Anda di halaman 1dari 3

UNIVERSITAS AIRLANGGA FAKULTAS KEDOKTERAN

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN BIDAN


Kampus A Jl. Mayjen Prof. Dr. Moestopo 47 Surabaya 60131 Telp. (031) 5020251, 5030252,
5030253. Ext. 123 Fax (031) 5022472 website :http://www.fk.ac.idemail: info@fk unair.ac.id

ASUHAN KEBIDANAN PADA KEHAMILAN TM III


DI BPM FARIDA HAJRI SURABAYA

PENGKAJIAN
Tanggal : 15 Desember 2016 Jam : 16.45
Oleh : Indah Nur Damayanti No RM : 92x/xx

DATA SUBYEKTIF
1. Identitas
Nama Ibu : Ny. S Nama Suami : Tn. I
Umur : 22 Tahun Umur : 24 Tahun
Suku / Bangsa : Jawa/Indonesia Suku / Bangsa : Jawa/Indonesia
Agama : Islam Agama : Islam
Pendidikan : SMA Pendidikan : SMA
Pekerjaan : Swasta Pekerjaan : Swasta
Alamat : Tenggumu Wetan
2. Keluhan : tidak ada
3. Riwayat Menstruasi
Siklus : 28 hari Lama : 7 hari
Disminore : jarang Flour Albus : tidak
HPHT : lupa HTP USG : 26-1-2017
4. Riwayat Obstetri Lalu
N Kehamilan Persalinan Bayi/Anak Nifas
Anak BB Hidup KB Ket
o Suami ke UK Pnylt Penol. Jenis Tmpt Pnylt JK
PB Mati
Pnylt ASI
2900 gr
1 1 1 9 bln - Bidan Normal BPM - L H - Ya Pil 4 th
48 cm
2 1 2 Hamil ini

5. Riwayat Kehamilan Sekarang


Keluhan selama hamil ini mual saat hamil muda, melakukan pemeriksaan ANC sebanyak
5 kali, status imunisasi TT5. Mendapatkan multivitamin dan selalu diminum. Tidak
pernah mengalami penyulit selama kehamilan ini. Gerak janin aktif, terakhir terasa pukul
16.40 WIB.
6. Riwayat Kesehatan Ibu
Tidak sedang menderita penyakit jantung, hipertensi, asma, diabetes, hepatitis, dan TBC
7. Riwayat Kesehatan Keluarga
Anggota keluarga tidak ada yang menderita penyakit jantung, hipertensi, asma, diabetes,
hepatitis, TBC dan tidak ada riwayat kembar
8. Riwayat Sosial
Menikah 1x selama 5 tahun. Kehamilan ini direncanakan dan mendapat dukungan dari
suami serta keluarga
9. Pola Fungsional Kesehatan
a. Pola Nutrisi : tidak ada perubahan antara sebelum dan saat hamil, makan 3x/hr
minum ±8 gelas/hr
b. Pola Eliminasi : ada perubahan antara sebelum dan saat hamil, yaitu BAK menjadi
lebih sering 5-6x/hari saat hamil dan BAB tidak ada perubahan
hanya 1 kali sehari.
c. Istirahat : tidak ada perubahan pola istirahat antara sebelum dan saat hamil,
istirahat ± 7 jam/hari
d. Pola Aktivitas : tidak ada perubahan antara sebelum dan sesudah hamil,yaitu tetap
bekerja dan melakukan aktivitas rumah tangga.
e. Pola Kebiasaan : tidak punya kebiasaan merokok, tidak punya kebiasaan minum
jamu-jamuan, dan tidak punya binatang peliharaan.

DATA OBYEKTIF
1. Pemeriksaan Umum
Kesadaran : Compos mentis IMT : 23,07 kg/m2
Tinggi Badan : 153 cm Lila : 23,5 cm
BB sebelum hamil : 46 kg Tekanan darah: 100/60 mmHg
BB sekarang : 54 kg Nadi : 87x/menit
2. Pemeriksaan Fisik
a. Muka : Wajah tidak oedema dan tidak pucat, conjungtiva merah muda
b. Abdomen : Terdapat linea nigra, tidak ada bekas luka SC.
 Leopold I : Teraba bulat, lunak, tidak melenting
TFU 29 cm (Mc.Donald)
 Leopold II : Teraba keras, memanjang seperti papan di sebelah kiri
Teraba bagian-bagian kecil di sebelah kanan
 Leopold III: Teraba keras, bulat, melenting, masih dapat
digoyangkan.
 Leopold IV: Konvergen
DJJ : 144x/menit
TBJ : 2635gr
c. Ekstrimitas atas : tidak ada oedema
d. Ekstrimitas bawah: tidak ada varices, ada oedema kanan dan kiri

ANALISA
G2P1001 UK 34-35 minggu, janin tunggal, hidup, presentasi kepala

PENATALAKSANAAN
1. Menyampaikan hasil pemeriksaan kepada ibu, ibu mengetahui dan dapat mengulang
kembali hasil penjelasan tersebut.
2. Memberikan KIE mengenai tanda bahaya kehamilan ibu dapat mengulang kembali
penjelasan tersebut.
3. Memberikan KIE mengenai tanda-tanda persalinan dan persiapan persalinan, ibu dapat
mengulang kembali penjelasan tersebut.
4. Terapi multivitamin 1x1tb, ibu bersedia meminum multivitamin sesuai anjuran
5. Membuat kesepakatan untuk kunjungan ulang pada tanggal 5-1-2017 atau bila terdapat
tanda bahaya kehamilan maupun tanda persalinan atau keluhan lainnya, ibu sepakat
melakukan kunjungan ulang.

Mengetahui,

Pembimbing Pendidikan Pembimbing Klinik


Program Studi Pendidikan Bidan BPM Farida Hajri
FK UNAIR Surabaya Surabaya

Euvanggelia D. F, S.Keb, Bd Hj. Farida Hajri, S.ST


NIK 198602242016087201

Anda mungkin juga menyukai