Anda di halaman 1dari 4

Soal Ujian Akhir Semester (UAS)

Mata Kuliah : Konsep Dasar Keperawatan II


Dosen Pengajar : Ria Anggara Hamba, S.Kep, Ns., M.MKes

SOAL KASUS

Seorang laki-laki berusia 48 tahun datang ke Rumah Sakit Umum Daerah Mitra Sehat diantar
oleh keluarganya untuk melakukan pemeriksaan, klien di Diagnosis Penyakit Asam Lambung,
sebelum masuk rumah sakit klien mengatakan badan terasa lemas sejak 1 minggu yang lalu dan
terasa berat 2 hari ini, kadang-kadang mual dan terasa nyeri di bagian abdomen di ulu hati, klien
datang ke rumah sakit diantar oleh anaknya sekitar jam 09.00 Wita, klien mengatakan nyeri
bertambah apabila banyak bergerak dan beraktivitas, nyeri terasa berkurang apabila di
istirahatkan, nyeri seperti di tusuk-tusuk di bagian abdomen di ulu hati dengan skala nyeri 5
(nyeri sedang), nyeri dirasakan hilang timbul kurang lebih 10 menit, saat ini keadaan umum klien
tampak lemah dan gelisah, tanda-tanda vital klien Temperature (Suhu) : 36,2 0C, Pulse (Nadi) :
92 x/menit, Respiratory (Pernafasan) : 20 x/menit, Sphygmomanometer (Tekanan darah) : 120/90
mmHg, kesadaran Composmentis GCS 15 E4V5M6, Selama dirawat di Rumah Sakit Umum
Daerah Mitra Sehat Pasien tampak terlihat gelisah, tegang dan cemas dengan keadaan penyakit
yang dialaminya dan terlihat sering bertanya kepada dokter dan perawat yang bertugas, klien
mengatakan tidak nafsu makan, klien sedikit kesulitan mengunyah dan menelan, selama sakit,
berat badannya menurun menjadi 45 kg (dari 60 kg), klien tinggal bersama istri dan anaknya.
diantara anggota keluarga tidak ada yang memiliki riwayat penyakit yang sama dengan klien.
klien memiliki kebiasaan makan makanan yang pedas dan asam. Dari kasus di atas Buatlah
Asuhan Keperawatan pada klien tersebut pilih 1 saja Diagnosa keperawatan ! ! !

1. Buatlah Analisa Data


2. Buatlah Prioritas Diagnosa Keperawatan
3. Buatlah Intervensi Keperawatan
4. Buatlah Implementasi Keperawatan
5. Buatlah Evaluasi Keperawatan
LEMBAR JAWABAN
NAMA :

NIM :

MATA KULIAH : Konsep Dasar Keperawatan II


FORMAT ASUHAN KEPERAWATAN

I. Analisa Data
No Data Etiologi Masalah
DS :

DO :

II. Diagnosa Keperawatan (Berdasarkan Prioritas Masalah)

III. Intervensi Keperawatan


No Dx NOC NIC
Keperawatan (Nursing Outcome) (Nursing Intervention
Classification )
1 Setelah dilakukan tindakan keperawatan
selama……diharapkan……
dapat teratasi
Kriteria Hasil :

Indikator IR ER
IV. Implementasi Keperawatan
No Diagnosa Implementasi Evaluasi
Keperawatan
1 S:

O:

A:

Indikator I ER
R

Ket:
P:

 Selamat Mengerjakan

Anda mungkin juga menyukai