Anda di halaman 1dari 9

KONSELING (PRAKTIKUM)

Lita Heni Kusumawardani, M. Kep., Ns.Sp.Kep.Kom.


1 Pengertian Konseling

2 Tujuan Perawat Sebagai Konselor

TUJUAN
3 Sasaran Konseling

PEMBELAJARAN 4 Teknik Konseling

Mahasiswa mampu mempraktikan


5 Tindakan dalam Konseling
kembali konseling dengan
klien/keluarga 6 Prosedur Pelaksanaan Konseling

2
1

Apakah sebelumnya Anda


pernah menerima curhatan
teman?
Pengertian

Konseling menurut PPNI (2018) merupakan tindakan memberikan


pertimbangan untuk meningkatkan atau mendukung penanganan,
pemecahan masalah, dan hubungan interpersonal.

Perawat sebagai tempat konseling terhadap masalah atau tindakan


keperawatan yang tepat untuk diberikan.
Tujuan dan Sasaran

Perawat sebagai konselor mempunyai tujuan membantu klien dalam memilih keputusan
yang akan diambil terhadap penyakit yang dideritanya. Untuk mempermudah didalam
mengambil keputusan, klien wajib mengetahui langkah-langkah yang akan diambil
terhadap dirinya.

Sasaran: Individu, keluarga, kelompok, dan masyarakat baik yang sehat ataupun yang
sakit.
Teknik Konseling

Attending Empati Refleksi Eksplorasi

Opened Closed
Paraphrasing Interpretasi
Question Question

Directing Menyimpulkan
TINDAKAN DALAM KONSELING (PPNI, 2018)

• Identifikasi kemampuan dan beri penguatan


• Identifikasi perilaku keluarga yang mempengaruhi pasien
Observasi

• Bina hubungan terapeutik berdasarkan rasa percaya dan penghargaan


• Berikan empati, kehangatan, dan kejujuran
• Tetapkan tujuan dan lama hubungan konseling
• Berikan privasi dan pertahankan kerahasiaan
• Berikan penguatan terhadap ketrampilan baru
Terapeutik • Fasilitasi untuk mengidentifikasi masalah

• Anjurkan mengekspresikan perasaan


• Anjurkan membuat daftar alternatif penyelesaian masalah
• Anjurkan pengembangan ketrampilan baru, jika perlu
• Anjurkan mengganti kebiasaan maladaptif dengan adaptif
Edukasi • Anjurkan untuk menunda pengambilan keputusan saat stres
Prosedur Pelaksanaan Konseling

4. Tahap Terminasi 1. Tahap Pra Interaksi


1. Melakukan evaluasi perasaan a. Persiapan Alat
keluarga b. Persiapan Keluarga
2. Kontrak untuk pertemuan c. Persiapan Lingkungan
berikutnya Prosedur pelaksanaan d. Persiapan Perawat (mental
3. Mencuci tangan konseling terdiri dari dan kompetensi)
beberapa tahap:
3. Tahap Kerja 2. Tahap Orientasi
Memberkan kesempatan kepada keluarga Mulai dari memberi salam,
untuk mengungkapkan perasaan, memperkenalkan diri, menjelaskan
mengidentifikasi kemampuan keluarga
tujuan dan prosedur, menjaga privasi
dalam mengenal masalah, bersama
keluarga mengidentifikasi penyebab, pilihan (ciptakan lingkungan yang nyaman dan
alternatif, menganjurkan pengembangan aman)
5. Dokumentasi
keterampilan baru, perawat memberikan
penguatan dan reinforecement, 8

perencanaan selanjutnya
Referensi
Bulechek, M.G dkk. (2013). Nursing Interventions Classification (NIC), 6th Indonesian edition. Indonesia:
Mocomedia.
PPNI. (2018). Standar Intervensi Keperawatan Indonesia: Definisi dan Tindakan Keperawatan, Edisi . Jakarta:
DPP PPNI.
Stenner, K.L, Courtenay, M. & Carey, N. (2011). Consultations between nurse prescribers and patients with
diabetes in primary care: A qualitative study of patient views. International Journal of Nursing Studies
Volume 48, Issue 1, January 2011, Pages 37-46. https://doi.org/10.1016/j.ijnurstu.2010.06.006

Anda mungkin juga menyukai