Anda di halaman 1dari 11

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Sekolah : SMK Karya Guna


Program Keahlian : TITL
Kelas/Semester : XI / 2
Mata Pelajaran : Instalasi Tenaga Listrik
Alokasi Waktu : 1 x 4 x 45 menit ( 1 x Pertemuan )

A. Kompetensi Inti
KI – 3: Memahami, menerapkan, dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual,
prosedural, dan metakognitif berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu
pengetahuan, teknologi, seni, budaya dan humaniora dalam wawasan
kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab
fenomena dan kejadian dalam bidang kerja yang spesifik untuk memecahkan
masalah.
KI – 4: Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait
dengan pengembangan diri yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri,
bertindak secara efektif dan kreatif, dan mampu melaksanakan tugas spesifik
dibawah pengawasan langsung.

B. Kompetensi Dasar

3.1. Memahami Instalasi tenaga listrik satu fasa.

4.1. Menerapkan Instalasi listrik satu fasa.

C. Indikator Pencapaian Kompetensi


3.1.1 Memahami/mengetahui listrik satu fasa.
3.1.2 Memahami/mengetahui instalasi listrik satu fasa.
3.1.3 Memahami aplikasi listrik satu fasa.
4.1.1. Memahami Instalasi listrik satu fasa pada kehidupan sehari – hari.
4.2.2. Mampu mempraktikan instalasi listrik satu fasa pada kehidupan sehari – hari
D. Tujuan Pembelajaran
Setelah disajikan perakitan serta instalasi listrik satu fasa melalui tayangan power point
dan menggali informasi, peserta didik dapat:
3.1.1. Memahami pengertian listrik satu fasa
3.1.2. Memahami safety saat pemasangan atau instalasi listrik satu fasa
3.1.3. Menjelaskan langkah-langkah saat melakukan proses instalasi listrik satu fasa
4.1.1. Menyajikan teknik dan prinsip instalasi listrik satu fasa
4.1.2. Mempraktikan contoh penerapan instalasi listrik satu fasa pada kehidupan sehari –
hari

E. Materi Pembelajaran
Pertemuan1 :
Listrik satu fasa serta langkah-langkah instalasi

F. Pendekatan, Model dan Metode


1. Pendekatan : Saintifik
2. Model : Discovery Learning:
1. Stimulation (Stimulasi/Pemberian Rangsangan)
2. Problem Statement (Pernyataan/ Identifikasi Masalah)
3. Data Collection (Pengumpulan Data)
4. Verification (Pembuktian)
5. Generalization (Menarik Kesimpulan/Generalisasi)
3. Metode : Ceramah, diskusi, eksperimen

G. Kegiatan Pembelajaran

Pertemuan 1 :
Kegiatan Sintak Model Langkah-langkah Waktu
Pendahuluan Discovery learning 1. Siswa membaca doa 15 menit
sebelum memulai
kegiatan pembelajaran
2. Siswa merespon
pertanyaan dari guru
berhubungan dengan
pembelajaran
sebelumnya
3. Siswa menerima
informasi tentang
keterkaitan
pembelajaran
sebelumnya dengan
pembelajaran yang
akan
dilaksanakan.(apersep)
4. Siswa menerima
informasi kompetensi,
meteri, tujuan,
manfaat, dan langkah
pembelajaran yang
akan dilaksanakan.

Inti 1. Stimulation o Pendidik meminta 140 menit


(Stimulasi/Pemberian peserta didik untuk
Rangsangan) melihat power point
2. Problem Statement apa saja jenis listrik
(Pernyataan/ satu fasa dan
Identifikasi Masalah) kegunaannya serta
3. Data Collection langkah instalasinya
(Pengumpulan Data)
4. Verification o Pendidik
(Pembuktian) menugaskan
5. Generalization peserta didik untuk
(Menarik membaca buku
Kesimpulan/Generali untuk
sasi) mengidentifikasi
mengenai apa itu
listrik satu fasa dan
bagaimana langkah
instalasi
menggunakan
Instalasi listrik satu
fasa pada trainer,
menganalisis
Instalasi listrik satu
fasa pada trainer

o Pendidik meminta
peserta didik untuk
mengumpulkan data
tentang listrik satu fasa
dan bagaimana langkah
instalasinya

o Membuktikan dengan
menunjukan Instalasi
listrik satu fasa pada
trainer

o Pendidik meminta
peserta didik untuk
menyimpulkan fungsi
dan pengaplikasian
listrik satu fasa

Penutup o Secara klasikal siswa 25 menit


menyepakati hasil
pengembangan materi
dari kelompok untuk
menjadi kesimpulan
yang utuh secara
demokratis

o Guru mengakhiri
kegiatan
pembelajaran, dan
motivasi untuk tetap
semangat serta
mengingatkan siswa
untuk memperdalam
materi listrik satu fasa.

H. Media/Alat, Bahan, dan Sumber Belajar


1. Media/Alat : Power point tentang Instalasi listrik satu fasa
2. Bahan : Komponen instalasi
3. Sumber Belajar : Buku BSE dan Internet

I. Penilaian Pembelajaran, Remedial dan Pengayaan


1. Teknik Penilaian
Teknik penilaian yang digunakan adalah menggunakan tes lisan (tanya jawab), tes
tertulis, dan penilaian sikap
2. Bentuk Instrumen
Instrumen pembelajaran yang digunakan berupa pertanyaan lisan dan suplai jawaban,
dan berupa lembar soal tertulis.

2.1 Penilaian Sikap (Afektif)


a. Rubrik Penilaian Sikap

Tanggung Total
Nama Siswa/ Disiplin Jujur
No Jawab Skor
Kelompok
1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4
1.
2.
3. Dst.

Keterangan:
Indikator Penilaian Sikap

Disiplin
1. Tertib mengikuti intruksi
2. Mengerjakan tugas tepat waktu
3. Tidak melakukan kegiatan yang tidak diminta
4. Tidak membuat kondisi kelas menjadi tidak kondusif

Jujur
1. Menyampaikan sesuatu berdasarkan keadaan yang sebenarnya
2. Tidak menutupi kesalahan yang terjadi
3. Tidak mencontek atau melihat data/pekerjaan orang lain
4. Mencantumkan sumber belajar dari yang dikutip/dipelajari

Tanggung Jawab
1. Melaksanakan kebersihan dan ketertiban di sekolah.
2. Peran serta aktif dalam kegiatan diskusi kelompok
3. Mengajukan usul pemecahan masalah.
4. Mengerjakan tugas sesuai yang ditugaskan
2.2 Penilaian Pengetahuan (Kognitif)

a. Kisi-kisi Soal Pengetahuan

Tujuan
Kompetensi Indikator Jenis Bloo
Pembelajar Soal
Dasar Soal Soal m
an
1. Siswa 1. Siswa 1. Menye Tes C1 1. Apa itu motor
dapat dapat butkan Tertulis listrik 1 fasa?
memaha memaha pengert Essay
mi mi ian dari C2 2. Sebutkan jenis –
instalasi kompon motor jenis motor
tenaga
en yang listrik listrik satu fasa!
listrik
satu fasa.
dibutuh satu
kan fasa C2 3. Sebutkan
2. Siswa pada macam –
dapat listrik 2. Dapat macam saklar
menerapk satu menye manual pada
an fasa. butkan instalasi listrik
instalasi jenis – tenaga satu fasa!
tenaga 2. Siswa jenis
listrik dapat motor C3 4. Jelaskan apa itu
satu fasa. memaha listrik motor listrik
mi satu kapasitor?
safety fasa
saat C3 5. Jelaskan apa itu
pemasan 3. Dapat motor listrik
gan menye universal?
instalasi butkan
listrik saklar
satu fasa manual
pada
3. Siswa instalas
mampu i tenaga
menjela listrik
skan satu
langkah fasa

langkah
4. Memah
saat
ami
melakuk
tentang
an
motor
proses
listrik
instalasi
kapasit
listrik
or
satu
fasa.
5. Memah
Tujuan
Kompetensi Indikator Jenis Bloo
Pembelajar Soal
Dasar Soal Soal m
an
4. Siswa ami
dapat tentang
menyaji motor
kan listrik
teknik univers
dan al
prinsip
instalasi
listrik
satu
fasa.

3. 5. 6. 6.

Pedoman penilaian :

Nilai = Jumlah Benar x 20

2.3 Penilaian Keterampilan (Psikomotor)


Memerlukan Menunjukkan Sangat
Aspek Penilaian Memuaskan
No perbaikan Kemajuan baik
Sikap/Karakter (B)
(D) (C) (A)

1 Bertanya

Menyumbangkan
2
ide atau pendapat
Menjadi pendengar
3
yang baik

Menguasai
4
Praktikum

5 Berkomunikasi

Konversi Nilai Pengetahuan, Keterampilan dan Sikap

Nilai Kompetensi
Predikat
Pengetahuan Ketrampilan Sikap
A 4 4
SB
A- 3,66 3,66
B+ 3,33 3,33
B 3 3 B
B- 2,66 2,66
C+ 2,33 2,33
C 2 2 C
C- 1,66 1,66
D+ 1,33 1,33
K
D 1 1

Untuk siswa yang belum memenuhi KKM harus dilakukan remedial

Jakarta 1 Mei 2018


Mengetahui, Menyetujui, Membuat,
Kepala Sekolah Guru Pamong Mahasiswa

Drs. Sulaeman, M.M Vebry Prasetyo S.Pd Mastiar Aprilyana


NIP. NIP. NIM. 5115141088
LEMBARAN SOAL

Nama : .............................................

Kelas : .............................................

Kompetensi Dasar : .............................................

Skor Skor
No. Soal Jawaban
Maks. Siswa
1 Apa itu motor listrik satu
fasa?

20

2 Sebutkan jenis – jenis motor


listrik satu fasa!

20
3 Sebutkan macam – macam
saklar manual pada instalasi
listrik tenaga satu fasa!

20

4 Jelaskan apa itu motor


listrik kapasitor?

20

5 Jelaskan apa itu motor


listrik universal?

20

Anda mungkin juga menyukai