Anda di halaman 1dari 8

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Satuan Pendidikan : SMP Negeri 1 Malang


Mata Pelajaran :Bahasa Inggris
Kelas/semester :VII/I
Materi Pokok : How many pets do you have?
Alokasi waktu :2 X 40’

A. Kompetensi Inti
KI 1 :Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya
KI 2 :Menghargai dan menghayati perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli
(toleransi,gotong royong), santun percaya diri, dalam berinteraksi secara efektif
dengan lingkungan sosial dan alam dalam jangkuan pergaulan dan keberadaannya.
KI 3 :Memahami pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa ingin
tahunya tentang ilmu pengetahuana, teknologi, seni, budaya terkait fenomena dan
kejadian tampak mata
KI 4 :Mencoba, mengolah, dan menyaji dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai,
merangkai, memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak (menulis,
membaca,menghitung, menggambar, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di
sekolah dan sumber lain yang sama dalam sudut pandang / teori

B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapain Kompetensi


No. Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi
1 1.1 Mensyukuri kesempatan dapat 1.1.1 Berdoa sebelum dan sesudah
mempelajari bahasa Inggris sebagai menjalankan sesuatu.
bahasa pengantar komunikasi 1.1.2 Memberi salam pada saat awal
internasional yang diwujudkan dalam dan akhir presentasi sesuai
semangat belajar. agama yang dianut.
1.1.3 Bersyukur atas kesempatan
belajar bahasa Inggris.
2 2.2 Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, 2.2.1 Datang ke kelas tepat waktu.
percaya diri, dan tanggung jawab 2.2.2 Mengumpulkan tugas tepat
dalam melaksanakan komunikasi waktu.
transaksional dengan guru dan teman. 2.2.3 Mengerjakan tugas dengan
sungguh-sungguh.
3 3.5 Memahami fungsi sosial, struktur teks, 3.5.1 Mengidentifikasi unsur
dan unsur kebahasaan pada teks untuk kebahasaan dalam teks untuk
menyatakan dan menanyakan nama menyatakan dan menanyakan
dan jumlah binatang, benda, dan nama dan jumlah benda.
bangunan publik yang dekat dengan 3.5.2 Mengidentifikasi struktur teks
kehidupan siswa sehari-hari dari teks untuk menyatakan dan
penggunaannya. menanyakan nama dan jumlah
benda.
3.5.3 Mengidentifikasi fungsi sosial
teks untuk menyatakan dan
menanyakan nama dan jumlah
benda.
4 4.6 Menyusun teks lisan dan tulis untuk 4.6.1 Melafalkan nama nama benda
menyatakan dan menanyakan nama yang ada di rumah.
binatang, benda, dan bangunan publik 4.6.2 Menanyakan nama nama benda
yang dekat dengan kehidupan siswa yang ada di rumah.
sehari-hari, dengan memperhatikan 4.6.3 Menyatakan nama nama benda
fungsi sosial, struktur teks, dan unsur yang ada di rumah.
kebahasaan yang benar dan sesuai
konteks.

C. Tujuan Pembelajaran
Setelah mengikuti serangkaian kegiatan pembelajaran, siswa dapat:
1. Diberikan sejumlah kosakata tentang things in the house, siswa dapat melafalkan
kosakata tersebut dengan benar
2. Diberikan sejumlah gambar, siswa dapat mengidentifikasi nama things in the
house sesuai gambar dengan tepat
3. Setelah melengkapi nama things in the house,siswa menyebutkan nama things in
the house menggunakan there is atau there are dengan benar.
4. Diberikan gambar, siswa dapat menulis benda-benda yang ada di gambar dengan
menggunakan there is dan there are dengan benar.

D. Materi Pembelajaran
Unsur kebahasaan :
 There to be (There is and There are)
 Ucapan, tekanan kata, intonasi, ejaan

Struktur Teks : Kosa Kata (bedroom, bathroom, living room, kitchen, pillow, bolster,
blanket, shower, sink, bookcase, stove, cabinet, etc)

Kalimat/ungkapan :
There is a bed in the bedroom
There are two chairs in the kitchen, etc.

Fungsi Sosial : Berkomunikasi dengan menggunakan kosa kata things in the house

Topik : Things in the house

E. Metode Pembelajaran

Approach : Scientific Approach


Technique : Group work

F. Sumber Belajar
1. Sumber dari internet :
 https://www.google.com/search?
G. Media Pembelajaran
 Picture of a house, picture of rooms in the house, pictures of things in the house
 Power Point Presentation

H. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran


 Pendahuluan (10’)
 Peserta didik dan guru memberi salam.
 Peserta didik dan guru berdoa sebelum memulai pelajaran.
 Guru memeriksa kehadiran siswa.
 Peserta didik menjawab pertanyaan tentang materi yang telah diajarakan pada
pertemuan sebelumnya.
 Peserta didik mendengarkan guru menjelaskan tujuan pembelajaran yang akan
dicapai.

 Inti (60’)
Observing
 Siswa menonton presentasi tentang house dan things in the house dengan
seksama.

Questioning
 Peserta didik diberikan kesempatan untuk bertanya tentang berbagai kosakata
tentang things in the house.

Exploring
 Siswa menirukan guru melafalkan kosa kata tentang things in the house
 Siswa melafalkan kosakata tentang things in the house secara mandiri
 Siswa mengikuti guru menggunakan there is dan there are untuk menyebutkan
things in the house.

Associating
 Siswa bekerja sama dalam kelompok untuk melakukan matching game.
 Siswa menyebutkan things in the house yang ada dalam kelompok masing-masing
secara bergantian menggunakan there is dan there are.

Communicating
 Siswa menulis kalimat menggunakan there is dan there are sesuai dengan gambar
yang diberikan.

 Penutup (10’)
 Guru dan siswa mereview materi pelajaran
 Guru memberi tugas kepada siswa untuk menuliskan barang-barang yang ada di
rumah masing-masing sesuai dengan yang telah diajarkan
 Guru meminta siswa mengisi learning log untuk penilaian spiritual dan sosial
 Guru dan siswa mengucapkan salam perpisahan

I. Penilaian
 Sikap Spiritual
a. Teknik Penilaian : Tertulis
b. Bentuk instrumen : Learning Journal
c. Kisi-kisi :
No. Indikator Butir instrument
1. Siswa berdoa sebelum dan sesudah memulai pelajaran Soal no 1
2. Siswa menjaga hubungan baik dengan teman sebagai Soal no 2
ciptaan Tuhan Yang Maha Esa
3. Siswa bersyukur atas kesempatan belajar bahasa Inggris. Soal no 3
d. Instrumen: Lihat lampiran I
e. Rubrik penilaian :

always = 3 often = 2 seldom = 1


f. Pedoman pensekoran :
𝑆𝑘𝑜𝑟 𝑝𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ𝑎𝑛
Nilai = 𝑆𝑘𝑜𝑟 𝑚𝑎𝑘𝑠𝑖𝑚𝑎𝑙 X 100
nilai 76 – 100, very good
nilai 51 – 75, good
nilai 25 – 50, fair

 Sikap Sosial
a. Teknik Penilaian : Penilaian sejawat
b. Bentuk instrumen : Lembar Peer Assessment
c. Kisi-kisi :
No Sikap/Nilai Butir Instrumen
1. Datang ke kelas tepat waktu. Soal no.1
2. Mengumpulkan tugas tepat waktu. Soal no.2
3. Mengerjakan tugas dengan sungguh- Soal no.3
sungguh.
d. Instrumen : Lihat lampiran II
e. Rubrik Penilaian Sikap Sosial
Keterangan :

=3 =2 =1
Always often seldom
 Pedoman Penskoran
𝑆𝑘𝑜𝑟 𝑝𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ𝑎𝑛
Nilai = 𝑆𝑘𝑜𝑟 𝑚𝑎𝑘𝑠𝑖𝑚𝑎𝑙 X 100 =
Keterangan:
nilai 76 – 100, very good
nilai 51 – 75, good
nilai 25 – 50, fair

 Pengetahuan
a. Teknik Penilaian : Tertulis
b. Bentuk Instrumen : Guided questions, worksheet and teacher’s oral questions
c. Kisi-kisi :
No Indikator Penilaian
1. Diberikan sejumlah kosakata tentang things in the Informal assessment
house, siswa dapat melafalkan kosakata tersebut
dengan benar
Diberikan sejumlah gambar, siswa dapat
2. mengidentifikasi nama things in the house sesuai
gambar dengan tepat
Setelah melengkapi nama things in the house,siswa
3. menyebutkan nama things in the house menggunakan
there is atau there are dengan benar.
d. Instrumen : Lihat lampiran III activity 1

 Keterampilan
a. Teknik Penilaian : Performance
b. Bentuk Instrumen : Writing test
c. Kisi – Kisi :
No. Keterampilan/Indikator Penilaian
1. Diberikan gambar, siswa dapat menulis benda- Formal assessment
benda yang ada di gambar dengan menggunakan
there is dan there are dengan benar.
d. Instrumen : Lampiran III Activity 2
e. Rubrik penilaian
N
Criteria Score
o.
1. Grammar
 No errors in the use of present tense, pronoun, preposition and other aspects of grammar. 3
 Some errors in the use of present tense, pronoun, preposition and other aspects of grammar. 2
 Many errors in the use of present tense, pronoun, preposition and other aspects of grammar. 1
2. Vocabulary
 Effective choice of words and word forms. 3
 Effective choice of words and some misuse of word forms. 2
 Limited range, confusing use of words and word form. 1
3. Mechanics
 Mastery of spelling, punctuation, and capitalization. 3
 Few errors in spelling, punctuation and capitalization. 2
 Frequent errors in spelling, punctuation, and capitalization. 1

Score= Vocabulary:____+Grammar:____+Mechanics:____ =_____


𝑇𝑜𝑡𝑎𝑙
Writing score= x 100=
9
(Adapted from Cohen, 1994)
f. Pedoman penskoran :

𝑆𝑘𝑜𝑟 𝑝𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ𝑎𝑛
Nilai = 𝑆𝑘𝑜𝑟 𝑚𝑎𝑘𝑠𝑖𝑚𝑎𝑙 X 100 =

Malang, 18 November 2014

Mengetahui

Guru Pamong Guru PPL

Rosida Yuliarsih, M.Pd. Arini Novitasari, S.Pd


NIP. 19610718 198512 2 001 NIM. 133132702686
LAMPIRAN I

Instrumen penilaian sikap spiritual

Name : ___________________
Date : ___________________

1. I pray before studying English.

2. I keep good relationship with my friends because we are all creation of God.

3. I thank to God for giving me a chance to study English.

LAMPIRAN II
Instrumen penilaian sikap sosial

Name : ___________________
Date : ___________________

1. Being in the class on time.

2. Submitting the tasks on time.

3. Doing the tasks given seriously.


Lampiran III

Anda mungkin juga menyukai