Anda di halaman 1dari 7

SURFAKTAN PARU

Bahan aktif permukaan yang menutupi


permukaan alveoli yang berkontak dengan udara

FUNGSI
Menurunkan tegangan permukaan antarmuka
udara-alveoli hingga hampir nol.
2. Mencegah alveoli kolaps
3. Memastikan bahwa ruang alveoli tetap terbuka
selama siklus respirasi dan mempertahankan
volume residual paru pada saat akhir ekspirasi.
4. Menurunkan tekanan di dalam alveoli
5. Menjaga alveoli tetap kering
Rendahnya tegangan permukaan juga memastikan
bahwa jaringan aliran cairan adalah dari ruang alveoli
ke dalam intersisial. Kebocoran surfaktan menyebabkan
akumulasi cairan ke dalam ruang alveoli.
1.

KOMPONEN

terdiri dari fosfolipid (hampir 90% bagian),


berupaDipalmitoylphosphatidylcholine
(DPPC)yang juga disebut lesitin, dan protein
surfaktan sebagai SPA, SPB, SPC dan SPD (10%
bagian).

SINTESIS
SURFAKTAN
Surfaktan diproduksi oleh
Sel epitel alveolus tipe II
Disimpan dalam lamellar
Body (sbg penyimpanan
Surfaktan intraseluler) dan
Disekresi ke dalam alveoli secara eksositosis
Fosfolipid lamellar body mengatur ulang surfaktan
di alveoli menjadi membran yang meluas (tubular
myelin) yang ada pada antarpermukaan udara-fluid
diatas epitel alveolus
Surfaktan di daur ulang kembali ke dalam sel epitel
alveolus tipe II dan dimanfaatkan lagi atau dibuang
secara fagositosis dan di degradasi dalam makrofag
alveolus

INFASURF INTRACHEAL
SUSPENSION (KALFAKTAN)
Merupakan surfaktan paru steril
dan nonpirogenik yang hanya
digunakan dengan satu cara yaitu
di teteskan dalam trakea
Sediaan ini merupakan ekstrak
surfaktan alami dari paru-paru
anak sapi dan mengandung
fosfolipid, lipid netral, protein B
dan C yang sesuai dengan
surfaktan hidrofobik

Anda mungkin juga menyukai