Anda di halaman 1dari 142

BAB I

PENDAHULUAN
1.1 Latar Belakang
Pengukuran waktu kerja merupakan cara mengukur kinerja seorang operator dari
sebuah stasiun kerja untuk mengetahui produktivitas dari operator tersebut.
produktivitas sangatlah penting karena akan memberikan kemajuan dalam perusahaan.
Sebuah produktivitas tentunya didukung oleh elemen kerja yang produktif sehingga
produk dan kinerja operator dapat terlaksana dengan baik. Dalam stasiun kerja terdapat
elemen kerja yang tidak produktif, sehingga diperlukan sebuah perbaikan terhadap
elemen kerja tersebut dengan mengidentifikasi elemen kerja tersebut serta merancang
kembali metode yang lebih baik lagi.
Dalam praktikum modul 2 ini para praktikan mengulang lagi membuat produk
lampu hias sebanyak 3. Hal ini sebagai lanjutan dari modul 1 yang hanya membuat
produk sebanyak 1. Pembuatan lampu hias ini memberikan simulasi yang sebenarnya
jika berada dalam suatu perusahaan. Dalam pembuatan produk ini tentunya diperlukan
ketelitian dan kecakapan yang berasal dari kinerja seorang operator.
Dalam praktikum modul 2 ini akan mengetahui perhitungan waktu standard dan
dapat menjelaskan time study (waktu kerja) dari beberapa departemen. Dalam
praktikum ini terdapat 6 departemen yang masing-masing dari departemen itu memiliki
pekerjaan masing-masing tapi saling berhubungan. Selain itu praktikan akan
mengetahui tentang Seven Tools yang akan digunakan serta mengetahui gerakangerakan therblig dan prinsip-prinsip ekonomi gerakan serta mengetahui produktivitas
yang dihasilkan.

1.2 Tujuan Praktikum


a. Menganalisa metode kerja dengan menggunakan alat berupa peta-peta kerja untuk
mengidentifikasi elemen kerja yang tidak produktif serta merancang metode kerja
yang lebih baik.
b. Mampu menghitung waktu standart dari suatu system kerja dengan menggunakan
metode pengukuran langsung.
c.

Mampu menganalisa time study dengan mengunakan metode micro motion

sehingga didapatkan nilai waktu yang lebih akurat.

BAB II
TINJAUAN PUSTAKA
2.1 Time study
suatu usaha untuk menentukan lamanya waktu kerja yang dibutuhkkan oleh
seorang operator (yang sudah terlatih) untuk menyelesaikan suatu pekerjaan yang
spesifik, pada tingkat kecepatan kerja yang normal,serta dalam lingkungan kerja yang
terbaik pada saat itu (meah, 2011). Dengan demikian pengukuran waktu ini merupakan
suatu proses kuantitatif, yang diarahkan untuk mendapatkan suatu kriteria yang
obyektif. Study mengenai pengukuran waktu kerja dilakukan untuk dapat melakukan
perancangan atau perbaikan dari suatu sistem kerja. Untuk keperluan tersebut,
dilakukan penentuan waktu baku, yaitu waktu yang diperlukan dalam bekerja dengan
telah mempertimbangkan faktor-faktor diluar elemen pekerjaan yang dilakukan (meah,
2011). Teknik pengukuran waktu kerja (kaizen, 2012) terbagi menjadi 2 yaitu :
a. Pengukuran waktu kerja secara langsung
Pengukuran ini merupakan pengukuran kerja yang dilakukan secara langsung di
suatu tempat dimana pekerjaan tersebut dijalankan. pengukuran kerja langsung.
Pengukuran ini terdiri dari :
-

Pengukuran waktu dengan jam henti

Pengukuran waktu dengan metode sampling.


Kelebihan dari pengukuran kerja secara langsung adalah praktis, karena

tanpa harus mencatat waktu pekerjaan yang mengandung elemen-elemen


kerjanya, sedangkan kelemahannya adalah membutuhkan waktu yang lebih lama
dan biaya yang mahal.
b. Pengukuran waktu kerja secara tidak langsung.
Perhitungan waktu tanpa harus berada ditempat pekerjaan akan tetapi harus
mampu membaca tabel-tabel yang tersedia dan mengetahui jalannya pekerjaan
melalui elemen-elemen gerakan. Pengukuran kerja tidak langsung meliputi :
Data Waktu Baku dan data waktu gerakan. Adapun kelebihan dan kekurangan
dari pengukuran waktu kerja ini adalah :

Kelebihan :
a. Waktu relatif singkat, tanpa mencatat elemen-elemen gerakan pekerja satu
persatu.
b. Biaya lebih murah.
c. Memiliki kemampuan memprediksi suatu penyelesaian pekerjaan.
Kekurangan :
a. Tidak terdapat tabel data waktu gerakan yang menyeluruh.
b. Tabel yang digunkan adalah untuk orang eropa.
c. Dibutuhkan ketelitian yang tinggi.

2.2 Analisa Kerja dan Prinsip-prinsip Ekonomi gerakan.


Analisa metode kerja pada prinsipnya akan menitik-beratkan pada studi tentang
gerakan-gerakan kerja yang dilakukan oleh pekerja untuk menyelesaikan pekerjaan.
Dari hasil studi ini diharapkan akan dihasilkan gerakan-gerakan standard untuk
menyelesaikan pekerjaan, yaitu rangkaian gerakan kerja yang efektif dan efisien. Untuk
mencapai maksud ini maka terlebih dahulu haruslah diperoleh kondisi pekerjaan yang
memungkinkan dilakukannya gerakan-gerakan secara ekonomis (anugrah, 2012).
Gerakan secara ekonomis dapat disebut sebagai prinsip ekonomi gerakan. Prinsip
ekonomi gerakan terdiri dari :
a. Prinsip-prinsip ekonomi gerakan dihubungkan dengan tubuh manusia dan
gerakannya (soetisna, 2008) adalah :
-

Kedua tangan sebaiknya memulai dan mengakhiri gerakan pada saat yang
sama

Kedua tangan sebaiknya tidak menganggur pada saat yang sama kecuali
pada waktu istirahat

Gerakan kedua tangan akan lebih mudah jika satu terhadap lainnya simetris
dan berlawanan arah

Gerakan tangan atau badan sebaiknya dihemat

Sebaiknya para pekerja dapat memanfaatkan momentum untuk membantu


pekerjaannya, pemanfaatan ini timbul karena berkurangnya kerja otot dalam
pekerja

Gerakan yang patah-patah, banyak perubahan arah akan memperlambatkan


gerakan tersebut

Gerakan balistik akan lebih cepat, menyenangkan dan lebih teliti dari pada
gerakan yang dikendalikan

Pekerjaan sebaiknya dirancang semudah-mudahnya dan jika memungkinkan


irama kerja harus mengikuti irama yang alamiah bagi sipekerja

Usahakan sesedikit mungkin gerakan mata

b. Prinsip-prinsip ekonomi gerakan dihubungkan dengan pengaturan tata letak


tempat kerja (soetisna, 2008) adalah :
-

Sebaiknya diusahakan agar badan dan peralatan mempunyai tempat yang


tetap

Tempatkan bahan-bahan dan peralatan ditempat yang mudah, cepat dan


enak untuk dicapai

Tempat penyimpanan bahan yang akan dikerjakan sebaiknya memanfaatkan


prinsip gaya berat sehingga badan yang akan dipakai selalu tersedia
ditempat yang dekat untuk diambil

Sebaiknya untuk menyalurkan obyek yang sudah selesai dirancang


mekanismenya yang baik

Bahan-bahan dan peralatan sebaiknya ditempatkan sedemikian rupa


sehingga gerakan-gerakan dapat dilakukan dengan urut-urutan berbalik

Tinggi tempat kerja dan kursi sebaiknya sedemikian rupa sehingga alternatif
berdiri atau duduk dalam menghadapi pekerjaan merupakan suatu hal yang
menyenangkan

Tipe tinggi kursi harus sedemikian rupa sehingga yang mendudukinya


bersikap (mempunyai postur) yang baik

Tata letak peralatan dan pencahayaan sebaiknya diatur sedemikian rupa


sehingga dapat membentuk kondisi yang baik untuk penglihatan

c. Prinsip-prinsip ekonomi gerakan dihubungkan dengan perancangan peralatan


(soetisna, 2008) adalah :
-

Sebaiknya tangan dapat dibebaskan dari semua pekerjaan bila penggunaan


dari perkakas pembantu atau alat yang dapat digerakan dengan kaki dapat
ditingkatkan

Sebaiknya peralatan dirancang sedemikian agar mempunyai lebih dari satu


kegunaan

Peralatan sebaiknya dirancang sedemikian rupa sehingga memudahkan


dalam pemegangan dan penyimpanan

Bila setiap jari tangan melakukan gerakan sendiri-sendiri, misalnya seperti


pekerjaan mengetik. Beban yang didistribusikan pada jari harus sesuai
dengan kekuatan masing-masing jari

Roda tangan, pulang dan peralatan yang sejenis dengan itu sebaiknya diatur
sedemikian sehingga beban dapat melayaninya dengan posisi yang baik, dan
dengan tenaga yang minimum.

2.3 Gerakan-gerakan Therblig.


Istilah ini Therblig merupakan anagram dari "Gilbreth" dan diciptakan oleh Frank
dan Lillian Gilbreth untuk sistem mereka belajar, waktu dan menganalisis gerakan
pekerja. Therblig biasanya bertujuan untuk tugas-tugas manual dan sering digunakan
dalam bidang studi waktu dan gerak (anugrah, 2012). Gerakan therblig adalah 17
elemen gerakan dasar yang diteliti oleh Frank B. Gilbert dan Istrinya (rillis, 2012).
Adapun 17 gerakan (rillis, 2012) tersebut antara lain :
a. Mencari (search) lambangnya SH
elemen gerakan mencari merupakan gerakan dasar pegawai untuk menemukan
lokasi objek, menggunakan mata.
Contoh : - Mencari letak computer yang akan digunakan mengetik
- Menemukan lokasi / letak telepon yang bordering
- Mencari kunci inggris yang ingin digunakan
b. Memilih (select) lambangnya ST
Gerakan untuk menemukan suatu objek yang tercampur menggunakan tangan
dan mata, baru berhenti bila objek sudah ditemukan.
Contoh : - Mencari sebuah file pada tumpukan berkas
c. Memegang (graps) lambangnya G
Gerakan untuk memegang objek, biasanya didahului dengan gerakan
menjangkau dan dilanjutkan dengan gerakan membawa.
Contoh : - memegang file yang telah ditemukan kemudian membawanya ke
meja kerja.

d. Reach (menjangkau) dilambangkan dengan RT


Gerakan tangan berpindah tempat tanpa beban, baik gerakan mendekati maupun
menjauhi objek.
Contoh : - Menjangkau mouse computer ketika menggunakan computer.
Menjangkau benda yang berada sedikit tinggi ketika kita ingin mengambil file
diatas lemari.
e. Membawa (move)
Gerakan berpindah tangan dimana tangan dalam keadaan dibebani. Contoh: membawa laptop ke ruang pertemuan.
f. Memegang untuk memakai (hold) dilambangkan dengan huruf H adalah
memegang tanpa menggerakan objek yang sedang dipegang.
Contoh: menggunakan computer ketika mengetik
g. Melepas (release) lambangnya RL.
Terjadi ketika pegawai melepaskan objek yang dipegangnya. Berawal dari
pegawai mulai melepaskan tangannya dari objek dan berakhir bila seluruh
jarinya tidak menyentuh objek lagi. Contoh: menutup telepon
h. Mengarahkan (position) dilambangkan dengan P
Didahului oleh gerakan mengangkut dan diikuti oleh gerakan merakit
(assembling). Misalnya memutar, menggeser ketempat yang diinginkan dan
berakhir pada saat objek sudah dirakit atau mulai dipakai. Contoh: menggeser
meja kerja ke dekat dinding
i. Mengarahkan sementara (preposition) lambangnya PP
Elemen gerak menuju pada tempat sementara. Tujuan mengarahkan sementara
adalah memudahkan pemegangan apabila objek akan dipakai kembali. Contoh:
memindahkan pena dari tempat pena dan diletakkan dimeja didekat posisi kita
duduk.
j.

Pemeriksaan (inspect) lambangnya I merupakan Pekerjaan memeriksa objek


untuk mengetahui apakah objek telah memenuhi syarat tertentu atau belum.
Contoh: memeriksa tinta printer, memeriksa kembali dokumen laporan yang
akan diserahkan pada atasan, memeriksa mesin produksi.

k. Perakitan (assamble) lambangnya A adalah Gerakan untuk menghubungkan


satu objek dengan objek lain sehingga menjadi satu kesatuan. Contoh:
menyambungkan mouse pada laptop.

l. Lepas rakit (dissamble) lambangnya DA adalah Dua bagian objek dipisahkan


dari satu kesatuan. Contoh: melepaskan mouse pada laptop ketika selesai
digunakan.
m. Memakai (use) dilambangkan dengan U, Bila satu tangan atau kedua tangan
digunkan

untuk

menggunakan

alat.

Contoh:

mengetik

file,

menulis

menggunakan pena, menstempel suatu berkas.


n. Kelambatan yang tidak dapat dihindarkan (un avoidable delay) dilambangkan
dengan UD, Kelambatan disini maksudnya adalah kelambatan yang terjadi
diluar kemampuan pengendalian pegawai. Contoh: ketika ingin mencetak
berkas printernya ternyata rusak, ketika sedang memproduksi barang mesin
produksinya tiba-tiba rusak.
o. Kelambatan yang dapat dihindarkan (avoidable delay) dilambangkan dengan
AD, Disebabkan oleh hal-hal yang ditimbulkan sepanjang waktu kerja oleh
pegawai baik disengaja maupun tidak. Contoh: pegawai yang sedang
mengalami masalah pribadi tidak bisa berkonsentrasi pada pekerjaannya.
p. Merencana (plan) lambangnya Pn Merupakan proses mental dimana operator
berfikir untuk menentukan tindakan yang akan diambil selanjutnya. Contoh:
seorang pegawai telah selesai mengerjakan suatu pekerjaannya ia berencana
menyerahkannya kepada atasannya.
q.

Istirahat untuk menghilangkan lelah (rest to overcome fatique) R Terjadi pada


setiap siklus kerja tetapi secara periodik waktu untuk memulihkan kembali
kondisi badan dari rasa fatique sebagai akibat kerja berbeda-beda, tidak saja
karena jenis pekerjaannya tetapi juga karena pegawainya. Contoh: hari sabtu
libur bekerja, adanya waktu istirahat makan siang yang cukup panjang dari jam
12.00 13.00.

2.4 Seven Tools


Seven tools adalah 7 metode yang dapat digunakan dalam membantu pemecahan
masalah seperti : mengidentifikasi elemen kerja yang tidak produktif serta merancang
metode kerja yang lebih baik dan produktif dari sebelumnya (dhimas, 2008). Contoh
seven tools (zazkia, 2012) antara lain :
1. Check sheet adalah lembar pengumpulan data yang diperbuat untuk
mempermudah pengumpulan dan penggunaan data

2. Pareto Diagram.
Pareto diagram adalah suatu diagram yang menggambarkan masalah utama
menurut bobotnya.
Kegunaannya untuk :
a. Menunjukan jenis persoalan utama
b. Membandingkan masing-masing jenis persoalan terhadap keseluruhan
c. Menunjukan tingkat perbaikan setelah tindakan perbaikan pada daerah yang
terbatas
d. Membandingkan hasil perbaikan masing-masing jenis persoalan sebelum
dan sesudah perbaikan.
3. Cause-effect diagram. Diagram sebab-akibat adalah diagram yang menunjukan
kumpulan dari sekelompok sebab-sebab yang disebut sebagai faktor, serta
akibat yang timbul karenanya yang disebut sebagai karakteristik mutu.
Kegunaan sebab-akibat adalah untuk menemukan faktor-faktor yang merupakan
sebab pada suatu masalah. Prinsip yang dipakai adalah Brainstrorming
(sumbang saran). Untuk mempermudah menemukan factor penyebab pada
umumnya faktor-faktor tersebut dikelompokan dalam 5 faktor utama, yaitu :
Man, Material, Metode, Machine, Environment.
4. Stratification adalah suatu upaya untuk mengurai atau mengklasifikasi
persoalan menjadi kelompok atau golongan sejenis yang lebih kecil atau
menjadi unsur-unsur tunggal dari persoalan. Penguraian misalnya dilakukan
menurut : jenis kesalahan,

penyebab kesalahan atau kerusakan,

lokasi

kesalahan atau kerusakan, bahan (material), hari pembuatan, unit kerja, pekerja
atau pembuat, penyalur dan lain-lain. Kegunaannya untuk mengetahui atau
melihat secara lebih terperinci pengelompokan faktor-faktor yang akan
mempengaruhi karakteristik mutu
5. Scatter diagram Adalah suatu diagram yang menggambarkan korelasi
(hubungan) dari suatu penyebab terhadap penyebab atau faktor lain atau
terhadap akibat atau karakteristik mutu. scatter Digram berguna untuk melihat
ada atau tidaknya korelasi dari suatu penyebab terhadap penyebab lain atau
terhadap karakteristik mutu.
6. Histogram adalah peta/diagram yang menunjukan harga rata-rata () dan derajat
penyebaran () Kegunaan dari histogram adalah apakah suatu produk dapat

diterima atau tidak, apakah proses produk sudah sesuai tau belum, apakah perlu
diambil langkah-langkah perbaikan
7. Control Chart merupakan grafik dengan pencantuman batas maximum dan
minimum yang merupakan batas daerah pengendalian. Jika terdapat data diluar
batas daerah pengendalian, bagian ini menunjukan adanya penyimpangan, tetapi
tidak menunjukan penyebab timbulnya penyimpangan tersebut.

2.5 Performance Rating


Performance Rating adalah kegiatan evaluasi kecepatan atau tempo kerja operator
pada saat pengukuran kerja berlangsung. Kecepatan usaha, tempo maupun performance
kerja semuanya menunjukkan kecepatan gerakan operator pada saat bekerja (adiaksa,
2010). Ada beberapa cara dalam penentuan performance rating (adiaksa, 2010) yaitu :
1. Skill And Effort Rating
2. Westing House Systems Rating
3. Syntetic Rating
4. Performance Rating / Speed Rating
Metode yang sering digunakan adalah metode Westing House Systems Rating dan
Speed Rating. Westing House adalah suatu pengukuran kerja dimana menurut Bedaux
didasarkan pada kecakapan (skill), usaha (effort), kondisi kerja (condition), dan
keajegan (consictency) dari operator di dalam melakukan kerja (adiaksa, 2010). Adapun
penjelasannya dari macam-macam westing house system (adiaksa, 2010) tersebut
sebagai berikut :
1.

Skill didefinisikan sebagai kemapuan atau keahlian yang dimiliki oleh manusia
yang didapatkan melalui pendidikan, baik pendidikan formal maupun informal.

2. Effort didefinisikan sebagai usaha yang dilakukan untuk melakukan suatu input
yang ditargetkan.
3. Working Condition (kondisi kerja) berhubungan dengan lingkungan kerja.
4. Consistency ( konsistensi ) adalah ketetapan atau konsistensi seorang operator
untuk melakukan pekerjaan.

Gambar 2.2.1 Tabel performance rating.


Sumber : (adiaksa, 2010)

2.6 Perhitungan Waktu Satndart


Adapun perhitungan standart yang dipakai antara lain :
a. Waktu Normal (WN) = Wn = Ws x p, dimana P adalah faktor penyesuaian
(suhdi, 2009)
b. Waktu Siklus (faried, 2012) adalah

c. Waktu baku (faried, 2012) adalah Waktu normal (1+kelonggaran)


d. Output standart (dewi, 2012) =
e. Total jam pengamatan (dewi, 2012) = hari x jam x operator
f. Adapun penghitungan waktu standar (dewi, 2012) adalah sebagai berikut :
Waktu standar = waktu normal x

2.7 Penentuan Allowance


Kelonggaran (allowance time), yaitu sejumlah waktu yang ditambahkan dalam
waktu normal untuk memenuhi kebutuhan pribadi, waktu-waktu tunggu yang tak dapat
dihindari dan kelelahan (viony,2011). Kelonggaran diberikan untuk tiga hal yaitu untuk
kebutuhan pribadi, menghilangkan rasa fatique dan hambatan-hambatan yang tidak

dapat dihindarkan (marlina, 2013). Ketiga faktor tersebut dapat dijelaskan sebagai
berikut (marlina, 2013) :
1. Kelonggaran untuk kebutuhan pribadi
Yang termasuk kedalam kebutuhan pribadi disini adalah hal-hal seperti minum
sekadarnya untuk menghilangkan rasa haus, ke kamar kecil, bercakap-cakap
dengan teman sekerja sekadar untuk menghilangkan ketegangan dalam
kerja. Besarnya kelonggaran berbeda karena memiliki karakteristik masingmasing.
2. Kelonggaran untuk menghilangkan fatique
Rasa lelah tercermin antara lain dari menurunnya hasil produksi baik jumlah
maupun kualitas. Jika rasa lelah telah datang dan pekerja harus bekerja untuk
menghasilkan performance normalnya, maka usaha yang dikeluarkan pekerja
lebih besar dari normal dan ini akan menambah lelah.
3. Kelonggaran untuk hambatan-hambatan yang tak terhindarkan
Dalam melaksanakan pekerjaannya, pekerja tidak akan lepas dari hambatan
yang tidak dapat dihindarkan karena berada diluar kekuasaan pekerja untuk
mengendalikannya. Perhitungan

untuk

waktu

ini

menggunakan

teknik

pengukuran sampling sendiri-sendiri karena bervariasinya hambatan.

2.8 Pengukuran Produktivitas


Produktivitas adalah kemampuan untuk menghasilkan sejumlah barang dan jasa
dengan kualitas tertentu dalam satuan tertentu yang telah ditetapkan (daud, 2010).
Faktor- faktor yang mempengaruhi produktivitas (daud, 2010) yaitu:
a.

Kemampuan, adalah kecakapan yang dimiliki berdasarkan pengetahuan,


lingkungan kerja yang menyenangkan akan menambah kemampuan tenaga
kerja.

b.

Sikap, sesuatu yang menyangkut perangai tenaga kerja yang banyak


dihubungkan dengan moral dan semangat kerja .

c.

Situasi dan keadaan lingkungan, faktor ini menyangkut fasilitas dan


keadaan dimana semua karyawan dapat bekerja dengan tenang serta sistim
kompensasi yang ada.

d.

Motivasi, setiap tenaga kerja perlu diberikan motivasi dalam usaha


meningkatkan produktivitas.

BAB III
METODOLOGI PENELITIAN
3.1 Tahap Identifikasi
Pada praktikum ini para praktikan diminta membuat produk lampu hias. Dalam
praktikum ini para praktikan membuat produk lampu hias dengan spesifikasi (bentuk,
ukuran, bahan, dan peralatan) dan metode kerja yang telah ditentukan. Terdapat 6
departemen dalam melakukan operasi pada parktikum ini. Pada tiap departemen
memiliki tugas dan fungsi masing-masing dan salaing berhubungan dengan departemen
lain. Dari praktikum merupakan simulasi dari kondisi produksi sebenarnya pada
perusahaan, dan ditentukan metode kaerja untuk memperoleh metode kerja yang lebih
produktif. Dari praktikum ini akan menjadi dasar untuk modul 3 selanjutnya.
3.2 Alat dan Bahan
Bahan yang dipakai adalah:
1. Fiber
2. Kabel,
3. Fitting,
4. dan Baut
5. Paku
6. Saklar
7. Rantai silver
8. Pita
Peralatan yang dipakai adalah:
1. bollpoint,
2. penggaris
3. mall (Macam-macam bentuk mal)
4. Gunting / Cutter
5. Obeng
6. Palu

3.3 Prosedur Pelaksanaan Praktikum.


Pada pelaksanaan praktikum ini, setiap kelompok akan digabung menjadi satu shift
untuk dijadikan satu line produksi. Seperti yang dijelaskan di atas, ada enam
departemen yang akan dioperasikan, yaitu:
1. Departemen tutup lampu
(Bahan: fiberglass)
(Peralatan: Gunting, Kaca atau Keramik, Spidol dan Penggaris)
Cara kerja :

a. Membuat kerangka produk berupa rangka lampu dengan operasi pengukuran


(fiberglass, bolpoin dan penggaris) dan pemotongan.
b. Material handling hasil proses komponen rangka lampu menuju ke
departemen perakitan 4, dimana batch size untuk satu kali material handling
adalah: rangka lampu masing-masing 1 buah.
2. Departemen pemotongan kabel
(Bahan: Kabel)
(Peralatan: Bolpoin, Meteran, Cutter dan Penggaris)
Cara kerja :
a. Membuat komponen-komponen produk berupa lilitan kabel dengan operasi
pengukuran (memakai meteran dan spidol).
b. Memotong kabel yang sudah di ukur kemudian di potong dengan Cutter.
c. Memotong kabel dengan memotong 2cm dari masing-masing ujung kabel
dengan menggunakan Cutter dan melakukan material handling ke
Departemen 3.
3. Departemen perakitan 1 (merakit kabel dan fitting)
(Bahan: Kabel, kabel dan fitting)
(Peralatan: Obeng, Bolpoin, Meteran, Cutter dan Penggaris)
Cara kerja :
a. Melilitkan kabel pada baut saklar sebelah kanan dan kiri.
b. Merakitkan kabel dengan fitting kemudian material handling ke departemen
4.

Departemen perakitan 2 (mika dan aliran listrik)


(Bahan: Paku dan Baut)
(Peralatan: Palu dan Obeng)

Cara kerja :
a. Menyiapkan rakitan listrik.
b. Menggabungkan rakitan listrik tersebut dengan kayu
c. Memasang fiber di atas alas kayu dengan paku dan melakukan material

handling ke departemen 5.
5. Departemen finishing
(Bahan: Pita 1, Pita 2, Pita 3, Lem, Fiber, Rantai Silver dan logo EPSK,)
(Peralatan: alat lem tembak)
Cara kerja :
a. Memasangkan Pita 1 pada ujung fiber dengan menggunakan Lem tembak
b. Memasangkan Pita 2 pada bagian dalam Fiber dengan menggunakan Lem

tembak
c. Memasangkan Pita 3 pada bagian Horisontal bagian atas Fiber dengan

menggunakan Lem tembak


d. Memasangkan Pita 3 pada bagian Horisontal bagian bawah Fiber dengan

menggunakan Lem tembak


e.

Memasangkan Pita 4 pada bagian Vertikal Fiber dengan menggunakan Lem


tembak

f.

Memasang rantai silver pada fiber kemudian memasang lampu yang sudah
dilepas dan memasang logo apsk serta melakukan material handling ke
departemen 6.

6. Departemen Inspeksi lampu hias


(Peralatan : Visual)
Cara kerja : Melakukan inspeksi (Quality Qontrol) untuk produk yang sudah
jadi. Cacat produk dicatat pada check sheet.

3.4 Flowchart Prosedur Pelaksanaan Praktikum modul 02


mulai

Tahap Identifikasi
Penerapan tujuan

Study literatur
Tahap Pengumpulan Data
1. Data departemen tutup lampu
2. Data departemen pemotongan kabel
3. Data departemen perakitan 1
4. Data departemen pearkitan 2
5. Data departemen finishing
6. Data departemen inspeksi lampu hias

1. Perhitungan kecukupan data


2. Perhitungan keseragaman data
3. Perhitungan kenormalan data
4. Perhitungan WS (waktu standart dan Output
Standart)
5. Peta tangan kanan dan tangan kiri
6. Pareto diagram
7. Diagram fish bone
8. HPP
9. Produktivitas

Analisa Data dan


Interpretasi Data
Penarikan Kesimpulan
dan saran

Tahap Pengolahan Data

Tahap Analisa Data

Tahap Kesimpulan dan


saran

Selesai

Gambar 2.3.2 Flowchart Prosedur Pelaksanaan Praktikum modul 02

BAB IV
PENGUMPULAN DAN PENGOLAHAN DATA
4.1 Pengumpulan Data
4.1.1 Departemen Tutup lampu
4.1.1.1 Operasi Pengukuran kerangka lampu
Keterangan elemen :
1. Mengambil alat (penggaris)
2. Mengambil bahan (fiberglass)
3. Memposisikan alat ukur pada bahan
4. Memberi tanda pada bahan
5. Meletakkan alat
Performance rating (PR) = 1+(skill + effort + condition + (consistency)
= 1 + 0,03 + 0,00 + 0,02 + 0,00
= 1,05
= 105 %
Personal allowance : 6 menit = 0,1 jam
Fatique allowance : 5 menit = 0,083 jam
Delay allowance

: 14 menit = 0,233 jam

Allowance =( Pa + Fa + Da / jumlah jam kerja) x 100%


=
= 20,8%

Tabel 2.4.1
Tabel pengukuran kerangka lampu

No

jenis elemen kerja


1 mengambil alat (Penggaris)
2 mengambil bahan (fiber glass)
3 memposisikan alat ukur pada bahan
4 memberi tanda pada bahan
5 meletakkan alat

Observation Sheet 1

Operator :okky

Operasi : pengukuran kerangka lampu

reter

2
2,42
4,108
2,449
24,9
1,392

3
0,642
5,692
3,005
82,643
1,042

4
1,408
6,91
1,94
77,583
0,482

5
0,277 2
5,445 10
1,765 7
67,495 114
0,324 2

6
1,449
5,904
13,268
54,21
0,638

7
8
0,59 0,34
6,719 7,202
2,916 3,379
102,495 126,052
0,811 0,613

9
2
7
7
195
1

10
1,01
6,33
4,00
70,44
2

11
1
4,41
2,02
74,5
1,15

Departemen tutup lampu (1)


operasi pengkuran lampu
produk ke(detik)
12
13
14
15
16
17
18
19
20
21
1,1 5,286 2,012 3,04 2,41 2,42 0,642 1,408 0,277 2
7,3 6,167 6,364 6,05 4,37 4,108 5,692 6,91 5,445 10
3,88 3,148 6,734 6,74 3,38 2,449 3,005 1,94 1,765 7
96,82 120,764 120,33 84,28 79,82 24,9 82,643 77,583 67,495 114
1,12 5,70 1,644 1,64 1,32 1,392 1,042 0,482 0,324 2

4.1.1.2 Operasi Pemotongan Tutup


Keterangan elemen :
1. Mengambil alat (gunting)
2. Memotong sesuai kerangka
3. Meletakkan alat
4. Material handling ke departemen 4
Performance rating (PR) = 1+(skill + effort + condition + (consistency)
= 1 + 0,03 + 0,05 + 0,02 + 0,01
= 1,11
= 111 %
Personal allowance : 6 menit = 0,1 jam
Fatique allowance : 6 menit = 0,1 jam

22
1,449
5,904
13,268
54,21
0,638

:sahru

23
24
0,59 0,34
6,719 7,202
2,916 3,379
102,495 126,052
0,811 0,613

25
2
7
7
195
1

26
1,01
6,33
4,00
70,44
2

27

28
1
4,41
2,02
74,5
1,15

29
30
1,1 5,286 2,012
7,3 6,167 6,364
3,88 3,148 6,734
96,82 120,764 120,33
1,12 5,70 1,644

Delay allowance

: 12 menit = 0,2 jam

Allowance =( Pa + Fa + Da / jumlah jam kerja) x 100%


=
= 20%
Tabel 2.4.2
Tabel pemotongan tutup

No

jenis elemen kerja


1 mengambil alat (gunting)
2 memotong sesuai kerangka
3 meletakkan alat
4 material handling ke departemen 4

Observation Sheet 1

Operator :okky

Operasi : pemotongan tutup

reter

2
0,798
122
1,424
8,996

3
0,725
100,387
0,448
7,261

4
0,938
86,947
0,361
6,636

0,43
79,442
0,257
6,392

6
7
8
2 1,167 0,573 0,595
261 244,879 132,572 124,439
1 0,724 0,718 0,781
15 10,293 9,935 9,363

9
2
167
1
10

10

11
1,02
89
1,20
6,76

1,01
108,54
1,2
8,62

: sahru

Departemen tutup lampu (1)


operasi pengkuran lampu
produk ke(detik)
12
13
14
15
16
17
18
19
20
21
22
23
24
1,20 2,21 4,207 3,24 1,72 0,798 0,725 0,938 0,43
2 1,167 0,573 0,595
95,23 117,432 91,81 73,24 54,87 122 100,387 86,947 79,442 261 244,879 132,572 124,439
1,11 2,242 1,93 1,23 2,63 1,424 0,448 0,361 0,257
1 0,724 0,718 0,781
8,09 9,659 10,124 9,92 9,96 8,996 7,261 6,636 6,392
15 10,293 9,935 9,363

25
2
167
1
10

26

27
1,02
89
1,20
6,76

1,01
108,54
1,2
8,62

28

29
30
1,20 2,21 4,207
95,23 117,432 91,81
1,11 2,242 1,93
8,09 9,659 10,124

4.1.2 Departemen Pemotongan Kabel


4.1.2.1 Operasi Pengukuran Kabel dan Menyiapkan LIlitan
Keterangan Elemen:
1. Mengambil bahan (kabel)
2. Mengukur panjang dengan meteran (1 meter)
3. Mengambil spidol
4. Memberikan tanda pada kabel
5. Meletakan alat
Performance rating (PR) = 1 + (skill+effort+condition+consistency)
= 1 + (0,00 + 0,05 + 0,02 + 0,00)
= 1,07
= 107 %
Personal allowance

: 2 menit = 0,03 jam

Fatique allowance

: 5 menit = 0,083 jam

Delay allowance

: 10 menit = 0,16 jam

Allowance (A) = (Pa + Fa + Da / jumlah jam kerja / perhari) x 100%


=
= 13,6%

x 100%

Tabel 2.4.3
Tabel Pengukuran Kabel dan Menyiapkan Lilitan

No

Observation Sheet 1

Operator : ibat

Operasi :Pengukuran kabel dan menyiapkan lilitan

reter

jenis elemen kerja

1mengambil kabel
2mengukur panjang dengan meteran (1 meter)
3mengambil spidol
4memberi tanda pada kabel
5meletakkan alat

8.368
32.024
0.627
3.502
0.948

2
6.771
23.381
0.536
2.998
0.724

3
6.999
17.26
0.613
2.811
0.601

4
6.441
8.048
0.64
2.837
0.512

5
2
15
1.4
0.9
0.8

6
8.3
9.9
1.1
7.9
1.1

7
7.1
15.8
1
2.1
1

8
6.4
15.1
0.6
1
0.9

9
9
25
1
2
1

10
8.96
30.75
1.41
2.09
0.94

11
8.39
16.18
1.79
2.16
1.22

4.1.2.2 Operasi Pemotongan Kabel


Keterangan Elemen:
1. Mengambil cutter
2. Memotong sesuai ukuran
Performance rating (PR) = 1 + (skill+effort+condition+consistency)
= 1 + (0,08 + 0,08 + 0,04 + 0,01)
= 1,21
= 121%
Personal allowance

: 1 menit = 0,016 jam

Fatique allowance

: 4 menit = 0,066 jam

Delay allowance

: 3 menit = 0,05 jam

produk ke(detik)
12 13 14
8.96 10.105 7.722
15.15 36.422 26.908
1.61 2.081 1.457
2.89 3.782 2.045
1.12 1.062 1.032

15
2.057
16.446
1.011
1.306
0.659

16
0.979
12.351
1.272
5.446
1.124

17
8.368
32.024
0.627
3.502
0.948

18
6.771
23.381
0.536
2.998
0.724

19
6.999
17.26
0.613
2.811
0.601

20
6.441
8.048
0.64
2.837
0.512

21
2
15
1.4
0.9
0.8

22 23
8.3 7.1
9.9 15.8
1.1 1
7.9 2.1
1.1 1

24
6.4
15.1
0.6
1
0.9

: jupri
25
9
25
1
2
1

26
8.96
30.75
1.41
2.09
0.94

27
8.39
16.18
1.79
2.16
1.22

28 29 30
8.96 10.105 7.722
15.15 36.422 26.908
1.61 2.081 1.457
2.89 3.782 2.045
1.12 1.062 1.032

Allowance (A) = (Pa + Fa + Da / jumlah jam kerja) x 100%


=

x 100%

= 6,6%
Tabel 2.4.4
Tabel Pemotongan Kabel
Observation Sheet 1

Operator : ibat

Operasi : Pemotongan Kabel

reter

: jupri

operasi pemotongan kabel


No

jenis elemen kerja


1 mengambil cutter
2 memotong sesuai ukuran
3 meletakkan alat

2
0.495 0.379
13.438 11.981
0.574 0.243

3
0.537
4.971
0.372

4
0.411
5.109
0.541

5
0.9
2
1

6
1.1
8.3
1.2

7
1.4
7.5
0.9

8
0.5
4.5
1

9
2
6
1

10
1.46
10.76
1.42

11
1.55
16.34
1.07

4.1.2.3 Operasi Pemotongan Kabel untuk Lilitan


Keterangan Elemen:
1. Mengambil meteran
2. Letakkan meteran pada kabel
3. Member tanda 2 cm pada masing-masing ujung kabel
4. Mengambil alat (cutter)
5. Melepaskan bagian luar kabel yang telah di tandai
6. Meletakkan alat
7. Material handling ke departemen 3

produk ke(detik)
12
13
14
15
1.58 1.852 1.113 0.841
12.07 19.251 4.358 4.051
1.62 1.571 0.739 0.89

16
17
18
0.837 0.495 0.379
5.254 13.438 11.981
1.425 0.574 0.243

19
0.537
4.971
0.372

20
21
22
23
24
25
0.411 0.9 1.1 1.4 0.5
2
5.109 2
8.3 7.5 4.5
6
0.541 1
1.2 0.9
1
1

26
1.46
10.76
1.42

27
1.55
16.34
1.07

28
29
1.58 1.852
12.07 19.251
1.62 1.571

30
1.113
4.358
0.739

Performance rating (PR) = 1 + (skill+effort+condition+consistency)


= 1 + (-0,05 + 0,00 + (-0,03) + 0,00)
= 0.92
= 92 %
Personal allowance

: 2 menit = 0,03 jam

Fatique allowance

: 5 menit = 0,083 jam

Delay allowance

: 7 menit = 0,11

Allowance (A) = (Pa + Fa + Da / jumlah jam kerja) x 100%


=

x 100%

= 11,15 %
Tabel 2.4.5
Tabel Pemotongan Kabel untuk Lilitan
Observation Sheet 1

Operator : ibat

Operasi : Pemotongan kabel untuk lilitan

reter

: jupri

operasi pemotongan kabel untuk lilitan


No

jenis elemen kerja


1 mengambil meteran
2 letakkan meteran pada kabel
3 memberi tanda 2 cm pada masing-masing ujung kabel
4 mengambil alat (cutter)
5 melepaskan bagian luar kabel yang telah di tandai
6 meletakkan alat
7 material handling ke departemen 3

1
0.795
1.518
15.484
0.705
58.129
1.434
1.816

2
3
0.734 0.844
2.693 0.894
12.696 8.475
0.794 0.65
35.094 30.166
0.407 0.546
0.669 1.269

4
1.381
1.105
7.41
0.645
26.12
0.53
1.325

5
0.8
0.8
4.9
0.8
18.9
1
1

6
2.6
1.2
10.5
2.9
45.5

2.4
1
9.5
1.3
33.1
1.1
1.6
1
2

8
1.1
1
10.1
1.2
32

1
5
12
0.9
64
1 0.8
1 2

10
1.67
1.56
11.91
1.41
68.20
1.18
2.23

11
2.00
3.36
14.55
1.61
74.38
1.18
2.81

produk ke(detik)
12
13
14
15
16
17
18
19
1.12 3.656 2.333 1.317 1.621 0.795 0.734 0.844
4.25 3.155 2.914 8.625 1.671 1.518 2.693 0.894
12.31 18.883 11.023 11.462 9.005 15.484 12.696 8.475
1.75 1.734 1.073 1.075 1.195 0.705 0.794 0.65
77.41 56.073 50.662 43.866 49.026 58.129 35.094 30.166
1.43 0.836 0.558 0.665 0.744 1.434 0.407 0.546
2.26 1.214 1.319 0.897 1.246 1.816 0.669 1.269

20
1.381
1.105
7.41
0.645
26.12
0.53
1.325

21
0.8
0.8
4.9
0.8
18.9
1
1

22
2.6
1.2
10.5
2.9
45.5
1.1
1

23
2.4
1
9.5
1.3
33.1
1.6
2

24
1.1
1
10.1
1.2
32

1
5
12
0.9
64
1 0.8
1 2

25

26
1.67
1.56
11.91
1.41
68.20
1.18
2.23

27
2.00
3.36
14.55
1.61
74.38
1.18
2.81

28
29
30
1.12 3.656 2.333
4.25 3.155 2.914
12.31 18.883 11.023
1.75 1.734 1.073
77.41 56.073 50.662
1.43 0.836 0.558
2.26 1.214 1.319

4.1.3 Depertemen perakitan 1 (merakit kabel dan fitting)


4.1.3.1 Operasi perakitan kabel dan saklar
Keterangan elemen:
1. Siapkan bahan (kabel, baut dan colokan)
2. Siapkan alat (obeng)
3. Melilitkan kabel pada baut saklar bagian kanan
4. Melilitkan kabel pada baut saklar bagian kiri
5. Mengambil tutup colokan
6. Menutup colokan
7. Mengambil obeng
8. Merapatkan baut colokan
Performance rating (PR) = 1 + (skill+effort+condition+consistency)
= 1 + (0,06 + 0,05 + 0,00 + 0,01)
= 1,12
= 112%
Personal allowance : 2 menit = 0,03 jam
Fatique allowance

: 5 menit = 0,083 jam

Delay allowance

: 5 menit = 0,083 jam

Allowance (A) = (Pa + Fa + Da / jumlah jam kerja) x 100%


=
= 9,8 %

x 100%

Tabel 2.4.6
Tabel Perakitan kabel dan saklar

No

Observation Sheet 1

Operator : Sodiq

Operasi : Perakitan kabel dan saklar

reter

jenis elemen kerja


1 siapkan bahan (kabel, baut dan colokan)
2 siapkan alat (obeng)
3 melilitkan kabel pada baut saklar bagian kanan
4 melilitkan kabel pada baut saklar bagian kiri
5 mengambil tutup colokan
6 menutup colokan
7 mengambil obeng
8 merapatkan baut colokan

1
5,744
1,299
23,61
11,79
3,136
17,563
0,515
14,484

2
3
4
5
6
10,179
6,5 5,347 5,35 8,34
0,449 0,241 0,271 1,33 0,58
11,156 7,799 12,963 24,42 27,59
34,56 9,161 19,59 18,85 16,03
1,1859 1,005 2,797 6,9 1,55
9,103 8,624 31,14 55,94 13,13
1,3 1,29 0,204 0,88 0,47
12,295 17,184 9,066 24,72 8,34

8,79
0,33
16,21
24,23
1,01
5,71
1,22
10,63

7,29
0,29
27,16
18,81
1,46
8,54
0,26
10,72

4.1.3.2 Operasi perakitan kabel dan fitting


1. Mengambil bahan (kabel dan fitting)
2. Mengambil obeng
3. Melonggarkan baut pada fitting
4. Melilitkan kabel dan fitting
5. Merapatkan baut
6. Meletakkan obeng
7. Uji coba nyala lampu
8. Matrial handling ke departemen 4

9
10
2
19
42
4
22
1
9

produk ke(detik)
10 11 12
13
14
15
16
17
10,32 11,90 5,18 14,374 13,958 5,249 3,331 5,744
1 0,85 0,8 2,289 2,340 1,864 1,673 1,299
23 29,59 26,58 31,213 39,449 24,300 42,149 23,61
22,97 29,84 19,47 30,954 36,958 44,304 32,244 11,79
6,52 5,7 3,03 6,446 3,545 3,891 2,942 3,136
2,25 2,36 2,3 18,451 15,739 16,725 16,739 17,563
1,1 0,85 1,01 1,045 1,348 0,554 1,162 0,515
9,58 7,41 7,15 19,377 13,222 21,899 30,933 14,484

18
19
20
21
10,179
6,5 5,347 5,35
0,449 0,241 0,271 1,33
11,156 7,799 12,963 24,42
34,56 9,161 19,59 18,85
1,1859 1,005 2,797 6,9
9,103 8,624 31,14 55,94
1,3 1,29 0,204 0,88
12,295 17,184 9,066 24,72

22
8,34
0,58
27,59
16,03
1,55
13,13
0,47
8,34

23
8,79
0,33
16,21
24,23
1,01
5,71
1,22
10,63

24
7,29
0,29
27,16
18,81
1,46
8,54
0,26
10,72

: putri
25
10
2
19
42
4
22
1
9

26
10,32
1
23
22,97
6,52
2,25
1,1
9,58

27
11,90
0,85
29,59
29,84
5,7
2,36
0,85
7,41

28
5,18
0,8
26,58
19,47
3,03
2,3
1,01
7,15

29
14,374
2,289
31,213
30,954
6,446
18,451
1,045
19,377

30
13,958
2,340
39,449
36,958
3,545
15,739
1,348
13,222

Performance rating (PR) = 1 + (skill+effort+condition+consistency)


= 1 + (0,03 + 0,02 + 0,00 + (-0,02))
= 1,03
= 103%
Personal allowance : 4 menit = 0,06 jam
Fatique allowance

: 8 menit = 0,13 jam

Delay allowance

: 6 menit = 0,1 jam

Allowance (A) = (Pa + Fa + Da / jumlah jam kerja) x 100%


=

x 100%

= 14,5 %
Tabel 2.4.7
Tabel Perakitan kabel dan fitting

No

Observation Sheet 1

Operator : Sodiq

Operasi : Perakitan kabel dan fitting

reter

jenis elemen kerja


1 mengambil bahan (kabel dan fitting)
2 mengambil obeng
3 melonggarkan baut pada fitting
4 melililitkan kabel pada fitting
5 merapatkan baut
6 meletakkan obeng
7 uji coba nyala lampu
8 material handling ke departemen 4

1
2,185
0,438
8,167
41,57
88,71
0,395
35,345
2,609

2
1,689
0,448
7,567
32,3
15,308
0,317
16,617
6,436

3
0,578
0,201
9,723
12,132
9,173
0,312
8,215
4,179

4
1,843
0,2
7,983
8,337
12,294
0,25
7,253
11,376

5
5,62
0,64
5,49
67,13
43,73
0,56
20,65
7,75

4,04
1,09
0,35
0,33
8,96
18,75
26,01 30,57
9,73
12,27
0,47
0,41
15,85
11,45
1,88
2,32

1,34
3
0,35 0,94
8,92
8
25,85 28
13,16 7
0,41 1
10,81 6
1,68 6

10
4,65
0,71
7,66
34,71
13,01
1,14
20,23
5,01

11
3,31
0,76
5,96
56,41
8,6
0,85
10,11
9,18

12
3,2
0,97
7,44
29,82
10,51
0,43
11,91
6,96

13
4,092
1,197
7,550
45,796
14,893
1,581
21,948
7,436

14
3,712
1,064
7,695
42,403
21,256
0,604
19,967
8,923

produk ke(detik)
15
16
17
3,796
3,595
2,185
0,918
1,227
0,438
13,695 11,112
8,167
41,154 50,943
41,57
12,612 44,967
88,71
0,912
1,103
0,395
12,870 11,829 35,345
6,918
7,930
2,609

18
1,689
0,448
7,567
32,3
15,308
0,317
16,617
6,436

19
0,578
0,201
9,723
12,132
9,173
0,312
8,215
4,179

20
21
22
23
24
1,843 5,62
4,04
1,09
1,34
0,2 0,64
0,35
0,33
0,35
7,983 5,49
8,96
18,75
8,92
8,337 67,13
26,01
30,57
25,85
12,294 43,73
9,73
12,27
13,16
0,25 0,56
0,47
0,41
0,41
7,253 20,65
15,85
11,45
10,81
11,376 7,75
1,88
2,32
1,68

: putri
25

3
0,94
8
28
7
1
6
6

26
4,65
0,71
7,66
34,71
13,01
1,14
20,23
5,01

27
3,31
0,76
5,96
56,41
8,6
0,85
10,11
9,18

28
3,2
0,97
7,44
29,82
10,51
0,43
11,91
6,96

29
4,092
1,197
7,550
45,796
14,893
1,581
21,948
7,436

30
3,712
1,064
7,695
42,403
21,256
0,604
19,967
8,923

4.1.4 Departemen Perakitan 2 (mika dan aliran listrik )


4.1.4.1 Operasi Penyiapan rakitan
Keterangan Elemen:
1. Mengambil rakitan listrik
2. Mengambil alas rakitan
3. Menyiapkan obeng
Performance rating (PR) = 1 + (skill+effort+condition+consistency)
= 1 + (0,03 + 0,02 + 0,02 + 0,00)
= 1,07
= 107%
Personal allowance

: 2 menit = 0,03 jam

Fatique allowance

: 5 menit = 0,083 jam

Delay allowance

: 2 menit = 0,03 jam

Allowance (A) = (Pa + Fa + Da / jumlah jam kerja) x 100%


=
= 7,15

x 100%

Tabel 2.4.8
Tabel Penyiapan Rakitan

Nojenis elemen kerja

1
2
1 mengambil rakitan
1.104 1.45
2 mengambil alas1.167
rakitan 0.872
3 menyiapkan obeng
1.363 1.579

Observation Sheet 1

Operator : syamsul

Operasi :Penyiapan Rakitan

reter

3
1.311
1.027
1.024

4
5
6
7
8
9
0.391 4.8
0.4
0.3
0.4
1.63
0.843 0.5
0.43
0.2
0.4
1.23
0.913 0.5
0.5
0.3
0.3
2

10
1.7
1.3
0.8

11
0.9
1.6
0.9

12
1.2
1.4
0.6

13
2.730
1.443
1.324

14
0.948
1.639
1.336

produk ke(detik)
15
16
0.948 0.991
1.057 1.667
0.688 1.028

4.1.4.2 Operasi Penggabungan Rakitan Listrik dan Alas Kayu


Keterangan Elemen:
1. Meletakkan rakitan di atas alat
2. Memasukkan baut pada still fitting
3. Mengambil obeng
4. Membaut still fitting
5. Meletakkan obeng
Performance rating (PR) = 1 + (skill+effort+condition+consistency)
= 1 + (0,00 + (-0,04) + 0,00 + 0,00)
= 0.96
= 96 %
Personal allowance

: 3 menit = 0,05 jam

Fatique allowance

: 6 menit = 0,1 jam

Delay allowance

: 5 menit = 0,083

17
1.104
1.167
1.363

18
1.45
0.872
1.579

19
1.311
1.027
1.024

20
21
0.391 1.63
0.843 1.23
0.913 2

22
1.7
1.3
0.8

23
0.9
1.6
0.9

24
1.2
1.4
0.6

25
2.730
1.443
1.324

26
0.948
1.639
1.336

: ika
27
0.948
1.057
0.688

28
0.991
1.667
1.028

29
1.104
1.167
1.363

30
1.45
0.872
1.579

Allowance (A) = (Pa + Fa + Da / jumlah jam kerja) x 100%


=

x 100%

= 11,65 %
Tabel 2.4.9
Tabel Penggabungan Rakitan Listrik dan Alas Kayu

Nojenis elemen kerja

Observation Sheet 1

Operator : syamsul

Operasi : Penggabungan Rakitan Listrik dan Alas Kayu

reter

1
2
3
4 5
1 meletakkan rakitan
1.727di atas1.149
alat 1.686 0.963 3.9
2 memasukkan 10.417
baut pada still
8.963
fitting 5.993
4.75 11.4
3 mengambil obeng
1.195 1.423 1.002 0.525 0.7
4 membaut still fitting
71.92 60.522 57.35 60.901 33.3
5 meletakkan obeng
1.14 1.031 0.491 0.343 0.7

6
1.02
7.42
0.7
35.4
0.2

7
0.2
9.14
0.5
75.6
0.3

8
0.4
4.6
0.4
55.5
0.4

9
2
3.79
1
31.83
1

10
1.7
1.2
0.7
38.7
0.6

11
0.8
6.3
0.8
39.7
0.8

operasi penggabungan rakitan listrik dan alas kayu


produk ke(detik)
12
13
14
15
16
17
18
0.8
2.011 2.884 3.737 2.474 1.727 1.149
2.7
4.773 12.91 9.739 5.280 10.417 8.963
0.6
1.940 0.601 1.190 0.385 1.195 1.423
124.2
50.924 42.184 43.024 67.652 71.92 60.522
0.7
1.567 0.478 0.857 0.558
1.14 1.031

4.1.4.1 Operasi Pemasangan fiber


Keterangan Elemen:
1. Mengambil fiber
2. Mengambil bahan (paku)
3. Meletekkan fiber di atas alas kayu
4. Mengambil mall
5. Memaku fiber pada alas
6. Merekatkan fiber bagian vertical
7. Meletakkan paku
8. Material handling ke departemen 5

19
20
21
1.686 0.963 2
5.993
4.75 3.79
1.002 0.525 1
57.35 60.901 31.83
0.491 0.343 1

22
1.7
1.2
0.7
38.7
0.6

23
0.8
6.3
0.8
39.7
0.8

24

: ika

25
26
27
28
29
30
0.8 2.011 2.884 3.737 2.474 1.727 1.149
2.7 4.773 12.91 9.739 5.280 10.417 8.963
0.6 1.940 0.601 1.190 0.385 1.195 1.423
124.2 50.924 42.184 43.024 67.652 71.92 60.522
0.7 1.567 0.478 0.857 0.558
1.14 1.031

Performance rating (PR) = 1 + (skill+effort+condition+consistency)


= 1 + (0,06 + 0.00 + 0,02 + 0,00)
= 1.08
= 108%
Personal allowance

: 3 menit = 0,5 jam

Fatique allowance

: 5 menit = 0,083 jam

Delay allowance

: 10 menit = 0,16

Allowance (A) = (Pa + Fa + Da / jumlah jam kerja) x 100%


=

x 100%

= 14,65 %
Tabel 2.4.10
Tabel Pemasangan fiber

Nojenis elemen kerja

Observation Sheet 1

Operator : syamsul

Operasi : Pemasangan fiber

reter

1
2
3
1 mengambil fiber1.96
1.12 0.576
2 mengambil bahan
1.775(paku) 1.507 1.694
3 meletakkan fiber
10.82
di atas alas
6.334kayu 5.587
4 mengambil mall2.398 2.193 1.311
5 memaku fiber pada
94.52alas 91.849 97.785
6 merekatkan viber
127.42
bagian99.399
vertikal 64.978
7 meletakkan palu
0.869
0.7 0.952
8 material handling
2.426
ke departemen
1.982 5 1.185

4 5
1.049 0.9
1.871 4
3 9.4
1.366 1.9
37.285 119.7
61.844 81.4
0.918 0.6
1.251 2.2

6
0.6
0.5
8.3
1.32
117.4
86.03
0.2
1.17

7
8
9
0.4
0.3
1.2
0.5
0.4
2
4.04
4.9
11.2
0.9
0.3
1.5
87
85.9
17
66.3
33 98
0.3
0.25 2
0.6
0.4 3

10

11

12

1.2
1.2
2.3
1.8
89.8
102.5
0.7
1.9

1.2
2.1
2.4
1.3
104.3
108.4
0.8
1.3 1,4

1.6
0.8
4.6
0.9
89.8
110.4
0.6

operasi perakitan kabel dan fitting


produk ke(detik)
13
14
15
16
17
2.188 1.630 1.685 0.855
1.96
5.230 3.591 2.737 3.215 1.775
3.009 4.933 5.568 5.162 10.82
3.195 3.979 2.679 1.269 2.398
65.9 117.514 63.819 47.416 94.52
142 59.604 39.979 32.223 127.42
1.28 1.872 0.990 0.320 0.869
1.309 1.759 1.092 2.723 2.426

18
1.12
1.507
6.334
2.193
91.849
99.399
0.7
1.982

19
0.576
1.694
5.587
1.311
97.785
64.978
0.952
1.185

20
21
1.049 0.9
1.871 4
3 9.4
1.366 1.9
37.285 119.7
61.844 81.4
0.918 0.6
1.251 2.2

22
23
24
25
0.6
0.4
0.3
1.2
0.5
0.5
0.4
2
8.3
4.04
4.9
11.2
1.32
0.9
0.3
1.5
117.4
87
85.9
17
86.03
66.3
33 98
0.2
0.3
0.25 2
1.17
0.6
0.4 3

: ika
26

27

28

1.2
1.2
2.3
1.8
89.8
102.5
0.7
1.9

1.2
2.1
2.4
1.3
104.3
108.4
0.8
1.3 1,4

1.6
0.8
4.6
0.9
89.8
110.4
0.6

29
30
2.188 1.630
5.230 3.591
3.009 4.933
3.195 3.979
65.9 117.514
142 59.604
1.28 1.872
1.309 1.759

4.1.5 Departemen Finishing


4.1.5.1 Operasi memasang pita pada ujung fiber
Keterangan elemen :
1. Mengambil pita 1
2. Mengambil lem
3. Merekatkan pita 1 pada ujung fiber
4. Meletakkan lem
5. Merapikan pita
Performance rating (PR) = 1+(skill + effort + condition + (consistency)
= 1 + 0,03 + 0,02 + 0,00 + 0,01
= 1,06
= 106 %
Personal allowance : 7 menit = 0,11
Fatique allowance : 6 menit = 0,1 jam
Delay allowance

: 15 menit = 0,25 jam

Allowance =( Pa + Fa + Da / jumlah jam kerja) x 100%


=
= 23%

Tabel 2.4.11
Tabel memasang pita pada ujung fiber

No

Observation Sheet 1

Operator :yesi dan eliza

Operasi : memasang pita pada ujung fiber

reter

jenis elemen kerja

1
2
3
4
5
1 mengambil pita 1
2,034 0,919 0,625 0,819 1
2 mengambil lem
1,087 1,888 0,229 0,329 1
3 merekatkan pita 1 pada ujung272fiber 148,72 116,299 79,851 136
4 meletakkan lem
2,274 0,697 0,206 0,234 1
5 merapikan pita
11,784 2,458 0,423 1,253 35

6
2,56
0,53
146
1,04
6,27

7
8
9
0,394 0,33 4,66
0,403 0,68 0,8
126,68 92,84 180,13
0,727 0,22 0,71
0,38 0,8 10,3

10

11
1,9 0,47
0,58 0,28
120,30 120,15
0,35 0,26
2,29 1,77

operasi memasang pita pada ujung fiber


produk ke(detik)
12
13
14
15
16
17
18
19
20
21
1,40 0,995 2,360 1,171 1,136 2,034 0,919 0,625 0,819 1
0,34 1,596 1,341 0,644 0,303 1,087 1,888 0,229 0,329 1
60,54 274,971 262,669 183,643 162,184 272 148,72 116,299 79,851 136
0,40 1,201 1,477 0,428 0,558 2,274 0,697 0,206 0,234 1
2,56 2,973 5,120 3,286 1,312 11,784 2,458 0,423 1,253 35

4.1.5.2 Operasi memasang pita bagian dalam fiber


Keterangan elemen :
1. Mengambil pita 2
2. Mengambil lem
3. Merekatkan pita 2 pada bagian dalam fiber.
4. Meletakkan lem
5. Merapikan pita
Performance rating (PR) = 1+(skill + effort + condition + (consistency)
= 1 + 0,06 + 0,05 + 0,02 + 0,00
= 1,13
= 113 %
Personal allowance : 6 menit = 0,1 jam

: zamrony

22
2,56
0,53
146
1,04
6,27

23
24
25
0,394 0,33 4,66
0,403 0,68 0,8
126,68 92,84 180,13
0,727 0,22 0,71
0,38 0,8 10,3

26

27
28
29
30
1,9 0,47 1,40 0,995 2,360
0,58 0,28 0,34 1,596 1,341
120,30 120,15 60,54 274,971 262,669
0,35 0,26 0,40 1,201 1,477
2,29 1,77 2,56 2,973 5,120

Fatique allowance : 5 menit = 0,083 jam


Delay allowance

: 14 menit = 0,233 jam

Allowance =( Pa + Fa + Da / jumlah jam kerja) x 100%


=
= 20,8%
Tabel 2.4.12
Tabel memasang pita bagian dalam fiber

No

Observation Sheet 1

Operator :yesi dan eliza

Operasi : memasang pita bagian dalam fiber

reter

: zamrony

19
0,697
0,242
69,034
0,39
2,016

21
1
1
86
1
5

jenis elemen kerja

1
2
1 mengambil pita 2
1,849 1,774
2 mengambil lem
1,904 0,836
3 merekatkan pita 2 pada bagian93dalam
187,044
fiber
4 meletakkan lem
0,596 0,283
5 merapikan pita
9,845 2,223

3
0,697
0,242
69,034
0,39
2,016

4
1,086
0,248
78,126
0,186
1,67

5
1
1
86
1
5

6
2,58
0,94
111
0,55
5,86

7
0,513
0,593
84,09
0,378
0,47

8
0,39
0,43
82,07
0,2
1.15

9
0,79
0,44
120,08
0,65
13,66

10
0,89
0,67
60,32
0,56
1,18

4.1.5.3 Operasi menempel pita emas (orege horizontal atas)


Keterangan elemen :
1. Mengambil pita 3
2. Mengambil lem
3. Merekatkan pita 3 pada bagian horisontal bawah
4. Meletakkan lem

Departemen finishing (5)


operasi memasang pita pada ujung fiber
produk ke(detik)
11
12
13
14
15
16
0,60 0,38
1,132 1,625 2,177 1,344
0,26
0,36 1,595 1,813 0,414 0,528
60,47 60,36 253,298 100,625 64,994 49,101
0,44
0,88 1,007 1,088 0,702 0,570
12,85
2,66 4,428 4,399 0,871 0,759

17
18
1,849 1,774
1,904 0,836
93 187,044
0,596 0,283
9,845 2,223

20
1,086
0,248
78,126
0,186
1,67

22
2,58
0,94
111
0,55
5,86

23
0,513
0,593
84,09
0,378
0,47

24
0,39
0,43
82,07
0,2
1.15

25
0,79
0,44
120,08
0,65
13,66

26
0,89
0,67
60,32
0,56
1,18

27
28
29
30
0,60 0,38
1,132 1,625
0,26
0,36 1,595 1,813
60,47 60,36 253,298 100,625
0,44
0,88 1,007 1,088
12,85
2,66 4,428 4,399

5. Merapikan pita
Performance rating (PR) = 1+(skill + effort + condition + (consistency)
= 1 + 0,03 + 0,05 + 0,02 + 0,01
= 1,11
= 111%
Personal allowance : 8 menit = 0,13 jam
Fatique allowance : 6 menit = 0,1 jam
Delay allowance

: 14 menit = 0,23 jam

Allowance =( Pa + Fa + Da / jumlah jam kerja) x 100%


=
= 23%
Tabel 2.4.13
Tabel memasang pita emas (orege horizontal atas)

No

jenis elemen kerja

Observation Sheet 1

Operator :yesi dan eliza

Operasi : memasang pita emas (orege horizontal atas)

reter

1
2
3
4
1 mengambil pita 3
1,897 2,886 0,683 0,847
2 mengambil lem
0,419 0,917 0,556 0,231
3 merekatkan pita 3 pada bagian
70,7horizontal
99,788atas 86,263 51,014
4 meletakkan lem
0,324 0,262 0,514 0,214
5 merapikan pita
6,01 2,223 2,016 1,67

5
4
1
92
1
12

6
1,27
2,16
134
2,968
3,17

7
0,4
0,39
52,08
0,76
0,6

8
0,44
0,58
36,64
0,72
0,54

9
2,19
0,07
120,18
0,35
54,75

10
0,51
0,47
60,04
0,31
0,63

11
1,68
0,21
60,11
0,22
0,44

Departemen finishing (5)


operasi memasang pita pada ujung fiber
produk ke(detik)
12
13
14
15
16
0,58 2,426 1,603 0,697 0,547
0,50 1,234 0,941 0,288 0,656
60,15 119,832 86,343 47,328 48,679
0,46 0,641 0,824 0,470 0,238
3,64 4,041 2,541 1,116 0,765

17
18
19
20
1,897 2,886 0,683 0,847
0,419 0,917 0,556 0,231
70,7 99,788 86,263 51,014
0,324 0,262 0,514 0,214
6,01 2,223 2,016 1,67

21
4
1
92
1
12

22
1,27
2,16
134
2,968
3,17

: zamrony

23
0,4
0,39
52,08
0,76
0,6

24
0,44
0,58
36,64
0,72
0,54

25
2,19
0,07
120,18
0,35
54,75

26
0,51
0,47
60,04
0,31
0,63

27
1,68
0,21
60,11
0,22
0,44

28
29
30
0,58 2,426 1,603
0,50 1,234 0,941
60,15 119,832 86,343
0,46 0,641 0,824
3,64 4,041 2,541

4.1.5.4 Operasi menempel pita emas (orege horizontal bawah)


Keterangan elemen :
1. Mengambil pita 3
2. Mengambil lem
3. Merekatkan pita 3 pada bagian horisontal bawah
4. Meletakkan lem
5. Merapikan pita
Performance rating (PR) = 1+(skill + effort + condition + (consistency)
= 1 + 0,06 + 0,05 + 0,02 + 0,00
= 1,08
= 108%
Personal allowance : 8 menit = 0,13 jam
Fatique allowance : 7 menit = 0,11 jam
Delay allowance

: 14 menit = 0,23 jam

Allowance =( Pa + Fa + Da / jumlah jam kerja) x 100%


=
=23,5%

Tabel 2.4.14
Tabel memasang pita emas (orege horizontal bawah)

No

Observation Sheet 1

Operator :yesi dan eliza

Operasi : memasang pita emas (orege horizontal bawah)

reter

jenis elemen kerja

1
2
3
1 mengambil pita 3
0,737 2,075 0,295
2 mengambil lem
0,361 0,299 0,344
3 merekatkan pita 3 pada bagian
104,47horizontal
95,138bawah81,44
4 meletakkan lem
0,257 0,18 0,382
5 merapikan pita
11,432 1,069 0,609

4
5
0,273 1
0,455 1
91,25 236
0,31 1
0,186 12

6
1,83
2,53
79,56
0,67
7,43

7
0,4
0,2
47,63
0,2
0,89

8
9
0,4 0,95
0,65 0,66
49,72 120,12
0,19 0,48
1,4 4,26

produk ke(detik)
10
11
12
13
14
15
16
17
18
19
20
21
0,51 0,29 0,55 0,933 1,501 1,470 0,726 0,737 2,075 0,295 0,273 1
0,30 0,23 0,83 1,438 0,775 0,409 0,522 0,361 0,299 0,344 0,455 1
60,32 60,28 60,07 316,619 121,186 54,005 47,247 104,47 95,138 81,44 91,25 236
0,25 0,26 0,41 1,453 0,626 0,297 0,807 0,257 0,18 0,382 0,31 1
19,49 17,17 30,65
9,456 6,209 1,861 0,388 11,432 1,069 0,609 0,186 12

4.1.5.5 Operasi menempel pita emas bagian Vertikal


Keterangan elemen :
1. Mengambil pita 4
2. Mengambil lem
3. Merekatkan pita 4 pada bagian vertikal
4. Meletakkan lem
5. Merapikan pita
Performance rating (PR) = 1+(skill + effort + condition + (consistency)
= 1 + 0,00 + 0,05 + 0,02 + 0,00
= 1,07
= 107%
Personal allowance : 8 menit = 0,13 jam

22
1,83
2,53
79,56
0,67
7,43

: zamrony
23
0,4
0,2
47,63
0,2
0,89

24
25
0,4 0,95
0,65 0,66
49,72 120,12
0,19 0,48
1,4 4,26

26
27
28
29
30
0,51 0,29 0,55 0,933 1,501
0,30 0,23 0,83 1,438 0,775
60,32 60,28 60,07 316,619 121,186
0,25 0,26 0,41 1,453 0,626
19,49 17,17 30,65
9,456 6,209

Fatique allowance : 8 menit = 0,13 jam


Delay allowance

: 14 menit = 0,23

Allowance =( Pa + Fa + Da / jumlah jam kerja) x 100%


=
= 24,5%
Tabel 2.4.15
Tabel memasang pita emas bagian vertikal

No

jenis elemen kerja

Observation Sheet 1

Operator :yesi dan eliza

Operasi : memasang pita emas bagian vertikal

reter

1
2
1 mengambil pita 4
2,878 1,823
2 mengambil lem
1,359 0,415
3 merekatkan pita 4 pada bagian
162,97vertikal
130,142
4 meletakkan lem
0,19 0,249
5 merapikan pita
7,148 1,769

3
0,34
0,778
79,77
0,17
1,139

4
5
0,519 1
0,3 1
89,04 101
0,216 1
3,041 3

6
2,1
0,92
59,7
0,92
12,68

7
1,3
0,3
36,029
0,24
7,75

8
0,28
0,33
35,99
0,43
0,6

9
2,18
0,42
120,12
0,48
4,26

10
0,38
0,30
60,03
0,26
6,29

11
0,33
0,31
60,16
0,66
0,55

operasi menempel pita emas/ bagian vertikal


produk ke(detik)
12
13
14
15
16
17
18
3,28
1,792 1,380 1,354 0,913 2,878 1,823
0,73 0,896 0,517 0,458 0,259 1,359 0,415
27,32 194,116 60,832 51,832 50,502 162,97 130,142
0,59 2,255 0,322 0,471 0,426 0,19 0,249
2,21 8,689 1,267 1,211 0,816 7,148 1,769

: zamrony

19
0,34
0,778
79,77
0,17
1,139

20
21
0,519 1
0,3 1
89,04 101
0,216 1
3,041 3

22
2,1
0,92
59,7
0,92
12,68

23
1,3
0,3
36,029
0,24
7,75

24
0,28
0,33
35,99
0,43
0,6

25
2,18
0,42
120,12
0,48
4,26

26
0,38
0,30
60,03
0,26
6,29

27
28
29
30
0,33 3,28
1,792 1,380
0,31 0,73 0,896 0,517
60,16 27,32 194,116 60,832
0,66 0,59 2,255 0,322
0,55 2,21 8,689 1,267

4.1.5.6 Operasi memasang rantai silver pada fiber


Keterangan elemen :
1. Mengambil rantai silver
2. Mengambil lem
3. Merekatkan rantai silver pada fiber
4. Meletakkan lem
5. Merapikan rantai silver
6. Memasang lampu
7. Memasang logo
8. Material handling ke departemen 6
Performance rating (PR) = 1+(skill + effort + condition + (consistency)
= 1 + 0,03 + 0,05 + 0,02 + 0,01
= 1,09
= 109%
Personal allowance : 9 menit = 0,15 jam
Fatique allowance : 8 menit = 0,13 jam
Delay allowance

: 13 menit = 0,21

Allowance =( Pa + Fa + Da / jumlah jam kerja) x 100%


=
= 24,5%

Tabel 2.4.16
Tabel memasang rantai silver pada fiber

No

4.1.6

Observation Sheet 1

Operator :yesi dan eliza

Operasi : memasang rantai silver pada fiber

reter

jenis elemen kerja

1
2
1 mengambil rantai silver 1,702 0,738
2 mengambil lem
0,355
0,39
3 merekatkan rantai silver pada
148,28
viber105,803
4 meletakkan lem
0,184 0,771
5 merapikan rantai silver 5,734 1,338
6 memasang lampu
30,452 12,72
7 memasang logo
50,484 39,742
8 material handling ke departemen
1,316 6 1,43

3
4
5
0,377 0,706 7
0,21 0,232 1
77,797 103,692 93
0,23 0,245 1
3,042 0,879 5
12,779 16,54 24,9
20,486 36,599 39
0,468 0,559 1

6
3,51
0,579
66,79
0,58
1,514
25,87
44,53
1,974

7
0,946
1,57
61,76
0,47
0,75
34,17
6,25
0,95

8
0,6
0,22
33,16
0,19
0,55
9,12
6,72
0,81

9
1,17
1,08
60,52
0,46
4,10
14,7
11,65
3,31

10
0,34
0,31
120,01
0,31
0,80
13,47
41,53
0,55

11
2,07
0,26
60,13
0,28
0,99
7,10
15,9
0,37

12
13
3,05 2,736
0,34 0,901
60,25 250,231
0,37 0,716
2,10 3,793
10,13 28,130
18,75 29,105
0,71 2,876

produk ke(detik)
14
15
16
1,057 0,657 0,782
0,548 0,431 0,289
86,685 103,504 86,451
1,084 0,420 0,572
2,507 3,719 1,183
14,431 17,617 7,283
3,088 2,119 5,245
1,602 0,622 1,074

Depertemen inspeksi

4.1.6.1 Operasi Inspeksi lampu hias


Keterangan elemen:
1. Kerapian pita horisontal atas
2. Kerapian pita horisontal bawah
3. Kerapian pita horisontal vertikal
4. Kerapian rantaio silver
5. Kerapian fibber glas
Performance rating (PR) = 1 + (skill+effort+condition+consistency)
= 1 + (0,03 + 0,02 + 0,00 + 0,00)
= 1,05

: zamrony
17
18
1,702 0,738
0,355
0,39
148,28 105,803
0,184 0,771
5,734 1,338
30,452 12,72
50,484 39,742
1,316
1,43

19
20
21
0,377 0,706 7
0,21 0,232 1
77,797 103,692 93
0,23 0,245 1
3,042 0,879 5
12,779 16,54 24,9
20,486 36,599 39
0,468 0,559 1

22
3,51
0,579
66,79
0,58
1,514
25,87
44,53
1,974

23
0,946
1,57
61,76
0,47
0,75
34,17
6,25
0,95

24
0,6
0,22
33,16
0,19
0,55
9,12
6,72
0,81

25
1,17
1,08
60,52
0,46
4,10
14,7
11,65
3,31

26
0,34
0,31
120,01
0,31
0,80
13,47
41,53
0,55

27
2,07
0,26
60,13
0,28
0,99
7,10
15,9
0,37

28
29
3,05 2,736
0,34 0,901
60,25 250,231
0,37 0,716
2,10 3,793
10,13 28,130
18,75 29,105
0,71 2,876

30
1,057
0,548
86,685
1,084
2,507
14,431
3,088
1,602

= 105%
Personal Allowance : 1 menit = 0,016 jam
Fatique Allowance

: 1 menit = 0,016 jam

Delay Allowance

: 15 menit = 0,25 jam

Allowance (A) = (Pa + Fa + Da / jumlah jam kerja) x 100%


=

x 100%

= 14,1 %
Tabel 2.4.17
Tabel Inspeksi lampu hias

No

Observation Sheet 1

Operator

: Sholeh

Operasi : Tabel Inspeksi lampu hias

reter

: Ilham

jenis elemen kerja

1 kerapian pita horizontal atas


2 kerapian pita horizontal bawah
3 kerapian pita vertikal
4 kerapian rantai silver
5 kerapian viber

1
0
2
1
0
1

2
0
2
1
0
1

3
1
2
1
1
0

4
0
2
0
1
0

5
2
1
1
0
0

6
2
1
0
0
0

7
1
1
0
0
0

8
0
2
1
0
0

9
1
2
1
1 -

10
2
2
1
2

11
1
1
1
2
-

12
2
2
2
2
1

13
0
1
1
2
1

jumlah cacat produk ke14 15 16


1
0
1
1
1
1
0
1
0
2
1
2
1
0
0

17
0
2
1
0
1

18
0
2
1
0
1

19
1
2
1
1
0

20
0
2
0
1
0

21
2
1
1
0
0

22
2
1
0
0
0

23
1
1
0
0
0

24
0
2
1
0
0

25
1
2
1
1 -

26
2
2
1
2

27
1
1
1
2
-

28
2
2
2
2
1

29
0
1
1
2
1

30
1
1
0
2
1

4.2 Pengolahan Data


4.2.1 Perhitungan Kecukupan Data
Hipotesa:
H0 = Data tidak cukup
H1 = Data cukup

Pengambilan keputusan:
Jika N > N maka tolak H0
Jika N < N maka terima H0

) )
)

Dimana: K = 2 (Nilai indeks dari tingkat kepercayaan 95%)


S = 0,05 (Derajat Ketelitian)

4.2.1.1 Departemen Tutup Lampu


Tabel 2.4.18
Tabel Perhitungan Data Departemen Tutup Lampu
No Departemen Jenis Operasi

Elemen Kerja

mengambil alat (Penggaris)


mengambil bahan (fiber
glass)
Operasi Pengukuran
memposisikan alat ukur pada
Tutup Lampu
bahan
memberi tanda pada bahan
1 Tutup Lampu
meletakkan alat
mengambil alat (gunting)
memotong sesuai kerangka
Operasi Pemotongan
meletakkan alat
Tutup
material handling ke
departemen 4

8
0.34

9
2

Produk
10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22 23
1.01 1 1.1 5.286 2.012 3.04 2.41 2.42 0.642 1.408 0.277 2 1.449 0.59

4.108 5.692 6.91 5.445 10 5.904 6.719 7.202

6.33 4.41 7.3 6.167 6.364 6.05

4.37 4.108 5.692 6.91 5.445 10 5.904 6.719 7.202

6.33 4.41 7.3 6.167 6.364 40 30 1253.461 35918.588 189.522 14227.411

2.449 3.005 1.94 1.765 7 13.268 2.916 3.379

4.00 2.02 3.88 3.148 6.734 6.74

3.38 2.449 3.005 1.94 1.765 7 13.268 2.916 3.379

4.00 2.02 3.88 3.148 6.734 40 30 869.369 18259.576 135.128 92611.326

24.9
1.392
0.798
122
1.424

195 70.44 74.5 96.82 120.764 120.33


1 2 1.15 1.12 5.70 1.644
2 1.02 1.01 1.20 2.21 4.207
167 89 108.54 95.23 117.432 91.81
1 1.20 1.2 1.11 2.242 1.93

79.82
1.32
1.72
54.87
2.63

195 70.44 74.5 96.82 120.764 120.33


1 2 1.15 1.12 5.70 1.644
2 1.02 1.01 1.20 2.21 4.207
167 89 108.54 95.23 117.432 91.81
1 1.20 1.2 1.11 2.242 1.93

1 2
3
4 5 6
7
2.42 0.642 1.408 0.277 2 1.449 0.59

82.643
1.042
0.725
100.387
0.448

77.583
0.482
0.938
86.947
0.361

67.495
0.324
0.43
79.442
0.257

114
2
2
261
1

54.21
0.638
1.167
244.879
0.724

102.495
0.811
0.573
132.572
0.718

126.052
0.613
0.595
124.439
0.781

84.28
1.64
3.24
73.24
1.23

8.996 7.261 6.636 6.392 15 10.293 9.935 9.363 10 6.76 8.62 8.09 9.659 10.124 9.92

24.9
1.392
0.798
122
1.424

82.643
1.042
0.725
100.387
0.448

77.583
0.482
0.938
86.947
0.361

67.495
0.324
0.43
79.442
0.257

114
2
2
261
1

54.21
0.638
1.167
244.879
0.724

102.495
0.811
0.573
132.572
0.718

24
0.34

126.052
0.613
0.595
124.439
0.781

K/S N Xi2
25 26 27 28 29 30
2 1.01 1 1.1 5.286 2.012 40 30 123.272

40
40
40
40
40

30
30
30
30
30

(Xi)2

Xi

N'

2353.996 48.518 44326.990

308130.424 7944303.022 2818.564 737742.884


107.574 1831.155 42.792 52198.864
90.166 1823.802 42.706 33013.421
566091.858 14208873.925 3769.466 1177411.044
46.306 1066.023 32.650 15836.129

9.96 8.996 7.261 6.636 6.392 15 10.293 9.935 9.363 10 6.76 8.62 8.09 9.659 10.124 40 30 2631.812 75151.643 274.138 22194.432

Tabel 2.4.19
Tabel Kecukupan Data Departemen Tutup Lampu
No.

Jenis Operasi

Operasi Pengukuran Tutup Lampu


1
Operasi Pemotongan Tutup

elemen kerja
mengambil alat (Penggaris)
mengambil bahan (fiber glass)
memposisikan alat ukur pada bahan
memberi tanda pada bahan
meletakkan alat
mengambil alat (gunting)
memotong sesuai kerangka
meletakkan alat
material handling ke departemen 4

N
30
30
30
30
30
30
30
30
30

tanda >/<
<
<
<
<
<
<
<
<
<

N'
44326.9898
14227.4113
92611.326
737742.884
52198.8639
33013.4207
1177411.04
15836.1286
22194.4322

Kesimpulan Keterangan
Terima H0
Cukup
Terima H0
Cukup
Terima H0
Cukup
Terima H0
Cukup
Terima H0
Cukup
Terima H0
Cukup
Terima H0
Cukup
Terima H0
Cukup
Terima H0
Cukup

4.2.1.2 Departemen Pemotongan Kabel


Tabel 2.4.20
Tabel Perhitungan Data Departemen Pemotongan Kabel
No Departemen Jenis Operasi

Elemen Kerja

1
mengambil kabel
8.368
mengukur panjang dengan meteran (1 meter) 32.024
Operasi Pengukuran Kabel dan
mengambil spidol
0.627
Menyiapkan lilitan
memberi tanda pada kabel
3.502
meletakkan alat
0.948
Operasi Pemotongan Kabel

Pemotongan
Kabel

Operasi Pemotongan Kabel


untuk Lilitan

mengambil cutter
memotong sesuai ukuran
meletakkan alat
mengambil meteran
letakkan meteran pada kabel
memberi tanda 2 cm pada masing-masing ujung
kabel
mengambil alat (cutter)
melepaskan bagian luar kabel yang telah di
tandai
meletakkan alat
material handling ke departemen 3

0.495
13.438
0.574
0.795
1.518

2
6.771
23.381
0.536
2.998
0.724

3
6.999
17.26
0.613
2.811
0.601

4
6.441
8.048
0.64
2.837
0.512

0.379
11.981
0.243
0.734
2.693

0.537
4.971
0.372
0.844
0.894

0.411
5.109
0.541
1.381
1.105

5
2
15
1.4
0.9
0.8
0.9
2
1
0.8
0.8

6 7 8
8.3 7.1 6.4
9.9 15.8 15.1
1.1 1 0.6
7.9 2.1 1
1.1 1 0.9
1.1 1.4 0.5
8.3 7.5 4.5
1.2 0.9 1
2.6 2.4 1.1
1.2 1 1

9
9
25
1
2
1

10
8.96
30.75
1.41
2.09
0.94

11
8.39
16.18
1.79
2.16
1.22

12
8.96
15.15
1.61
2.89
1.12

13
10.105
36.422
2.081
3.782
1.062

14
7.722
26.908
1.457
2.045
1.032

Produk
15 16
2.057 0.979
16.446 12.351
1.011 1.272
1.306 5.446
0.659 1.124

2
6
1
1
5

1.46
10.76
1.42
1.67
1.56

1.55
16.34
1.07
2.00
3.36

1.58
12.07
1.62
1.12
4.25

1.852
19.251
1.571
3.656
3.155

1.113
4.358
0.739
2.333
2.914

0.841
4.051
0.89
1.317
8.625

0.837
5.254
1.425
1.621
1.671

17
8.368
32.024
0.627
3.502
0.948

18
6.771
23.381
0.536
2.998
0.724

19
6.999
17.26
0.613
2.811
0.601

20
6.441
8.048
0.64
2.837
0.512

0.495
13.438
0.574
0.795
1.518

0.379
11.981
0.243
0.734
2.693

0.537
4.971
0.372
0.844
0.894

0.411
5.109
0.541
1.381
1.105

21
2
15
1.4
0.9
0.8
0.9
2
1
0.8
0.8

22 23 24
8.3 7.1 6.4
9.9 15.8 15.1
1.1 1 0.6
7.9 2.1 1
1.1 1 0.9
1.1 1.4 0.5
8.3 7.5 4.5
1.2 0.9 1
2.6 2.4 1.1
1.2 1 1

25
9
25
1
2
1

26
8.96
30.75
1.41
2.09
0.94

27
8.39
16.18
1.79
2.16
1.22

28
8.96
15.15
1.61
2.89
1.12

29
10.105
36.422
2.081
3.782
1.062

30
7.722
26.908
1.457
2.045
1.032

2
6
1
1
5

1.46
10.76
1.42
1.67
1.56

1.55
16.34
1.07
2.00
3.36

1.58
12.07
1.62
1.12
4.25

1.852
19.251
1.571
3.656
3.155

1.113
4.358
0.739
2.333
2.914

K/S N
40
40
40
40
40
40
40
40
40
40

30
30
30
30
30
30
30
30
30
30

Xi2

(Xi)2

Xi

N'

1693.786
14119.069
45.107
322.772
26.749
42.958
3000.772
32.562
96.388
258.959

45825.109
363178.585
1156.748
7187.988
767.345
1038.902
68885.777
830.304
2285.222
5068.586

214.068
602.643
34.011
84.782
27.701
32.232
262.461
28.815
47.804
71.194

37285.045
160343.005
9242.434
47088.634
2028.166
12402.155
128856.438
8137.131
20296.533
60683.263

4.9 10.5 9.5 10.1


4.9 10.5 9.5 10.1
40 30 4175.182 102239.423 319.749 115170.537
15.484 12.696 8.475 7.41
12 11.91 14.55 12.31 18.883 11.023 11.462 9.005 15.484 12.696 8.475 7.41
12 11.91 14.55 12.31 18.883 11.023
0.705 0.794 0.65 0.645 0.8 2.9 1.3 1.2 0.9 1.41 1.61 1.75 1.734 1.073 1.075 1.195 0.705 0.794 0.65 0.645 0.8 2.9 1.3 1.2 0.9 1.41 1.61 1.75 1.734 1.073 40 30 56.097 1384.733 37.212 12820.932
18.9 45.5 33.1 32
18.9 45.5 33.1 32
40 30 77793.042 2051655.170 1432.360 315156.614
58.129 35.094 30.166 26.12
64 68.20 74.38 77.41 56.073 50.662 43.866 49.026 58.129 35.094 30.166 26.12
64 68.20 74.38 77.41 56.073 50.662
1.434 0.407 0.546 0.53 1 1.1 1.6 1 0.8 1.18 1.18 1.43 0.836 0.558 0.665 0.744 1.434 0.407 0.546 0.53 1 1.1 1.6 1 0.8 1.18 1.18 1.43 0.836 0.558 40 30 31.098 818.589 28.611 6394.317
1.816 0.669 1.269 1.325 1 1 2 1 2 2.23 2.81 2.26 1.214 1.319 0.897 1.246 1.816 0.669 1.269 1.325 1 1 2 1 2 2.23 2.81 2.26 1.214 1.319 40 30 80.960 2112.965 45.967 10993.705

Tabel 2.4.21
Tabel Kecukupan Data Departemen Pemotongan Kabel
No.

Jenis Operasi

Operasi Pengukuran Kabel dan Menyiapkan lilitan

Operasi Pemotongan Kabel


2

Operasi Pemotongan Kabel untuk Lilitan

elemen kerja

N
mengambil kabel
30
mengukur panjang dengan meteran (1 meter)
30
mengambil spidol
30
memberi tanda pada kabel
30
meletakkan alat
30
mengambil cutter
30
memotong sesuai ukuran
30
meletakkan alat
30
mengambil meteran
30
letakkan meteran pada kabel
30
memberi tanda 2 cm pada masing-masing ujung kabel30
mengambil alat (cutter)
30
melepaskan bagian luar kabel yang telah di tandai 30
meletakkan alat
30
material handling ke departemen 3
30

tanda >/<
<
<
<
<
<
<
<
<
<
<
<
<
<
<
<

N'
37285.0454
160343.005
9242.43422
47088.634
2028.16586
12402.1552
128856.438
8137.13108
20296.533
60683.2631
115170.537
12820.9316
315156.614
6394.31654
10993.7046

Kesimpulan Keterangan
Terima H0
Cukup
Terima H0
Cukup
Terima H0
Cukup
Terima H0
Cukup
Terima H0
Cukup
Terima H0
Cukup
Terima H0
Cukup
Terima H0
Cukup
Terima H0
Cukup
Terima H0
Cukup
Terima H0
Cukup
Terima H0
Cukup
Terima H0
Cukup
Terima H0
Cukup
Terima H0
Cukup

4.2.1.3 Departemen Perakitan 1


Tabel 2.4.22
Tabel Perhitungan Data Departemen Perakitan 1
No Departemen Jenis Operasi

Operasi Perakitan Kabel dan


Saklar

3 Perakitan 1

operasi perakitan kabel dan


fitting

Elemen Kerja

1
siapkan bahan (kabel, baut dan colokan)
5.744
siapkan alat (obeng)
1.299
melilitkan kabel pada baut saklar bagian kanan 23.61
melilitkan kabel pada baut saklar bagian kiri 11.79
mengambil tutup colokan
3.136
menutup colokan
17.563
mengambil obeng
0.515
merapatkan baut colokan
14.484
mengambil bahan (kabel dan fitting)
2.185
mengambil obeng
0.438
melonggarkan baut pada fitting
8.167
melililitkan kabel pada fitting
41.57
merapatkan baut
88.71
meletakkan obeng
0.395
uji coba nyala lampu
35.345
material handling ke departemen 4
2.609

2
10.179
0.449
11.156
34.56
1.1859
9.103
1.3
12.295
1.689
0.448
7.567
32.3
15.308
0.317
16.617
6.436

3
6.5
0.241
7.799
9.161
1.005
8.624
1.29
17.184
0.578
0.201
9.723
12.132
9.173
0.312
8.215
4.179

4
5.347
0.271
12.963
19.59
2.797
31.14
0.204
9.066
1.843
0.2
7.983
8.337
12.294
0.25
7.253
11.376

5
5.35
1.33
24.42
18.85
6.9
55.94
0.88
24.72
5.62
0.64
5.49
67.13
43.73
0.56
20.65
7.75

6
8.34
0.58
27.59
16.03
1.55
13.13
0.47
8.34
4.04
0.35
8.96
26.01
9.73
0.47
15.85
1.88

7
8.79
0.33
16.21
24.23
1.01
5.71
1.22
10.63
1.09
0.33
18.75
30.57
12.27
0.41
11.45
2.32

8
7.29
0.29
27.16
18.81
1.46
8.54
0.26
10.72
1.34
0.35
8.92
25.85
13.16
0.41
10.81
1.68

9
10
2
19
42
4
22
1
9
3
0.94
8
28
7
1
6
6

10
10.32
1
23
22.97
6.52
2.25
1.1
9.58
4.65
0.71
7.66
34.71
13.01
1.14
20.23
5.01

11
11.90
0.85
29.59
29.84
5.7
2.36
0.85
7.41
3.31
0.76
5.96
56.41
8.6
0.85
10.11
9.18

12
5.18
0.8
26.58
19.47
3.03
2.3
1.01
7.15
3.2
0.97
7.44
29.82
10.51
0.43
11.91
6.96

13
14.374
2.289
31.213
30.954
6.446
18.451
1.045
19.377
4.092
1.197
7.550
45.796
14.893
1.581
21.948
7.436

14
13.958
2.340
39.449
36.958
3.545
15.739
1.348
13.222
3.712
1.064
7.695
42.403
21.256
0.604
19.967
8.923

Produk
15 16
5.249 3.331
1.864 1.673
24.300 42.149
44.304 32.244
3.891 2.942
16.725 16.739
0.554 1.162
21.899 30.933
3.796 3.595
0.918 1.227
13.695 11.112
41.154 50.943
12.612 44.967
0.912 1.103
12.870 11.829
6.918 7.930

17
5.744
1.299
23.61
11.79
3.136
17.563
0.515
14.484
2.185
0.438
8.167
41.57
88.71
0.395
35.345
2.609

18
10.179
0.449
11.156
34.56
1.1859
9.103
1.3
12.295
1.689
0.448
7.567
32.3
15.308
0.317
16.617
6.436

19
6.5
0.241
7.799
9.161
1.005
8.624
1.29
17.184
0.578
0.201
9.723
12.132
9.173
0.312
8.215
4.179

20
5.347
0.271
12.963
19.59
2.797
31.14
0.204
9.066
1.843
0.2
7.983
8.337
12.294
0.25
7.253
11.376

21
5.35
1.33
24.42
18.85
6.9
55.94
0.88
24.72
5.62
0.64
5.49
67.13
43.73
0.56
20.65
7.75

22
8.34
0.58
27.59
16.03
1.55
13.13
0.47
8.34
4.04
0.35
8.96
26.01
9.73
0.47
15.85
1.88

23
8.79
0.33
16.21
24.23
1.01
5.71
1.22
10.63
1.09
0.33
18.75
30.57
12.27
0.41
11.45
2.32

24
7.29
0.29
27.16
18.81
1.46
8.54
0.26
10.72
1.34
0.35
8.92
25.85
13.16
0.41
10.81
1.68

25
10
2
19
42
4
22
1
9
3
0.94
8
28
7
1
6
6

26
10.32
1
23
22.97
6.52
2.25
1.1
9.58
4.65
0.71
7.66
34.71
13.01
1.14
20.23
5.01

27
11.90
0.85
29.59
29.84
5.7
2.36
0.85
7.41
3.31
0.76
5.96
56.41
8.6
0.85
10.11
9.18

28
5.18
0.8
26.58
19.47
3.03
2.3
1.01
7.15
3.2
0.97
7.44
29.82
10.51
0.43
11.91
6.96

29
14.374
2.289
31.213
30.954
6.446
18.451
1.045
19.377
4.092
1.197
7.550
45.796
14.893
1.581
21.948
7.436

30
13.958
2.340
39.449
36.958
3.545
15.739
1.348
13.222
3.712
1.064
7.695
42.403
21.256
0.604
19.967
8.923

K/S N
40
40
40
40
40
40
40
40
40
40
40
40
40
40
40
40

30
30
30
30
30
30
30
30
30
30
30
30
30
30
30
30

Xi2

(Xi)2

Xi

N'

2463.477
49.066
18909.560
21481.427
478.870
12421.300
27.805
6388.579
316.512
15.763
2618.112
43747.127
25673.311
16.765
8587.159
1302.016

65088.255
1003.306
498335.753
557970.157
10692.139
210831.579
712.890
159351.059
7759.672
374.074
69979.824
1111280.714
380524.896
379.198
209222.993
31800.162

255.124
31.675
705.929
746.974
103.403
459.164
26.700
399.188
88.089
19.341
264.537
1054.173
616.867
19.473
457.409
178.326

55289.538
23674.637
156278.709
185222.288
56849.062
563833.179
7266.697
129488.116
31526.307
8175.507
51794.899
305275.267
1010718.854
10168.661
169272.672
65141.995

Tabel 2.4.23
Tabel Kecukupan Data Departemen Perakitan 1
No. Jenis Operasi

Operasi Perakitan Kabel dan Saklar

Operasi Perakitan Kabel dan Fitting

elemen kerja
siapkan bahan (kabel, baut dan colokan)
siapkan alat (obeng)
melilitkan kabel pada baut saklar bagian kanan
melilitkan kabel pada baut saklar bagian kiri
mengambil tutup colokan
menutup colokan
mengambil obeng
merapatkan baut colokan
mengambil bahan (kabel dan fitting)
mengambil obeng
melonggarkan baut pada fitting
melililitkan kabel pada fitting
merapatkan baut
meletakkan obeng
uji coba nyala lampu
material handling ke departemen 4

N
30
30
30
30
30
30
30
30
30
30
30
30
30
30
30
30

tanda >/<
<
<
<
<
<
<
<
<
<
<
<
<
<
<
<
<

N'
Kesimpulan Keterangan
55289.5379 Terima H0
Cukup
23674.6368 Terima H0
Cukup
156278.709 Terima H0
Cukup
185222.288 Terima H0
Cukup
56849.0616 Terima H0
Cukup
563833.179 Terima H0
Cukup
7266.69663 Terima H0
Cukup
129488.116 Terima H0
Cukup
31526.3069 Terima H0
Cukup
8175.50687 Terima H0
Cukup
51794.8988 Terima H0
Cukup
305275.267 Terima H0
Cukup
1010718.85 Terima H0
Cukup
10168.6611 Terima H0
Cukup
169272.672 Terima H0
Cukup
65141.9946 Terima H0
Cukup

4.2.1.4 Departemen Perakitan 2


Tabel 2.4.24
Tabel Perhitungan Data Departemen Perakitan 2
No Departemen Jenis Operasi

Elemen Kerja

mengambil rakitan
mengambil alas rakitan
menyiapkan obeng
meletakkan rakitan di atas alat
memasukkan baut pada still fitting
operasi penggabungan rakitan
mengambil obeng
listrik dan alas kayu
membaut still fitting
meletakkan obeng
4 Perakitan 2
mengambil fiber
mengambil bahan (paku)
meletakkan fiber di atas alas kayu
operasi perakitan kabel dan mengambil mall
fitting
memaku fiber pada alas
merekatkan viber bagian vertikal
meletakkan palu
material handling ke departemen 5
operasi penyiapan rakitan

1
1.104
1.167
1.363
1.727
10.417
1.195
71.92
1.14
1.96
1.775
10.82
2.398
94.52
127.42
0.869
2.426

2
1.45
0.872
1.579
1.149
8.963
1.423
60.522
1.031
1.12
1.507
6.334
2.193
91.849
99.399
0.7
1.982

3
1.311
1.027
1.024
1.686
5.993
1.002
57.35
0.491
0.576
1.694
5.587
1.311
97.785
64.978
0.952
1.185

4
0.391
0.843
0.913
0.963
4.75
0.525
60.901
0.343
1.049
1.871
3
1.366
37.285
61.844
0.918
1.251

5
4.8
0.5
0.5
3.9
11.4
0.7
33.3
0.7
0.9
4
9.4
1.9
119.7
81.4
0.6
2.2

6
0.4
0.43
0.5
1.02
7.42
0.7
35.4
0.2
0.6
0.5
8.3
1.32
117.4
86.03
0.2
1.17

7
0.3
0.2
0.3
0.2
9.14
0.5
75.6
0.3
0.4
0.5
4.04
0.9
87
66.3
0.3
0.6

8
0.4
0.4
0.3
0.4
4.6
0.4
55.5
0.4
0.3
0.4
4.9
0.3
85.9
33
0.25
0.4

9
1.63
1.23
2
2
3.79
1
31.83
1
1.2
2
11.2
1.5
17
98
2
3

10
1.7
1.3
0.8
1.7
1.2
0.7
38.7
0.6
1.2
1.2
2.3
1.8
89.8
102.5
0.7
1.9

11
0.9
1.6
0.9
0.8
6.3
0.8
39.7
0.8
1.2
2.1
2.4
1.3
104.3
108.4
0.8
1.3

12
1.2
1.4
0.6
0.8
2.7
0.6
124.2
0.7
1.6
0.8
4.6
0.9
89.8
110.4
0.6
1.4

13
2.730
1.443
1.324
2.011
4.773
1.940
50.924
1.567
2.188
5.230
3.009
3.195
65.9
142
1.28
1.309

14
0.948
1.639
1.336
2.884
12.91
0.601
42.184
0.478
1.630
3.591
4.933
3.979
117.514
59.604
1.872
1.759

Produk
15 16
0.948 0.991
1.057 1.667
0.688 1.028
3.737 2.474
9.739 5.280
1.190 0.385
43.024 67.652
0.857 0.558
1.685 0.855
2.737 3.215
5.568 5.162
2.679 1.269
63.819 47.416
39.979 32.223
0.990 0.320
1.092 2.723

17
1.104
1.167
1.363
1.727
10.417
1.195
71.92
1.14
1.96
1.775
10.82
2.398
94.52
127.42
0.869
2.426

18
1.45
0.872
1.579
1.149
8.963
1.423
60.522
1.031
1.12
1.507
6.334
2.193
91.849
99.399
0.7
1.982

19
1.311
1.027
1.024
1.686
5.993
1.002
57.35
0.491
0.576
1.694
5.587
1.311
97.785
64.978
0.952
1.185

20
0.391
0.843
0.913
0.963
4.75
0.525
60.901
0.343
1.049
1.871
3
1.366
37.285
61.844
0.918
1.251

21
4.8
0.5
0.5
3.9
11.4
0.7
33.3
0.7
0.9
4
9.4
1.9
119.7
81.4
0.6
2.2

22
0.4
0.43
0.5
1.02
7.42
0.7
35.4
0.2
0.6
0.5
8.3
1.32
117.4
86.03
0.2
1.17

23
0.3
0.2
0.3
0.2
9.14
0.5
75.6
0.3
0.4
0.5
4.04
0.9
87
66.3
0.3
0.6

24
0.4
0.4
0.3
0.4
4.6
0.4
55.5
0.4
0.3
0.4
4.9
0.3
85.9
33
0.25
0.4

25
1.63
1.23
2
2
3.79
1
31.83
1
1.2
2
11.2
1.5
17
98
2
3

26
1.7
1.3
0.8
1.7
1.2
0.7
38.7
0.6
1.2
1.2
2.3
1.8
89.8
102.5
0.7
1.9

27
0.9
1.6
0.9
0.8
6.3
0.8
39.7
0.8
1.2
2.1
2.4
1.3
104.3
108.4
0.8
1.3

28
1.2
1.4
0.6
0.8
2.7
0.6
124.2
0.7
1.6
0.8
4.6
0.9
89.8
110.4
0.6
1.4

29
2.730
1.443
1.324
2.011
4.773
1.940
50.924
1.567
2.188
5.230
3.009
3.195
65.9
142
1.28
1.309

30
0.948
1.639
1.336
2.884
12.91
0.601
42.184
0.478
1.630
3.591
4.933
3.979
117.514
59.604
1.872
1.759

K/S N
40
40
40
40
40
40
40
40
40
40
40
40
40
40
40
40

30
31
32
33
34
35
36
37
38
39
40
41
42
43
44
45

Xi2

(Xi)2

91.464
37.924
34.052
110.195
1701.282
27.039
108180.509
18.396
48.115
176.208
1229.702
117.642
239978.996
245517.154
29.441
89.766

1637.578
950.242
817.617
2370.813
41506.320
662.908
2778015.561
437.437
1182.397
3634.643
29713.485
2774.340
6465531.793
6526757.782
644.754
2263.761

Xi

N'

40.467 43742.537
30.826 11699.594
28.594 15222.941
48.691 41588.885
203.731 128304.510
25.747 17615.116
1666.738 1071777.585
20.915 18606.925
34.386 30057.651
60.288 85919.738
172.376 180763.957
52.672 62241.008
2542.741 2273820.900
2554.752 2524224.573
25.392 40999.997
47.579 59714.290

Tabel 2.4.25
Tabel Kecukupan Data Departemen Perakitan 2
No. Jenis Operasi
Operasi Penyiapan Rakitan

Operasi Penggabungan Rakitan Listrik dan Alas Kayu


4

Operasi Perakitan Kabel dan Fitting

elemen kerja
mengambil rakitan
mengambil alas rakitan
menyiapkan obeng
meletakkan rakitan di atas alat
memasukkan baut pada still fitting
mengambil obeng
membaut still fitting
meletakkan obeng
mengambil fiber
mengambil bahan (paku)
meletakkan fiber di atas alas kayu
mengambil mall
memaku fiber pada alas
merekatkan viber bagian vertikal
meletakkan palu
material handling ke departemen 5

N
30
30
30
30
30
30
30
30
30
30
30
30
30
30
30
30

tanda >/<
<
<
<
<
<
<
<
<
<
<
<
<
<
<
<
<

N'
43742.5371
11699.5941
15222.9412
41588.8852
128304.51
17615.1161
1071777.58
18606.9246
30057.6514
85919.7377
180763.957
62241.0076
2273820.9
2524224.57
40999.9975
59714.2895

Kesimpulan Keterangan
Terima H0
Cukup
Terima H0
Cukup
Terima H0
Cukup
Terima H0
Cukup
Terima H0
Cukup
Terima H0
Cukup
Terima H0
Cukup
Terima H0
Cukup
Terima H0
Cukup
Terima H0
Cukup
Terima H0
Cukup
Terima H0
Cukup
Terima H0
Cukup
Terima H0
Cukup
Terima H0
Cukup
Terima H0
Cukup

4.2.1.5 Departemen Finishing


Tabel 2.4.26
Tabel Perhitungan Data Departemen Finishing
No Departemen

Jenis Operasi

operasi memasang pita pada


ujung fiber

operasi memasang pita pada


bagian dalam fiber

operasi menempel pita emas/


orege horizontal atas

5 Finishing

operasi menempel pita emas/


orege horizontal bawah

operasi menempel pita emas/


bagian vertikal

operasi memasang rantai silver


pada viber

Elemen Kerja

1
mengambil pita 1
2.034
mengambil lem
1.087
merekatkan pita 1 pada ujung fiber
272
meletakkan lem
2.274
merapikan pita
11.784
mengambil pita 2
1.849
mengambil lem
1.904
merekatkan pita 2 pada bagian dalam fiber
93
meletakkan lem
0.596
merapikan pita
9.845
mengambil pita 3
1.897
mengambil lem
0.419
merekatkan pita 3 pada bagian horizontal atas 70.7
meletakkan lem
0.324
merapikan pita
6.01
mengambil pita 3
0.737
mengambil lem
0.361
merekatkan pita 3 pada bagian horizontal
bawah
104.47
meletakkan lem
0.257
merapikan pita
11.432
mengambil pita 4
2.878
mengambil lem
1.359
merekatkan pita 4 pada bagian vertikal
162.97
meletakkan lem
0.19
merapikan pita
7.148
mengambil rantai silver
1.702
mengambil lem
0.355
merekatkan rantai silver pada viber
148.28
meletakkan lem
0.184
merapikan rantai silver
5.734
memasang lampu
30.452
memasang logo
50.484
material handling ke departemen 6
1.316

2
0.919
1.888
148.72
0.697
2.458
1.774
0.836
187.044
0.283
2.223
2.886
0.917
99.788
0.262
2.223
2.075
0.299

3
0.625
0.229
116.299
0.206
0.423
0.697
0.242
69.034
0.39
2.016
0.683
0.556
86.263
0.514
2.016
0.295
0.344

4
0.819
0.329
79.851
0.234
1.253
1.086
0.248
78.126
0.186
1.67
0.847
0.231
51.014
0.214
1.67
0.273
0.455

95.138
0.18
1.069
1.823
0.415
130.142
0.249
1.769
0.738
0.39
105.803
0.771
1.338
12.72
39.742
1.43

81.44
0.382
0.609
0.34
0.778
79.77
0.17
1.139
0.377
0.21
77.797
0.23
3.042
12.779
20.486
0.468

91.25
0.31
0.186
0.519
0.3
89.04
0.216
3.041
0.706
0.232
103.692
0.245
0.879
16.54
36.599
0.559

5
1
1
136
1
35
1
1
86
1
5
4
1
92
1
12
1
1

6
2.56
0.53
146
1.04
6.27
2.58
0.94
111
0.55
5.86
1.27
2.16
134
2.968
3.17
1.83
2.53

7
0.394
0.403
126.68
0.727
0.38
0.513
0.593
84.09
0.378
0.47
0.4
0.39
52.08
0.76
0.6
0.4
0.2

8
0.33
0.68
92.84
0.22
0.8
0.39
0.43
82.07
0.2
1.15
0.44
0.58
36.64
0.72
0.54
0.4
0.65

236 79.56 47.63 49.72


1
12
1
1
101
1
3
7
1
93
1
5
24.9
39
1

0.67
7.43
2.1
0.92
59.7
0.92
12.68
3.51
0.579
66.79
0.58
1.514
25.87
44.53
1.974

0.2
0.89
1.3
0.3
36.029
0.24
7.75
0.946
1.57
61.76
0.47
0.75
34.17
6.25
0.95

0.19
1.4
0.28
0.33
35.99
0.43
0.6
0.6
0.22
33.16
0.19
0.55
9.12
6.72
0.81

9
4.66
0.8
180.13
0.71
10.3
0.79
0.44
120.08
0.65
13.66
2.19
0.07
120.18
0.35
54.75
0.95
0.66

10
1.9
0.58
120.30
0.35
2.29
0.89
0.67
60.32
0.56
1.18
0.51
0.47
60.04
0.31
0.63
0.51
0.30

11
0.47
0.28
120.15
0.26
1.77
0.60
0.26
60.47
0.44
12.85
1.68
0.21
60.11
0.22
0.44
0.29
0.23

120.12
0.48
4.26
2.18
0.42
120.12
0.48
4.26
1.17
1.08
60.52
0.46
4.10
14.7
11.65
3.31

60.32
0.25
19.49
0.38
0.30
60.03
0.26
6.29
0.34
0.31
120.01
0.31
0.80
13.47
41.53
0.55

60.28
0.26
17.17
0.33
0.31
60.16
0.66
0.55
2.07
0.26
60.13
0.28
0.99
7.10
15.9
0.37

12
1.40
0.34
60.54
0.40
2.56
0.38
0.36
60.36
0.88
2.66
0.58
0.50
60.15
0.46
3.64
0.55
0.83
60.07
0.41
30.65
3.28
0.73
27.32
0.59
2.21
3.05
0.34
60.25
0.37
2.10
10.13
18.75
0.71

13
0.995
1.596
274.971
1.201
2.973
1.132
1.595
253.298
1.007
4.428
2.426
1.234
119.832
0.641
4.041
0.933
1.438

14
2.360
1.341
262.669
1.477
5.120
1.625
1.813
100.625
1.088
4.399
1.603
0.941
86.343
0.824
2.541
1.501
0.775

Produk
15
16
1.171 1.136
0.644 0.303
183.643 162.184
0.428 0.558
3.286 1.312
2.177 1.344
0.414 0.528
64.994 49.101
0.702 0.570
0.871 0.759
0.697 0.547
0.288 0.656
47.328 48.679
0.470 0.238
1.116 0.765
1.470 0.726
0.409 0.522

17
2.034
1.087
272
2.274
11.784
1.849
1.904
93
0.596
9.845
1.897
0.419
70.7
0.324
6.01
0.737
0.361

18
0.919
1.888
148.72
0.697
2.458
1.774
0.836
187.044
0.283
2.223
2.886
0.917
99.788
0.262
2.223
2.075
0.299

19
0.625
0.229
116.299
0.206
0.423
0.697
0.242
69.034
0.39
2.016
0.683
0.556
86.263
0.514
2.016
0.295
0.344

20
0.819
0.329
79.851
0.234
1.253
1.086
0.248
78.126
0.186
1.67
0.847
0.231
51.014
0.214
1.67
0.273
0.455

316.619
1.453
9.456
1.792
0.896
194.116
2.255
8.689
2.736
0.901
250.231
0.716
3.793
28.130
29.105
2.876

121.186
0.626
6.209
1.380
0.517
60.832
0.322
1.267
1.057
0.548
86.685
1.084
2.507
14.431
3.088
1.602

54.005
0.297
1.861
1.354
0.458
51.832
0.471
1.211
0.657
0.431
103.504
0.420
3.719
17.617
2.119
0.622

104.47
0.257
11.432
2.878
1.359
162.97
0.19
7.148
1.702
0.355
148.28
0.184
5.734
30.452
50.484
1.316

95.138
0.18
1.069
1.823
0.415
130.142
0.249
1.769
0.738
0.39
105.803
0.771
1.338
12.72
39.742
1.43

81.44
0.382
0.609
0.34
0.778
79.77
0.17
1.139
0.377
0.21
77.797
0.23
3.042
12.779
20.486
0.468

91.25
0.31
0.186
0.519
0.3
89.04
0.216
3.041
0.706
0.232
103.692
0.245
0.879
16.54
36.599
0.559

47.247
0.807
0.388
0.913
0.259
50.502
0.426
0.816
0.782
0.289
86.451
0.572
1.183
7.283
5.245
1.074

21
1
1
136
1
35
1
1
86
1
5
4
1
92
1
12
1
1

22
2.56
0.53
146
1.04
6.27
2.58
0.94
111
0.55
5.86
1.27
2.16
134
2.968
3.17
1.83
2.53

23
0.394
0.403
126.68
0.727
0.38
0.513
0.593
84.09
0.378
0.47
0.4
0.39
52.08
0.76
0.6
0.4
0.2

24
0.33
0.68
92.84
0.22
0.8
0.39
0.43
82.07
0.2
1.15
0.44
0.58
36.64
0.72
0.54
0.4
0.65

236 79.56 47.63 49.72


1
12
1
1
101
1
3
7
1
93
1
5
24.9
39
1

0.67
7.43
2.1
0.92
59.7
0.92
12.68
3.51
0.579
66.79
0.58
1.514
25.87
44.53
1.974

0.2
0.89
1.3
0.3
36.029
0.24
7.75
0.946
1.57
61.76
0.47
0.75
34.17
6.25
0.95

0.19
1.4
0.28
0.33
35.99
0.43
0.6
0.6
0.22
33.16
0.19
0.55
9.12
6.72
0.81

25
4.66
0.8
180.13
0.71
10.3
0.79
0.44
120.08
0.65
13.66
2.19
0.07
120.18
0.35
54.75
0.95
0.66

26
1.9
0.58
120.30
0.35
2.29
0.89
0.67
60.32
0.56
1.18
0.51
0.47
60.04
0.31
0.63
0.51
0.30

27
0.47
0.28
120.15
0.26
1.77
0.60
0.26
60.47
0.44
12.85
1.68
0.21
60.11
0.22
0.44
0.29
0.23

120.12
0.48
4.26
2.18
0.42
120.12
0.48
4.26
1.17
1.08
60.52
0.46
4.10
14.7
11.65
3.31

60.32
0.25
19.49
0.38
0.30
60.03
0.26
6.29
0.34
0.31
120.01
0.31
0.80
13.47
41.53
0.55

60.28
0.26
17.17
0.33
0.31
60.16
0.66
0.55
2.07
0.26
60.13
0.28
0.99
7.10
15.9
0.37

28
1.40
0.34
60.54
0.40
2.56
0.38
0.36
60.36
0.88
2.66
0.58
0.50
60.15
0.46
3.64
0.55
0.83
60.07
0.41
30.65
3.28
0.73
27.32
0.59
2.21
3.05
0.34
60.25
0.37
2.10
10.13
18.75
0.71

29
0.995
1.596
274.971
1.201
2.973
1.132
1.595
253.298
1.007
4.428
2.426
1.234
119.832
0.641
4.041
0.933
1.438

30
2.360
1.341
262.669
1.477
5.120
1.625
1.813
100.625
1.088
4.399
1.603
0.941
86.343
0.824
2.541
1.501
0.775

316.619
1.453
9.456
1.792
0.896
194.116
2.255
8.689
2.736
0.901
250.231
0.716
3.793
28.130
29.105
2.876

121.186
0.626
6.209
1.380
0.517
60.832
0.322
1.267
1.057
0.548
86.685
1.084
2.507
14.431
3.088
1.602

K/S N
40
40
40
40
40
40
40
40
40
40
40
40
40
40
40
40
40

30
30
30
30
30
30
30
30
30
30
30
30
30
30
30
30
30

Xi2

(Xi)2

Xi

N'

98.516
25.163
840241.284
26.276
3148.168
50.836
27.520
381975.854
12.836
1138.828
96.281
21.436
209747.134
26.192
6475.440
31.392
25.128

1869.611
534.211
21345573.496
509.766
29364.250
1165.062
557.149
9030800.307
312.865
18619.148
1941.989
412.090
5542667.278
393.705
36260.919
659.668
444.156

43.239
23.113
4620.127
22.578
171.360
34.133
23.604
3005.129
17.688
136.452
44.068
20.300
2354.287
19.842
190.423
25.684
21.075

40180.719
15277.265
1337336.407
19737.055
607663.752
16876.677
18197.456
1292976.269
6533.013
182284.490
34363.155
18205.276
509536.346
31613.502
1327589.783
17572.821
23512.100

40 30 489016.385 9915306.704 3148.858 2416207.951


40
40
40
40
40
40
40
40
40
40
40
40
40
40
40

30
30
30
30
30
30
30
30
30
30
30
30
30
30
30

10.534
4192.419
82.766
13.727
281088.151
17.469
872.083
181.707
13.834
345086.888
9.594
247.960
11595.672
25625.677
68.542

208.514
60886.056
1716.528
319.230
6435212.180
284.293
15083.033
2856.154
279.224
8100689.361
218.212
5054.641
285074.838
540272.041
1409.702

14.440
246.751
41.431
17.867
2536.772
16.861
122.813
53.443
16.710
2846.171
14.772
71.096
533.924
735.032
37.546

11911.315
420741.653
29598.670
8291.251
1259826.177
22753.967
144342.595
77691.848
13002.806
1265935.049
7540.274
53654.737
188177.595
497389.527
27552.920

Tabel 2.4.27
Tabel Kecukupan Data Departemen Finishing
No.

Jenis Operasi

Operasi memasang pita pada ujung fiber

Operasi memasang pita pada bagian dalam fiber

Operasi menempel pita emas/ orege horizontal atas

5
Operasi menempel pita emas/ orege horizontal bawah

Operasi menempel pita emas/ bagian vertikal

Operasi memasang rantai silver pada viber

elemen kerja
mengambil pita 1
mengambil lem
merekatkan pita 1 pada ujung fiber
meletakkan lem
merapikan pita
mengambil pita 2
mengambil lem
merekatkan pita 2 pada bagian dalam fiber
meletakkan lem
merapikan pita
mengambil pita 3
mengambil lem
merekatkan pita 3 pada bagian horizontal atas
meletakkan lem
merapikan pita
mengambil pita 3
mengambil lem
merekatkan pita 3 pada bagian horizontal bawah
meletakkan lem
merapikan pita
mengambil pita 4
mengambil lem
merekatkan pita 4 pada bagian vertikal
meletakkan lem
merapikan pita
mengambil rantai silver
mengambil lem
merekatkan rantai silver pada viber
meletakkan lem
merapikan rantai silver
memasang lampu
memasang logo
material handling ke departemen 6

N
30
30
30
30
30
30
30
30
30
30
30
30
30
30
30
30
30
30
30
30
30
30
30
30
30
30
30
30
30
30
30
30
30

tanda >/<
<
<
<
<
<
<
<
<
<
<
<
<
<
<
<
<
<
<
<
<
<
<
<
<
<
<
<
<
<
<
<
<
<

N'
Kesimpulan Keterangan
40180.7194 Terima H0
Cukup
15277.265 Terima H0
Cukup
1337336.41 Terima H0
Cukup
19737.0549 Terima H0
Cukup
607663.752 Terima H0
Cukup
16876.677 Terima H0
Cukup
18197.4556 Terima H0
Cukup
1292976.27 Terima H0
Cukup
6533.01275 Terima H0
Cukup
182284.49 Terima H0
Cukup
34363.155 Terima H0
Cukup
18205.2761 Terima H0
Cukup
509536.346 Terima H0
Cukup
31613.5015 Terima H0
Cukup
1327589.78 Terima H0
Cukup
17572.8207 Terima H0
Cukup
23512.1002 Terima H0
Cukup
2416207.95 Terima H0
Cukup
11911.3152 Terima H0
Cukup
420741.653 Terima H0
Cukup
29598.6703 Terima H0
Cukup
8291.25078 Terima H0
Cukup
1259826.18 Terima H0
Cukup
22753.967 Terima H0
Cukup
144342.595 Terima H0
Cukup
77691.8476 Terima H0
Cukup
13002.8065 Terima H0
Cukup
1265935.05 Terima H0
Cukup
7540.2736 Terima H0
Cukup
53654.7367 Terima H0
Cukup
188177.595 Terima H0
Cukup
497389.527 Terima H0
Cukup
27552.9198 Terima H0
Cukup

4.2.1.6 Departemen Inspeksi Lampu Hias


Tabel 2.4.28
Tabel Perhitungan Data Departemen Inspeksi Lampu Hias
No Departemen Jenis Operasi

Elemen Kerja

kerapian pita horizontal atas


kerapian pita horizontal bawah
Operasi Inspeksi Lampu Hias kerapian pita vertikal
kerapian rantai silver
kerapian viber

6 Inspeksi

1
0
2
1
0
1

2
0
2
1
0
1

3
1
2
1
1
0

4
0
2
0
1
0

5
2
1
1
0
0

6
2
1
0
0
0

7
1
1
0
0
0

8
0
2
1
0
0

9
1
2
1
0
1

10 11 12 13
2 1 2 0
2 1 2 1
1 1 2 1
2 2 2 2
0 0 1 1

14
1
1
0
2
1

Produk
15 16
0 1
1 1
1 0
1 2
0 0

17
0
2
1
0
1

18
0
2
1
0
1

19
1
2
1
1
0

20 21 22
0 2 2
2 1 1
0 1 0
1 0 0
0 0 0

23
1
1
0
0
0

24
0
2
1
0
0

25 26 27 28 29
1 2 1 2 0
2 2 1 2 1
1 1 1 2 1
0 2 2 2 2
1 0 0 1 1

30
1
1
0
2
1

K/S N

Xi2

(Xi)2

Xi

N'

40
40
40
40
40

43.000
78.000
27.000
49.000
12.000

729.000
2116.000
529.000
729.000
144.000

27.000
46.000
23.000
27.000
12.000

33244.444
7791.304
19547.826
43911.111
28800.000

30
30
30
30
30

Tabel 2.4.29
Tabel Kecukupan Data Departemen Inspeksi Lampu Hias
No.

Jenis Operasi

Operasi Inspeksi Lampu Hias

elemen kerja
kerapian pita horizontal atas
kerapian pita horizontal bawah
kerapian pita vertikal
kerapian rantai silver
kerapian viber

N
30
30
30
30
30

tanda >/<
<
<
<
<
<

N'
33244.4444
7791.30435
19547.8261
43911.1111
28800

Kesimpulan Keterangan
Terima H0
Cukup
Terima H0
Cukup
Terima H0
Cukup
Terima H0
Cukup
Terima H0
Cukup

4.2.2 Perhitungan Keseragaman Data


4.2.2.1 Departemen tutup lampu
Tabel 2.4.29
Departemen Operasi Pengukuran Lampu

operasi pengkuran lampu


No
A1
A2
A3
A4
A5

jenis elemen kerja


mengambil alat (Penggaris)
mengambil bahan (fiber glass)
memposisikan alat ukur pada bahan
memberi tanda pada bahan
meletakkan alat
Tabel 2.4.30
Departemen Operasi Pemotongan tutup

operasi pemotongan tutup


No
B1
B2
B3
B4

jenis elemen kerja


mengambil alat (gunting)
memotong sesuai kerangka
meletakkan alat
material handling ke departemen 4

Gambar 2.4.3 Peta kontrol elemen kerja mengambil alat (Penggaris)


Analisa :

Uji Keseragaman data dari gambar diatas diketahui UCL 4.9382, LCL 1.7037 dan
Average 1.6173. Terdapat data yang Outlier pada data ke- 13, dan 29 sehingga data
tersebut tidak seragam.

Analisa :

Gambar 2.4.4 Peta kontrol elemen kerja mengambil bahan (fiber glass)
Uji Keseragaman data dari gambar diatas diketahui UCL 10.4165, LCL 2.2163
dan Average 6.3174. Tidak terdapat data yang Outlier sehingga data

tersebut

seragam.
Gambar 2.4.5

Gambar 2.4.5 Peta kontrol elemen kerja memposisikan alat ukur pada bahan
Analisa :

Uji Keseragaman data dari gambar diatas diketahui UCL 12.0295, LCL -3.0210
dan Average 4.5043. Terdapat data yang Outlier pada data ke- 6, dan 22 sehingga
data tersebut tidak seragam

Gambar 2.4.6 Peta kontrol elemen kerja memberi tanda pada bahan
Analisa :

Uji Keseragaman data dari gambar diatas diketahui UCL 193.5168, LCL -5.6125
dan Average 93.9521. Tidak terdapat data yang Outlier sehingga data

tersebut

seragam.

Gambar 2.4.7 Peta kontrol elemen kerja meletakkan alat


Analisa :

Uji Keseragaman data dari gambar diatas diketahui UCL 4.2827, LCL -1.4299
dan Average 1.4264. Terdapat data yang Outlier pada data ke- 13, dan 29 sehingga
data tersebut tidak seragam.

Gambar 2.4.8 Peta kontrol elemen kerja mengambil alat (gunting)


Analisa :

Uji Keseragaman data dari gambar diatas diketahui UCL 3.4605, LCL -0.6135
dan Average 1.4235. Terdapat data yang Outlier pada data ke- 14, dan 30 sehingga
data tersebut tidak seragam

2.4.9 Peta kontrol elemen kerja memotong sesuai kerangka


Analisa :

Uji Keseragaman data dari gambar diatas diketahui UCL 238.2205, LCL 113.0772
dan Average 125.6489. Terdapat data yang Outlier pada data ke- 5, 6,21, dan 22
sehingga data tersebut tidak seragam.

Gambar 2.4.10 Peta kontrol elemen kerja meletakkan alat


Analisa :

Uji Keseragaman data dari gambar diatas diketahui UCL 2.1630, LCL 0.0137 dan
Average 1.0833. Terdapat data yang Outlier pada data ke- 13, 16, dan 29 sehingga
data tersebut tidak seragam.

Gambar 2.4.11 Peta kontrol elemen kerja material handling ke departemen 4


Analisa :

Uji Keseragaman data dari gambar diatas diketahui UCL 13.8601, LCL 4.4157
dan Average 9.1379. Terdapat data yang Outlier pada data ke- 5, dan 21 sehingga
data tersebut tidak seragam.

Tabel 2.4.31
Rekapitulasi uji keseragaman departemen 1
No.

Elemen Kerja

A1
A2
A3
A4
A5
B1
B2
B3
B4

mengambil alat (Penggaris)


mengambil bahan (fiber glass)
memposisikan alat ukur pada bahan
memberi tanda pada bahan
meletakkan alat
mengambil alat (gunting)
memotong sesuai kerangka
meletakkan alat
material handling ke departemen 4

Kesimpulan
Tidak Seragam
Tidak Seragam
Seragam
Tidak Seragam
Tidak Seragam
Tidak Seragam
Tidak Seragam
Tidak Seragam
Tidak Seragam

Keterangan
13,29
6,22
9,25
13,29
14,30
5,6,21,22
13,16,19
5,21

4.2.2.2 Departemen Pemotongan Kabel


Tabel 2.4.32
Departemen Operasi Pengukuran kabel
operasi pengkuran kabel dan menyiapkan lilitan
No
C1
C2
C3
C4
C5

jenis elemen kerja


mengambil kabel
mengukur panjang dengan meteran (1 meter)
mengambil spidol
memberi tanda pada kabel
meletakkan alat

Tabel 2.4.33
Departemen Operasi Pemotongan kabel
operasi pemotongan kabel
No
D1
D2
D3

jenis elemen kerja


mengambil cutter
memotong sesuai ukuran
meletakkan alat

Tabel 2.4.34
Departemen Operasi Pemotongan kabel untuk lilitan
operasi pemotongan kabel untuk lilitan
No
E1
E2
E3
E4
E5
E6
E7

jenis elemen kerja


mengambil meteran
letakkan meteran pada kabel
memberi tanda 2 cm pada masing-masing ujung kabel
mengambil alat (cutter)
melepaskan bagian luar kabel yang telah di tandai
meletakkan alat
material handling ke departemen 3

Gambar 2.4.12 Peta kontrol elemen kerja mengambil kabel


Analisa :

Uji Keseragaman data dari gambar diatas diketahui UCL 12.5259, LCL 1.7453 dan
Average 7.1356. Terdapat data yang Outlier pada data ke- 16 sehingga data
tersebut tidak seragam.

Gambar 2.4.13 Peta kontrol elemen kerja mengukur panjang dengan meteran (1 meter)
Analisa :

Uji Keseragaman data dari gambar diatas diketahui UCL 42.4172, LCL -2.2410 dan
Average 20.0881. Tidak terdapat data yang Outlier sehingga data tersebut seragam.

Gambar 2.4.14 Peta kontrol elemen kerja mengambil spidol


Analisa :

Uji Keseragaman data dari gambar diatas diketahui UCL 2.0314, LCL 0.2360dan
Average 1.1337. Terdapat data yang Outlier pada data ke- 13, dan 29 sehingga data
tersebut tidak seragam.

Gambar 2.4.15 Peta kontrol elemen kerja memberi tanda pada kabel
Analisa :

Uji Keseragaman data dari gambar diatas diketahui UCL 7.3155, LCL -1.6633 dan
Average 2.8261. Terdapat data yang Outlier pada data ke- 6, dan 22 sehingga data
tersebut tidak seragam.

Gambar 2.4.16 Peta kontrol elemen kerja meletakkan alat


Analisa :

Uji Keseragaman data dari gambar diatas diketahui UCL 1.3559, LCL 0.4908 dan
Average 0.9234. Tidak terdapat data yang Outlier sehingga data tersebut seragam.

Gambar 2.4.17 Peta kontrol elemen kerja mengambil cutter


Analisa :

Uji Keseragaman data dari gambar diatas diketahui UCL 2.1322, LCL 0.0166 dan
Average 1.0744. Tidak terdapat data yang Outlier sehingga data tersebut seragam.

Gambar 2.4.18 Peta kontrol elemen kerja memotong sesuai ukuran


Analisa :

Uji Keseragaman data dari gambar diatas diketahui UCL 20.6385, LCL -3.1411
dan Average 8.7487. Tidak terdapat data yang Outlier sehingga data tersebut
seragam.

Gambar 2.4.19 Peta kontrol elemen kerja meletakkan alat


Analisa :

Uji Keseragaman data dari gambar diatas diketahui UCL 1.8145, LCL 0.1065 dan
Average 0.9605. Tidak terdapat data yang Outlier sehingga data tersebut seragam.

Gambar 2.4.20 Peta kontrol elemen kerja mengambil meteran


Analisa :

Uji Keseragaman data dari gambar diatas diketahui UCL3.7023, LCL -0.5153dan
Average 1.5935. Tidak terdapat data yang Outlier sehingga data tersebut seragam.

Gambar 2.4.21 Peta kontrol elemen kerja letakkan meteran pada kabel
Analisa :

Uji Keseragaman data dari gambar diatas diketahui UCL 6.4006, LCL -1.6543 dan
Average 2.3731. Terdapat data yang Outlier pada data ke- 15 sehingga data
tersebut tidak seragam.

Gambar 2.4.22 Peta kontrol elemen kerja memberi tanda 2 cm pada masing-masing ujung
kabel
Analisa :

Uji Keseragaman data dari gambar diatas diketahui UCL 19.3580, LCL 3.3053 dan
Average 11.3316. Tidak terdapat data yang Outlier sehingga data tersebut seragam.

Gambar 2.4.23 Peta kontrol elemen kerja mengambil alat (cutter)


Analisa :

Uji Keseragaman data dari gambar diatas diketahui UCL 2.4003, LCL 0.0805dan
Average 1.2404. Terdapat data yang Outlier pada data ke-6,dan 22 sehingga data
tersebut tidak seragam.

Gambar 2.4.24 Peta kontrol elemen kerja melepaskan bagian luar kabel yang telah di tandai
Analisa :

Uji Keseragaman data dari gambar diatas diketahui UCL 77.4522, LCL 18.0384
dan Average 47.7453. Tidak terdapat data yang Outlier sehingga data tersebut
seragam.

Gambar 2.4.25 Peta kontrol elemen kerja meletakkan alat


Analisa :

Uji Keseragaman data dari gambar diatas diketahui UCL 1.8690, LCL 0.0384 dan
Average 0.9537. Tidak terdapat data yang Outlier sehingga data tersebut seragam.

Gambar 2.4.26 Peta kontrol elemen kerja material handling ke departemen 3


Analisa :

Uji Keseragaman data dari gambar diatas diketahui UCL 30.558, LCL 0.0086 dan
Average 1.5322. Tidak terdapat data yang Outlier sehingga data tersebut seragam.
Tabel 2.4.35
Rekepitulasi uji keseragaman departemen 2
No.
C1
C2
C3
C4
C5
D1
D2
D3
E1
E2
E3
E4
E5
E6
E7

Elemen Kerja
mengambil kabel
mengukur panjang dengan meteran (1 meter)
mengambil spidol
memberi tanda pada kabel
meletakkan alat
mengambil cutter
memotong sesuai ukuran
meletakkan alat
mengambil meteran
letakkan meteran pada kabel
memberi tanda 2 cm pada masing-masing ujung kabel
mengambil alat (cutter)
melepaskan bagian luar kabel yang telah di tandai
meletakkan alat
material handling ke departemen 3

Kesimpulan
Tidak Seragam
Seragam
Tidak Seragam
Tidak Seragam
Seragam
Seragam
Seragam
Seragam
Seragam
Tidak Seragam
Seragam
Tidak Seragam
Seragam
Seragam
Seragam

Keterangan
15
13,29
6,22

15
6,22

4.2.2.3 Departemen Perakitan 1


Tabel 2.4.36 Departemen Operasi Perakitan kabel
operasi perakitan kabel dan saklar
No
F1
F2
F3
F4
F5
F6
F7
F8

jenis elemen kerja


siapkan bahan (kabel, baut dan colokan)
siapkan alat (obeng)
melilitkan kabel pada baut saklar bagian kanan
melilitkan kabel pada baut saklar bagian kiri
mengambil tutup colokan
menutup colokan
mengambil obeng
merapatkan baut colokan

Tabel 2.4.37 Departemen Operasi Kabel dan fitting


operasi perakitan kabel dan fitting
No
G1
G2
G3
G4
G5
G6
G7
G8

jenis elemen kerja


mengambil bahan (kabel dan fitting )
mengambil obeng
melonggarkan baut pada fitting
melililitkan kabel pada fitting
merapatkan baut
meletakkan obeng
uji coba nyala lampu
material handling ke departemen 4

Gambar 2.4.27 Peta kontrol elemen kerja siapkan bahan (kabel, baut dan colokan)
Analisa :
Uji Keseragaman data dari gambar diatas diketahui UCL 16.1446, LCL 0.8636 dan
Average 8.5041. Tidak terdapat data yang Outlier sehingga data tersebut seragam.

Gambar 2.4.28 Peta kontrol elemen kerja siapkan alat (obeng)


Analisa :

Uji Keseragaman data dari gambar diatas diketahui UCL 2.5516, LCL -0.4399
dan Average 1.0558. Tidak terdapat data yang Outlier sehingga data

tersebut

seragam.

Gambar 2.4.29 Peta kontrol elemen kerja melilitkan kabel pada baut saklar bagian kanan
Analisa :

Uji Keseragaman data dari gambar diatas diketahui UCL 45.2275, LCL 1.8344 dan
Average 23.5310. Tidak terdapat data yang Outlier sehingga data tersebut seragam.

Gambar 2.4.30 Peta kontrol elemen kerja melilitkan kabel pada baut saklar bagian kiri
Analisa :

Uji Keseragaman data dari gambar diatas diketahui UCL 56.5569, LCL -6.7586
dan Average 24.8991. Tidak terdapat data yang Outlier sehingga data

tersebut

seragam.

Gambar 2.4.31 Peta kontrol elemen kerja mengambil tutup colokan


Analisa :

Uji Keseragaman data dari gambar diatas diketahui UCL 8.9434, LCL -2.0498 dan
Average 3.4468. Tidak terdapat data yang Outlier sehingga data tersebut seragam.

Gambar 2.4.32 Peta kontrol elemen kerja menutup colokan


Analisa :

Uji Keseragaman data dari gambar diatas diketahui UCL 45.0955, LCL 14.4846
dan Average 15.3055. Terdapat data yang Outlier pada data 5 dan 21 sehingga data
tersebut tidak seragam.

Gambar 2.4.33 Peta kontrol elemen kerja mengambil obeng


Analisa :

Uji Keseragaman data dari gambar diatas diketahui UCL 2.2266, LCL -0.4466 dan
Average 0.8900. Tidak terdapat data yang Outlier sehingga data tersebut seragam.

Gambar 2.4.34 Peta kontrol elemen kerja merapatkan baut colokan


Analisa :

Uji Keseragaman data dari gambar diatas diketahui UCL 29.7721, LCL -3.1596
dan Average 13.3063. Terdapat data yang Outlier pada data 16 sehingga data tersebut
tidak seragam.

Gambar 2.4.35 Peta kontrol elemen kerja mengambil bahan (kabel dan fitting)
Analisa :

Uji Keseragaman data dari gambar diatas diketahui UCL 6.2933, LCL -0.4207 dan
Average 2.9363. Tidak terdapat data yang Outlier sehingga data tersebut seragam.

Gambar 2.4.36 Peta kontrol elemen kerja mengambil obeng


Analisa :

Uji Keseragaman data dari gambar diatas diketahui UCL 1.2113, LCL
0.0781 dan Average 0.6447. Terdapat data yang Outlier pada data 16 sehingga
data tersebut tidak seragam.

Gambar 2.4.37 Peta kontrol elemen kerja melonggarkan baut pada fitting
Analisa :

Uji Keseragaman data dari gambar diatas diketahui UCL 16.2508, LCL 1.3850 dan
Average 8.8179. Terdapat data yang Outlier pada data 7 dan 23 sehingga data tersebut
tidak seragam

Gambar 2.4.38 Peta kontrol elemen kerja melililitkan kabel pada fitting
Analisa :

Uji Keseragaman data dari gambar diatas diketahui UCL 77.1555, LCL -6.8773
dan Average 35.1391. Tidak terdapat data yang Outlier sehingga data tersebut
seragam.

Gambar 2.4.39 Peta kontrol elemen kerja merapatkan baut


Analisa :

Uji Keseragaman data dari gambar diatas diketahui UCL 61.4749, LCL -20.3505
dan Average 20.5622. Terdapat data yang Outlier pada data 1 dan 17 sehingga data
tersebut tidak seragam.

Gambar 2.4.40 Peta kontrol elemen kerja meletakkan obeng


Analisa :

Uji Keseragaman data dari gambar diatas diketahui UCL 1.5249, LCL -0.2267 dan
Average 0.6491. Terdapat data yang Outlier pada data 13 dan 29 sehingga data
tersebut tidak seragam.

Gambar 2.4.41 Peta kontrol elemen kerja uji coba nyala lampu
Analisa :

Uji Keseragaman data dari gambar diatas diketahui UCL 35.4410, LCL -4.9471
dan Average 15.2470. Tidak terdapat data yang Outlier sehingga data tersebut
seragam.

Gambar 2.4.41 Peta kontrol elemen kerja material handling ke departemen 4


Analisa :

Uji Keseragaman data dari gambar diatas diketahui UCL 13.5882, LCL -1.6998 dan
Average 5.9442. Tidak terdapat data yang Outlier sehingga data tersebut seragam.
Tabel 2.4.38
Rekepitulasi uji keseragaman departemen 3
No.
F1
F2
F3
F4
F5
F6
F7
F8
G1
G2
G3
G4
G5
G6
G7
G8

Elemen Kerja
siapkan bahan (kabel, baut dan colokan)
siapkan alat (obeng)
melilitkan kabel pada baut saklar bagian kanan
melilitkan kabel pada baut saklar bagian kiri
mengambil tutup colokan
menutup colokan
mengambil obeng
merapatkan baut colokan
mengambil bahan (kabel dan fitting )
mengambil obeng
melonggarkan baut pada fitting
melililitkan kabel pada fitting
merapatkan baut
meletakkan obeng
uji coba nyala lampu
material handling ke departemen 4

Kesimpulan
Seragam
Seragam
Seragam
Seragam
Seragam
Tidak Seragam
Seragam
Tidak Seragam
Seragam
Tidak Seragam
Tidak Seragam
Seragam
Tidak Seragam
Tidak Seragam
Seragam
Seragam

Keterangan

5,21
16
16
7,23
1,17
13,29

4.2.2.4 Departemen Perakitan 2


Tabel 2.4.39
Departemen Operasi penyiapan rakitan

operasi penyiapan rakitan


No
H1
H2
H3

jenis elemen kerja


mengambil rakitan
mengambil alas rakitan
menyiapkan obeng
Tabel 2.4.40
Departemen Operasi penyiapan rakitan

Operasi penggabungan rakitan listrik dan alas kayu


No
I1
I2
I3
I4
I5

jenis elemen kerja


meletakkan rakitan di atas alat
memasukkan baut pada still fitting
mengambil obeng
membaut still fitting
meletakkan obeng
Tabel 2.4.41 Departemen Operasi penyiapan rakitan

operasi perakitan kabel dan fitting


No
J1
J2
J3
J4
J5
J6
J7
J8

jenis elemen kerja


mengambil fiber
mengambil bahan (paku)
meletakkan fiber di atas alas kayu
mengambil mall
memaku fiber pada alas
merekatkan viber bagian vertical
meletakkan palu
material handling ke departemen 5

Gambar 2.4.42 Peta kontrol elemen kerja mengambil rakitan


Analisa :

Uji Keseragaman data dari gambar diatas diketahui UCL 3.4940, LCL -0.8900 dan
Average 1.3020. Terdapat data yang Outlier pada data ke- 5 sehingga data tersebut
tidak seragam

Gambar 2.4.43 Peta kontrol elemen kerja mengambil alas rakitan


Analisa :

Uji Keseragaman data dari gambar diatas diketahui UCL 1.9260, LCL 0.3446 dan
Average 1.1353. Terdapat data yang Outlier pada data ke-7 sehingga data tersebut
tidak seragam

Gambar 2.4.44 Peta kontrol elemen kerja menyiapkan obeng


Analisa :

Uji Keseragaman data dari gambar diatas diketahui UCL 2.2192, LCL -0.1091 dan
Average 1.0551. Tidak terdapat data yang Outlier sehingga data tersebut seragam.

Gambar 2.4.45 Peta kontrol elemen kerja meletakkan rakitan di atas alat
Analisa :

Uji Keseragaman data dari gambar diatas diketahui UCL 4.1276, LCL -0.6437 dan
Average 1.7419. Tidak terdapat data yang Outlier sehingga data tersebut seragam.

Gambar 2.4.46 Peta kontrol elemen kerja memasukkan baut pada still fitting
Analisa :

Uji Keseragaman data dari gambar diatas diketahui UCL 16.0185, LCL -2.3139
dan Average 6.8523. Tidak terdapat data yang Outlier sehingga data tersebut
seragam.

Gambar 2.4.47 Peta kontrol elemen kerja mengambil obeng


Analisa :

Uji Keseragaman data dari gambar diatas diketahui UCL 2.2961, LCL -0.4535 dan
Average 0.9213. Tidak terdapat data yang Outlier sehingga data tersebut seragam.

Gambar 2.4.48 Peta kontrol elemen kerja membaut still fitting


Analisa :

Uji Keseragaman data dari gambar diatas diketahui UCL 111.8831, LCL 2.1206
dan Average 57.0016. Terdapat data yang Outlier pada data ke-12 dan 24 sehingga
data tersebut tidak seragam.

Gambar 2.4.49 Peta kontrol elemen kerja meletakkan obeng


Analisa :

Uji Keseragaman data dari gambar diatas diketahui UCL 1.8497, LCL -0.3229 dan
Average 0.7634. Tidak terdapat data yang Outlier sehingga data tersebut seragam.

Gambar 2.4.50 Peta kontrol elemen kerja mengambil fiber


Analisa :

Uji Keseragaman data dari gambar diatas diketahui UCL 2.2550, LCL -0.0374 dan
Average 1.1462. Tidak terdapat data yang Outlier sehingga data tersebut seragam.

Gambar 2.4.51 Peta kontrol elemen kerja mengambil bahan (paku)


Analisa :

Uji Keseragaman data dari gambar diatas diketahui UCL 5.3863, LCL -1.3671 dan
Average 2.0096. Tidak terdapat data yang Outlier sehingga data tersebut seragam.

Gambar 2.4.52 Peta kontrol elemen kerja meletakkan fiber di atas alas kayu
Analisa :

Uji Keseragaman data dari gambar diatas diketahui UCL 113.9611, LCL -2.4694
dan Average 5.7459. Tidak terdapat data yang Outlier sehingga data tersebut
seragam.

Gambar 2.4.53 Peta kontrol elemen kerja mengambil mall


Analisa :

Uji Keseragaman data dari gambar diatas diketahui UCL 3.7130, LCL -0.2015 dan
Average 1.7557. Terdapat data yang Outlier pada data ke-14 dan 30 sehingga data
tersebut tidak seragam

Gambar 2.4.54 Peta kontrol elemen kerja memaku fiber pada alas
Analisa :

Uji Keseragaman data dari gambar diatas diketahui UCL 174.6282, LCL -5.1122
dan Average 84.7580. Tidak terdapat data yang Outlier sehingga data tersebut
seragam.

Gambar 2.4.55 Peta kontrol elemen kerja merekatkan viber bagian vertikal
Analisa :

Uji Keseragaman data dari gambar diatas diketahui UCL 157.6720, LCL 12.6448
dan Average 85.1584. Tidak terdapat data yang Outlier sehingga data tersebut
seragam.

Gambar 2.4.56 Peta kontrol elemen kerja meletakkan palu


Analisa :

Uji Keseragaman data dari gambar diatas diketahui UCL 2.1291, LCL -0.4363 dan
Average 0.8464. Tidak terdapat data yang Outlier sehingga data tersebut seragam.

Gambar 2.4.57 Peta kontrol elemen kerja material handling ke departemen 5


Analisa :

Uji Keseragaman data dari gambar diatas diketahui UCL 3.5235, LCL -0.4049 dan
Average 1.5593. Tidak terdapat data yang Outlier sehingga data tersebut seragam.

Tabel 2.4.42
Rekepitulasi uji keseragaman departemen 4
No.

Elemen Kerja

H1
mengambil rakitan
H2
mengambil alas rakitan
H3
menyiapkan obeng
I1
meletakkan rakitan di atas alat
I2
memasukkan baut pada still fitting
I3
mengambil obeng
I4
membaut still fitting
I5
meletakkan obeng
J1
mengambil fiber
J2
mengambil bahan (paku)
J3
meletakkan fiber di atas alas kayu
J4
mengambil mall
J5
memaku fiber pada alas
J6
merekatkan viber bagian vertical
J7
meletakkan palu
J8
material handling ke departemen 5
4.2.2.5 Departemen Finishing
Tabel 2.4.43

Kesimpulan
Tidak Seragam
Tidak Seragam
Seragam
Seragam
Seragam
Seragam
Tidak Seragam
Seragam
Seragam
Seragam
Seragam
Tidak Seragam
Seragam
Seragam
Seragam
Seragam

Departemen Operasi memasang pita pada ujung fiber


operasi memasang pita pada ujung fiber
No
K1
K2
K3
K4
K5

jenis elemen kerja


mengambil pita 1
mengambil lem
merekatkan pita 1 pada ujung fiber
meletakkan lem
merapikan pita

Tabel 2.4.44
Departemen Operasi memasang pita bagian dalam fiber

operasi memasang pita pada bagian dalam fiber


No
L1
L2
L3
L4
L5

jenis elemen kerja


mengambil pita 2
mengambil lem
merekatkan pita 2 pada bagian dalam fiber
meletakkan lem
merapikan pita
Tabel 2.4.45

Keterangan
5
7

12,24

14,30

Departemen Operasi menempel pita emas / orege horizontal

operasi menempel pita emas/ orege horizontal atas


No
M1
M2
M3
M4
M5

jenis elemen kerja


mengambil pita 3
mengambil lem
merekatkan pita 3 pada bagian horizontal atas
meletakkan lem
merapikan pita
Tabel 2.4.46

Departemen Operasi menempel pita emas/ orege horizontal bawah

operasi menempel pita emas/ orege horizontal bawah


No
N1
N2
N3
N4
N5

jenis elemen kerja


mengambil pita 3
mengambil lem
merekatkan pita 3 pada bagian horizontal bawah
meletakkan lem
merapikan pita
Tabel 2.4.47
Departemen Operasi menempel pita emas bagian vertikal
operasi menempel pita emas/ bagian vertikal
No
O1
O2
O3
O4
O5

jenis elemen kerja


mengambil pita 4
mengambil lem
merekatkan pita 4 pada bagian vertikal
meletakkan lem
merapikan pita

Tabel 2.4.48
Departemen Operasi memasang rantai silver pada viber

operasi memasang rantai silver pada viber


No
P1
P2
P3
P4
P5
P6
P7
P8

jenis elemen kerja


mengambil rantai silver
mengambil lem
merekatkan rantai silver pada viber
meletakkan lem
merapikan rantai silver
memasang lampu
memasang logo
material handling ke departemen 6

Gambar 2.4.58 Peta kontrol elemen kerja mengambil pita 1


Analisa :

Uji Keseragaman data dari gambar diatas diketahui UCL 4.7151, LCL -1.8325 dan
Average 1.4413. Tidak terdapat data yang Outlier sehingga data tersebut seragam.

Gambar 2.4.59 Peta kontrol elemen kerja mengambil lem


Analisa :

Uji Keseragaman data dari gambar diatas diketahui UCL 2.0956, LCL -0.5547 dan
Average 0.7704. Tidak terdapat data yang Outlier sehingga data tersebut seragam.

Gambar 2.4.60 Peta kontrol elemen kerja merekatkan pita 1 pada ujung fiber
Analisa :

Uji Keseragaman data dari gambar diatas diketahui UCL 309.8985, LCL -1.8901
dan Average 154.0042. Tidak terdapat data yang Outlier sehingga data tersebut
seragam.

Gambar 2.4.61 Peta kontrol elemen kerja meletakkan lem


Analisa :

Uji Keseragaman data dari gambar diatas diketahui UCL 2.0960, LCL -0.5908 dan
Average 0.7526. Terdapat data yang Outlier pada data ke-1 dan 17 sehingga data
tersebut tidak seragam.

Gambar 2.4.62 Peta kontrol elemen kerja merapikan pita


Analisa :

Uji Keseragaman data dari gambar diatas diketahui UCL 25.7893, LCL -14,3653
dan Average 5,7120. Terdapat data yang Outlier pada data ke- 5 dan 21 sehingga
data tersebut tidak seragam.

Gambar 2.4.63 Peta kontrol elemen kerja mengambil pita 2


Analisa :

Uji Keseragaman data dari gambar diatas diketahui UCL 2.8281, LCL -0.6032 dan
Average 1.1124. Tidak terdapat data yang Outlier sehingga data tersebut seragam.

Gambar 2.4.64 Peta kontrol elemen kerja mengambil lem


Analisa :

Uji Keseragaman data dari gambar diatas diketahui UCL 2.0038, LCL 2.0038 dan
Average 0.7868. Tidak terdapat data yang Outlier sehingga data tersebut seragam.

Gambar 2.4.65 Peta kontrol elemen kerja merekatkan pita 2 pada bagian dalam fiber
Analisa :

Uji Keseragaman data dari gambar diatas diketahui UCL 242.1450, LCL -41.8030
dan Average 100.1710. Terdapat data yang Outlier pada data ke- 13 dan 30
sehingga data tersebut tidak seragam.

Gambar 2.4.66 Peta kontrol elemen kerja meletakkan lem


Analisa :

Uji Keseragaman data dari gambar diatas diketahui UCL 1.2897, LCL -0.1105 dan
Average 0.5898. Tidak terdapat data yang Outlier sehingga data tersebut seragam.

Gambar 2.4.67 Peta kontrol elemen kerja merapikan pita


Analisa :

Uji Keseragaman data dari gambar diatas diketahui UCL 18.0151, LCL -8.9183
dan Average 4.5484. Tidak terdapat data yang Outlier sehingga data tersebut
seragam.

Gambar 2.4.68 Peta kontrol elemen kerja mengambil pita 3


Analisa :

Uji Keseragaman data dari gambar diatas diketahui UCL 5.0849, LCL -2.1471 dan
Average 1.4689. Tidak terdapat data yang Outlier sehingga data tersebut seragam.

Gambar 2.4.69 Peta kontrol elemen kerja mengambil lem


Analisa :

Uji Keseragaman data dari gambar diatas diketahui UCL 2.1782, LCL -0.8248 dan
Average 0.6767. Tidak terdapat data yang Outlier sehingga data tersebut seragam.

Gambar 2.4.70 Peta kontrol elemen kerja merekatkan pita 3 pada bagian horizontal atas
Analisa :

Uji Keseragaman data dari gambar diatas diketahui UCL 174.9886, LCL -18.0362
dan Average 78.4762. Tidak terdapat data yang Outlier sehingga data tersebut
seragam.

Gambar 2.4.71 Peta kontrol elemen kerja meletakkan lem


Analisa :

Uji Keseragaman data dari gambar diatas diketahui UCL 1.9552, LCL -0.6324 dan
Average 0.6614. Terdapat data yang Outlier pada data ke- 6 dan 22 sehingga data
tersebut tidak seragam.

Gambar 2.4.72 Peta kontrol elemen kerja merapikan pita


Analisa :

Uji Keseragaman data dari gambar diatas diketahui UCL 32.6155, LCL -19.9206
dan Average 6.3474. Terdapat data yang Outlier pada data ke- 9 dan 25 sehingga
data tersebut tidak seragam.

Gambar 2.4.73 Peta kontrol elemen kerja mengambil pita 3


Analisa :

Uji Keseragaman data dari gambar diatas diketahui UCL 2.4955, LCL -0.7833 dan
Average 0.8561. Tidak terdapat data yang Outlier sehingga data tersebut seragam.

Gambar 2.4.74 Peta kontrol elemen kerja mengambil lem


Analisa :

Uji Keseragaman data dari gambar diatas diketahui UCL 2.1151, LCL -0.7101 dan
Average 0.7025. Terdapat data yang Outlier pada data ke- 6 dan 22 sehingga data
tersebut tidak seragam.

Gambar 2.4.75 Peta kontrol elemen kerja merekatkan pita 3 pada bagian horizontal bawah
Analisa :

Uji Keseragaman data dari gambar diatas diketahui UCL 291.2645, LCL -81.3406
dan Average 104.9619. Terdapat data yang Outlier pada data ke- 13 dan 29
sehingga data tersebut tidak seragam.

Gambar 2.4.76 Peta kontrol elemen kerja meletakkan lem


Analisa :

Uji Keseragaman data dari gambar diatas diketahui UCL 1.1456, LCL -0.4530 dan
Average 0.4813. Terdapat data yang Outlier pada data ke- 13 dan 29 sehingga data
tersebut tidak seragam.

Gambar 2.4.77 Peta kontrol elemen kerja merapikan pita


Analisa :

Uji Keseragaman data dari gambar diatas diketahui UCL 26.8254, LCL 10.3754dan Average 82.2250. Terdapat data yang Outlier pada data ke- 12 dan 28
sehingga data tersebut tidak seragam.

Gambar 2.4.78 Peta kontrol elemen kerja mengambil pita 4


Analisa :

Uji Keseragaman data dari gambar diatas diketahui UCL 4.3026, LCL -1.5406 dan
Average 1.3810. Tidak terdapat data yang Outlier sehingga data tersebut seragam.

Gambar 2.4.79 Peta kontrol elemen kerja mengambil lem


Analisa :

Uji Keseragaman data dari gambar diatas diketahui UCL 1.5268, LCL -0.3357 dan
Average 0.5956. Tidak terdapat data yang Outlier sehingga data tersebut seragam.

Gambar 2.4.80 Peta kontrol elemen kerja merekatkan pita 4 pada bagian vertikal
Analisa :

Uji Keseragaman data dari gambar diatas diketahui UCL 214.3960, LCL -45.2779
dan Average 84.5591. Tidak terdapat data yang Outlier sehingga data tersebut
seragam.

Gambar 2.4.81 Peta kontrol elemen kerja meletakkan lem


Analisa :

Uji Keseragaman data dari gambar diatas diketahui UCL 1.7485, LCL -0.6245 dan
Average 0.5620. Terdapat data yang Outlier pada data ke- 13 dan 29 sehingga data
tersebut tidak seragam.

Gambar 2.4.82 Peta kontrol elemen kerja merapikan pita


Analisa :

Uji Keseragaman data dari gambar diatas diketahui UCL 15.1125, LCL -6.9250
dan Average 4.0938. Tidak terdapat data yang Outlier sehingga data tersebut
seragam.

Gambar 2.4.83 Peta kontrol elemen kerja mengambil rantai silver


Analisa :

Uji Keseragaman data dari gambar diatas diketahui UCL 5.6637, LCL -2.1009 dan
Average 1.7814. Terdapat data yang Outlier pada data ke- 5 dan 21 sehingga data
tersebut tidak seragam.

Gambar 2.4.84 Peta kontrol elemen kerja mengambil lem


Analisa :

Uji Keseragaman data dari gambar diatas diketahui UCL 1.7678, LCL -0.6538 dan
Average 0.5570. Tidak terdapat data yang Outlier sehingga data tersebut seragam.

Gambar 2.4.85 Peta kontrol elemen kerja merekatkan rantai silver pada viber
Analisa :

Uji Keseragaman data dari gambar diatas diketahui UCL 225.9980, LCL -36.2533
dan Average 94.8724. Terdapat data yang Outlier pada data ke- 13 dan 29 sehingga
data tersebut tidak seragam.

Gambar 2.4.86 Peta kontrol elemen kerja meletakkan lem


Analisa :

Uji Keseragaman data dari gambar diatas diketahui UCL 1.3292, LCL -0.3444 dan
Average 0.4924. Tidak terdapat data yang Outlier sehingga data tersebut seragam.

Gambar 2.4.87 Peta kontrol elemen kerja merapikan rantai silver


Analisa :

Uji Keseragaman data dari gambar diatas diketahui UCL 8.2579, LCL -3.5182 dan
Average 2.36999. Tidak terdapat data yang Outlier sehingga data tersebut seragam.

Gambar 2.4.88 Peta kontrol elemen kerja memasang lampu


Analisa :

Uji Keseragaman data dari gambar diatas diketahui UCL 41.7229, LCL -6.1280
dan Average 17.7972. Tidak terdapat data yang Outlier sehingga data tersebut
seragam.

Gambar 2.4.89 Peta kontrol elemen kerja memasang logo


Analisa :

Uji Keseragaman data dari gambar diatas diketahui UCL 64.3118, LCL -15.3097
dan Average 24.5011. Tidak terdapat data yang Outlier sehingga data tersebut
seragam.

Gambar 2.4.90 Peta kontrol elemen kerja material handling ke departemen 6


Analisa :

Uji Keseragaman data dari gambar diatas diketahui UCL 3.7824, LCL -1.2793 dan
Average 1.2515. Tidak terdapat data yang Outlier sehingga data tersebut seragam.

Tabel 2.4.49
Rekepitulasi uji keseragaman departemen 5
No.
K1
K2
K3
K4
K5

Elemen Kerja
mengambil pita 1
mengambil lem
merekatkan pita 1 pada ujung fiber
meletakkan lem
merapikan pita

L1
L2
L3
L4
L5
M1
M2
M3
M4
M5
N1
N2
N3
N4
N5

mengambil pita 2
mengambil lem
merekatkan pita 2 pada bagian dalam fiber
meletakkan lem
merapikan pita
mengambil pita 3
mengambil lem
merekatkan pita 3 pada bagian horizontal atas
meletakkan lem
merapikan pita
mengambil pita 3
mengambil lem
merekatkan pita 3 pada bagian horizontal bawah
meletakkan lem
merapikan pita

O1
O2
O3
O4
O5

mengambil pita 4
mengambil lem
merekatkan pita 4 pada bagian vertikal
meletakkan lem
merapikan pita

P1
P2
P3
P4
P5
P6
P7
P8

mengambil rantai silver


mengambil lem
merekatkan rantai silver pada viber
meletakkan lem
merapikan rantai silver
memasang lampu
memasang logo
material handling ke departemen 6

Kesimpulan
Seragam
Seragam
Seragam
Tidak Seragam
Tidak Seragam
Seragam
Seragam
Tidak Seragam
Seragam
Seragam
Seragam
Seragam
Seragam
Tidak Seragam
Tidak Seragam
Seragam
Tidak Seragam
Tidak Seragam
Tidak Seragam
Tidak Seragam
Seragam
Seragam
Seragam
Tidak Seragam
Seragam
Tidak Seragam
Seragam
Tidak Seragam
Seragam
Seragam
Seragam
Seragam
Seragam

Keterangan

1,17
5,20

13,29

6,22
9,25
6,22
13,29
13,29
12,28

13,29
5,21
13,29

4.2.2.6 Departemen inspeksi lampu hias


Tabel 2.4.50
Departemen Operasi inspeksi lampu hias

operasi inspeksi lampu hias


No
Q1
Q2
Q3
Q4
Q6

jenis elemen kerja


kerapian pita horizontal atas
kerapian pita horizontal bawah
kerapian pita vertikal
kerapian rantai silver
kerapian viber

Gambar 2.4.91 Peta kontrol elemen kerja kerapian pita horizontal atas
Analisa :

Uji Keseragaman data dari gambar diatas diketahui UCL 3.558887, LCL -1.7587
dan Average 0.9000. Tidak terdapat data yang Outlier sehingga data tersebut
seragam.

Gambar 2.4.92 Peta kontrol elemen kerja kerapian pita horizontal bawah
Analisa :

Uji Keseragaman data dari gambar diatas diketahui UCL 2.5418, LCL 0.5249 dan
Average 1.5333. Tidak terdapat data yang Outlier sehingga data tersebut seragam.

Gambar 2.4.93 Peta kontrol elemen kerja kerapian pita vertikal


Analisa :

Uji Keseragaman data dari gambar diatas diketahui UCL 2.3252, LCL -0.7919 dan
Average 0.7667. Tidak terdapat data yang Outlier sehingga data tersebut seragam.

Gambar 2.4.94 Peta kontrol elemen kerja kerapian rantai silver


Analisa :

Uji Keseragaman data dari gambar diatas diketahui UCL 2.1459, LCL -0.2174 dan
Average 0.9643. Tidak terdapat data yang Outlier sehingga data tersebut seragam.

Gambar 2.4.95 Peta kontrol elemen kerja kerapian viber


Analisa :

Uji Keseragaman data dari gambar diatas diketahui UCL 1.0996, LCL -0.1765 dan
Average 0.415. Tidak terdapat data yang Outlier sehingga data tersebut seragam.

Tabel 2.4.51
Rekepitulasi uji keseragaman departemen 6
No.

Elemen Kerja

Kesimpulan Keterangan
kerapian pita horizontal atas
Seragam
kerapian pita horizontal bawah Seragam
kerapian pita vertikal
Seragam
kerapian rantai silver
Seragam
kerapian viber
Seragam

Q1
Q2
Q3
Q4
Q5
4.2.3 Perhitungan Kenormalan Data

Hipotesa
H0 = Data rata-rata nilai berdistribusi Normal
H1 = Data rata-rata nilai Tidak berdistribusi Normal
Probabilitas
Jika Probabilitas (Sig) > 0,05 maka Terima H0
Jika Probabilitas (Sig) < 0,05 maka Tolak H0
4.2.3.1

Departemen tutup lampu


Tabel 2.4.52
Uji kenormalan Departemen tutup lampu

No

jenis elemen kerja


1 mengambil alat (Penggaris)
2 mengambil bahan (fiber glass)
3 memposisikan alat ukur pada bahan
4 memberi tanda pada bahan
5 meletakkan alat
6 mengambil alat (gunting)
7 memotong sesuai kerangka
8 meletakkan alat
9 material handling ke departemen 4

sig

kesimpulan

Tolak Ho
Tolak Ho
0 Tolak Ho
0,161 Terima Ho
0 Tolak Ho
0 Tolak Ho
0 Tolak Ho
0,02 Tolak Ho
0,001 Tolak Ho
0,019
0,022

keterangan
tidak berdistribusi normal
tidak berdistribusi normal
tidak berdistribusi normal
berdistribusi normal
tidak berdistribusi normal
tidak berdistribusi normal
tidak berdistribusi normal
tidak berdistribusi normal
tidak berdistribusi normal

4.2.3.2 Departemen pemotongan kabel


Hipotesa
H0 = Data rata-rata nilai berdistribusi Normal
H1 = Data rata-rata nilai Tidak berdistribusi Normal
Probabilitas
Jika Probabilitas (Sig) > 0,05 maka Terima H0
Jika Probabilitas (Sig) < 0,05 maka Tolak H0
Tabel 2.4.52
Uji kenormalan Departemen pemotongan kabel
No

jenis elemen kerja


1 mengambil kabel
2 mengukur panjang dengan meteran (1 meter)
3 mengambil spidol
4 memberi tanda pada kabel
5 meletakkan alat
6 mengambil cutter
7 memotong sesuai ukuran
8 meletakkan alat
9 mengambil meteran
10 letakkan meteran pada kabel
11 memberi tanda 2 cm pada masing-masing ujung kabel
12 mengambil alat (cutter)
13 melepaskan bagian luar kabel yang telah di tandai
14 meletakkan alat
15 material handling ke departemen 3

sig

kesimpulan
0
0

0,011
0
0,034
0
0
0,011
0
0,034
0,019
0,016
,200(*)
0,013
0,001

Tolak Ho
Tolak Ho
Tolak Ho
Tolak Ho
Tolak Ho
Tolak Ho
Tolak Ho
Tolak Ho
Tolak Ho
Tolak Ho
Tolak Ho
Tolak Ho
Terima Ho
Tolak Ho
Tolak Ho

4.2.3.3 Departemen perakitan 1 (merakit kabel dan fitting)


Hipotesa
H0 = Data rata-rata nilai berdistribusi Normal
H1 = Data rata-rata nilai Tidak berdistribusi Normal
Probabilitas
Jika Probabilitas (Sig) > 0,05 maka Terima H0
Jika Probabilitas (Sig) < 0,05 maka Tolak H0

keterangan
tidak berdistribusi normal
tidak berdistribusi normal
tidak berdistribusi normal
tidak berdistribusi normal
tidak berdistribusi normal
tidak berdistribusi normal
tidak berdistribusi normal
tidak berdistribusi normal
tidak berdistribusi normal
tidak berdistribusi normal
tidak berdistribusi normal
tidak berdistribusi normal
berdistribusi normal
tidak berdistribusi normal
tidak berdistribusi normal

Tabel 2.4.53
Uji kenormalan Departemen Departemen perakitan 1
No

jenis elemen kerja


1 siapkan bahan (kabel, baut dan colokan)
2 siapkan alat (obeng)
3 melilitkan kabel pada baut saklar bagian kanan
4 melilitkan kabel pada baut saklar bagian kiri
5 mengambil tutup colokan
6 menutup colokan
7 mengambil obeng
8 merapatkan baut colokan
9 mengambil bahan (kabel dan fitting)
10 mengambil obeng
11 melonggarkan baut pada fitting
12 melililitkan kabel pada fitting
13 merapatkan baut
14 meletakkan obeng
15 uji coba nyala lampu
16 material handling ke departemen 4

sig

kesimpulan
0,136
0,116
0,121
0,028
0,063
0,002
0,012
0,004
,200(*)
0,009
0
0,155
0
0,001
0,023
0,123

Terima Ho
Terima Ho
Terima Ho
Tolak Ho
Terima Ho
Tolak Ho
Tolak Ho
Tolak Ho
Terima Ho
Tolak Ho
Tolak Ho
Terima Ho
Tolak Ho
Tolak Ho
Tolak Ho
Terima Ho

4.2.3.4 Departemen perakitan 2 (mika dan aliran lsitrik)


Hipotesa
H0 = Data rata-rata nilai berdistribusi Normal
H1 = Data rata-rata nilai Tidak berdistribusi Normal
Probabilitas
Jika Probabilitas (Sig) > 0,05 maka Terima H0
Jika Probabilitas (Sig) < 0,05 maka Tolak H0

keterangan
berdistribusi normal
berdistribusi normal
berdistribusi normal
tidak berdistribusi normal
berdistribusi normal
tidak berdistribusi normal
tidak berdistribusi normal
tidak berdistribusi normal
berdistribusi normal
tidak berdistribusi normal
tidak berdistribusi normal
berdistribusi normal
berdistribusi normal
tidak berdistribusi normal
tidak berdistribusi normal
berdistribusi normal

Tabel 2.4.54
Uji kenormalan Departemen Departemen perakitan 2
No

jenis elemen kerja


1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12
13
14
15
16

mengambil rakitan
mengambil alas rakitan
menyiapkan obeng
meletakkan rakitan di atas alat
memasukkan baut pada still fitting
mengambil obeng
membaut still fitting
meletakkan obeng
mengambil fiber
mengambil bahan (paku)
meletakkan fiber di atas alas kayu
mengambil mall
memaku fiber pada alas
merekatkan viber bagian vertikal
meletakkan palu
material handling ke departemen 5

sig

kesimpulan
0
0,145
,200(*)
0,067
,200(*)
0,001
0,019
,200(*)
0,046
0,002
0,008
0,02
0
,200(*)
0,006
0,025

Tolak Ho
Terima Ho
Terima Ho
Terima Ho
Terima Ho
Tolak Ho
Tolak Ho
Terima Ho
Tolak Ho
Tolak Ho
Tolak Ho
Tolak Ho
Tolak Ho
Terima Ho
Tolak Ho
Tolak Ho

keterangan
tidak berdistribusi normal
berdistribusi normal
berdistribusi normal
berdistribusi normal
berdistribusi normal
tidak berdistribusi normal
tidak berdistribusi normal
berdistribusi normal
tidak berdistribusi normal
tidak berdistribusi normal
tidak berdistribusi normal
tidak berdistribusi normal
tidak berdistribusi normal
berdistribusi normal
tidak berdistribusi normal
tidak berdistribusi normal

4.2.3.5 Departemen finishing


Hipotesa
H0 = Data rata-rata nilai Normal
H1 = Data rata-rata nilai Tidak berdistribusi Normal
Probabilitas
Jika Probabilitas (Sig) > 0,05 maka Terima H0
Jika Probabilitas (Sig) < 0,05 maka Tolak H0

Tabel 2.4.55
Uji kenormalan Departemen Departemen finishing
No

jenis elemen kerja


1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12
13
14
15
16
17
18
19
20
21
22
23
24
25
26
27
28
29
30
31
32
33

mengambil pita 1
mengambil lem
merekatkan pita 1 pada ujung fiber
meletakkan lem
merapikan pita
mengambil pita 2
mengambil lem
merekatkan pita 2 pada bagian dalam fiber
meletakkan lem
merapikan pita
mengambil pita 3
mengambil lem
merekatkan pita 3 pada bagian horizontal atas
meletakkan lem
merapikan pita
mengambil pita 3
mengambil lem
merekatkan pita 3 pada bagian horizontal bawah
meletakkan lem
merapikan pita
mengambil pita 4
mengambil lem
merekatkan pita 4 pada bagian vertikal
meletakkan lem
merapikan pita
mengambil rantai silver
mengambil lem
merekatkan rantai silver pada viber
meletakkan lem
merapikan rantai silver
memasang lampu
memasang logo
material handling ke departemen 6

sig

kesimpulan

0,005
0,025
0,004
0,01
0
0,027
0,011
0
,200(*)
0,002
0,007
0,002
0,003
0
0
0,025
0,001
0
0,001
0,019
0,067
0,002
0,001
0
0,001
0
0
0,001
0,037
0,004
0,002
0,023
0,013

Tolak Ho
Tolak Ho
Tolak Ho
Tolak Ho
Tolak Ho
Tolak Ho
Tolak Ho
Tolak Ho
Terima Ho
Tolak Ho
Tolak Ho
Tolak Ho
Tolak Ho
Tolak Ho
Tolak Ho
Tolak Ho
Tolak Ho
Tolak Ho
Tolak Ho
Tolak Ho
Terima Ho
Tolak Ho
Tolak Ho
Tolak Ho
Tolak Ho
Tolak Ho
Tolak Ho
Tolak Ho
Tolak Ho
Tolak Ho
Tolak Ho
Tolak Ho
Tolak Ho

keterangan
tidak berdistribusi normal
tidak berdistribusi normal
tidak berdistribusi normal
tidak berdistribusi normal
tidak berdistribusi normal
tidak berdistribusi normal
tidak berdistribusi normal
tidak berdistribusi normal
berdistribusi normal
tidak berdistribusi normal
tidak berdistribusi normal
tidak berdistribusi normal
tidak berdistribusi normal
tidak berdistribusi normal
tidak berdistribusi normal
tidak berdistribusi normal
tidak berdistribusi normal
tidak berdistribusi normal
tidak berdistribusi normal
tidak berdistribusi normal
berdistribusi normal
tidak berdistribusi normal
tidak berdistribusi normal
tidak berdistribusi normal
tidak berdistribusi normal
tidak berdistribusi normal
tidak berdistribusi normal
tidak berdistribusi normal
tidak berdistribusi normal
tidak berdistribusi normal
tidak berdistribusi normal
tidak berdistribusi normal
tidak berdistribusi normal

4.2.3

Perhitungan WS (waktu standar) dan OS (output standar).


4.2.4.1 Departemen tutup lampu
Tabel 2.4.56
Perhitungan WS dan OS operasi pengukuran kerangka lampu
operasi pengkuran lampu

No

jenis elemen kerja

1 mengambil alat (Penggaris)


2 mengambil bahan (fiber glass)
3 memposisikan alat ukur pada bahan
4 memberi tanda pada bahan
5 meletakkan alat

1
2.42
4.108
2.449
24.9
1.392

2 3 4
0.642 1.408 0.277
5.692 6.91 5.445
3.005 1.94 1.765
82.643 77.583 67.495
1.042 0.482 0.324

5
2
10
7
114
2

6
1.449
5.904
13.268
54.21
0.638

7 8
0.59 0.34
6.719 7.202
2.916 3.379
102.495 126.052
0.811 0.613

9
2
7
7
195
1

10
1.01
6.33
4.00
70.44
2

11 12 13 14
1 1.1 5.286 2.012
4.41 7.3 6.167 6.364
2.02 3.88 3.148 6.734
74.5 96.82 120.764 120.33
1.15 1.12 5.70 1.644

produk ke(detik)
15 16
3.04 2.41
6.05 4.37
6.74 3.38
84.28 79.82
1.64 1.32

17
2.42
4.108
2.449
24.9
1.392

18 19 20
0.642 1.408 0.277
5.692 6.91 5.445
3.005 1.94 1.765
82.643 77.583 67.495
1.042 0.482 0.324

21
2
10
7
114
2

22
1.449
5.904
13.268
54.21
0.638

23 24
0.59 0.34
6.719 7.202
2.916 3.379
102.495 126.052
0.811 0.613

25
2
7
7
195
1

26
1.01
6.33
4.00
70.44
2

Rata-rata PR WN (detik) WN (jam) Allowance WS (jam/unit)

27 28 29 30
1 1.1 5.286 2.012 1.617266667
4.41 7.3 6.167 6.364 6.3174
2.02 3.88 3.148 6.734 4.504266667
74.5 96.82 120.764 120.33 93.95213333
1.15 1.12 5.70 1.644 1.4264

WS (jam/unit)

OS (unit/jam)

0.039705506

25.18542362

Total WN

WS (jam/unit)

OS (unit/jam)

0.000548653
0.048427167
0.042333756
1.11 1.20805 0.000335569 0.200 0.000419462
1.11 10.143106 0.002817529 0.200 0.003521912

0.052917194

18.89744932

1.05

1.69813 0.000471703

0.2080

1.05

6.63327 0.001842575

0.2080

1.05

4.72948 0.001313744

0.2080

1.05

98.64974 0.027402706

0.2080

1.05

1.49772 0.000416033

0.2080

Total WN

0.000595584
0.002326484
0.001658768 0.031446761
0.034599376
0.000525295

Tabel 2.4.57
Perhitungan WS dan OS operasi pemotongan tutup
operasi pemotongan tutup
No

jenis elemen kerja

1 mengambil alat (gunting)


2 memotong sesuai kerangka
3 meletakkan alat
4 material handling ke departemen 4

1 2 3 4
0.798 0.725 0.938 0.43
122 100.387 86.947 79.442
1.424 0.448 0.361 0.257
8.996 7.261 6.636 6.392

6 7 8 9
2 1.167 0.573 0.595 2
261 244.879 132.572 124.439 167
1 0.724 0.718 0.781 1
15 10.293 9.935 9.363 10

produk ke(detik)
10 11 12 13 14 15 16
1.02 1.01 1.20 2.21 4.207 3.24 1.72
89 108.54 95.23 117.432 91.81 73.24 54.87
1.20 1.2 1.11 2.242 1.93 1.23 2.63
6.76 8.62 8.09 9.659 10.124 9.92 9.96

17 18 19 20
0.798 0.725 0.938 0.43
122 100.387 86.947 79.442
1.424 0.448 0.361 0.257
8.996 7.261 6.636 6.392

21 22 23 24 25
2 1.167 0.573 0.595 2
261 244.879 132.572 124.439 167
1 0.724 0.718 0.781 1
15 10.293 9.935 9.363 10

Rata-rata PR WN (detik) WN (jam) Allowance WS (jam/unit)

26 27 28 29 30
1.02 1.01 1.20 2.21 4.207 1.423533333
89 108.54 95.23 117.432 91.81 125.6488667
1.20 1.2 1.11 2.242 1.93 1.088333333
6.76 8.62 8.09 9.659 10.124 9.137933333

1.11 1.580122 0.000438923

0.200

1.11 139.470242 0.038741734

0.200

4.2.4.2 Departemen pemotongan kabel


Tabel 2.4.58
Perhitungan WS dan OS operasi pengukuran kabel dan menyiapkan lilitan
operasi pengkuran kabel dan menyiapkan lilitan
No

produk ke(detik)

jenis elemen kerja


3

10

11

12

13

14

15

16

Rata-rata PR WN (detik) WN (jam) Allowance WS (jam/unit)

17

19

20

1 mengambil kabel

8.368

6.771 6.999 6.441 2

8.3

7.1

6.4

8.96

2 mengukur panjang dengan meteran (1 meter)

32.024 23.381 17.26 8.048 15

9.9

15.8

15.1

25

3 mengambil spidol

0.627

0.536 0.613

0.64 1.4

1.1

0.6

1.41

1.79 1.61

2.081 1.457 1.011 1.272 0.627

0.536 0.613

4 memberi tanda pada kabel

3.502

2.998 2.811 2.837 0.9

7.9

2.1

2.09

2.16 2.89

5 meletakkan alat

0.948

0.724 0.601 0.512 0.8

1.1

0.9

0.94

1.22 1.12

23

24

25

26

Total WN

WS (jam/unit)

OS (unit/jam)

0.136

0.006910451

1.213059 0.000336961

0.136

0.000390001 0.009542864

0.011044982

90.53885376

2.16 2.89

3.782 2.045 2.826066667 1.07 3.023891333 0.00083997

0.136

0.000972187

1.22 1.12

1.062 1.032 0.923366667 1.07 0.988002333 0.000274445

0.136

0.000317645

21

22

6.771 6.999 6.441 2

8.3

7.1

6.4

8.96

7.635092 0.002120859

0.136

0.002454698

30.75 16.18 15.15 36.422 26.908 16.446 12.351 32.024 23.381 17.26 8.048 15

9.9

15.8

15.1

25

30.75 16.18 15.15 36.422 26.908

20.0881 1.07 21.494267 0.00597063

0.64 1.4

1.1

0.6

1.41

1.79 1.61

2.081 1.457

1.1337 1.07

3.782 2.045 1.306 5.446 3.502

2.998 2.811 2.837 0.9

7.9

2.1

2.09

1.062 1.032 0.659 1.124 0.948

0.724 0.601 0.512 0.8

1.1

0.9

0.94

8.39 8.96 10.105 7.722 2.057 0.979 8.368

18

27

28

29

30

8.39 8.96 10.105 7.722

7.1356 1.07

Tabel 2.4.59
Perhitungan WS dan OS operasi pemotongan kabel
operasi pemotongan kabel
No

jenis elemen kerja

1 mengambil cutter
2 memotong sesuai ukuran
3 meletakkan alat

1
0.495
13.438
0.574

2
0.379
11.981
0.243

3
0.537
4.971
0.372

4
0.411
5.109
0.541

5 6
0.9 1.1
2 8.3
1 1.2

7
1.4
7.5
0.9

8
0.5
4.5
1

9
2
6
1

10
1.46
10.76
1.42

11 12
1.55 1.58
16.34 12.07
1.07 1.62

13
1.852
19.251
1.571

produk ke(detik)
14 15 16 17
1.113 0.841 0.837 0.495
4.358 4.051 5.254 13.438
0.739 0.89 1.425 0.574

18
0.379
11.981
0.243

19
0.537
4.971
0.372

20
0.411
5.109
0.541

21
0.9
2
1

22
1.1
8.3
1.2

23
1.4
7.5
0.9

24
0.5
4.5
1

25
2
6
1

26
1.46
10.76
1.42

27 28
1.55 1.58
16.34 12.07
1.07 1.62

29
1.852
19.251
1.571

30
1.113
4.358
0.739

Rata-rata PR WN (detik) WN (jam) Allowance WS (jam/unit)


1.0744 1.21

Total WN

WS (jam/unit)

OS (unit/jam)

0.003880608

257.6915849

Total WN

WS (jam/unit)

OS (unit/jam)

0.019230052

52.00193982

1.300024 0.000361118

0.066

0.000386636

8.7487 1.21 10.585927 0.002940535

0.066

0.003148325 0.003624488

0.9605 1.21

0.066

0.000345647

1.162205 0.000322835

Tabel 2.4.60
Perhitungan WS dan OS operasi pemotongan kabel untuk lilitan
operasi pemotongan kabel untuk lilitan
1
1 mengambil meteran
0.795
2 letakkan meteran pada kabel
1.518
3 memberi tanda 2 cm pada masing-masing ujung kabel 15.484

2
0.734
2.693
12.696

3
0.844
0.894
8.475

4
1.381
1.105
7.41

5
6
0.8 2.6
0.8 1.2
4.9 10.5

8 9
1.1 1
1 5
10.1 12

10
1.67
1.56
11.91

11
2.00
3.36
14.55

12
1.12
4.25
12.31

13
3.656
3.155
18.883

produk ke(detik)
14 15 16 17
2.333 1.317 1.621 0.795
2.914 8.625 1.671 1.518
11.023 11.462 9.005 15.484

18
0.734
2.693
12.696

19
0.844
0.894
8.475

20
1.381
1.105
7.41

21 22
0.8 2.6
0.8 1.2
4.9 10.5

4 mengambil alat (cutter)


5 melepaskan bagian luar kabel yang telah di tandai
6 meletakkan alat
7 material handling ke departemen 3

0.794
35.094
0.407
0.669

0.65
30.166
0.546
1.269

0.645
26.12
0.53
1.325

0.8 2.9 1.3 1.2 0.9


18.9 45.5 33.1 32 64
1
1.1 1.6
1 0.8
1
1
2
1 2

1.41
68.20
1.18
2.23

1.61
74.38
1.18
2.81

1.75
77.41
1.43
2.26

1.734
56.073
0.836
1.214

1.073
50.662
0.558
1.319

0.794
35.094
0.407
0.669

0.65
30.166
0.546
1.269

0.645
26.12
0.53
1.325

0.8 2.9 1.3 1.2 0.9


18.9 45.5 33.1 32 64
1
1.1 1.6
1 0.8
1
1
2
1 2

No

jenis elemen kerja

0.705
58.129
1.434
1.816

7
2.4
1
9.5

1.075
43.866
0.665
0.897

1.195
49.026
0.744
1.246

0.705
58.129
1.434
1.816

23
2.4
1
9.5

24 25 26 27 28
1.1 1 1.67 2.00 1.12
1 5 1.56 3.36 4.25
10.1 12 11.91 14.55 12.31
1.41
68.20
1.18
2.23

1.61
74.38
1.18
2.81

1.75
77.41
1.43
2.26

Rata-rata PR WN (detik) WN (jam) Allowance WS (jam/unit)

29
3.656
3.155
18.883

30
2.333 1.593466667 0.92 1.465989333 0.000407219
2.914 2.373133333 0.92 2.183282667 0.000606467
11.023 11.41960714 0.92 10.50603857 0.002918344

1.734
56.073
0.836
1.214

1.073 1.2404 0.92 1.141168


50.662 47.74533333 0.92 43.92570667
0.558 0.9537 0.92 0.877404
1.319 1.532233333 0.92 1.409654667

0.1115

0.000458322

0.1115

0.000682574

0.1115

0.003284574

0.000316991

0.1115

0.000356771 0.017085901

0.012201585

0.1115

0.013732791

0.000243723

0.1115

0.000274309

0.000391571

0.1115

0.00044071

4.2.4.3 Departemen perakitan 1


Tabel 2.4.61
Perhitungan WS dan OS operasi perakitan kabel dan saklar
operasi perakitan kabel dan saklar
No

jenis elemen kerja

1 siapkan bahan (kabel, baut dan colokan)


2 siapkan alat (obeng)
3 melilitkan kabel pada baut saklar bagian kanan
4 melilitkan kabel pada baut saklar bagian kiri
5 mengambil tutup colokan
6 menutup colokan
7 mengambil obeng
8 merapatkan baut colokan

1
5.744
1.299
23.61
11.79
3.136
17.563
0.515
14.484

2
10.179
0.449
11.156
34.56
1.1859
9.103
1.3
12.295

3
6.5
0.241
7.799
9.161
1.005
8.624
1.29
17.184

4 5
5.347 5.35
0.271 1.33
12.963 24.42
19.59 18.85
2.797 6.9
31.14 55.94
0.204 0.88
9.066 24.72

6
8.34
0.58
27.59
16.03
1.55
13.13
0.47
8.34

7
8.79
0.33
16.21
24.23
1.01
5.71
1.22
10.63

8
7.29
0.29
27.16
18.81
1.46
8.54
0.26
10.72

9
10
2
19
42
4
22
1
9

10
10.32
1
23
22.97
6.52
2.25
1.1
9.58

11
11.90
0.85
29.59
29.84
5.7
2.36
0.85
7.41

12
5.18
0.8
26.58
19.47
3.03
2.3
1.01
7.15

13
14.374
2.289
31.213
30.954
6.446
18.451
1.045
19.377

produk ke(detik)
14 15 16 17
13.958 5.249 3.331 5.744
2.340 1.864 1.673 1.299
39.449 24.300 42.149 23.61
36.958 44.304 32.244 11.79
3.545 3.891 2.942 3.136
15.739 16.725 16.739 17.563
1.348 0.554 1.162 0.515
13.222 21.899 30.933 14.484

18
10.179
0.449
11.156
34.56
1.1859
9.103
1.3
12.295

19
6.5
0.241
7.799
9.161
1.005
8.624
1.29
17.184

20 21
5.347 5.35
0.271 1.33
12.963 24.42
19.59 18.85
2.797 6.9
31.14 55.94
0.204 0.88
9.066 24.72

22
8.34
0.58
27.59
16.03
1.55
13.13
0.47
8.34

23
8.79
0.33
16.21
24.23
1.01
5.71
1.22
10.63

24
7.29
0.29
27.16
18.81
1.46
8.54
0.26
10.72

25
10
2
19
42
4
22
1
9

26
10.32
1
23
22.97
6.52
2.25
1.1
9.58

27
11.90
0.85
29.59
29.84
5.7
2.36
0.85
7.41

28
5.18
0.8
26.58
19.47
3.03
2.3
1.01
7.15

29
14.374
2.289
31.213
30.954
6.446
18.451
1.045
19.377

30
13.958
2.340
39.449
36.958
3.545
15.739
1.348
13.222

Rata-rata PR WN (detik) WN (jam) Allowance WS (jam/unit)


8.504133333 1.12 9.524629333 0.00264573

0.0980

1.055833333 1.12 1.182533333 0.000328481

0.0980

0.00036417

23.53096667 1.12 26.35468267 0.007320745

0.0980

0.008116125

24.89913333 1.12 27.88702933 0.007746397

0.0980

0.008588023

3.44676 1.12 3.8603712 0.001072325

0.0980

0.001188831

15.30546667 1.12 17.14212267 0.004761701

WS (jam/unit)

OS (unit/jam)

0.028291996

0.03136585

31.88180805

Total WN

WS (jam/unit)

OS (unit/jam)

0.025732976

0.030097048

33.22584947

0.002933182

0.0980

0.005279047

0.9968 0.000276889

0.0980

0.000306972

13.30626667 1.12 14.90301867 0.004139727

0.0980

0.004589498

0.89 1.12

Total WN

Tabel 2.4.62
Perhitungan WS dan OS operasi perakitan kabel dan fitting
operasi perakitan kabel dan fitting
No

jenis elemen kerja

1 mengambil bahan (kabel dan fitting)


2 mengambil obeng
3 melonggarkan baut pada fitting
4 melililitkan kabel pada fitting
5 merapatkan baut
6 meletakkan obeng
7 uji coba nyala lampu
8 material handling ke departemen 4

1
2.185
0.438
8.167
41.57
88.71
0.395
35.345
2.609

2
1.689
0.448
7.567
32.3
15.308
0.317
16.617
6.436

3
0.578
0.201
9.723
12.132
9.173
0.312
8.215
4.179

4 5
1.843 5.62
0.2 0.64
7.983 5.49
8.337 67.13
12.294 43.73
0.25 0.56
7.253 20.65
11.376 7.75

6
4.04
0.35
8.96
26.01
9.73
0.47
15.85
1.88

7
1.09
0.33
18.75
30.57
12.27
0.41
11.45
2.32

8 9
1.34 3
0.35 0.94
8.92 8
25.85 28
13.16 7
0.41 1
10.81 6
1.68 6

10
4.65
0.71
7.66
34.71
13.01
1.14
20.23
5.01

11
3.31
0.76
5.96
56.41
8.6
0.85
10.11
9.18

12
3.2
0.97
7.44
29.82
10.51
0.43
11.91
6.96

13
4.092
1.197
7.550
45.796
14.893
1.581
21.948
7.436

produk ke(detik)
14 15 16 17
3.712 3.796 3.595 2.185
1.064 0.918 1.227 0.438
7.695 13.695 11.112 8.167
42.403 41.154 50.943 41.57
21.256 12.612 44.967 88.71
0.604 0.912 1.103 0.395
19.967 12.870 11.829 35.345
8.923 6.918 7.930 2.609

18
1.689
0.448
7.567
32.3
15.308
0.317
16.617
6.436

19
0.578
0.201
9.723
12.132
9.173
0.312
8.215
4.179

20 21
1.843 5.62
0.2 0.64
7.983 5.49
8.337 67.13
12.294 43.73
0.25 0.56
7.253 20.65
11.376 7.75

22
4.04
0.35
8.96
26.01
9.73
0.47
15.85
1.88

23
1.09
0.33
18.75
30.57
12.27
0.41
11.45
2.32

24 25
1.34 3
0.35 0.94
8.92 8
25.85 28
13.16 7
0.41 1
10.81 6
1.68 6

26
4.65
0.71
7.66
34.71
13.01
1.14
20.23
5.01

27
3.31
0.76
5.96
56.41
8.6
0.85
10.11
9.18

28
3.2
0.97
7.44
29.82
10.51
0.43
11.91
6.96

29
4.092
1.197
7.550
45.796
14.893
1.581
21.948
7.436

Rata-rata PR WN (detik) WN (jam) Allowance WS (jam/unit)

30
3.712 2.9363 1.03 3.024389 0.000840108
1.064 0.6447 1.03 0.664041 0.000184456
7.695 8.8179 1.03 9.082437 0.002522899
42.403 35.1391 1.03 36.193273 0.010053687
21.256 20.56223333 1.03 21.17910033 0.005883083
0.604 0.6491 1.03 0.668573 0.000185715
19.967 15.24696667 1.03 15.70437567 0.004362327
8.923 5.9442 1.03 6.122526 0.001700702

0.1450

0.000982583

0.1450

0.000215738

0.1450

0.002950759

0.1450

0.011758698

0.1450

0.006880799

0.1450

0.00021721

0.1450

0.005102136

0.1450

0.001989125

4.2.4.4 Departemen perakitan 2


Tabel 2.4.63
Perhitungan WS dan OS operasi penyiapan rakitan

No

jenis elemen kerja

1mengambil rakitan
2mengambil alas rakitan
3menyiapkan obeng

1
1.104
1.167
1.363

3
1.45 1.311
0.872 1.027
1.579 1.024

4
0.391
0.843
0.913

5 6 7
4.8 0.4 0.3
0.5 0.43 0.2
0.5 0.5 0.3

8 9
0.4 1.63
0.4 1.23
0.3 2

operasi penyiapan rakitan


produk ke(detik)
10 11 12 13 14 15 16
1.7 0.9 1.2 2.730 0.948 0.948 0.991
1.3 1.6 1.4 1.443 1.639 1.057 1.667
0.8 0.9 0.6 1.324 1.336 0.688 1.028

17
1.104
1.167
1.363

18
1.45
0.872
1.579

19
1.311
1.027
1.024

20
0.391
0.843
0.913

21
1.63
1.23
2

22

23
1.7
1.3
0.8

24
0.9
1.6
0.9

25
1.2 2.730
1.4 1.443
0.6 1.324

26
0.948
1.639
1.336

27
0.948
1.057
0.688

28
0.991
1.667
1.028

29
1.104
1.167
1.363

Rata-rata PR WN (detik) WN (jam) Allowance WS (jam/unit)

30
1.45 1.302 1.07 1.39314 0.000387 0.0715
0.872 1.1353 1.07 1.214771 0.000337 0.0715
1.579 1.055067 1.07 1.128921 0.000314 0.0715

Total WN

WS (jam/unit)

OS (unit/jam)

0.001038009

0.001117942

894.5009307

0.000416783
0.000363421
0.000337737

Tabel 2.4.64
Perhitungan WS dan OS operasi penggabungan rakitan listrik dan alas kayu

No

jenis elemen kerja

1
1 meletakkan rakitan di atas alat
1.727
2 memasukkan baut pada stil fitting 10.417
3 mengambil obeng
1.195
4 membaut stil fitting
71.92
5 meletakkan obeng
1.14

2
1.149
8.963
1.423
60.522
1.031

3
1.686
5.993
1.002
57.35
0.491

4
0.963
4.75
0.525
60.901
0.343

5
3.9
11.4
0.7
33.3
0.7

6
1.02
7.42
0.7
35.4
0.2

7
0.2
9.14
0.5
75.6
0.3

8 9 10 11
0.4 2
1.7 0.8
4.6 3.79 1.2 6.3
0.4 1
0.7 0.8
55.5 31.83 38.7 39.7
0.4 1
0.6 0.8

operasi penggabungan rakitan listrik dan alas kayu


produk ke(detik)
12 13 14 15 16
0.8 2.011 2.884 3.737 2.474
2.7 4.773 12.91 9.739 5.280
0.6 1.940 0.601 1.190 0.385
124.2 50.924 42.184 43.024 67.652
0.7 1.567 0.478 0.857 0.558

17
1.727
10.417
1.195
71.92
1.14

18
1.149
8.963
1.423
60.522
1.031

19
1.686
5.993
1.002
57.35
0.491

20
0.963
4.75
0.525
60.901
0.343

21 22 23 24 25
2
1.7 0.8 0.8 2.011
3.79 1.2 6.3 2.7 4.773
1
0.7 0.8 0.6 1.940
31.83 38.7 39.7 124.2 50.924
1
0.6 0.8 0.7 1.567

26
2.884
12.91
0.601
42.184
0.478

27
3.737
9.739
1.190
43.024
0.857

28
2.474
5.280
0.385
67.652
0.558

29
1.727
10.417
1.195
71.92
1.14

Rata-rata PR WN (detik) WN (jam) Allowance WS (jam/unit)

30
1.149 1.741933
8.963 6.852333
1.423 0.921333
60.522 57.00187
1.031 0.763367

0.96 1.672256 0.000465


0.96 6.57824 0.001827
0.96 0.88448 0.000246
0.96 54.72179 0.0152
0.96 0.732832 0.000204

0.1165
0.1165
0.1165
0.1165
0.1165

Total WN

WS (jam/unit)

OS (unit/jam)

0.017941556

0.020307363

49.24322182

0.000525767
0.002068239
0.000278086
0.017204864
0.000230407

Tabel 2.4.65
Perhitungan WS dan OS operasi pemasangan fiber
No

jenis elemen kerja

1 mengambil fiber

1.96
1.775
3 meletakkan fiber di atas alas kayu
10.82
4 mengambil mall
2.398
5 memaku fiber pada alas
94.52
6 merekatkan viber bagian vertikal
127.42
7 meletakkan palu
0.869
8 material handling ke departemen 5 2.426
2 mengambil bahan (paku)

2
1.12
1.507
6.334
2.193
91.849
99.399
0.7
1.982

3
0.576
1.694
5.587
1.311
97.785
64.978
0.952
1.185

4
1.049
1.871
3
1.366
37.285
61.844
0.918
1.251

5
6
0.9 0.6
4
0.5
9.4 8.3
1.9 1.32
119.7 117.4
81.4 86.03
0.6
0.2
2.2
1.17

7
0.4
0.5
4.04
0.9
87
66.3
0.3
0.6

8
0.3
0.4
4.9
0.3
85.9

9
1.2
2
11.2
1.5
17
33 98
0.25 2
0.4 3

10

11

12

1.2 1.2 1.6


1.2 2.1 0.8
2.3 2.4 4.6
1.8 1.3 0.9
89.8 104.3 89.8
102.5 108.4 110.4
0.7 0.8 0.6
1.9 1.3 1,4

operasi pemasangan fiber


produk ke(detik)
13
14
15
16
2.188 1.630 1.685 0.855
5.230 3.591 2.737 3.215
3.009 4.933 5.568 5.162
3.195 3.979 2.679 1.269
65.9 117.514 63.819 47.416
142 59.604 39.979 32.223
1.28 1.872 0.990 0.320
1.309 1.759 1.092 2.723

17
1.96
1.775
10.82
2.398
94.52
127.42
0.869
2.426

18
1.12
1.507
6.334
2.193
91.849
99.399
0.7
1.982

19
0.576
1.694
5.587
1.311
97.785
64.978
0.952
1.185

20
1.049
1.871
3
1.366
37.285
61.844
0.918
1.251

21
22
0.9 0.6
4
0.5
9.4 8.3
1.9 1.32
119.7 117.4
81.4 86.03
0.6
0.2
2.2
1.17

23
0.4
0.5
4.04
0.9
87
66.3
0.3
0.6

24
0.3
0.4
4.9
0.3
85.9

25
1.2
2
11.2
1.5
17
33 98
0.25 2
0.4 3

26

27

28

1.2 1.2 1.6


1.2 2.1 0.8
2.3 2.4 4.6
1.8 1.3 0.9
89.8 104.3 89.8
102.5 108.4 110.4
0.7 0.8 0.6
1.9 1.3 1,4

29
2.188
5.230
3.009
3.195
65.9
142
1.28
1.309

30
1.630
3.591
4.933
3.979
117.514
59.604
1.872
1.759

Rata-rata

1.1462
2.0096
5.745867
1.755733
84.75803
85.1584
0.8464
1.59925

PR

WN (detik) WN (jam) Allowance WS (jam/unit)

1.08
1.08
1.08
1.08
1.08
1.08
1.08
1.08

1.237896
2.170368
6.205536
1.896192
91.53868
91.97107
0.914112
1.72719

0.000344
0.000603
0.001724
0.000527
0.025427
0.025548
0.000254
0.00048

0.1465
0.1465
0.1465
0.1465
0.1465
0.1465
0.1465
0.1465

Total WN

WS (jam/unit)

OS (unit/jam)

0.054905845

0.064330223

15.54479309

0.000402882
0.000706362
0.002019637
0.000617129
0.029791927
0.029932654
0.000297504
0.000562127

4.2.4.5 Departemen finishing


Tabel 2.4.66
Perhitungan WS dan OS operasi memasang pita pada ujung fiber

No

jenis elemen kerja

1
1 mengambil pita 1
2.034
2 mengambil lem
1.087
3 merekatkan pita 1 pada ujung fiber
272
4 meletakkan lem
2.274
5 merapikan pita
11.784

2
0.919
1.888
148.72
0.697
2.458

3
0.625
0.229
116.299
0.206
0.423

4
0.819
0.329
79.851
0.234
1.253

5
1
1
136
1
35

6
2.56
0.53
146
1.04
6.27

7
0.394
0.403
126.68
0.727
0.38

8
0.33
0.68
92.84
0.22
0.8

9 10 11
4.66
1.9 0.47
0.8 0.58 0.28
180.13 120.30 120.15
0.71 0.35 0.26
10.3 2.29 1.77

operasi memasang pita pada ujung fiber


produk ke(detik)
12 13 14 15 16
1.40 0.995 2.360 1.171 1.136
0.34 1.596 1.341 0.644 0.303
60.54 274.971 262.669 183.643 162.184
0.40 1.201 1.477 0.428 0.558
2.56 2.973 5.120 3.286 1.312

17
2.034
1.087
272
2.274
11.784

18
0.919
1.888
148.72
0.697
2.458

19
0.625
0.229
116.299
0.206
0.423

20
0.819
0.329
79.851
0.234
1.253

21
1
1
136
1
35

22
2.56
0.53
146
1.04
6.27

23
0.394
0.403
126.68
0.727
0.38

24
0.33
0.68
92.84
0.22
0.8

Rata-rata

25 26 27 28 29 30
4.66
1.9 0.47 1.40 0.995 2.360 1.4413
0.8 0.58 0.28 0.34 1.596 1.341 0.770433
180.13 120.30 120.15 60.54 274.971 262.669 154.0042
0.71 0.35 0.26 0.40 1.201 1.477 0.7526
10.3 2.29 1.77 2.56 2.973 5.120 5.712

PR WN (detik) WN (jam) Allowance WS (jam/unit)

1.06 1.527778 0.000424


1.06 0.816659 0.000227
1.06 163.2445 0.045346
1.06 0.797756 0.000222
1.06 6.05472 0.001682

0.2300
0.2300
0.2300
0.2300
0.2300

Total WN

WS (jam/unit)

OS (unit/jam)

0.047900389

0.062208297

16.075026

0.000551146
0.00029461
0.058890508
0.000287791
0.002184242

Tabel 2.4.67
Perhitungan WS dan OS operasi memasang pita pada bagian dalam fiber
No

jenis elemen kerja

1
2
3
4
5
1.849 1.774 0.697 1.086 1
2 mengambil lem
1.904 0.836 0.242 0.248 1
3 merekatkan pita 2 pada bagian dalam fiber 93 187.044 69.034 78.126 86
4 meletakkan lem
0.596 0.283 0.39 0.186 1
5 merapikan pita
9.845 2.223 2.016 1.67 5
1 mengambil pita 2

6
2.58
0.94
111
0.55
5.86

7
0.513
0.593
84.09
0.378
0.47

8
9
0.39 0.79
0.43 0.44
82.07 120.08
0.2 0.65
1.15 13.66

10
0.89
0.67
60.32
0.56
1.18

operasi memasang pita pada bagian dalam fiber


produk ke(detik)
11
12
13
14
15
16
17
18
19
20
21
0.60 0,38
1.132 1.625 2.177 1.344 1.849 1.774 0.697 1.086 1
0.26 0.36 1.595 1.813 0.414 0.528 1.904 0.836 0.242 0.248 1
60.47 60.36 253.298 100.625 64.994 49.101
93 187.044 69.034 78.126 86
0.44 0.88 1.007 1.088 0.702 0.570 0.596 0.283 0.39 0.186 1
12.85 2.66 4.428 4.399 0.871 0.759 9.845 2.223 2.016 1.67 5

22
2.58
0.94
111
0.55
5.86

23
0.513
0.593
84.09
0.378
0.47

24
25
0.39 0.79
0.43 0.44
82.07 120.08
0.2 0.65
1.15 13.66

26
27
28
29
30
0.89 0.60 0,38
1.132 1.625
0.67 0.26 0.36 1.595 1.813
60.32 60.47 60.36 253.298 100.625
0.56 0.44 0.88 1.007 1.088
1.18 12.85 2.66 4.428 4.399

Rata-rata

PR

1.191893
0.7868
100.171
0.5896
4.791143

1.13
1.13
1.13
1.13
1.13

WN (detik) WN (jam) Allowance WS (jam/unit)

1.346839
0.889084
113.1932
0.666248
5.413991

0.000374
0.000247
0.031443
0.000185
0.001504

0.2080
0.2080
0.2080
0.2080
0.2080

Total WN

WS (jam/unit)

OS (unit/jam)

0.033752599

0.042616917

23.46486003

0.000472376
0.000311828
0.039700194
0.000233673
0.001898847

Tabel 2.4.68
Perhitungan WS dan OS operasi menempel pita emas/ orege horizontal atas
No

jenis elemen kerja

1
2
3
4
5
1.897 2.886 0.683 0.847 4
2 mengambil lem
0.419 0.917 0.556 0.231 1
3 merekatkan pita 3 pada bagian horizontal atas
70.7 99.788 86.263 51.014 92
4 meletakkan lem
0.324 0.262 0.514 0.214 1
5 merapikan pita
6.01 2.223 2.016 1.67 12
1 mengambil pita 3

6
1.27
2.16
134
2.968
3.17

7
0.4
0.39
52.08
0.76
0.6

8
9
0.44 2.19
0.58 0.07
36.64 120.18
0.72 0.35
0.54 54.75

10
11
0.51 1.68
0.47 0.21
60.04 60.11
0.31 0.22
0.63 0.44

operasi menempel pita emas/ orege horizontal atas


produk ke(detik)
12
13
14
15
16
0.58 2.426 1.603 0.697 0.547
0.50 1.234 0.941 0.288 0.656
60.15 119.832 86.343 47.328 48.679
0.46 0.641 0.824 0.470 0.238
3.64 4.041 2.541 1.116 0.765

17
18
19
20
21
1.897 2.886 0.683 0.847 4
0.419 0.917 0.556 0.231 1
70.7 99.788 86.263 51.014 92
0.324 0.262 0.514 0.214 1
6.01 2.223 2.016 1.67 12

22
1.27
2.16
134
2.968
3.17

23
0.4
0.39
52.08
0.76
0.6

24
25
0.44 2.19
0.58 0.07
36.64 120.18
0.72 0.35
0.54 54.75

26
27
28
29
30
0.51 1.68 0.58 2.426 1.603
0.47 0.21 0.50 1.234 0.941
60.04 60.11 60.15 119.832 86.343
0.31 0.22 0.46 0.641 0.824
0.63 0.44 3.64 4.041 2.541

Rata-rata

1.468933
0.676667
78.47623
0.6614
6.347433

PR

1.11
1.11
1.11
1.11
1.11

WN (detik) WN (jam) Allowance WS (jam/unit)

1.630516
0.7511
87.10862
0.734154
7.045651

0.000453
0.000209
0.024197
0.000204
0.001957

0.2300
0.2300
0.2300
0.2300
0.2300

Total WN

WS (jam/unit)

OS (unit/jam)

0.027019456

0.035090202

28.49798355

0.000588209
0.00027096
0.031424466
0.000264846
0.002541721

Tabel 2.4.69
Perhitungan WS dan OS operasi menempel pita emas/ orege horizontal bawah
No

jenis elemen kerja

1
1 mengambil pita 3
0.737
2 mengambil lem
0.361
3 merekatkan pita 3 pada bagian horizontal104.47
bawah
4 meletakkan lem
0.257
5 merapikan pita
11.432

2
3
4
5
2.075 0.295 0.273 1
0.299 0.344 0.455 1
95.138 81.44 91.25 236
0.18 0.382 0.31 1
1.069 0.609 0.186 12

6
1.83
2.53
79.56
0.67
7.43

7
0.4
0.2
47.63
0.2
0.89

8
9
0.4 0.95
0.65 0.66
49.72 120.12
0.19 0.48
1.4 4.26

10
0.51
0.30
60.32
0.25
19.49

operasi menempel pita emas/ orege horizontal bawah


produk ke(detik)
11
12
13
14
15
16
17
18
19
20
0.29 0.55 0.933 1.501 1.470 0.726 0.737 2.075 0.295 0.273
0.23 0.83 1.438 0.775 0.409 0.522 0.361 0.299 0.344 0.455
60.28 60.07 316.619 121.186 54.005 47.247 104.47 95.138 81.44 91.25
0.26 0.41 1.453 0.626 0.297 0.807 0.257 0.18 0.382 0.31
17.17 30.65 9.456 6.209 1.861 0.388 11.432 1.069 0.609 0.186

21
1
1
236
1
12

22
1.83
2.53
79.56
0.67
7.43

23
0.4
0.2
47.63
0.2
0.89

24
25
0.4 0.95
0.65 0.66
49.72 120.12
0.19 0.48
1.4 4.26

26
27
28
29
30
0.51 0.29 0.55 0.933 1.501
0.30 0.23 0.83 1.438 0.775
60.32 60.28 60.07 316.619 121.186
0.25 0.26 0.41 1.453 0.626
19.49 17.17 30.65 9.456 6.209

Rata-rata

0.856133
0.7025
104.9619
0.481333
8.225033

PR

1.08
1.08
1.08
1.08
1.08

WN (detik) WN (jam) Allowance WS (jam/unit)

0.924624
0.7587
113.3589
0.51984
8.883036

0.000257
0.000211
0.031489
0.000144
0.002468

0.2350
0.2350
0.2350
0.2350
0.2350

Total WN

WS (jam/unit)

OS (unit/jam)

0.03456808

0.045187033

22.1302427

0.000335739
0.00027549
0.041161542
0.000188758
0.003225503

Tabel 2.4.70
Perhitungan WS dan OS operasi menempel pita emas bagian vertikal
No

jenis elemen kerja

1
1 mengambil pita 4
2.878
2 mengambil lem
1.359
3 merekatkan pita 4 pada bagian vertikal 162.97
4 meletakkan lem
0.19
5 merapikan pita
7.148

2
1.823
0.415
130.142
0.249
1.769

3
0.34
0.778
79.77
0.17
1.139

4
0.519
0.3
89.04
0.216
3.041

5
1
1
101
1
3

6
7
8
9
2.1 1.3 0.28 2.18
0.92 0.3 0.33 0.42
59.7 36.029 35.99 120.12
0.92 0.24 0.43 0.48
12.68 7.75 0.6 4.26

10 11
0.38 0.33
0.30 0.31
60.03 60.16
0.26 0.66
6.29 0.55

operasi menempel pita emas bagian vertikal


produk ke(detik)
12 13 14 15 16
3.28 1.792 1.380 1.354 0.913
0.73 0.896 0.517 0.458 0.259
27.32 194.116 60.832 51.832 50.502
0.59 2.255 0.322 0.471 0.426
2.21 8.689 1.267 1.211 0.816

17
2.878
1.359
162.97
0.19
7.148

18
1.823
0.415
130.142
0.249
1.769

19
0.34
0.778
79.77
0.17
1.139

20
0.519
0.3
89.04
0.216
3.041

21
1
1
101
1
3

22 23 24 25
2.1 1.3 0.28 2.18
0.92 0.3 0.33 0.42
59.7 36.029 35.99 120.12
0.92 0.24 0.43 0.48
12.68 7.75 0.6 4.26

26 27 28
0.38 0.33 3.28
0.30 0.31 0.73
60.03 60.16 27.32
0.26 0.66 0.59
6.29 0.55 2.21

29
1.792
0.896
194.116
2.255
8.689

30
1.380
0.517
60.832
0.322
1.267

Rata-rata

1.381033
0.595567
84.55907
0.562033
4.093767

PR WN (detik) WN (jam) Allowance WS (jam/unit)

1.07
1.07
1.07
1.07
1.07

1.477706
0.637256
90.4782
0.601376
4.38033

0.00041
0.000177
0.025133
0.000167
0.001217

0.2450
0.2450
0.2450
0.2450
0.2450

Total WN

WS (jam/unit)

OS (unit/jam)

0.02710413

0.03589951

27.85553307

0.000543674
0.000234458
0.033288521
0.000221257
0.001611601

Tabel 2.4.71
Perhitungan WS dan OS operasi memasang rantai silver pada fiber
No

jenis elemen kerja

1
1 mengambil rantai silver
1.702
2 mengambil lem
0.355
3 merekatkan rantai silver pada viber 148.28
4 meletakkan lem
0.184
5 merapikan rantai silver
5.734
6 memasang lampu
30.452
7 memasang logo
50.484
8 material handling ke departemen 6 1.316

2
0.738
0.39
105.803
0.771
1.338
12.72
39.742
1.43

3
0.377
0.21
77.797
0.23
3.042
12.779
20.486
0.468

4
0.706
0.232
103.692
0.245
0.879
16.54
36.599
0.559

5
7
1
93
1
5
24.9
39
1

6
3.51
0.579
66.79
0.58
1.514
25.87
44.53
1.974

7
0.946
1.57
61.76
0.47
0.75
34.17
6.25
0.95

8
0.6
0.22
33.16
0.19
0.55
9.12
6.72
0.81

9
1.17
1.08
60.52
0.46
4.10
14.7
11.65
3.31

10 11
0.34 2.07
0.31 0.26
120.01 60.13
0.31 0.28
0.80 0.99
13.47 7.10
41.53 15.9
0.55 0.37

operasi memasang rantai silver pada fiber


produk ke(detik)
12 13 14 15 16
3.05 2.736 1.057 0.657 0.782
0.34 0.901 0.548 0.431 0.289
60.25 250.231 86.685 103.504 86.451
0.37 0.716 1.084 0.420 0.572
2.10 3.793 2.507 3.719 1.183
10.13 28.130 14.431 17.617 7.283
18.75 29.105 3.088 2.119 5.245
0.71 2.876 1.602 0.622 1.074

17
1.702
0.355
148.28
0.184
5.734
30.452
50.484
1.316

18
0.738
0.39
105.803
0.771
1.338
12.72
39.742
1.43

19
0.377
0.21
77.797
0.23
3.042
12.779
20.486
0.468

20
0.706
0.232
103.692
0.245
0.879
16.54
36.599
0.559

21
7
1
93
1
5
24.9
39
1

22
3.51
0.579
66.79
0.58
1.514
25.87
44.53
1.974

23
0.946
1.57
61.76
0.47
0.75
34.17
6.25
0.95

24
0.6
0.22
33.16
0.19
0.55
9.12
6.72
0.81

25
1.17
1.08
60.52
0.46
4.10
14.7
11.65
3.31

26 27
0.34 2.07
0.31 0.26
120.01 60.13
0.31 0.28
0.80 0.99
13.47 7.10
41.53 15.9
0.55 0.37

28
3.05
0.34
60.25
0.37
2.10
10.13
18.75
0.71

29
2.736
0.901
250.231
0.716
3.793
28.130
29.105
2.876

Rata-rata

30
1.057 1.781433
0.548 0.557
86.685 94.87237
1.084 0.4924
2.507 2.369867
14.431 17.79747
3.088 24.50107
1.602 1.251533

PR WN (detik) WN (jam) Allowance WS (jam/unit)

1.09 1.941762 0.000539


1.09 0.60713 0.000169
1.09 103.4109 0.028725
1.09 0.536716 0.000149
1.09 2.583155 0.000718
1.09 19.39924 0.005389
1.09 26.70616 0.007418
1.09 1.364171 0.000379

0.2450
0.2450
0.2450
0.2450
0.2450
0.2450
0.2450
0.2450

Total WN

WS (jam/unit)

OS (unit/jam)

0.043485893

0.057597209

17.36195224

0.000714409
0.000223374
0.038046681
0.000197467
0.000950388
0.007137321
0.009825667
0.000501903

4.2.5 Peta tangan kanan dan kiri


4.2.5.1 Departemen tutup lampu
Tabel 2.4.72
Tabel peta tangan kanan dan kiri mengambil bahan dan alat
no elemen kerja (tangan kiri)
idle
idle
1 mengambi fiber
membawa fiber
meletakkan fiber

waktu (detik)

simbol (kiri) simbol (kanan)


mengambil bahan dan alat
RT
H
G
H
TL
H
RL

0,039705506

waktu (detik)

0,039705506

elemen kerja (tangan kanan)


menjangkau penggaris
memegang penggaris
memegang penggaris
memegang penggaris

Tabel 2.4.73
Tabel peta tangan kanan dan kiri memposisikan alat ukur

no elemen kerja (tangan kiri)


1 meletakkan fiber

waktu (detik)
0,039705506

simbol (kiri) simbol (kanan)


memposisikan alat ukur
P
P

waktu (detik)

elemen kerja (tangan kanan)

0,039705506

meletakkan alat ukur pada fiber

Tabel 2.4.74
Tabel peta tangan kanan dan kiri memberi tanda pada fiber
no elemen kerja (tangan kiri)
1 idle
2 menahan fiber
3 menahan fiber
4 idle

waktu (detik)

0,039705506

simbol (kiri) simbol (kanan)


memberi tanda pada fiber
RT
P
H
P
U
RL

waktu (detik)

elemen kerja (tangan kanan)

0,039705506

menjangkau bolpoint
memegang bolpoint
menggunakan bolpoint
meletakkan bolpoint

Tabel 2.4.75
Tabel peta tangan kanan dan kiri memotong fiber
no elemen kerja (tangan kiri)
1
2
3
4

idle
idle
memegang fiber
membawa fiber

waktu (detik)

simbol (kiri) simbol (kanan)


memotong fiber
RT
H
H
U
TL
RL

0,052917194

waktu (detik)

elemen kerja (tangan kanan)

0,052917194

menjangkau gunting
memegang gunting
menggunakan gunting
meletakkan gunting

4.2.5.2 Departemen pemotongan kabel


Tabel 2.4.76
Tabel peta tangan kanan dan kiri pengukuran kabel dan menyiapkan lilitan
no elemen kerja (tangan kiri)
1
2
3
4
5
6
7

mengambil kabel
meletakkan kabel
menjangkau meteran
menggunakan meteran
menjangkau spidol
idle
memegang kabel

waktu (detik)

0,011044982

simbol (kiri) simbol (kanan)


pengkuran kabel dan menyiapkan lilitan
G
RL
RT
H
U
H
RT
U
H

waktu (detik)

0,011044982

elemen kerja (tangan kanan)


idle
idle
memegang kabel
memegang kabel
idle
menggunakan spidol
idle

Tabel 2.4.77
Tabel peta tangan kanan dan kiri pemotongan kabel
no elemen kerja (tangan kiri)
1
2
3
4

memegang kabel
memegang kabel
memegang kabel
memegang kabel

waktu (detik)

0,003880608

simbol (kiri) simbol (kanan)


pemotongan kabel
H
RT
H
H
H
U
H
RL

waktu (detik)

elemen kerja (tangan kanan)

0,003880608

menjangkau cutter
memegang cutter
menggunakan cutter
meletakkan cutter

Tabel 2.4.78
Tabel peta tangan kanan dan kiri pemotongan kabel untuk lilitan
no elemen kerja (tangan kiri)
1
2
3
4
5
6
7
8

memegang kabel
menggunakan meteran
memeggang kabel & meteran
memeggang kabel & meteran
memeggang kabel & meteran
memeggang kabel & meteran
memeggang kabel & meteran
meletakkan kabel & meteran

waktu (detik)

0,019230052

simbol (kiri) simbol (kanan)


pemotongan kabel untuk lilitan
H
RT
U
H
H
RT
H
U
H
RL
H
RT
H
U
RL
RL

waktu (detik)

elemen kerja (tangan kanan)


menjangkau meteran
memegang kabel
menjangkau spidol
menggunakan spidol
meletakkan spidol
menjangkau cutter
menggunakan cutter
meletakkan cutter

0,019230052

4.2.5.3 Departemen perakitan 1


Tabel 2.4.79
Tabel peta tangan kanan dan kiri perakitan kabel dan saklar
no elemen kerja (tangan kiri)
1
2
3
4
5

mengambil kabel
meletakkan kabel
memegang colokan
menjangkau baut
meletakkan rakitan kabel dan saklar

waktu (detik)

0,03136585

simbol (kiri) simbol (kanan)


perakitan kabel dan saklar
G
RT
RL
RT
H
H
RT
U
RL
RL

waktu (detik)

0,03136585

elemen kerja (tangan kanan)


menjangkau colokan, baut
menjangkau obeng
memegang obeng
menggunakan obeng
meletakkan obeng

Tabel 2.4.80
Tabel peta tangan kanan dan kiri perakitan kabel dan fitting
no elemen kerja (tangan kiri)
1
2
3
4

memegang kabel
memegang kabel
menggunakan kabel pada fitting
meletakkan kabel

waktu (detik)

108,3493743

simbol (kiri) simbol (kanan)


perakitan kabel dan fitting
H
G
H
RT
U
U
RL
RL

waktu (detik)

108,3493743

elemen kerja (tangan kanan)


mengambil fitting
menjangkau obeng
menggunakan obeng
meletakkan obeng

4.2.5.4 Departemen perakitan 2


Tabel 2.4.81
Tabel peta tangan kanan dan kiri penyiapan rakitan
no elemen kerja (tangan kiri)
1 idle
2 memegang rakitan kabel
3 memegang rakitan kabel

waktu (detik)

0,001117942

simbol (kiri) simbol (kanan)


penyiapan rakitan
RT
H
RT
H
RT

waktu (detik)

elemen kerja (tangan kanan)

0,001117942

menjangkau rakitan kabel


menjangkau obeng
menjangkau alas lampu

Tabel 2.4.82
Tabel peta tangan kanan dan kiri penggabungan rangkaian listrik dan alas kayu
no elemen kerja (tangan kiri)
1 memegang rakitan kabel
2 meletakkan rakitan
3 menjangkau baut
4 menahan fitting pada alas

waktu (detik)

0,020307363

simbol (kiri) simbol (kanan)


penggabungan rangkaian listrik dan alas kayu
H
H
RL
RL
RT
H
P
U

waktu (detik)

elemen kerja (tangan kanan)

0,020307363

memegang obeng
meletakkan fitting
memegang obeng
menggunakan obeng

Tabel 2.4.83
Tabel peta tangan kanan dan kiri penggabungan rangkaian listrik dan alas kayu
no elemen kerja (tangan kiri)

1
2
3
4
5
6
7
8
9

idle
memegang mal (kain) dan paku
memegang mal (kain) dan paku
memegang rangkaian
memegang rangkaian
memegang rangkaian
memegang rangkaian
memegang rangkaian
membawa rangkaian

waktu (detik)

0,064330223

simbol (kiri) simbol (kanan)


penggabungan rangkaian listrik dan alas kayu
perakitan rangkaian dan fiber
RT
G
H
G
H
H
RT
H
U
H
RL
H
RT
H
U
TL
RL

waktu (detik)

elemen kerja (tangan kanan)

0,064330223

menjangkau fiber
memegang fiber
memegang fiber dan rakitan
menjangkau palu
menggunakan palu
meletakkan palu
menjangkau lem tembak
menggunakan lem tembak
meletakkan lem tembak

4.2.5.5 Departemen finishing


Tabel 2.4.84
Tabel peta tangan kanan dan kiri memasang pita 1 pada ujung fiber
no elemen kerja (tangan kiri)
1
2
3
4

menjangkau rangkaian
meletakkan rangkaian
memegang pita 1
idle

waktu (detik)

0,062208297

simbol (kiri) simbol (kanan)


memasang pita 1 pada ujung fiber
RT
RT
RL
RT
G
U
RL

waktu (detik)

elemen kerja (tangan kanan)


menjangkau pita 1
menjangkau lem tembak
menggunakan lem tembak
meletakkan lem

0,062208297

Tabel 2.4.85
Tabel peta tangan kanan dan kiri memasang pita 2 pada bagian dalam fiber
no elemen kerja (tangan kiri)
1
2
3
4

menjangkau rangkaian
meletakkan rangkaian
memegang pita 2
idle

waktu (detik)

0,042616917

simbol (kiri) simbol (kanan)


memasang pita 2 pada bagian dalam fiber
RT
RT
RL
RT
G
U
RL

waktu (detik)

0,042616917

elemen kerja (tangan kanan)


menjangkau pita 2
menjangkau lem tembak
menggunakan lem tembak
meletakkan lem

Tabel 2.4.86
Tabel peta tangan kanan dan kiri memasang pita 3 pada bagian horizontal atas
no elemen kerja (tangan kiri)
1 menjangkau rangkaian
2 meletakkan rangkaian
3 memegang pita 3
4 idle

waktu (detik)

0,035090202

simbol (kiri) simbol (kanan)


memasang pita 3 pada bagian horizontal atas
RT
RT
RL
RT
G
U
RL

waktu (detik)

elemen kerja (tangan kanan)

0,035090202

menjangkau pita 3
menjangkau lem tembak
menggunakan lem tembak
meletakkan lem

Tabel 2.4.87
Tabel peta tangan kanan dan kiri memasang pita 3 pada bagian horizontal bawah
no elemen kerja (tangan kiri)
1 menjangkau rangkaian
2 meletakkan rangkaian
3 memegang pita 3
4 idle

waktu (detik)

0,045187033

simbol (kiri) simbol (kanan)


memasang pita 3 pada horizontal bawah
RT
RT
RL
RT
G
U
RL

waktu (detik)

elemen kerja (tangan kanan)

0,045187033

menjangkau pita 3
menjangkau lem tembak
menggunakan lem tembak
meletakkan lem

Tabel 2.4.88
Tabel peta tangan kanan dan kiri memasang pita 4 pada bagian vertikal
no elemen kerja (tangan kiri)
1
2
3
4

menjangkau rangkaian
meletakkan rangkaian
memegang pita 4
idle

waktu (detik)

0,03589951

simbol (kiri) simbol (kanan)


memasang pita 4 pada bagian vertikal
RT
RT
RL
RT
G
U
RL

waktu (detik)

0,03589951

elemen kerja (tangan kanan)


menjangkau pita 4
menjangkau lem tembak
menggunakan lem tembak
meletakkan lem

Tabel 2.4.89
Tabel peta tangan kanan dan kiri memasang rantai silver pada fiber
no elemen kerja (tangan kiri)
1 menjangkau rangkaian
2 meletakkan rangkaian
3 memegang silver
4 idle

waktu (detik)

0,057597209

simbol (kiri) simbol (kanan)


memasang rantai silver pada fiber
RT
RT
RL
RT
G
U
RL

waktu (detik)

elemen kerja (tangan kanan)

0,057597209

menjangkau ai silver
menjangkau lem tembak
menggunakan lem tembak
meletakkan lem

4.2.6 Pareto Diagram


Diagram Pareto Departemen Inspeksi
140

100
80

100
80

60

60

40

40

20

20
0

Jenis Elemen Kerja

n
p ia
a
r
ke

ta
pi

izo
or

a
lb
a
t

ian
ap
r
ke

Count
Percent
Cum %

Percent

Jumlah Cacat

120

pit

ah

o
riz
ho

46
34.1
34.1

s
ta
la a
t

ke

an
pi
ra

is
ta
n
ra

27
20.0
54.1

er
ilv

ra
ke

n
pia

ta
pi

27
20.0
74.1

rt
ve

l
ika
an
pi
a
r
ke

23
17.0
91.1

0
b
vi

er

12
8.9
100.0

Gambar 2.4.96 Diagram pareto departemen inspeksi


Analisa diagram pareto diatas menjelaskan bahwa untuk 80% perbaikan yang
dibutuhkan adalah pada elemen kerja inspeksi kerapian pita horizontal bawah,
inspeksi kerapian horizontal atas dan inspeksi rantai silver yakni dengan presentase
komulatif sebesar 74,1%. Sedangkan elemen kerja inspeksi kerapian pita vertical dan
kerapian fiber membutuhkan perbaikan sebesar 20% sehingga dapat disimpulkan
bahwa elemen kerja yang mendapat skala prioritas yang harus diselesaikan adalah
pada elemen kerja inspeksi kerapian pita horizontal bawah, inspeksi kerapian
horizontal atas dan inspeksi rantai silver.

4.2.7. Diagram Fish Bone


4.2.7.1 Departemen Tutup Lampu Hias
cause and effect diagram departemen 1
Measurements

Material

Personnel

fiber keras

kurang presisi

operator kurang Ahli

tebal fiber tipis

operator terburu-buru

penandaan kurang jelas


ukuran fiber terlalu besar
Kesalahan menentukan
ukuran
Parameter ukuran pada
penggaris tidak jelas

operator kurang serius

Permukaan fiber tidak


rata

Tempat kerja kurang luas

operator tidak konsisten

Tutup lampu
tidak rapi
Posisi peralatan jauh

Penggunaan tenaga yang


berlebihan

Cahaya Kurang

Peralatan Kurang

Waktu Penjadwalan

suasana sekitar terlalu


Berisik
Suhu terlalu dingin

Env ironment

operator kurang teliti

Permukaan fiber licin

penggunaan tangan
kanan dan kiri kurang
seimbang
kerja masih dilakuka
secara manual

Methods

gunting terlalu kecil


penggaris kurang panjang
cutter kurang tajam
Meja kerja kurang tinggi

Machines

Gambar 2.4.97 fishbone diagram departemen 1


Dari diagram fishbone diatas dapat dinyatakan bahwa penyebab dari pemotongan tutup
lampu yang tidak presisi terdiri dari enam factor dasar yang mempengaruhi yaitu factor
measurement, factor material, factor personnel, factor environtment, factor method dan factor
machines. factor measurement adalah factor yang dipengaruhi dari pengukuran selama proses
berlangsung factor ini diantaranya kurang presisi, penandaan kurang jelas, fiber kotor,
kesalahan menentukan ukuran. Material factor adalah faktor dari suatu akibat proses kerja yang
dalam hal ini tutup tidak presisi karena bahan baku yang digunakan dalam proses tersebut faktor
ini antara lain, bahan baku keras, kecil dan terlalu besar. Personnel factor adalah faktor yang
dipengaruhi oleh operator kerja dalam proses membuat bahan tersebut faktor ini antara lain
operator kurang teliti, dan terburu-buru. Faktor lingkungan atau environment juga dapat
mempengaruhi tutup lampu tidak presisi, faktor lingkungan tersebut seperti suhu, kurangnya
cahaya dan posisi peralatan yang jauh. Method factor adalah penyebab yang dapat
mengakibatkan suatu akibat dalam proses produksi ini biasanya berhubungan dengan metode
kerja yang digunakan dalam proses kerja tersebut seperti kerja masih dilakukan secara manual,
alat tidak menunjang dan penggunaan tangan kanan dan tangan kiri yang kurang seimbang.
Sedangkan faktor yang terakhir adalah faktor mesin yaitu faktor penyebab suatu akibat dari
proses yang terjadi dikarenakan suatu peralatan atau mesin yang digunakan seperti peralatan
kurang tajam dan peralatan yang kurang.

4.2.7.2 Departemen Pemotongan Kabel


cause and effect diagram departemen 2
Measurements

Material

kurang presisi

Personnel

Kabel terlalu panjang

penandaan kurang jelas

operator kurang Ahli

diameter kabel terlalu kecil

pengukuran terlalu panjang

operator terburu-buru

lilitan mudah putus

Kesalahan menentukan
ukuran

operator kurang teliti

kabel mudah terbakar

Parameter ukuran pada


penggaris tidak jelas

operator kurang serius

Bahan kurang bagus

operator tidak konsisten

uk uran k abel
tidak sesuai
Posisi peralatan jauh

Pengerjaan Rumit

Tempat kerja kurang luas

Metrean tidak kaku

Penggunaan tenaga yang


berlebihan

Cahaya Kurang

Peralatan Kurang

Waktu Penjadwalan
meteran terlalu panjang

suasana sekitar terlalu


Berisik
Suhu terlalu dingin

Env ironment

penggunaan tangan kanan


dan kiri kurang seimbang
kerja masih dilakukan secara
manual

Methods

cutter kurang tajam


Meja kerja kurang tinggi

Machines

Gambar 2.4.98 Fishbone diagram departemen 2


Dari diagram fishbone diatas dapat dinyatakan bahwa penyebab dari ukuran kabel tidak
sesuai terdiri dari enam factor dasar yang mempengaruhi yaitu factor measurement, factor
material, factor personnel, factor environtment, factor method dan factor machines. factor
measurement diantaranya penandaan kurang jelas, kesalahan menentukan ukuran. Material
factor antara lain bahan kecil, lilitan mudah putus. Personnel factor antara lain operator kurang
teliti, dan terburu-buru. Faktor lingkungan tersebut seperti suhu, kurangnya cahaya dan posisi
peralatan yang jauh. Method factor seperti kerja masih dilakukan secara manual, waktu
pendajwalan dan penggunaan tangan kanan dan tangan kiri yang kurang seimbang. Sedangkan
faktor yang terakhir adalah faktor mesin seperti peralatan kurang tajam dan peralatan yang
kurang.

4.2.7.3 Departemen Perakitan 1


Cause and Effect Diagram departemen 3
Measurements

Material

Tidak ada alat pengukur


yang bagus

Personnel

Baut tidak cocok

waktu operasi kerja terlalu


lama

baut terlalu kecil

Kurang Penandaan

Operator terburu-buru

fitting rapuh

Operasi kerja banyak

Operator kurang teliti

saklar tidak bagus

Operator kurang serius

Kualitas rakitan lampu

Baut berkarat

Suhu ruangan terlalu dingin

Sering mengulang proses


pengerjaan

tempat kerja sempit

pengerjaan Kerja dilakukan


secara manual

penggunaan tangan kanan


dan kiri kurang seimbang

Suasana sekitar terlalu


berisik
peletakan alat terlalu jauh

alat kurang

pengerjaan Kerja dilakukan


secara manual
pengerjaan rumit

Methods

Kabel tidak
pas dengan
fitting dan
fitting lampu uji kurang passaklar

Operator tidak konsisten

Waktu penjadwalan

cahaya kurang

Env ironment

Operator kurang Ahli

obeng terlalu besar


Meja kerja kurang tinggi

Machines

Gambar 2.4.99 fishbone diagram departemen 3


Dari diagram fishbone diatas dapat dinyatakan bahwa penyebab dari pemasangan kabel
tidak pas dengan fitting dan saklar terdiri dari enam factor dasar yang mempengaruhi yaitu
factor measurement, factor material, factor personnel, factor environtment, factor method dan
factor machines. factor measurement diantaranya operasi kerja yang banyak, kualitas rakitan
lampu. Material factor antara lain Baut tidak cocok, fitting rapuh, saklar tidak bagus. Personnel
factor antara lain operator kurang teliti, dan terburu-buru. Faktor lingkungan tersebut seperti
suhu, kurangnya cahaya dan posisi peralatan yang jauh. Method factor seperti kerja masih
dilakukan secara manual, waktu pendajwalan dan penggunaan tangan kanan dan tangan kiri
yang kurang seimbang. Sedangkan faktor yang terakhir adalah faktor mesin seperti peralatan
yang kurang, obeng terlalu besar dan pengerjaan masih secara manual.

4.2.7.4 Departemen Perakitan 2


cause and effect diagram departemen 4
Measurements

Material

Personnel

kayu terlalu Keras

pengukuran fiber
kurang presisi

operator kurang
kerjasama

Baut tumpul

Tidak ada ukuran


standart
Alat pengukur kurang
tepat

operator Kurang terampil

Isi lem terlalu panjang

operator kurang
pengalaman

Posisi peralatan jauh

Posisi alat kurang tepat


Tempat kerja kurang
lebar

Langkah kerja kurang


jelas

Kurang cahaya

Lem tembak lama panas

Waktu penjadwalan

Obeng kecil

Proses kerja kurang


tepat
bahan kayu terlalu
keras

Methods

rak itan
lampu tidak
rapi

pengerjaan secara manual

Penggunaan tenaga
yang berlebihan

suasana sekitar terlalu


Berisik

Env ironment

operator terburu-buru

Ukuran tidak presisi

Penandaan kurang jelas

Suhu terlalu dingin

operator kurang Teliti

Fiber susah dibentuk

Garis pada fiber glass


kurang jelas

Kepala palu kecil


Meja kurang tinggi

Machines

Gambar 2.4.100 fishbone diagram departemen 4


Dari diagram fishbone diatas dapat dinyatakan bahwa penyebab dari pemasangan fiber
kurang rapi terdiri dari enam factor dasar yang mempengaruhi yaitu factor measurement, factor
material, factor personnel, factor environtment, factor method dan factor machines. factor
measurement diantaranya operasi Kurang presisi, tidak ada ukuran yang standar, dan alat
pengukur kurang jelas. Material factor antara lain bahan keras, baut tumpul, dan fiber susah
dibentuk. Personnel factor antara lain operator kurang teliti, kurang kerjasama antar kedua
operator dan terburu-buru. Faktor lingkungan tersebut seperti suhu, kurangnya cahaya dan
posisi peralatan yang jauh. Method factor seperti kerja masih dilakukan secara manual, waktu
pendajwalan dan penggunaan tangan kanan dan tangan kiri yang kurang seimbang. Sedangkan
faktor yang terakhir adalah faktor mesin seperti obeng kecil, lem tembak yang lama panas dan
proses kerja yang masih manual.

4.2.7.5 Departemen Finishing


cause and effect diagram departemen 5
Measurements

Material

Personnel

Logo sulit dilepas

Waktu operasi lama

operator Kurang mahir

Pita sulit ditata

Ukuran pita berbeda

operator terburu-buru

Fiber sulit disatukan


dengan logo dan pita

Kurang penandaan

Rantai sulit direkatkan


Operasi kerja banyak
Alat ukur tidak ada

Posisi peralatan jauh

Suhu terlalu dingin

Sering mengulang proses


pengulangan

Kurang cahaya

operator kurang konsentrasi

hiasan
lampu tidak
rapi

Isi lem terlalu cepat kering


Peralatan kurang

Pengerjaan rumit

suasana sekitar terlalu


Berisik
Tempat kerja kurang lebar

Env ironment

operator tidak teliti

Lampu terlalu kecil

kerja dilakukan secara


Manual

Waktu penjadwalan

Meja terlalu jauh


Pengerjaan antara
operator kurang
seimbang

Methods

Lem tembak lama panas

Machines

Gambar 2.4.101 fishbone diagram departemen 5


Dari diagram fishbone diatas dapat dinyatakan bahwa penyebab dari pemasangan hiasan
lampu kurang rapi terdiri dari enam factor dasar yang mempengaruhi yaitu factor measurement,
factor material, factor personnel, factor environtment, factor method dan factor machines.
factor measurement diantaranya waktu kerja operasi yang lama, alat ukur yang tidak ada dan
operasi kerja yang banyak. Material factor antara lain stiker logo sulit dilepas, pita sulit ditata,
dan lampu yang terlalu keci. Personnel factor antara lain operator kurang teliti, kurang mahir
dan terburu-buru. Faktor lingkungan tersebut seperti suhu, kurangnya cahaya dan posisi
peralatan yang jauh. Method factor seperti waktu penjadwalan, pengerjaan antar operator yang
kurang seimbang dan pengerjaan yang rumit. Sedangkan faktor yang terakhir adalah faktor
mesin seperti peralatan kurang, lem tembak yang lama panas dan proses kerja yang masih
manual.

4.2.8 HPP
1. Bahan Baku Produksi
a) Fiber 1 meter ( jadi 4 produk)

Rp.30.000

Harga per-Produk
Rp.7500/Produk

b) Kabel 1 meter

Rp.70000

Rp.1750/meter

c) Lampu

Rp.64.000

Rp.2000/produk

d) Fitingan

Rp.87.500

Rp.2500/produk

e) Colokan

Rp.32.000

Rp.1000/produk

f) Alas (kayu)

Rp. 250.000

Rp.7500/produk

g) Pita Emas besar

Rp.35.000

Rp.1000/produk

h) Pita emas kecil

Rp.30.000

Rp.1000/produk

i) Pita putih tepi

Rp.30.000

Rp.500/produk

j) Pita coklat dalam

Rp.30.000

Rp.500/produk

k) Rantai Putih

Rp.52.500

Rp.1500/produk

l) Lem Tembak

Rp.70.000

Rp.2000/produk

m) Paku

Rp.1000

Rp.25 /produk

Rp. 782.000

Rp.28775,-

2. Harga Bahan Baku


= Bahan Baku x banyaknya produk
= Rp 28775 x 4
= Rp.115.100
3. Biaya Listrik
a. Harga per kWh

Rp. 500,-

b. Harga per 20 watt

Rp. 40,-

c. Lama Praktikum

2 jam

d. Lem Tembak

250 watt

e. Biaya lem Tembak watt/jam

250 watt/20 watt x Rp. 40,- x 2 jam =

Rp.375,f. Lampu

5 watt

g. Biaya mencolokkan lampu

5 watt/ 20 watt x Rp. 40,- x 2 jam =

Rp.20,4. Total biaya listrik

Rp. 395,-

5. Upah yang Harus Dibayar : Sesuaikan dengan UMR di Bangkalan.


=Rp.983.800/25/8
= Rp. 4919 per jam
6. Upah Pegawai:
Upah per jam = Rp. 4919 per jam
Maka Rp. 4919 per jamx8,- per hari
= Rp. 39.352/4
= Rp. 9838,-/2jam
Jadi upah pekerja = banyak pekerja x upah per 2 jam
=8 x Rp. 9838,= Rp.78.704,-/per 2 jam
Nb: Upah per jam = upah yang hrus d byar / 25 hari/ 8
7. Total Keseluruhan
= Harga Bahan Baku + Biaya Listrik + Upah Pegawai
= Rp115.100.,- + Rp. 395,- + Rp. 78.704,=Rp. 194.199,8. Harga Pokok Produksi
= Total Keseluruhan : Jumlah Produk
= Rp.194.199: 4
= Rp. 48.549,75
9. Profit (%)
= Harga pokok produksi x profit (terserah menurut kaliand)
= Rp.48.549,75 x 20%
= Rp. 9709,95
10. Harga Pokok Penjualan
=Harga pokok produksi + profit
= Rp. 48.549,75+ Rp. 9709,95
= Rp. 58.259,7,-

4.2.9 Produktifitas
1.Produktifitas Parsial Material

=
=
= 4.481,51

2.Produktifitas Parsial Tenaga Kerja


)

=
=
= 0,740
3. .Produktifitas Parsial Energi
)

=
=
= 147,4929
4.Produktifitas Parsial Faktor Modal
= Output (

= 79.850,744
5. Produktifitas Total
=
=
= 0,54007

)
)

BAB V
ANALISA DAN INTERPRETASI DATA
5.1 Analisa Data
Time study merupakan suatu proses kuantitatif, yang diarahkan untuk mendapatkan
suatu kriteria yang obyektif. Study mengenai pengukuran waktu kerja dilakukan dengan
tujuan :
a. Melakukan perancangan sistem kerja.
b. perbaikan dari suatu sistem kerja.
Dar praktikum yang telah dilakukan maka dapat di analisa dari hasil pengumpulan
dan pengolahan data sebagai berikut:
1. Melakukan pengumpulna data dari keseluruhan shift menjadi 30 data
pengukuran kerja
2. Melakukan perhitungan performance rating, personal allowance, fatique
allowance, delay allowance, serta mencari allowance. Pencarian ini digunakan
untuk menentukan waktu standart dan output standart. Contoh dari perhitungan
ini sebagi berikt :
a. Departemen Tutup lampu
-

Operasi Pengukuran kerangka lampu


Keterangan elemen :

Mengambil alat (penggaris)

Mengambil bahan (fiberglass)

Memposisikan alat ukur pada bahan

Memberi tanda pada bahan

Meletakkan alat

Performance rating (PR) = 1+(skill + effort + condition + (consistency)


= 1 + 0,03 + 0,00 + 0,02 + 0,00
= 1,05
= 105 %
Personal allowance : 6 menit = 0,1 jam
Fatique allowance : 5 menit = 0,083 jam

Delay allowance

: 14 menit = 0,233 jam

Allowance =( Pa + Fa + Da / jumlah jam kerja) x 100%


=
= 20,8%
Dari hasil perhitungan ini diketahui Performance rating (PR) = 105%, Personal
allowance = 0,1 jam, Fatique allowance = 0,083 jam dan Delay allowance =
0,233 jam. Sedangkan untuk Allowance = 20,8%
3. Uji kecukupan data
Uji kecukupan data digunakan untuk mengambil sejumlah data yang telah cukup
untuk digunakan proses selanjunya.
contoh hasil uji kecukupan data :
Tabel 2.5.90
Tabel Kecukupan Data Departemen Tutup Lampu
No.

Jenis Operasi

Operasi Pengukuran Tutup Lampu


1
Operasi Pemotongan Tutup

elemen kerja
mengambil alat (Penggaris)
mengambil bahan (fiber glass)
memposisikan alat ukur pada bahan
memberi tanda pada bahan
meletakkan alat
mengambil alat (gunting)
memotong sesuai kerangka
meletakkan alat
material handling ke departemen 4

N
30
30
30
30
30
30
30
30
30

tanda >/<
<
<
<
<
<
<
<
<
<

N'
44326.9898
14227.4113
92611.326
737742.884
52198.8639
33013.4207
1177411.04
15836.1286
22194.4322

Kesimpulan Keterangan
Terima H0
Cukup
Terima H0
Cukup
Terima H0
Cukup
Terima H0
Cukup
Terima H0
Cukup
Terima H0
Cukup
Terima H0
Cukup
Terima H0
Cukup
Terima H0
Cukup

4. Uji keseragaman data


Uji keseragaman data digunakan untuk mengetahui sekelompok data menjadi
sama dalam suatu sistem kerja. Dari uji keseragaman akan diketahui
keseragaman data dari keseluruhan data yang diperoleh.
Contoh pada uji keseragaman data didapatkan hasil seperti berikut:

Gambar 2.5.102 Peta kontrol elemen kerja mengambil alat (Penggaris)

Setelah dilakukan pengujian uji kenormalan dari gambar tersebut dapat dilihat
bahwa terdapat data outlayer ke- 13 dan 29.
5. Uji kenormalan data
Uji kenormalan data digunakan untuk mengetahui data-data pengukuran kerja
yang tidak berdistribusi normal dan bersdistribusi normal dengan penentuan
probabilitas.
Hipotesa
H0 = Data rata-rata nilai berdistribusi Normal
H1 = Data rata-rata nilai Tidak berdistribusi Normal
Probabilitas
Jika Probabilitas (Sig) > 0,05 maka Terima H0
Jika Probabilitas (Sig) < 0,05 maka Tolak H0
contoh uji kenormalan :
Tabel 2.5.91
Uji kenormalan Departemen pemotongan kabel
No

jenis elemen kerja


1 mengambil kabel
2 mengukur panjang dengan meteran (1 meter)
3 mengambil spidol
4 memberi tanda pada kabel
5 meletakkan alat
6 mengambil cutter
7 memotong sesuai ukuran
8 meletakkan alat
9 mengambil meteran
10 letakkan meteran pada kabel
11 memberi tanda 2 cm pada masing-masing ujung kabel
12 mengambil alat (cutter)
13 melepaskan bagian luar kabel yang telah di tandai
14 meletakkan alat
15 material handling ke departemen 3

sig

kesimpulan
0
0

0,011
0
0,034
0
0
0,011
0
0,034
0,019
0,016
,200(*)
0,013
0,001

Tolak Ho
Tolak Ho
Tolak Ho
Tolak Ho
Tolak Ho
Tolak Ho
Tolak Ho
Tolak Ho
Tolak Ho
Tolak Ho
Tolak Ho
Tolak Ho
Terima Ho
Tolak Ho
Tolak Ho

keterangan
tidak berdistribusi normal
tidak berdistribusi normal
tidak berdistribusi normal
tidak berdistribusi normal
tidak berdistribusi normal
tidak berdistribusi normal
tidak berdistribusi normal
tidak berdistribusi normal
tidak berdistribusi normal
tidak berdistribusi normal
tidak berdistribusi normal
tidak berdistribusi normal
berdistribusi normal
tidak berdistribusi normal
tidak berdistribusi normal

Dari hasil di atas dapat dilihat elemen kerja ke 13 yaitu melepaskan bagian
luasr kabel yang telah ditandai berdistribusi normal dengan nilai 0,200 > 0,05.
6. Perhitungan WS (waktu standart) dan Ouput satndart (OS)
Pethitungan waktu standart dan output standart digunakan untuk mengetahui
sejumlah produk memiliki waktu standart serta ouputstandart. Dalam hal ini kita
mengumpulkan data produk sebanyak 30. Contoh perhitungan WS (waktu
standart) dan OS (output standart) :

Tabel 2.5.92
Perhitungan WS dan OS operasi pengukuran kabel dan menyiapkan lilitan
operasi pengkuran lampu
jenis elemen kerja

1 mengambil alat (Penggaris)


2 mengambil bahan (fiber glass)
3 memposisikan alat ukur pada bahan
4 memberi tanda pada bahan
5 meletakkan alat

1
2.42
4.108
2.449
24.9
1.392

2 3 4
0.642 1.408 0.277
5.692 6.91 5.445
3.005 1.94 1.765
82.643 77.583 67.495
1.042 0.482 0.324

5
2
10
7
114
2

6
1.449
5.904
13.268
54.21
0.638

7 8
0.59 0.34
6.719 7.202
2.916 3.379
102.495 126.052
0.811 0.613

9
2
7
7
195
1

10
1.01
6.33
4.00
70.44
2

11 12 13 14
1 1.1 5.286 2.012
4.41 7.3 6.167 6.364
2.02 3.88 3.148 6.734
74.5 96.82 120.764 120.33
1.15 1.12 5.70 1.644

produk ke(detik)
15 16
3.04 2.41
6.05 4.37
6.74 3.38
84.28 79.82
1.64 1.32

17
2.42
4.108
2.449
24.9
1.392

18 19 20
0.642 1.408 0.277
5.692 6.91 5.445
3.005 1.94 1.765
82.643 77.583 67.495
1.042 0.482 0.324

21
2
10
7
114
2

22
1.449
5.904
13.268
54.21
0.638

23 24
0.59 0.34
6.719 7.202
2.916 3.379
102.495 126.052
0.811 0.613

25
2
7
7
195
1

Rata-rata PR WN (detik) WN (jam) Allowance WS (jam/unit)

26
1.01
6.33
4.00
70.44
2

27 28 29 30
1 1.1 5.286 2.012 1.617266667
4.41 7.3 6.167 6.364 6.3174
2.02 3.88 3.148 6.734 4.504266667
74.5 96.82 120.764 120.33 93.95213333
1.15 1.12 5.70 1.644 1.4264

1.05

1.69813 0.000471703

0.2080

1.05

6.63327 0.001842575

0.2080

1.05

4.72948 0.001313744

0.2080

1.05

98.64974 0.027402706

0.2080

1.05

1.49772 0.000416033

0.2080

Total WN

0.000595584
0.002326484
0.001658768 0.031446761
0.034599376
0.000525295

WS (jam/unit)

OS (unit/jam)

0.039705506

25.18542362

Dari perhitungan waktu standart dan output standart dihasilkan waktu standart
yaitu 0,039705506 dan output standart yaitu 25,18542362
7. Peta tangan kanan dan kiri
Peta tangan kanan dan tangan kiri digunakan untuk mengetahui gerakan therblig
yang digunakan oleh kedua tangan dengan membandingkan gerakan kedua
tangan tersebut. contoh peta tangan kanan dan tangan kiri adalah :
Tabel 2.5.93
Tabel peta tangan kanan dan kiri mengambil bahan dan alat
no elemen kerja (tangan kiri)

waktu (detik)

idle
idle
1 mengambi fiber
membawa fiber
meletakkan fiber

simbol (kiri) simbol (kanan)


mengambil bahan dan alat
RT
H
G
H
TL
H
RL

0,039705506

waktu (detik)

elemen kerja (tangan kanan)


menjangkau penggaris
memegang penggaris
memegang penggaris
memegang penggaris

0,039705506

Dari peta ini diperoleh simbol G (graps) untuk mengambil fiber karena
dapat menjangkau serta membawa benda ke tempat lain.
8. Diagram pareto
Digram ini digunakan untuk mengetahui masalah kecacatan dan penyebabnya
dengan perbandingan antara 80% sebagai masalah dan 20% sebagai penyebab
masalah. Contoh diagram pareto
Diagram Pareto Departemen Inspeksi
140

100

120

80

100
80

60

60

40

40

20

20
0

Jenis Elemen Kerja

n
pia
ra
ke

ta
pi

ho

on
riz

ke

Count
Percent
Cum %

Percent

Jumlah Cacat

No

lb
ta

n
pia
ra

aw

pit

ah

ho

on
riz

46
34.1
34.1

s
ta
la
ta
an
pi
ra
ke

s
ai
nt
ra

27
20.0
54.1

er
ilv

n
pia
ra
ke

27
20.0
74.1

it a

ve

al
rtik
ke

0
an
pi
ra

23
17.0
91.1

r
be
vi

12
8.9
100.0

Gambar 2.5.103 Diagram pareto departemen inspeksi


Analisa diagram pareto diatas menjelaskan bahwa untuk 80% perbaikan yang
dibutuhkan adalah pada elemen kerja inspeksi kerapian pita horizontal bawah,
inspeksi kerapian horizontal atas dan inspeksi rantai silver yakni dengan

presentase komulatif sebesar 74,1%. Sedangkan elemen kerja inspeksi kerapian


pita vertical dan kerapian fiber membutuhkan perbaikan sebesar 20% sehingga
dapat disimpulkan bahwa elemen kerja yang mendapat skala prioritas yang
harus diselesaikan adalah pada elemen kerja inspeksi kerapian pita horizontal
bawah, inspeksi kerapian horizontal atas dan inspeksi rantai silver.
9. Pada perhitungan HPP didapatkan hasil
Harga pokok produksi yang telah ditetapkan berdasarkan perhitungan adalah
sebesar Rp. 48.549,75; dengan estimasi keuntungan sebesar 20% dari harga
pokok, Jadi dapat diketahui harga pokok penjualan jika harga pokok produksi
sebesar Rp. 48.549,75; dengan ditambah profit sebesar 20% dari harga pokok
produksi adalah sebesar Rp. 58.259,7,10. Diagram fish bone
Diagram fish bone merupakan diagram yang menunjukan kumpulan dari
sekelompok sebab-sebab yang disebut sebagai faktor, serta akibat yang timbul
karenanya yang disebut sebagai karakteristik mutu. Contoh diagram fishbone
Fishbone diagram departemen 3
Measurements

Material

Tidak ada alat pengukur


yang bagus

Baut tidak cocok

waktu operasi kerja terlalu


lama

Kurang Ahli

baut terlalu kecil

Kurang Penandaan

Terburu-buru

fitting rapuh

Operasi kerja banyak

Kurang teliti

saklar tidak bagus

Kualitas rakitan lampu

Kurang serius

Baut berkarat

suhu

Waktu penjadwalan

cahaya kurang

pengerjaan manual

penggunaan tangan kanan


dan kiri kurang seimbang

berisik

alat kurang

pengerjaan manual

peletakan alat terlalu jauh

obeng terlalu besar

pengerjaan rumit

Methods

Pemasangan
k abel tidak
pas dengan
fitting dan
fitting lampu uji kurang pas
saklar

Tidak konsisten

Sering mengulang proses


pengerjaan

tempat kerja sempit

Env ironment

Personnel

Meja kerja kurang tinggi

Machines

Gambar 2.5.104 Diagram fishbone


Dari diagram fishbone diatas dapat dinyatakan bahwa penyebab dari
pemasangan kabel tidak pas dengan fitting dan saklar terdiri dari enam factor dasar yang
mempengaruhi yaitu factor measurement, factor material, factor personnel, factor
environtment, factor method dan factor machines.

5.2 Interpretasi Data


Berdasarkan data yang telah diperoleh maka dapat dilakukan interpretasi data
sebagai berikut yaitu :

1. Diperoleh waktu dalam pembuatan lampu hias adalah 2 Jam dalam


menyelesaikan 4 produk lampu hias. Hal ini terjadi karena beberapa faktor
antara lain :
Metode yang digunakan dalam pembuatan produk lampu hias
Kurangnya pengalaman dalam pembuatan produk lampu hias
Kurangnya ketelitian dalam pengerjaan
2. Berdasarkan insentif yang diberikan tergantung jenis metode, antara metode
yang satu dengan metode yang lain terdapat perbedaan yang relative kecil
mengenai jumlah upah yang diterima.
Berdasarkan metode unit hasil kerja
Berdasarkan metode jam kerja
Praktikum yang telah dilakukan adalah dengan observasi dan analisa data
pada kegiatan proses kerja proses pembuatan lampu hias. Maka diperoleh
beberapa poin analisa penting sebagai berikut :
1. Pengumpulan data diambil dari sampel proses pengerjaan 4 lampu hias
dengan asumsi 30 buah dengan cara penggabungan data dengan 3 sift
lainnya
2. Pengolahan data
a. Pengumpulan data
b. Pengolahan data
c. Perhitungan keseagaman data
d. Perhitungan kenormalan data
e. Perhitungan WS dan OS
f. Peta tangan kanan dan tangan kiri
g. Pareto diagram
h. Diagram fish bone
i. HPP
j. Intensif plan
k. Produktifitas
3. Setelah dilakukan pengujian data dengan uji keseragaman data terbukti
grafik yang digambarkan sebagian besar dari data tidak melebihi batas atas
maupun batas bawah dari batas kontrol.

4. Setelah dilakukan pengujian uji kenormalan maka dapat diketahui bahwa


data yang telah menunjukkan data tidak yang normal karena sebagian besar
nilai sig < 0,05
5. Perhitungan waktu standart dan output stadat memiliki remus sebagai berikut
:
WS =
Output standart =

6. Peta kerja tangan kanan dan tangan kiri


7. Pareto diagram meruapakan Digram ini digunakan untuk mengetahui
masalah kecacatan dan penyebabnya dengan perbandingan antara 80%
sebagai masalah dan 20% sebagai penyebab masalah.
8. Diagram fish bone adalah diagram yang menunjukan kumpulan dari
sekelompok sebab-sebab yang disebut sebagai faktor, serta akibat yang
timbul karenanya yang disebut sebagai karakteristik mutu
9. Harga pokok produksi yang telah ditetapkan berdasarkan perhitungan adalah
sebesar Rp. 48.549,75. Harga pokok produksi digunakan untuk menentukan
untuk harga produk yang telah kita produksi, sedangkan untuk harga pokok
penjualan sebesar 58.259,7, hal ini dapat digunakan untuk menentukan nilai
jual yang kita inginkan setelah kita mengetahui harga pokok produksi.

BAB VI
KESIMPULAN DAN SARAN
6.1. Kesimpulan
Berdasarkan dari hasil praktikum yang dilakukan oleh kelompok kami sehingga
dapat ditarik suatu kesimpulan sebagai berikut :
Dengan menganalisa metode kerja menggunakan peta kerja maka dapat
mengetahui elemen kerja yang produktif dan tidak produktif dari suastu sistem
kerja. Dari perhitungan waktu standart dan output standart diperoleh dengan
mengumpulkn data sebanyak 30 data dari seluruh shift. Dari hasil uji keseragman
didapatkan data yang melebihi batas dari garis atas dan garis bawah yang
menyebabkan ketidak seragaman, sedangkan pada uji kenormalan sebagian besar
tidak terdistribusi normal karena kurang dari 0,05.
Dengan melakukan gerakan micromotion secara cepat dan tepat maka waktu
yang dibutuhkan dalam proses kerja juga akan semakin sedikit. Untuk peta kerka
tangan kanan dan tangan kiri menggunakan gerakan therblig sejumlah 17 gerakan.
Sedangkan pada uji kecukupan data deperoleh sebagian data sudah cukup. Untuk
perhitungan HPP yaitu pada harga pokok produksi dihasilkan sebesar 48.549,75
dan harga pokok penjualan sebesar 58.259,7.

6.2. Saran
1. Pemberian data bab 4 lebih diperjelas lagi.
2. Keterbatasan alat dan bahan yang tidak tersedia sehingga kita membawa sendiri

DAFTAR PUSTAKA
Mawameah. 2011. Motion and time study.,
http://blue501.blogspot.com/2011/11/modul-1-motion-and-time-study.html.
Diunduh tanggal 01 April 2013
Daud. A. 2010. Produktivitas kerja.,
http://abudaud2010.blogspot.com/2010/11/produktivitas-kerja.html. Diunduh tanggal 03

April 2013
Rillis.A.A. 2009. Gerakan Therbligs.,
http://mengerjakantugas.blogspot.com/2009/03/produktivitas.html Diunduh
tanggal 02 April 2013
Zaskia.Z.S. 2012. Seven Tools., http://zsakiah.blogspot.com/2012/08/review-interaksi2-ppab-mti020812.html. Diunduh tanggal 02 April 2013
Viony.E. 2012. Pengukuran Kerja.,
http://vercomfo.blogspot.com/2012/03/pengukuran-kerja.html. Diunduh tanggal 03
April 2013
Suhdi. 2009. Pengukuran waktu kerja.,
http://suhdi.wordpress.com/2009/01/31/pengukuran-waktu-kerja-produksi/.
Diunduh tanggal 04 April 2013
Pradana.F. 2012. Work sampling., http://fariedpradhana.wordpress.com/tag/samplingpekerjaan/. Diunduh tanggal 04 April 2013
Adiaksa.G.R. 2010. Performance rating.,
http://sangpenyampai.blogspot.com/2010/04/performance-rating.html. Diunduh
tanggal 03 April 2013
Kaizen. 2012. Motion and time study., ., http://blogarifa777.blogspot.com/2012/07/motion-study-studi-gerakan.html. Diunduh tanggal 02
April 2013
Marlina.A.W. 2012. Rating factor dan allowance.,
http://winnyalnamarlina.blogspot.com/2013/01/rating-factor-dan-allowance.html.
Diunduh tanggal 03 April 2013
Hardiningtyas.D. 2012. Apk.,
http://dewihardiningtyas.lecture.ub.ac.id/files/2012/04/8_APK.pdf. Diunduh
tanggal 01 April 2013

Kasep.D. 2008. Study ekonomi gerakan.,


http://dhimaskasep.files.wordpress.com/2008/05/ekonomi-gerakan.ppt. Diunduh
tanggal 01 April 2013
Yayan. 2010. Penetapan performance., http://yayanindustri.blogspot.com/2009/11/penetapan-performance-dengan-metode.html.
Diunduh tanggal 01 April 2013

Anda mungkin juga menyukai