Anda di halaman 1dari 1

Kasus ANC

Wanita berusia 28 tahun ke puskemas tanjung raya untuk memerikakan kehamilannya, pasien
mengeluh pusing dan sakit keppala dia tidak mengerti kenapa sering merasa seperti itu, selain
itu juga wanita lulusa SMP ini mengeluh susah tidur, sering BAK, badan terasa lebih cepat letih
saat melakukan aktivitas d rumah misalnya membersihkan rumah. Ibu ini mengatakan jarang
mengkonsumsi buah da sayur. Dia juga mengatakan takut dengan keadaan janinnya jika
kehamilannya mengalami masalah. Ibu ini menikah pada tahun 2018 dan kehamilannya saat ini
G2A1P0, HPHT 24 juni 2020 Ibu mengatakan tidak pernah program KB sebelumya
Saat dilakukan pemeriksaan TTD 90/70 mmhg, nadi 102 x permenit. TB 155 cm dengan BB 60
kg, rambut bersih, tidak ada ketombe, tidak ada rambut rontok, wajah tampak pucat, tidak
tampak bintik-bintik hitam pada wajah. konjungtiva anemis, skelera tidak ikterik -Hidung :
simetris
kiri kanan dan tidak ada pernapasan cuping hidung, bibir tampak pucat, mukosa bibir sedikit
kering, ada pemeriksaan payudara simetris kiri kanan, papila mamae menonjol,
tidak ada lecet, tidak ada pembengkakan dan tampak bersih, ada perubahan warna pada aroela
mammae,
pemeriksaan leopold
Palpasi Leopold I : TFU pertengahan pusat dan px, teraba bundar, keras, tidak rata dan tidak
melenting kemungkinan bokong janin
Leopol II : pada perut ibu sebelah kanan teraba panjang dan keras seperti papan kemungkinan
punggung janin dan bagian kiri perut ibu teraba tonjolan-tonjolan kecil kemungkinan
ekstremitas janin,
Leopold III : pada perut ibu bagian bawah teraba bulat, keras, dan masih bisa digoyangkan,
kepala janin belum masuk PAP;
Leopold IV : pada bagian bawah perut ibu teraba bulat, melenting dan belum masuk PAP.
Terdengar detak jantung janin (141 x/i). pemerikaan darah Hb 9,5 gr% Terapi Dokter Obat
Oral : Sf, vit.C,

Anda mungkin juga menyukai