Anda di halaman 1dari 5

MATERI STOIKIOMETRI pada MAHASISWA

JENJANG S1 KIMIA UNTUK MEMPERMUDAH PEMBELAJARAN

Abstrak

Jurnal ini bertujuan untuk mendapatkan solusi dalam meningkatkan hasil belajar
mahasiswa pada pembelajaran kimia, khusunya dalam pembelajaran materi pokok
Stoikiometri . Stoikiometri merupakan sebuah bab yang diajarkan kepada para mahasiswa
jenjang S1 pada mata kuliah kimia dasar. Banyak para mahasiswa yang kurang mengerti
tentang bab stoikiometri karena mereka menganggapa materi stoikiometri itu merupakan
materi yang sangat rumit, karena didalam materi ini banyak terdapat hitungan hitungan yang
rumit. Selain hitungan hitungan yang banyak, materi stoikiometri ini juga materi yang banyak
hafalannya yaitu tentang hokum hokum yang ada.

Kata kunci : Stoikiometri

Pendahuluan percobaan di laboratorium.[ CITATION


Nur14 \l 1033 ] Pada saat melakukan
Kimia adalah ilmu yang mencari
percobaan di laboratorium, jika
jawaban atas pertanyaan apa, mengapa,
mereaksikan sejumlah gram zat A
dan bagaimana gejala-gejala alam yang
untuk menghasilkan sejumlah gram zat B,
berkaitan dengan komposisi, struktur
maka untuk mengetahui berapa jumlah
dan sifat, perubahan, dinamika, dan
gram zat A yang dibutuhkan dan berapa
energetika zat. Oleh sebab itu, mata
gram zat B yang dihasilkan, diperlukan
pelajaran kimia di Universitas
stoikiometri. [ CITATION Sur \l 1033 ] .
mempelajari segala sesuatu tentang zat
Stoikiometri erat kaitannya dengan
yang meliputi komposisi, struktur dan
perhitungan kimia. Untuk menyelesaikan
sifat, perubahan, dinamika, dan
soal-soal perhitungan kimia digunakan
energetika zat yang melibatkan
asas-asas stoikiometri, antara lain
keterampilan dan penalaran.[ CITATION
persamaan kimia dan konsep mol. Pada
End11 \l 1033 ] Mempelajari kimia tidak
pembelajaran stoikiometri akan
lepas dari persamaan kimia beserta dipelajari terlebih dahulu mengenai asas-
perhitungan kuantitatifnya, yaitu asas stoikiometri dan selanjutnya
stoikiometri. Umumnya semua bab yang dipelajari aplikasi stoikiometri pada
dipelajari dalam ilmu kimia contohnya perhitungan kimia beserta contoh soal
kesetimbangan, laju reaksi, larutan, dan cara menyelesaikannya. Uraian di
asam basa, dan sebagainya menggunakan atas menunjukkan bahwa pokok bahasan
dasar stoikiometri dalam setiap stoikiometri sangat perlu diajarkan
penyelesaian perhitungannya. Di samping dengan baik kerena pokok bahasan
itu, dalam mempelajari ilmu kimia tidak stoikiometri merupakan salah satu materi
dapat dipisahkan dari melakukan dasar dan prasyarat untuk

1 Elma Alfianti Indri Lestari


KA 2017 / 17030234007
mempelajari materi-materi kimia mendapatkan informasi dengan cara
berikutnya terutama materi hitungan- mengamati objek yang diteliti. Selain itu,
hitungan kimia. Kelemahan dan metode yang digunakan untuk
keberhasilan mahasiswa dalam memperoleh informasi dari buku – buku
memahami konsep stoikiometri ini tentang materi stoikiometri. Studi pustaka
sangat berpengaruh untuk penguasaan adalah teknik pengumpulan data dengan
konsep kimia berikutnya. Berdasarkan menelaah buku – buku, catatan, dan
pengalaman dan hasil pra-penelitian, laporan yang berhubungan dengan
pembelajaran Stoikiometri seringkali masalah yang diteliti.[ CITATION Imr05 \l
tidak mencapai kriteria ketuntasan . 1033 ].
Materi Stoikiometri masih dianggap sulit
oleh banyak mahasiswa, karena materi Kajian Pustaka
tersebut cukup kompleks, abstrak untuk A. Tahap awal stoikiometri
dipahami, memerlukan penguasaan
materi prasyarat dan banyak melibatkan Di awal kimia, aspek kuantitatif
konsep matematika dalam pemecahan perubahan kimia, yakni stoikiometri
soal-soal hitungannya, serta memiliki reaksi kimia, tidak mendapat banyak
keterkaitan materi satu sama lain yang perhatian. Bahkan saat perhatian telah
cukup erat. Materi pembelajaran diberikan, teknik dan alat percobaan
Perhitungan Kimia (Stoikiometri) tidak menghasilkan hasil yang benar.
mengajarkan tentang keterampilan- Salah satu contoh melibatkan teori
keterampilan, operasi matematika, flogiston. Flogistonis mencoba
pemecahan soal secara bertahap, menjelaskan fenomena pembakaran
penggunaan angka-angka dan bilangan dengan istilah “zat dapat terbakar”.
yang semuanya itu memerlukan latihan- Menurut para flogitonis, pembakaran
latihan berulang-ulang dan bertahap. adalah pelepasan zat dapat etrbakar
Bahan kajian yang terdapat dalam materi (dari zat yang terbakar). Zat ini yang
pokok Stoikiometri bersifat pengetahuan kemudian disebut ”flogiston”.
deklaratif dan prosedural sehingga Berdasarkan teori ini, mereka
pembelajaran materi tersebut sebaiknya mendefinisikan pembakaran sebagai
diajarkan melalui permodelan tahap pelepasan flogiston dari zat terbakar.
demi tahap. Perubahan massa kayu bila terbakar
cocok dengan baik dengan teori ini.
Rumusan Masalah Namun, perubahan massa logam
ketika dikalsinasi tidak cocok dengan
Apakah materi yang dipelajari pada bab
teori ini. Walaupun demikian
stoikiometri?
flogistonis menerima bahwa kedua
Metode Penelitian proses tersebut pada dasarnya identik.
Peningkatan massa logam terkalsinasi
Dalam metode ini dilakukan penelitian adalah merupakan fakta. Flogistonis
dengan metode observasi, yaitu melihat berusaha menjelaskan anomali ini
respon mahasiswa saat diberi mata kuliah dengan
stoikiometri. Metode observasi adalah
metode penelitian yang digunakan untuk
2 Elma Alfianti Indri Lestari
KA 2017 / 17030234007
menyatakan bahwa flogiston Pada saat yang sama Lavoisier
bermassa negatif. Filsuf dari menetapkan hukum kekekalan
Flanders Jan Baptista van Helont massa, dan memberikan dasar
(1579-1644) melakukan percobaan konsep ekuivalen dengan
“willow” yang terkenal. Ia percobaannya yang akurat dan
menumbuhkan bibit willow setelah kreatif. Jadi, stoikiometri yang
mengukur massa pot bunga dan menangani aspek kuantitatif reaksi
tanahnya. Karena tidak ada kimia menjadi metodologi dasar
perubahan massa pot bunga dan kimia. Semua hukum fundamental
tanah saat benihnya tumbuh, ia kimia, dari hukum kekekalan
menganggap bahwa massa yang massa, hukum perbandingan tetap
didapatkan hanya karena air yang sampai hukum reaksi gas semua
masuk ke bijih. Ia menyimpulkan didasarkan stoikiometri. Hukum-
bahwa “akar semua materi adalah hukum fundamental ini merupakan
air”. Berdasarkan pandangan saat ini, dasar teori atom, dan secara
hipotesis dan percobaannya jauh dari konsisten dijelaskan dengan teori
sempurna, tetapi teorinya adalah atom. Namun, menarik untuk
contoh yang baik dari sikap aspek dicatat bahwa, konsep ekuivalen
kimia kuantitatif yang sedang digunakan sebelum teori atom
tumbuh. Helmont mengenali dikenalkan.
pentingnya stoikiometri, dan jelas
mendahului zamannya. B. Massa atom relatif dan massa atom
Dalton mengenali bahwa
Di akhir abad 18, kimiawan
penting untuk menentukan massa
Jerman Jeremias Benjamin Richter
setiap atom karena massanya
(1762-1807) menemukan konsep
bervariasi untuk setiap jenis atom.
ekuivalen (dalam istilah kimia
Atom sangat kecil sehingga tidak
modern ekuivalen kimia) dengan
mungkin menentukan massa satu
pengamatan teliti reaksi asam/basa,
atom. Maka ia memfokuskan pada
yakni hubungan kuantitatif antara
nilai relatif massa dan membuat
asam dan basa dalam reaksi
tabel massa atom untuk
netralisasi. Ekuivalen Richter, atau
pertamakalinya dalam sejarah
yang sekarang disebut ekuivalen
manusia. Dalam tabelnya, massa
kimia, mengindikasikan sejumlah
unsur teringan, hidrogen
tertentu materi dalam reaksi. Satu
ditetapkannya satu sebagai standar
ekuivalen dalam netralisasi
(H = 1). Massa atom adalah nilai
berkaitan dengan hubungan antara
relatif, artinya suatu rasio tanpa
sejumlah asam dan sejumlah basa
dimensi. Walaupun beberapa massa
untuk mentralkannya. Pengetahuan
atomnya berbeda dengan nilai
yang tepat tentang ekuivalen sangat
modern, sebagian besar nilai-nilai
penting untuk menghasilkan sabun
yang diusulkannya dalam rentang
dan serbuk mesiu yang baik. Jadi,
kecocokan dengan nilai saat ini.
pengetahuan seperti ini sangat
Hal ini menunjukkan bahwa ide
penting secara praktis.
3 Elma Alfianti Indri Lestari
KA 2017 / 17030234007
dan percobaannya benar. Misalnya, massa molekul hidrogen
Kemudian kimiawan Swedia Jons khlorida HCl adalah 36,5. Bahkan
Jakob Baron Berzelius (1779-1848) bila jenis dan jumlah atom yang
menentukan massa atom dengan menyusun molekul identik, dua
oksigen sebagai standar (O = 100). molekul mungkin memiliki massa
Karena Berzelius mendapatkan molekular yang berbeda bila ada
nilai ini berdasarkan analisis isostop berbeda yang terlibat.
oksida, ia mempunyai alasan yang
jelas untuk memilih oksigen D. Kuantitas materi dan mol
sebagai standar. Namun, standar Metoda kuantitatif yang paling
hidrogen jelas lebih unggul dalam cocok untuk mengungkapkan jumlah
hal kesederhanaannya. Kini, materi adalah jumlah partikel seperti
setelah banyak diskusi dan atom, molekul yang menyusun
modifikasi, standar karbon materi yang sedang dibahas. Namun,
digunakan. Dalam metoda ini, untuk menghitung partikel atom atau
massa karbon C dengan 6 proton molekul yang sangat kecil dan tidak
dan 6 neutron didefinisikan sebagai dapat dilihat sangat sukar. Alih-alih
12,0000. Massa atom dari suatu menghitung jumlah partikel secara
atom adalah massa relatif pada langsung jumlah partikel, kita dapat
standar ini. Walaupun karbon telah menggunakan massa sejumlah
dinyatakan sebagai standar, tertentu partikel. Kemudian,
sebenarnya cara ini dapat dianggap bagaimana sejumlah tertentu
sebagai standar hidrogen yang bilangan dipilih? Untuk menyingkat
dimodifikasi. cerita, jumlah partikel dalam 22,4 L
gas pada STP (0℃, 1atm) dipilih
C. Massa molekul dan massa rumus
sebagai jumlah standar. Bilangan ini
Setiap senyawa didefinisikan disebut dengan bilangan Avogadro.
oelh rumus kimia yang Nama bilangan Loschmidt juga
mengindikasikan jenis dan jumlah diusulkan untuk menghormati
atom yang menyususn senyawa kimiawan Austria Joseph Loschmidt
tersebut. Massa rumus (atau massa (1821-1895) yang pertama kali
rumus kimia) didefinisikan sebagai dengan percobaan (1865). Sejak
jumlah massa atom berdasarkan jenis 1962, menurut SI (Systeme
dan jumlah atom yang terdefinisi Internationale) diputuskan bahwam
dalam rumus kimianya. Rumus kimia dalam dunia kimia, mol digunakan
molekul disebut rumus molekul, dan sebagai satuan jumlah materi.
massa rumus kimianya disebut dengan Bilangan Avogadro didefinisikan
massa molekul.5 Misalkan, rumus jumlah atom karbon dalam 12 g 6C
molekul karbon dioksida adalah CO2, dan dinamakan ulang konstanta
dan massa molekularnya adalah 12 Avogadro. There are several
+(2x 6) = 44. Seperti pada massa definitions of “mol”. Definisi “mol”
atom, baik massa rumus dan massa (i) Jumlah materi yang mengandung
molekul tidak harus bilangan bulat. sejumlah partikel yang terkandung

4 Elma Alfianti Indri Lestari


KA 2017 / 17030234007
dalam 12 g (ii) satu mol materi yang
mengandung sejumlah konstanta
Avogadro partikel. (iii) Sejumlah
materi yang mengandung 6,02 x
1023 partikel dalam satu mol.

E. Satuan massa atom (sma)


Karena standar massa atom
dalam sistem Dalton adalah massa
hidrogen, standar massa dalam SI
tepat 1/12 massa Nilai ini disebut
dengan satuan massa atom (sma)
dan sama dengan 1,6605402 x 10–
27kg dan D (Dalton) digunakan
sebagai simbolnya. Massa atom
didefinisikan sebagai rasio rata-rata
sma unsur dengan distribusi isotop
alaminya dengan 1/12 sma.
[ CITATION Yas06 \l 1033 ].

Daftar Pustaka

E Jurnal Dinas Pendidikan Kota Surabaya. 1, 2.

Nurina Ayu Kusuma Pratiwi, Suyono. (2014). IMPLEMENTASI SCIENTIFIC APPROACH PADA
PEMBELAJARAN . Unesa Journal Chemicha Education , 3.

Rinjani, E. W. (2011). IMPLEMENTASI METODE LATIHAN BERJENJANG . 2.

Rosidi, I. (2005). Ayo senang menulis karya tulis ilmiah. Jakarta: Media Pustaka.

Takeuchi, Y. (2006). Pengantar Kimia edisi terjemahan. Tokyo: Iwanami Shoren Publisher.

5 Elma Alfianti Indri Lestari


KA 2017 / 17030234007

Anda mungkin juga menyukai