Anda di halaman 1dari 9

VISI, MISI, TUJUAN,

ASAS DAN CIRI KHAS


TAMANSISWA
MISI
tugas yang dirasakan orang sebagai suatu
kewajiban untuk melakukannya demi
agama, ideologi, patriotisme, dan
sebagainya;
TUJUAN
arah; haluan (jurusan); yang dituju;
maksud; tuntutan (yang dituntut)
kualitatif  tujuan dinyatakan melalui
perubahan sikap, prestasi, sifat, dan
kualitas
Visi Tamansiswa
Sebagai badan perjuangan kebudayaan dan pembangunan
masyarakat menggunakan pendidikan dalam arti luas untuk
mencapai cita-citanya yaitu masyarakat yang Tertib Damai
Salam Bahagia
Masyarakat tertib  masyarakat tertata, teratur dan swadisiplin (disiplin atas kesadaran
sendiri).
Masyarakat damai  masyarakat yang tenteram, tidak senang kekerasan dan
tidak suka permusuhan
Masyarakat salam bahagia  masyarakat yang merasa tercukupi kebutuhan lahir (sandang,
pangan dll) dan batinnya (kemerdekaan/kebebasan)
Misi Tamansiswa
1. Melestarikan dan mengembangkan kebudayaan Nasional
Indonesia
2. Mewujudkan masyarakat tertib damai, salam dan bahagia
sesuai masyarakat adil makmur berdasarkan pancasila
3. Mencerdaskan kehidupan bangsa dengan mempertajam daya
cipta, rasa dan karsa manusia

Tamansiswa menempatkan pendidikan sebagai pencerahan budaya,


mepertebal keindonesiaan
Tujuan Tamansiswa
Mewujudkan cita cita pekerti luhur bangsa,
kemanusiaan dan cita cita kemerdekaan bangsa
Indonesia yang berdasarkan Pancasila dan UUD 1945
• Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia

A tumpuan berpikir
atau berpendapat
S
A
S dasar cita-cita

melaksanakan dan menentukan sikap dalam praktiknya.


Asas Tamansiswa  ki hajar dewantara
(Rapat pendirian taman siswa 3 juli 1922)
1. Hak seseorang untuk mengatur dirinya sendiri (HAM) 
Manusia bebas  dengan mengingati tertib damainya
masyarakat
Pendidikan  Among Metode

2. Pengajaran Anak  Merdeka batin


 Merdeka tenaga
 Merdeka pikirannya
3. Zaman Kebingungan
kebudayaan  penunjuk jalan  kehidupan yang selaras
dengan kodrat manusia dan memberikan kedamaian dalam hidup.

4. Pemerataan pendidikan  manfaat bagi bangsa


UUD 45 pasal 30 ayat 1  tiap tiap warganegara berhak mendapatkan pengajaran
UUD 45 pasal 30 ayat 2  satu sistem pendidikan

5. Hidup Merdeka  mandiri

6. Hidup sesuai pendapatan

7. Menghamba pada Sang Anak : tidak terikat lahir dan batin, suci
hati……. Tanpa didekte
PANCADARMA
•Kodrat Alam
•Kemerdekaan
•Kebudayaan
•Kebangsaan
•Kemanusiaan

Anda mungkin juga menyukai