Anda di halaman 1dari 2

MODUL ………………………

HASIL DISKUSI KELOMPOK D-1


Kelompok :3
Ruangan :F.507
Fasilitator :
Pemicu :3
Tanggal Diskusi :22 November 2021 Waktu : 08.00-10.00

No. Nama Mahasiswa No. Nama Mahasiswa


1. 8.
2.
9.
3.
10.
4.
11.
5.
12.
6.

7.

PEMICU
Ibrahim (18 tahun) sedang melakukan latihan skipping/lompat tali di halaman rumahnya. Sesekali ia
melompat dengan 1 kaki, dan tetap bisa mempertahankan posisi berdiri. Setelah 30 menit melakukan
kegiatan tersebut, ia mulai berkeringat dan memutuskan untuk beristirahat duduk di teras rumah. Tiba-tiba
angin bertiup menerbangkan debu sehingga mengenai matanya kemudian secara spontan ia menutup
matanya
LANGKAH 1. KLARIFIKASI DAN DEFINISI MASALAH
KLARIFIKASI ISTILAH

IDENTIFIKASI FAKTA/MASALAH YANG DITEMUKAN


1. Ibrahim melompat dengan satu kaki dan dapat mempertahankan posisi berdiri.
2. Setelah 30 menit melakukan Latihan skipping Ibrahim mulai berkeringat.
3. Ketika mata Ibrahim terkena debu secara spontan ia menutup matanya.
4.

RUMUSAN MASALAH
1. Bagaimana Ibrahim dapat mempertahankan posisi berdiri meskipun ia melompat dengan satu
kaki?
2. Mengapa Ibrahim berkeringat setelah melakukan olahraga selama 30 menit?
3. Bagaimana Ibrahim dapat menutup matanya secara spontan Ketika terkena debu?

LANGKAH 2. ANALISIS MASALAH


LANGKAH 3. HIPOTESIS
1. Ibrahim dapat mempertahankan posisi berdiri meskipun ia melompat dengan satu kaki karena
melalui mekanisme keseimbangan yang mendapat asupan proprioseptif dan dieksekusi oleh
otot tungkai, leher, dan kepala.
2. Ibrahim berkeringat setelah melakukan olahraga selama 30 menit karena aktifitas fisik
meningkatkan panas tubuh sehingga terjadi heat loss mechanism.
3. Ibrahim dapat berkedip secara spontan Ketika terkena debu karena terjadi gerak refleks
kornea.

LANGKAH 4. PENGETAHUAN YANG DIBUTUHKAN


LEARNING ISSUES
1. Bagaimana mekanisme reseptor sensorik dan motorik ketika menjaga keseimbangan?
2. Bagian anatomi apa saja yang mempengaruhi keseimbangan tubuh?
3. Reseptor apa saja yang berperan dalam keseimbangan tubuh?
4. bagaimana heat loss mechanism dapat terjadi ketika melakukan aktifitas fisik?
5. Bagaimana mekanisme refleks kornea dan histologi kornea?
6.

LANGKAH 5. PENGETAHUAN YANG TELAH DIPELAJARI


PRIOR KNOWLEDGE

LANGKAH 6. SUMBER BELAJAR

UMPAN BALIK
MAHASISWA FASILITATOR DK

Telah dikoreksi dan sesuai dengan proses diskusi yang berlangsung: …………..

Anda mungkin juga menyukai