Anda di halaman 1dari 3

PERANGKAT

PEMBELAJARAN JARAK JAUH (PJJ)


KELAS II
SEMESTER 1
TAHUN PELAJARAN 2020/2021

EDISI REVISI 2019


Edaran Mendikbud RI No 14 Tahun 2019

KI KD
PROGRAM TAHUNAN
PROGRAM SEMESTER
SILABUS
PEMETAAN KI KD
KRITERIA KETUNTASAN MINIMAL
KALENDER TEMA

BUNGA CITRA LESTARI, S.Pd


NIP. 19710101 200801 2 033

DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN KAB/KOTA…………………………..

SD ISLAM MAHARDIKA
RPP
RENCANA PELAKSANAAN
PEMBELAJARAN JARAK JAUH
( METODE DARING )
KELAS II
SEMESTER 1
TAHUN PELAJARAN 2020/2021

EDISI REVISI 2019


Edaran Mendikbud RI No 14 Tahun 2019

TEMA 1
HIDUP RUKUN
TEMA 2
BERMAIN DI LINGKUNGANKU
TEMA 3
TUGASKU SEHARI-HARI
TEMA 4
HIDUP BERSIH DAN SEHAT

BUNGA CITRA LESTARI, S.Pd


NIP. 19710101 200801 2 033

DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN KAB/KOTA…………………………..

SD ISLAM MAHARDIKA
RPP PEMBELAJARAN JARAK JAUH (METODE DARING)
Semester 1 Tahun Pelajaran 2020/2021

Sekolah : SD ISLAM MAHARDIKA Kelas/Semester : II ( dua )/1


Tema 1 : Hidup Rukun Subtema 1 : Hidup Rukun di Rumah
Pembelajaran :1 Alokasi Waktu : 1 hari

A. TUJUAN PEMBELAJARAN
TUJUAN PEMBELAJARAN
Dengan bimbingan melalui WA :
• siswa dapat menyebutkan ungkapan yang terdapat pada teks cerita tersebut dengan tepat.
• siswa dapat mengucapkan ungkapan yang terdapat pada teks percakapan tersebut dengan tepat.
• siswa dapat menyatakan kumpulan objek dengan bilangan sampai dengan 999 dengan benar.
• siswa dapat membaca lambang bilangan sampai dengan 999 dengan tepat.
• siswa dapat membedakan panjang pendek bunyi pada lagu anak dengan tepat.
• siswa dapat menampilkan panjang pendek bunyi pada lagu anak dengan tepat.
B. KEGIATAN PEMBELAJARAN
Pendahuluan Kegiatan Inti Penutup
• Melakukan • Siswa mengamati gambar yang ada pada Buku Siswa. Kemudian, guru bertanya • Guru
pembukaan jawab dengan siswa mengenai kerukunan di rumah. ( Communication ). Siswa menyampiakan
dengan salam menuliskan jawaban pertanyaan yang ada di Buku Siswa pada selembar kertas. Hal Tugas dirumah
dan dilanjutkan itu untuk mengetahui sejauh mana siswa memahami arti pentingnya hidup rukun di kerjasama
dengan rumah dan membuat siswa terbiasa dan berani mengemukakan pendapatnya. dengan orang
Membaca Doa (Mandiri) tua
dipandu melalui • Setelah selesai menjawab pertanyaan yang ada di Buku Siswa, guru mengajak siswa menggunakan
Group Whats untuk memulai langkah-langkah Pembelajaran 1. Siswa menyimak teks cerita pada Soal daring
Apps/ Zoom/ Buku Siswa yang dibacakan guru. ( Literasi ) Siswa memperhatikan ungkapan yang (WA/
Google Meet, ada pada teks bacaan. Ketika guru membaca teks, hendaknya guru memberi Classroom/
atau Aplikasi penekanan pada kalimat yang menggunakan ungkapan. Contoh ungkapan pada teks Zoom/
Daring laiinya tersebut adalah buah tangan dan buah hati. Googlemeet/
(Orientasi) • Siswa menyebutkan ungkapan yang terdapat pada teks cerita. (Mandiri) Siswa Quizizz, dll)
• Kegiatan mendengarkan penjelasan guru mengenai arti ungkapan yang terdapat pada teks. ( • Salam dan do’a
Literasi dan Communication ) Siswa menyebutkan ungkapan dan arti ungkapan yang terdapat penutup
mengajak pada teks cerita. (Mandiri) (Religius)
siswa • Siswa membaca kalimat yang terdapat pada teks percakapan. Siswa menyebutkan
mendiskusikan ungkapan yang terdapat pada kalimat tersebut. Siswa bersama dengan teman di
(Critical sebelahnya melanjutkan percakapan yang terdapat pada buku. Siswa diberi
Thinking and keleluasaan untuk menyusun kalimat berdasarkan teks cerita yang sudah dibacanya.
Problem ( Collaboration )
Solving) • Siswa memperagakan percakapan yang sudah dibuatnya, bergantian dengan teman
• Guru sebangkunya. Guru dapat mengamati kemampuan siswa dalam menyebutkan
membahas ungkapan. (Rubrik Penilaian 1 untuk KD Bahasa Indonesia 3.1 dan 4.1). Selain
tugas belajar pemahaman mengenai ungkapan, guru juga dapat mengamati sikap percaya diri
yang telah siswa dalam melakukan percakapan dengan temannya. ( Critical Thinking and
diberikan Problem Solving )
sebelumnya. • Kemudian siswa mengamati gambar kelompok 10 kubus dan kelompok 100 kubus.
Siswa mengamati kelompok 1 ratusan kubus, tiga puluhan kubus, 8 delapan kubus.
(Mandiri). Siswa mendengarkan penjelasan guru cara membaca banyak kubus
sesuai dengan gambar yang terdapat pada Buku Siswa. ( Communication )
• Siswa berlatih menyatakan bilangan cacah menggunakan gambar alat peraga kubus.
Alat peraga yang lain, misalnya kancing baju atau stik es krim dapat digunakan untuk
lebih memahamkan siswa mengenai bilangan tiga angka. ( Creativity and
Innovation )
• Siswa membaca bilangan cacah sampai 999. Guru mengamati kemampuan siswa
dalam membaca bilangan cacah sampai 999 (Rubrik Penilaian 2). Sikap yang diamati
adalah teliti. Siswa menyimak guru menyanyikan lagu Peramah dan Sopan. Siswa
diminta ikut merasakan kapan nada lagu dinyanyikan panjang dan kapan dinyanyikan
pendek. (Integritas)
• Siswa bersama-sama menyanyikan lagu Peramah dan Sopan bersama sama dengan
guru. Siswa merasakan panjang dan pendeknya nada.
C. ASSESMENT/ PENILAIAN
Media Pembelajaran Penilaian
• Buku Guru dan Buku Siswa Kelas II, Tema Penilaian Sikap
1: Hidup Rukun. Buku Tematik Terpadu Observasi selama kegiatan berlangsung
Kurikulum 2013 (Cetakan ke-2 Revisi 2017). Penilaian Pengetahuan
Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Tes tertulis/ lisan (terlampir)
Kebudayaan RI.. Penilaian Keterampilan
• Video Pembelajaran Link Youtube/ Slide Tes praktik/proyek (terlampir)
Powerpoint
• WA/ Classroom/ Zoom/ Googlemeet/Quizizz
Materi Pelajaran Menyetujui
• Menyebutkan ungkapan dan arti ungkapan Kepala Sekolah Pekanbaru, Juli 2020
dalam teks cerita tentang hidup rukun. SD ISLAM MAHARDIKA Wali Kelas 2
• Menirukan ungkapan pada teks percakapan.
• Menyatakan lambang bilangan tiga angka
dengan menggunakan gambar.
• Membaca bilangan tiga angka sampai 999
• Membedakan panjang dan pendek bunyi AGUNG ADE Y, M.Pd BUNGA CITRA LESTARI, S.Pd
pada lagu anak. NIP. 19770507 200510 1 001 NIP. 19710101 200801 2 033
Dibuat dan disusun oleh : Agung Ade Yulianto
Instruktur Nasional Pendidikan & Owner Mahardika Indonesia
Hubungi : 0822-6168-7977 (Fitri admin Mahardika)
0852-4236-0077 (agung)
1

Anda mungkin juga menyukai