Anda di halaman 1dari 2

NAMA : AYU PUTRI SULISTYOWATI

NIM : 1501021004
KELAS :3A
MATKUL : KMB 1 DAN KMB 2

CONTOH KASUS KMB 1 TENTANG HIPERTENSI

Pasien Nyonya (E), seorang wanita usia 53 tahun, datang ke Puskesmas Karang Anyar
sendiri dengan keluhan nyeri kepala sejak 1 hari yang lalu, nyeri kepala dirasakan di daerah
bagian kepala belakang dekat tengkuk leher. Nyeri kepala tidak berkurang dengan isitirahat
dan mengganggu aktifitas. Pasien mengeluh jika sakit kepala ini sering kambuh- kambuhan
adalah seorang pedagang dan sudah terkena tekanan darah tinggi sejak 8 tahun yang lalu, kini
pasien masih berdagang dan membatasi pekerjaan yang terlalu berat. Pasien tinggal serumah
dengan suami dan anak ke-4 nya. Sebagai seorang perawat obat apa yang akan diberikan
kepada nyonya E tersebut ?

JAWABAN :
a. Diuretik
b. Asetosal
c. Aspirin
d. Analgesik
Jawaban yang benar adalah : a. Diuretik

Refrensi :

Medikanto , BR (2014) . A 53 Years Old Woman With Hypertension Grade I and


Diabetes Mellitus Type 2 http://drive.google.com/file/d/0Bx8eC1Qkvspua2xzSG
CONTOH KASUS KMB 2 TENTANG COMBUSTIO ( LUKA BAKAR )

Keluarga Bapak P (39 th) dengan ibu Y (35 th) , mempunyai anak N (14 th) dan A (11 th). Saat ini
ibu Y sedang hamil 2 bulan. Dan bapak P yang bekerja disalah satu pabrik listrik tersebut , beliau bekerja tidak
dengan menggunakan alat pelindung diri yang baik . beliau juga tidak menggunakan topi untuk melindungi
bagian kepala tersebut . pada saat beliau nmau menaikkan listrik ke atas beliau terkena sengatan listrik tersebut
. menurut diagnosa tersebut bapak p terkena luka bakar derajat II dikarenakan tangan sebelah kanan bapak p
melepuh . anda sebagai perawat tindakan apa yang akan anda lakukan dengan perawatan luka bakar tersebut ?

JAWABAN :
a. Dilakukan terapi pembedahan eksisi dini dan Skin Grafting
b. Diberikan kompres hangat
c. Diberikan Betadine pada saat luka itu baru terjadi
d. Ditututp dengan kasa

Jawaban yang benar adalah : A

Refrensi :
Doengoes, M.E., (2000) , Rencana Asuhan Keperawatan . EGC, Jakarta
http://docshare01.docshare.tips/files/24676/246762727.pdf

Anda mungkin juga menyukai