Anda di halaman 1dari 34

ASUHAN KEPERAWATAN KELUARGA PADA

KELUARGA DENGAN TAHAP PERKEMBANGAN


REMAJA

Disusun Oleh :

NAMA : Firza Pina Miranti


NIM : 20190305008

UNIVERSITAS ESA UNGGUL


PROGRAM PROFESI KEPERAWATAN
TAHUN 2020

FORMAT PENGKAJIAN KESEHATAN KELUARGA


Nama Klien : Tn. W
Tanggal Pengkajian : 01 Agustus 2020
Diagnosa Medis :-

A. HASIL IDENTIFIKASI MASALAH KESEHATAN KELUARGA

Data Keluarga

Nama KK :Tn. W Usia : 40 tahun Pendidikan: SMP

Pekerjaan : karyawan swasta

Alamat : griya cimangir serpong estate blok F3/4

Komposisi Keluarga

Hubungan Riwayat
No NAMA Usia L/P Pendidikan Pekerjaan Agama
dengan KK Kesehatan
1. Tn. W 40 L Suami SMK Typus Karyawan Islam
swasta
2. Ny. N 38 P Istri SMA Typus, maag Ibu rumah Islam
tangga
3. An. R 18 L Anak SMP Maag Kronis Tidak bekerja Islam
GENOGRAM
KELUARGA SUAMI KELUARGA ISTRI

Ket : : laki-laki : tinggal bersama : garis pernikahan

: perempuan : meninggal : garis keturunan


- Tipe Bentuk Keluarga
Tipe bentuk keluarga Ny.N merupakan keluarga inti yang terdiri
dari suami, istri dan anak.

- Suku

Keluarga Ny. N berasal dari suku jawa – Indonesia, kebudayaan


yang dianut tidak bertentangan dengan masalah Kesehatan
kebiasaan dalam keluarga apabila ada yang sakit maka keluarga
Ny. N membeli obat diwarung, apabila masih sakit langsung
dibawa ke puskesmas yang dekat dengan rumahnya, sedangkan
Bahasa sehari-hari yang digunakan adalah Bahasa Indonesia

- Agama

Seluruh anggota Ny. N adalah beragama islam, keluarga


beribadah sholat 5 waktu.

- Status Kelas Sosial (Ekonomi)

Ny. E mengatakan sumber pendapatan keluarganya diperoleh


dari Tn. W 5.000.000/bulannya cukup untuk memenuhi
kebutuhan sehari-hari.

- Aktivitas Rekreasi Keluarga


Ny. N mengatakan akhir-akhir ini sangat jarang berrekreasi.
B. Tahap dan Riawayat Keluarga

- Tahap Perkembangan Saat Ini

Tahap perkembangan keluarga saat ini ialah tahap perkembangan


remaja

Tugas pekembangan sebagai berikut :

a) Memberikan kebebasan yang seimbang dengan tanggung


jawab, mengingat remaja sudah bertambah dewasa dan
meningkat otonominya

b) Mempertahankan hubungan yang intim dalam keluarga


c) Mempertahankan komunikasi terbuka antara anak dan
orangtua. Hindari perdebatan, kecurigaan dan permusuhan

d) Perubahan sistem peran dan peraturan untuk tumbuh


kembang keluarga

- Tahap Perkembangan Keluarga Yang Belum Terpenuhi

Tahap perkembangan keluarga sudah terpenuhi

- Riwayat keluarga inti

Keluarga Tn. W mengatakan sebelumnya sudah ada yang dirawat


di RS yaitu An. R dengan maag

- Riwayat Keluarga Sebelumnya

Dalam keluarga Tn. W dan Ny. N mengatakan tidak ada yang


memiliki penyakit menurun ataupun penyakit yang menular

C. Data Lingkungan

- Karakteristik Rumah

Rumah yang ditempati Tn. W dan Ny.N adalah rumah miliknya


sendiri. tipe rumah permanen dengan kamar tidur 2, 1 ruang
tamu, 1 dapur, 2 kamar mandi + wc jumlah jendela 4,
penerangan dirumah setiap ruangan memakai lampu listrik pada
malam hari, sedangkan pada siang hari dengan pencahayaan
sinar matahari, keluarga ini mempunyai halaman teras yang
cukup luas, rumah tampak tidak rapih dan berdebu.

- Karakteristik Tetangga dan Komunitas

Tetangga Ny. N yang ada disekitar rumah ramah, warga


memiliki komunitas rt dan rw seperti pengajian dan juga kerja
bakti.

- Mobilitas Georgafi Keluarga

Ny. N mengatakan sebelum tinggal di rumahnya saat ini ia dan


suami dulunya pernah tinggal di jawa tengah.

- Perkumpulan Keluarga dan Interaksi dengan Masyarakat


Tn. W sering mengikuti kerja bakti di perumahan setiap hari
libur

- Sistem Pendukung Keluarga


Anggota keluarga 3 orang, keluarga memiliki fasilitas untuk menunjang
kesehatan keluarga yaitu berupa BPJS, Layanan kesehatan yang sering
digunakan yaitu puskesmas.

D. Struktur Keluarga

- Pola Komunikasi Keluarga

Pola komunikasi keluarga baik, keluarga sering berkomunikasi disaat


makan malam dan disaat nonton televisi pada malam hari
- Struktur Kekuatan Keluarga

Keduanya mengatakan sering memberikan dukungan bila ada


masalah didalam keluarganya. Keluarga selalu mencari jalan
keluar bersama dan bermusyawarah apabila ada masalah
Kesehatan yang terjadi pada salah satu keluarga dan segera
membawanya ke puskesmas.

- Struktur Peran

a) Tn. W

Peran formal : karyawan swasta

Peran informal : sebagai kepala keluarga dan suami

b) Ny. N

Peran formal : ibu rumah tangga

Peran informal : sebagai seorang ibu dan istri

c) An. R

Peran formal : (tidak ada)

Peran informal : sebagai seorang anak

- Nilai dan Norma Budaya

Nilai dan norma yang dipakai di keluarga Ny. E merupakan nilai


dan norma dimasyarakat serat agama

E. Fungsi keluarga

- Fungsi afektif

Keluarga Ny. T saling menyanyangi, Saling peduli, dan saling


menghormati.

- Fungsi Sosialisasi

Hubungan antar keluarga baik keluarga dan bersosialisasi dengan


baik

- Fungsi Perawatan Kesehatan

Ny. T mengatakan untuk kesehatan dalam keluarganya nomor 1


dan tidak pernah disepelekan jika ada anggota keluarga yang
sakit.

F. Stressor dan Koping Keluarga

- Stressor Jangka Pendek

Ny. N mengatakan ingin sekali anaknya tidak merokok lagi


didalam rumah

- Stressor Jangka Pendek

Untuk saat ini tidak ada yang dipikirkan untuk jangka waktu
yang lama/panjang

- Kemampuan Keluarga Berespon Terhadap Masalah

Merespon semuanya dengan sabar dan sama-sama bertukar


pikiran

- Strategi Koping Keluarga

Jika ada masalah keluarga mencari jalan keluarnya dengan cara


terbuka dan dibicarakan

- Strategi Adaptasi Disfungsional Keluarga

Jika ada masalah apapun Tn. W dan Ny. N tidak pernah adu
mulut dan tidak pernah saling pukul memukul / memakai
kekerasan.

- Harapan keluarga

Keluarga berharap sehat selalu, pelayanan kesehatan membantu,


dan Ny. N berharap agar An. R tidak lagi merokok

G. Pemeriksaan penunjang

Keluarga tidak memiliki pemeriksaan penunjang dan tidak dilakukan


pemeriksaan penunjang
H. PEMERIKASAN FISIK ANGGOTA KELUARGA

No Nama Pemeriksan Pemeriksaan Kulit Dan Kepala Kardiovaskular Eks Ekstremitas


Diagnosic tanda-tanda Kuku t Bawah
vital r
e
m
it
a
s
A
t
a
s
1. Tn. W Tidak ada TD Insp Ins Inspe Ins Inspe
: e p ks p ks
1 k e i: e i:
2 si k Tida k Tida
0 : s k s k
/ Kuli i sa i ad
7 t : m : a
0 b Ben pa Tid ke
e t i a lai
m r u ict k na
m w k us n
H a co a be
g r m rd d nt
N n e is a uk
: a s ,
9 c o Palpa k ti
0 o c si e da
x k h : l k
/ la e Leta a ad
m t, p k i a
e d a ja n le
n a l nt a si
i n , un n
t k t g Palpa
RR u i te b si
: k d ra e :
2 u a ba n Tida
0 p k di t k
x e IC u ad
/ n t S k a
m d e 4- , ny
e e r 5 t er
n k d i i
i a Perkusi : d te
t Palp p Suara pekak a ka
S a a k n
: si t Auskultasi
3 : l S1 dan S2 reguler, a
6 Tida e tidak ada bunyi d
, k s tambahan a
5 a i
° d , l

C a d e
r a s
a n i
s
a r Pal
n a p
y m a
e b s
ri u i
p t :
a b Tid
d e a
a r k
k s
u i a
li h d
t . a

Pal n

p y

a e

s r

i i

: t

Tid e

a k

k a
n
a
d
a
b
e
n
j
o
l
a
n

a
t
a
u

n
y
e
r
i
t
e
k
a
n
2. Ny N Tidak ada TD Insp Ins Insp Ins Inspe
: e p ek p ks
1 k e si e i:
2 si k : k Tida
0 : s Tida s k
/ Kuli i k i ad
8 t : sa : a
0 b Ben m Tid ke
e t pa a lai
m r u i k na
m w k ict n
H a us a be
g r m co d nt
N n e rd a uk
: a s is ,
9 p o k ti
5 u c Palpa e da
x ti h si l k
/ h, e : a ad
m d p Leta i a
e a a k n le
n n l ja a si
i k , nt n
t u t un Palpa
RR k i g b si
: u d te e :
2 p a ra n Tida
0 e k ba t k
x n di u ad
/ d t IC k a
m e e S , ny
e k r 4- t er
n d 5 i i
i Palp a d te
t a p Perkusi : a ka
S si a Suara pekak k n
: : t
3 Tida l Auskultasi a

6 k e S1 dan S2 reguler, d

° a s tidak ada bunyi a

C d i tambahan
a , l

r d e
a a s
s n i
a
n r Pal
y a p
e m a
ri b s
p u i
a t :
d b Tid
a e a
k r k
u s
li i a
t h d
. a

Pal n
p y
a e
s r
i i
: t
Tid e
a k
k a
n
a
d
a
b
e
n
j
o
l
a
n

a
t
a
u
n
y
e
r
i
t
e
k
a
n

3 An. R Tidak ada TD Insp Ins Inspe Ins Inspe


: e p ks p ks
1 k e i: e i:
2 si k Tida k Tida
0 : s k s k
/ Kuli i sa i ad
7 t : m : a
0 b Ben pa Tid ke
e t i a lai
m r u ict k na
m w k us n
H a co a be
g r m rd d nt
N n e is a uk
: a s ,
9 c o Palpa k ti
0 o c si e da
x k h : l k
/ la e Leta a ad
m t, p k i a
e d a ja n le
n a l nt a si
i n , un n
t k t g Palpa
RR u i te b si
: k d ra e :
2 u a ba n Tida
0 p k di t k
x e IC u ad
/ n t S k a
m d e 4- , ny
e e r 5 t er
n k d i i
i a Perkusi : d te
t Palp p Suara pekak a ka
S a a k n
: si t Auskultasi
3 : l S1 dan S2 reguler, a
6 Tida e tidak ada bunyi d
, k s tambahan a
5 a i
° d , l

C a d e
r a s
a n i
s
a r Pal
n a p
y m a
e b s
ri u i
p t :
a b Tid
d e a
a r k
k s
u i a
li h d
t . a

Pal n
p y
a e
s r
i i
: t
Tid e
a k
k a
n
a
d
a
b
e
n
j
o
l
a
n

a
t
a
u

n
y
e
r
i
t
e
k
a
n

KESIMPULAN : tidak adanya masalah, kelainan atau abnormal yang didapati pada Tn. W , Ny. N dan An. R
I. ANALISA DATA
No Data focus Problem
1. DS : Perilaku kesehatan cenderung beresiko
(00188)
- Ny. N mengatakan An. R merupakan
perokok aktif

- Ny. N merokok dimana saja termasuk


didalam rumah terkadang

- Ny. N mengatakan An. R habis 1 hari


1 bungkus rokok

DO:

- Terlihat sampah puntung rokok


disekitar ruang tamu

- Tercium bau rokok diruang tamu

- Bibir An. R hitam

J. DIAGNOSA KEPERWATAN

- Perilaku Kesehatan cenderung beresiko (00188)


K. SKORING DAN PRIORITAS MASALAH KELUARGA

1. Perilaku Kesehatan cenderung beresiko (00188)

KRITERIA NILAI BOBOT SKOR PEMBENARAN


Sifat masalah :
2 1 2 x 1:3 = 2/3 Ny N mengatakan bahwa anaknya
Aktual (3)
perokok aktif dan habis 1 hari 1
Risiko (2)
bungus rokok
Potensial (1)
Kemungkinan masalah untuk
1 2 1 x 2:2 = 1 Ny N mengatakan bahwa anaknya
diubah:
baru merokok semenjak kelas 2
Mudah (2)
smk
Sebagian (1)
Ny. N mengatakan bahwa
Tidak dapat (0) keluarganya belum pernah
mendapatan informasi khusus
tentang rokok hanya mengerti
rokok tidak baik
Potensi masalah untuk
2 1 2 x 1:3 = 2/3 Perawat dapat memberikan
dicegah:
informasi terkait bahaya merokok
Tinggi (3)
Cukup (2)

Rendah (1)
Menonjolnya masalah:
2 1 2 x 1:2 = 1 Jika tidak dilakukan maka akan
Segera (2)
berdampak buruk pada kesehatan
Tidak Segera (1) keluarga dan An. R
Tidak dirasakan (0)
Jumlah : 3 1/2
L. INTERVENSI KEPERAWATAN
No Data Diagnosa keperawatan NOC NIC
1. Kode Diagnosa Kode Hasil Kode Intervensi
DS : 00188 Perilaku TUM Keluarga mampu mengenal masalah
Kesehatan Keluarga mampu
- Ny. N mengatakan An.
cenderung mengenal masalah 1 Pendidikan Kesehatan
R merupakan perokok
beresiko kesehatan memberikan pendidikan Kesehatan
aktif
tentang:
- Ny. N merokok dimana
TUK 1
- pengertian merokok
saja termasuk didalam
1805 Pengetahuan : Perilaku
- zat yang terkandung dalam rokok
rumah terkadang
Kesehatan
- bahaya kesehatan bagi perokok
- Ny. N mengatakan An. Setlah dilakukan
- bahaya kesahatan bagi perokok pasif
R habis 1 hari 1 Tindakan keperawatan
- apa alasan menghindari rokok
bungkus rokok selama 3x kunjungan
- bahaya merokok dalam rumah
diharapkan masalah
- bagaimana cara menghindari rokok
DO: dapat teratasi dengan
2 mengevaluasi pemahaman keluarga
kriteia hasil sebagai
- Terlihat sampah terkait penjelasan yang diberikan
berikut :
puntung rokok disekitar 3 Memberikan orangtua bahan bacaan dan
180506
ruang tamu - efek kesehatan materi lainnya yang akan membantu
yang merugikan dalam melakukan peran pengetahuan
- Tercium bau rokok
dari penggunaan
diruang tamu
tembakau
- Bibir An. R hitam - layanan
180518
peningkatan
kesehatan
TUM Keluarga mampu memutuskan tindakan
Keluarga mampu dan keyakinan keluarga untuk
memutuskan meningkatkan kesehatan
tindakan dan
keyakinan keluarga Dukung keluarga dalam membuat
untuk meningkatkan keputusan
kesehatan 1. memfasilitasi pengambilan keputusan
klaboratif
TUK 2 2. memberikan informasi sesuai
1606 Keluarga mampu permintaan keluarga
berpartisipasi dalam 3. membantu keluarga mengidentifikasi
memutuskan keuntungan dan kerugian dari setiap
perawatan Kesehatan alternatif pilihan
Setelah dilakukan 4. membantu keluarga untuk
keperawatan selama 3x mengklasifikasi nilai dan harapan yang
kunjungan diharapkan mungkin akan membantu dalam
masalah teratasi membuat pilihan yang penting dalam
dengan kriteria hasil hidup
sebagai berikut: 5. menginformasikan pada keluarga
160602 - menunukan mengenai pandangan-pandangan atau
pengarahan diri solusi alternative dengan cara yang
dalam membuat jelas dan mendukung
keputusan
160603 - mencari informasi
yang terpercaya

TUM Keluarga mampu merawat keluarga untuk


Keluarga mampu meningkatkan kesehatan
merawat keluarga
untuk meningkatkan Bantu keluarga memodifikasi perilaku
kesehatan atua gaya hidup sehat
1. menentukan motivasi keluarga
TUK 3 terhadap (perlunya) perubahan
2606 Keluarga mampu (perilaku)
meningkatkan status 2. membuat keluarga untuk dapat
Kesehatan keluarga mengidentifikasi kekuatan (dirinya)
Setelah dilakukan dan menguatnya
keperawtan selama 3x 3. menawarkan penguatan positif
kunjungan diharapkan
teratasi dengan kriteria
hasil:
260615 a. sumber daya
perawatan
Kesehatan yang
tepat
b. penggunaan
tembakau atau
rokok
TUM Keluarga mampu memodifikasi
Keluarga mampu lingkungan
memodifikasi untuk
mengurangi menegah 6480 Manajemen lingkungan
atau mengotrol
1. mengidentifikasi kebutuhan
ancaman kesehatan
keselamatan klien

2. menjelaskan tentang modifikasi


TUK 4
lingkungan dan kebersihan dirumah
1906 Keluarga mampu
tangga
mengontrol
penggunaan tembakau 3. menciptakan lingkungan yang aman
Setelah dilakukan bagi keluarga
tindakan keperawatan
4. menjaga kebersihan di rumah
selama 3x pertemuan
diharapan teratasi
dengan kriteria hasil
sebagai berikut:
190601
- mengenali faktor
resiko pengunaan
rokok/tembakau

- mencari informasi
190627
terkait
penggunaan
rokok/tembakau

190628 - mengetahui efek


ketergantungan
rokok/tembakau
TUM Keluarga mampu memanfaatkan fasilitas
Keluarga mampu Kesehatan
memanfaatkan fasilitas
kesehatan Pemeliharaan proses keluarga
1. Menentukan proses keluarga
1503 TUK 5 2. Menentukan gangguan pada proses
keterlibatan sosial keluarga
Setelah dilakukan 3. Mendukung untuk tetap kontak dengan
Tindakan keperwatan anggota keluarga, jika perlu
selama 3x kunjungan 4. Mendiskusikan strategi untuk
diharapkan dapat menormalkan kehidupan keluarga
teratasi dengan kriteria dengan seluruh anggota keluarga
hasil sebagi berikut : 5. Membantu anggota keluarga untuk
menggunakan mekanisme dukungan
150301 6. Mengidentifikasi efek perubahan peran
- Berineraksi dengan
terhadap proses keluarga
teman dekat
15030
- Berinteraksi
2
dengan tetangga

150303 - Berinteraksi
dengan anggota
keluarga
150311
- Berpartisipasi
dalam aktifitas
waktu luang
dengan orang lain
4. IMPLEMENTASI KEPERAWATAN

Tanggal Diagnosa keperawatan Implementasi Respon


Senin, 3 S:
1. Perilaku kesehatan 1. Memberikan pendidikan kesehatan tentang rokok
Agustus
cenderung beresiko An. R mengingat kontrak waktu yang sudah dibuat
2020
2. Mengevaluasi pemahaman keluarga terkait
sebelumnya dengan topik yang akan dibahas yaitu bahaya
penjelasan yang diberikan
rokok
3. Memberikan orangtua bahan bacaan dan materi
O:
lainnya yang akan membantu dalam melakukan
peran pengetahuan - An. R mendengaran dengan informasi yang
diberikan dengan seksama

- An. R memberikan pertanyaan

- An. R dapat menjawab pertanyaan yang diberikan


Senin, 3 1. memberikan informasi sesuai permintaan keluarga S:
1. Perilaku kesehatan
Agustus
cenderung beresiko 2. memfasilitasi pengambilan keputusan klaboratif An. R mengatakan bahwa akan mengurangi merokok
2020
3. membantu keluarga untuk mengklasifikasi nilai dan
harapan yang mungkin akan membantu dalam O :
membuat pilihan yang penting dalam hidup
- An R menerima informasi yang diberikan
4. menginformasikan pada keluarga mengenai
- An R mengetahui apa yang harus ia lakukan
pandangan-pandangan atau solusi alternative
dengan cara yang jelas dan mendukung
EVALUASI KEPERAWATAN

Tanggal Diagnosa keperawatan Evaluasi


Jumat, 31 Perilaku kesehatan cenderung beresiko S:
Juli 2020
- An. N mengatakan baru menerima informasi lebih jelas tentang rokok

- An. N mengatakan bahwa akan mengurangi merokok


O:

- An. N mendengarkan informasi yang diberikan secara seksama

- An. N mampu menjawab pertanyaan seputar informasi yang


diberikan

- An. N mengambil keputusan untuk mengurangi merokok

A : tujuan teratasi, masalah belum teratasi


P : intervensi dilanjutkan (TUK 3,4,dan 5).

Anda mungkin juga menyukai