBAIK ?
CERAMAH
KUNJUNGAN RUMAH DAN LAHAN
TEMU LAPANG
TEMU TEKNIS
TEMU KARYA
TEMU USAHA DAN WIDYAWISATA
STUDI BANDING
DEMONSTRASI DAN KAJI TERAP
KURSUS TANI DAN KARYA WISATA
PERLOMBAAN DAN MAGANG
PAMERAN
BERSAMA KITA BISA
PRAKTEK KELOMPOK
 KELOMPOK I : DEMONSTRASI CARA DENGAN
MATERI MEMILIH MUTU BENIH PADI

 KELOMPOK II : TEMU LAPANG DENGAN MATERI :


PENGELOLAAN TANAMAN TERPADU
(PTT) PADI

 KELOMPOK III : SIARAN PEDESAAN MELALUI RRI,


DENGAN MATERI : PENGENDALIAN
HAMA WBC PADA TANAMAN PADI
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai