Anda di halaman 1dari 29

Merancang BAB I,

BAB II & HIPOTESIS


Penelitian Tindakan
Kelas Berbasis TPACK
Dr. Ririn Dwi Agustin., M.Pd
TPACK
Technological Pedagogical Content Knowledge
Pengetahuan tentang pentingnya integrasi antara
teknologi dan pedagogik dalam pengembangan konten
di dunia pendidikan

Teknologi Pedagogik Konten Pengetahuan

K e t i g a k o m p o n e n ini t i d a k bisa d i l e p a s k a n satu s a m a l a i n , k e h a d i r a n teknologi


d i h a r a p k a n m a m p u berkolaborasi dengan r a n a h pedagogik guru untuk
m e n g h a s i l k a n k o n t e n p e m b e l a j a r a n y a n g efektif b a g i p e s e r t a di di k
Inti dari TPACK dibagi menjadi 3
bidang pengetahuan

Pengetahuan Konten Pengetahuan Teknologi Pengetahuan Pedagogi


Materi pelajaran yang harus di Komputer, internet, video Menggambarkan praktik,
pelajari atau di ajarkan digital, dan teknologi lainnya proses, strategi, prosedur,
maupun metode pembelajaran
dan assessment (penilaian)
Hubungan Antar Komponen TPACK
Content Knowledge (CK) Pedagogy Knowledge (PK)
01 Pengetahuan tentang materi 02 Pengetahuan tentang teori dan
pelajaran yang akan dipelajari praktek mengajar (proses, metode,
atau assesmen)

Technology Knowledge (TK) Pedagogy Content Knowledge


03 Teknologi yang dimanfaatkan 04 (PCK)
Proses pembelajaran terkait materi
untuk mensuport pembelajaran
pembelajaran serta sistem penilaian.
(software, animasi, dll)
Ex: Discovery learning untuk
pembelajaran konsep himpunan
Hubungan Antar Komponen TPACK
Technologi Content Technology Pedagogy
Knowledge (TPK)
05 Knowledge (TCK)
Teknologi dengan materi
06 Perubahan pembelajaran dengan memanfaatkan
pembelajaran. Ex: Youtube untuk teknologi. Ex: Youtube untuk memfasilitasi
belajar konsep SPLDV inkuiri terbimbing dalam diskusi SPLDV

07 Technology Pedagogy Content Knowledge (TPACK)


Kombinasi antar komponen yakni materi pelajaran, pedagogi dan
teknologi
Struktur Proposal PTK

Kajian Pustaka Metode


Pendahuluan dan Hipotesis Penelitian
Latar Belakang Latar, Uraian berkaitan dengan Setting, Subjek, Metode,
Rumusan Masalah, Tujuan masalah; solusi; dan pngaruh Prosedur Penelitian, Teknis
Penelitian, Manfaat Penelitian solusi terhadap masalah pengumpulan data danTeknis
Analisis Data
Membuat judul PTK

Penyakit Obat Pasien Rumah sakit


Masalah apa yang ada Solusi Siswa Sekolah
di kelas
Formulasi
Judul PTK
Problem/ Penyakit

Umum Khusus
1. Prestasi belajar matematika 1. Kemampuan numerasi (menghitung berapa menit
2. Hasil belajar Biologi bus sampai dan berapa lama waktu yang
dibutuhkan untuk tiba di suatu tempat, atau
menentukan pilihan buku mana yang kualitasnya
baik namun harganya terjangkau)
2. Kemampuan literasi (kemampuan siswa membuat
puisi)
01 Metode Mengajar
Metode diskusi, tanya jawab, eksperimen. dll

Solusi / Obat 02 Media Mengajar

03 Strategi Mengajar
Discovery learning, Grup discusion

04 Pendekatan Mengajar
Teacher center atau student center,
pendekatan kontekstual
Contoh Judul PTK
Metode Bermain Kartu Soal Meningkatkan Kemampuan Siswa Dalam
Mengerjakan Soal cerita Pada Mata Pelajaran Matematika
Atau:
Peningkatan hasil Belajar Materi Geometri Melalui Media Gambar
Siswa Kelas V SDN 1 Malang
Latar Belakang Masalah
Dalam bagian latar belakang, dilakukannya PTK itu
menyampaikan dua hal, yakni Latar Belakang Masalah yang
dihadapi dan Strategi yang akan dilakukan dalam pemecahan
masalah itu.
Masalah Yang Diangkat Di Dalam Latar
Belakang Masalah
Masalah didiagnosis secara
Jelas dan bukan hasil kajian Dapat terinspirasi dari hasil kolaboratif oleh dosen dan
teoretik (nyata terjadi di penelitian terdahulu, tetapi digali guru.
sekolah) dari permasalahan pembelajaran
yang aktual.

Masalah harus bersifat:


Penting dan mendesak Dapat dilaksanakan (ketersediaan Identifikasi masalah disertai data
untuk dipecahkan waktu, biaya dan daya dukung pendukung
lainnya).
Latar Belakang
Masalah
Tanpa Data pendukung
Latar Belakang
Masalah
Dengan Data pendukung

Strategi Yang Digunakan
Ketika sudah menemukan cara atau strategi yang diyakini tepat untuk
memecahkan masalah yang dihadapi, peneliti pasti sudah memiliki alasan
mengapa memilih cara atau strategi itu. Oleh karena itu, pada bagian latar
belakang.
peneliti harus mengungkapkan:
● Uraian atau cara tentang strategi yang dipilih untuk mengatasi
masalah pembelajaran.
● Kesesuaian cara atau strategi tersebut dengan masalah yang dihadapi siswa
● Keunggulan cara atau strategi tersebut, dan harapan yang ingin dicapai
melalui cara atau strategi itu.
Rumusan Masalah
Dalam bentuk rumusan PTK Menggunakan kalimat tanya
Ada Alternatif Tindakan Yang Akan Diambil • Bagaimanakah Penerapan Pembelajaran
Dan Positif Yang Diantisipasi Remidial Di Sekolah Untuk Meningkatkan
Pemahaman Konsep ………?
• Bagaimanakah Meminimalkan Kesalahan
Siswa Kelas X SMA Dalam Menggunakan
Derivatif Bahasa Inggris Melalui Pola
Latihan Berjenjang ?
Tujuan Penelitian
Dirumuskan Secara Singkat Dan Jelas Berdasarkan Permasalahan Yang Dikemukakan

Ada Menerapkan Pembelajaran Remidial Di Sekolah • Meminimalkan Kesalahan Siswa Dalam


Mengubah Bentuk Kata Bahasa Inggris
Untuk Meningkatkan Pemahaman Konsep ………
(Derivatif) Dari Kata Sifat Ke Kata Benda
Atau Sebaliknya Melalui Pola Latihan
Berjenjang.
• Meningkatkan Kemampuan Siswa Kelas X
SMA Dalam Menggunakan Derivatif Dalam
Pelajaran Menulis.
Manfaat Penelitian
Manfaat diuraikan secara jelas dan sistematis serta kemukakan manfaat bagi siswa, guru,
komponen pendidikan terkait di sekolah.

Guru Siswa Sekolah


Melalui PTK ini guru dapat mengetahui Hasil penelitian ini bermanfaat Hasil penelitian ini
strategi pembelajaran yang bervariasi untuk bagi siswa yang bermasalah membantu memperbaiki
memperbaiki dan meningkatkan sistem dalam mengubah kata benda pembelajaran bahasa
pembelajaran serta meminimalkan kesalahan menjadi kata sifat inggris di sekolah
siswa dalam mengubah bentuk kata bahasa
inggris (derivatif) dari kata sifat ke kata benda
Contoh
Manfaat
Penelitian
Kajian Pustaka
Kajian pustaka merupakan kajian teori yang mendasari
penelitian. Kajian teori harus mampu mengungkap tentang:
What (apa) berupa definisi atau pengertian, Who (siapa)
berupa siapa penemu atau pendapat siapa, Why (mengapa)
teori itu ada, How (bagaimana) teori itu digunakan atau hasil
penelitian terdahulu (yang telah dilakukan orang lain)
Kajian Pustaka

Tujuan Fungsi
Membantu peneliti untuk Mengetahui sejarah masalah penelitian, membantu
menyelesaikan masalah penelitiannya memilih prosedur penyelesaiaan masalah penelitian,
dengan mengacu pada teori dan hasil- memahami latar belakang teori masalah penelitian,
hasil penelitian sebelumnya yang mengetahui manfaat penelitian sebelumnya,
relevan. menghindari terjadinya duplikasi penelitian, dan
memberikan pembenaran alasan pemilihan masalah
penelitian
Langkah Awal dan Cara Penulisan

Langkah Awal Penulisan


•Mencari informasi ke perpustakaan, artikel, media sosial •Pertahankan fokus perhatian pada masalah penelitian yang akan
atau internet. dilaksanakan, agar penulisan kajian pustaka tetap relevan dengan
•Menyiapkan butir-butir yang perlu dalam mencatat informasi masalah yang akan diteliti.
dari pustaka,meliputi kelengkapan sumber informasi, kriteria •Buatlah rencana struktur penulisan kajian pustaka dengan baik
informasi, cara mencatat sumber informsi dari (jangan menulis menurut urutan ditemukannya pustaka itu).
internet, dan sebagainya. •Tekankan keterkaitan antara pustaka dengan masalah penelitian
•Menyiapkan kartu atau buku untuk mengumpulkan informasi yang (akan,sedang, atau baru saja) dipecahkan oleh peneliti.
yang relevan.
•Menyiapkan sistematika pengumpulan informasi.
Isi Pada
Kajian Pustaka
01 Berisi hipotesis tindakan , bukan
hipotesis statistik
Hipotesis
Merupakan jawaban sementara
Tindakan 02 berdasarkan pada kajian teori dan
kerangka berpikir

03 Menjawab rumusan masalah yang


diajukan
Merupakan hipotesis tindakan bukan
04 hipotesis penelitian
Contoh Bukan Hipotesis PTK
Rm : Apakah Terdapat Hubungan Antara Rm : Apakah Terdapat Hubungan Antara X
X Dan Y Dan Y
Judul: Hubungan Antara X Dan Y Judul: Hubungan Antara X Dan Y
Hipotesis : pilih salah satu dari : Hipotesis : pilih salah satu dari :
a. Terdapatpengaruh X terhadap Y
a. Terdapat hubungan antara X dan Y
b. Y denganmenggunakan X1 > daripada yang
b. Terdapat hubungan positif antara X menggunakan X2
dengan Y
c. Y denganmenggunakan X1 < daripada yang
c. Terdapat hubungan negatif antara X menggunakan X2
dengan Y
Contoh Hipotesis PTK
RM : Apakah Melalui X Dapat Meningkatkan Y?

Judul : Upaya Peningkatan Y Melalui X

Hipotesis : Melalui X dapat meningkatkan Y

Menyalin rumusan masalah, dengan menghilangkan kata


“ apakah “ dan “ ?”
Contoh Hipotesis Tindakan

Rumusan Masalah Hipotesis


1. Apakah melalui X dapat 1. Melalui X dapat meningkatkan Y1
meningkatkan Y1 bagi ….? bagi ….
2. Apakah melalui X dapat 2. Melalui X dapat meningkatkan Y2
meningkatkan Y2 bagi ….? bagi ….
3. Apakah melalui X dapat 3. Melalui X dapat meningkatkan (Y1
meningkatkan (Y1 dan Y2) bagi dan Y2) bagi ….
….?
Terima
Kasih

Anda mungkin juga menyukai