Anda di halaman 1dari 5

FORMULIR INFORMASI JABATAN

1. Nama Jabatan : Perawat Pelaksana Rawat Jalan

2. Unit Organisasi : RSUD Dr. R. Soedjati Soemodiardjo Purwodadi


Kabupaten Grobogan
3. Kedudukan dalam :
Struktur Organisasi
4. Tugas Pokok : Melaksanakan pelayanan asuhan keperawatan rawat
jalan di RSUD Dr. R. Soedjati Soemodiardjo Purwodadi
Kabupaten Grobogan
5. Uraian Tugas :

1. Melakukan pengkajian keperawatan dasar pada individu


2. Memfasilitasi penggunaan alat-alat pengamanan atau pelindung fisik pada pasien
untuk mencegah risiko cedera pada individu dalam rangka upaya preventif
3. Memantau perkembangan pasien sesuai dengan kondisinya (melakukan
pemeriksaan fisik, mengamati keadaan pasien) pada individu dalam rangka upaya
preventif
4. Melakukan komunikasi terapeutik dalam pemberian asuhan keperawatan
5. Menyusun rencana kegiatan individu perawat
6. Melaksanakan imunisasi pada individu
7. Melakukan perawatan luka
8. Melakukan tindakan keperawatan pada pasien dengan intervensi pembedahan
dengan risiko rendah (bedah minor) pada tahap pre-operasi
9. Melakukan tindakan keperawatan pada pasien dengan intervensi pembedahan
dengan risiko rendah (bedah minor) pada tahap post-operasi
10. Melakukan dokumentasi proses keperawatan pada tahap pengkajian keperawatan
11. Memasang alat bantu khusus lain sesuai dengan kondisi
12. Melakukan manajemen nyeri pada setiap kondisi
13. Melakukan tindakan keperawatan pada pasien dengan intervensi pembedahan
dengan risiko tinggi pada tahap preoperasi
14. Melakukan dokumentasi pelaksanaan tindakan keperawatan
15. Melakukan pendidikan kesehatan pada individu pasien
16. Melakukan tatakelola keperawatan perlindungan terhadap pasien dengan risiko
trauma/injury
17. Melakukan perawatan luka kanker
18. Melakukan evaluasi tindakan keperawatan pada individu
19. melakukan tata kelola keperawatan pada pasien dengan tindakan medik khusus
dan berisiko tinggi
20. Membuat prioritas diagnosa keperawatan

6. Bahan Kerja

No. Bahan Kerja Penggunaan dalam Tugas


1. Pedoman pelayanan bidang Panduan pelayanan IRJA,IRNA
keperawatan
2. Pedoman Pelayanan Instalasi Panduan pelayanan IRJA,IRNA
Rawat Jalan
3. SPO Bidang Keperawatan Panduan pelayanan IRJA,IRNA

4. SPO Administrasi dan Panduan pelayanan IRJA,IRNA


Keuangan
5. SPO Instalasi Farmasi Panduan pelayanan IRJA,IRNA
6. SPO Instalasi Rekam Medik Panduan pelayanan IRJA,IRNA

7. SPO Instalasi Laboratorium Panduan pelayanan IRJA,IRNA

8. SPO Instalasi Radiologi Panduan pelayanan IRJA,IRNA

9. SPO Instalasi Maternal Panduan pelayanan IRJA,IRNA


Neonatal
10. SPO CSSD Panduan pelayanan IRJA,IRNA

7. Perangkat/Alat Kerja

No. Perangkat Kerja Digunakan untuk Tugas


1. Tensimeter Pemeriksaan Pada Pasien
2. Stetoskop Pemeriksaan Pada Pasien
3. Timbangan Berat Badan Pemeriksaan Pada Pasien

4. Pengukur Tinggi Badan Pemeriksaan Pada Pasien

5. Termometer Pemeriksaan Pada Pasien

6. Metline Pemeriksaan Pada Pasien

7. Komputer Pemeriksaan Pada Pasien

8. ATK Pemeriksaan Pada Pasien

9. Doppler Pemeriksaan Pada Pasien

10. CTG Pemeriksaan Pada Pasien

11. EKG Pemeriksaan Pada Pasien

12. Nebulizer Pemeriksaan Pada Pasien

13. EEG Pemeriksaan Pada Pasien

14. Spirometri Pemeriksaan Pada Pasien

15. Treadmil Pemeriksaan Pada Pasien

16. Audiometri Pemeriksaan Pada Pasien

17. Tonometri schiotz Pemeriksaan Pada Pasien


18. Senter Pemeriksaan Pada Pasien
19. Auto refraktokeratometri Pemeriksaan Pada Pasien
20. Alat refraksi Pemeriksaan Pada Pasien
21. Biometri Pemeriksaan Pada Pasien
22. Foto fundus Pemeriksaan Pada Pasien
23. Alat steril tindakan medis Penangan tindakan medis pada pasien
24. Spekulum Pemeriksaan Pada Pasien
25. GV set Penangan tindakan medis pada pasien
26. Lampu operasi Penangan tindakan medis pada pasien
27. Alat habis pakai Penangan tindakan medis pada pasien
28. telepon Penangan pada pasien
29. Formulir Administrasi
30. Rekam medik Administrasi dan keuangan

8. Hasil Kerja

No. Hasil Kerja Satuan Hasil


1. Terlaksananya asuhan keperawatan di Jumlah pasien di rawat jalan
instalasi rawat jalan
2. Terlaksanya pelayanan asuhan Jumlah pasien di rawat jalan
keperawatan di instalasi rawat jalan

3. Rekam medis di instalasi rawat jalan 100 %


terisi lengkap

4. Pasien di rawat jalan dapat tertangani Survei kepuasan pasien meningkat

5. Adanya SPO pelayanan pasien di rawat Semua perawat bekerja sesuai


jalan dengan SPO

9. Tanggung Jawab
1) Memberikan asuhan keperawatan pada pasien di rawat jalan.
2) Memberikan edukasi tentang hand hygiene, manajemen nyeri pada pasien
3) Mendokumentasikan asuhan keperawatan
4) Menyampaikan inform consent tentang tindakan medis operatif dan non medis Yng
dilakukan
5) Melengkapi rekam medik tepat pada waktunya
6) Tanggung jawab atas pemberian asuhan keperawatan sesuai standar asuhan keperawatan
di unit kerja
7) Melaksanakan kegiatan sesuai dengan spo pelayanan keperawatan

10. Wewenang
1) Melakukan pengkajian awal keperawatan
2) Menentukan diagnosa keperawatan
3) Menentukan rencana keperawatan
4) Menentukan tindakan keperawatan
5) Menentukan evaluasi asuhan keperawatan
11. Hubungan Kerja

No. Jabatan Unit Kerja/Instansi Dalam Hal


1. direktur Tanggung jawab
2. Wadir pelayanan Tanggung jawab
3. Wadir Administrasi Tanggung Jawab
4. Kabid keperawatan Bidang keperawatan Tanggung jawab
5. Ka.instalasi rawat jalan Rawat jalan koordinasi
6. Ka.ruangan rawat jalan Rawat jalan Koordinasi
7. Dokter spesialis Instalasi rawat jalan & Koordinasi
rawat inap
8. Penunjang medik Radiologi, laboratorium koordinasi

9. Perawat IGD, Rawat Inap, HD, koordinasi


ICU, NICU, PICU, MCU
10. Farmasi Farmasi koordinasi
11. Gizi Gizi koordinasi
12. IPRS IPRS koordinasi
13. Rehab medik Rehab medik koordinasi
14. administrasi keuangan koordinasi
15. Ka.instalasi CSSD CSSD koordinasi
16. Kepala bagian rekam Rekam medik koordinasi
medik

12. Kondisi Lingkungan Kerja

No. Aspek Faktor


1. Tempat Kerja Nyaman
2. Suhu sejuk
3. Udara sejuk
4. Keadaan Ruangan bersih
5. Letak baik
6. Penerangan baik
7. Suara tidak bising
8. Keadaan Tempat Kerja bersih nyaman
9. Getaran tidak ada

13. Resiko Bahaya

No. Materil/Non Materil Penyebab


1. HAIS Kontak dengan berbagai macam penyakit

14. Syarat Jabatan


a. Pangkat/Gol. Ruang :
b. Pendidikan : D III ( perawat/ bidan)
c. Kursus/Diklat :
1. Kepemimpinan : -
2. Teknis : BHD,PPI, BTCLS, pelatihan perawat elektrodiagnostik
d. Pengalaman Kerja : fresh graduate, sesuai dengan yang di jabat saat itu (linier)
e. Pengetahuan Kerja : memahami asuhan keperawatan dan kebidanan pada pasien
f. Ketrampilan Kerja :
1. komputer
2. komunikasi yang efektif
3. standar kompetensi perawat ( terlampir di surat kewenangan klinis)
15. Tugas Tambahan :

 CI (Clinical Instructur)
 Duta Edukasi
 Petugas penyuntik zat kontras di radiologi
 Mendokumentasikan laporan keadaan Alkes /Linen /BMHP / Obat di ruangan
 Membuat laporan Inventaris Alkes / Linen / BMHP / Obat di ruang ranap
 Merawat Alkes / Linen / BMHP/Obat dan menjaga dengan baik dan benar
 Menginventarisir kondisi Alkes / Linen / BMHP /Obat diruangan baik yang rusak
maupun yang pindah tempat
 Mendokumentasikan laporan keadaan Alkes /Linen /BMHP / Obat di ruangan

Grobogan , November 2017

Yang membuat

(......................................................)
NIP:

Anda mungkin juga menyukai