Anda di halaman 1dari 14

Satuan Pendidikan : Madrasah Ibtidaiyah

Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia


Kurikulum : KTSP
Alokasi Waktu : 120 menit
Jumlah Soal : 50 soal
Bentuk Soal : 35 Soal Pilihan Ganda
10 Soal Isian
5 Soal Uraian

Kls/ Bentuk
No Kompetensi Dasar Materi Indikator No Soal
Semester Soal
1 2 3 4 5 6 7
1 1.1 Menuliskan hal – hal penting / VI / I Teks Cerita - Siswa dapat memberi judul suatu bacaan 1 PG
pokok dari suatu teks yang di
bacakan - Siswa dapat menjawab pertanyaan dari teks
2 PG
- Siswa dapat menyebutkan ide pokok pada
suatu paragraf 3 PG

- Siswa dapat menyebutkan isi suatu bacaan 4 PG

2 1.2 Mengidentifikasi tokoh, watak, V / II Cerita anak - Siswa dapat menyebutkan watak tokoh pada 5 PG
latar, tema atau amanat dari cerita cerita
yang di bacakan 6 PG
- Siswa dapat menyebutkan latar, waktu dalam
cerita
7 PG
- Siswa dapat mencatat salah satu amanat
yang terdapat dalam cerita
8 PG
- Siswa dapat menjelaskan isi dari cerita secara
ringkas
Kls/ Bentuk
No Kompetensi Dasar Materi Indikator No Soal
Semester Soal
1 2 3 4 5 6 7
3 2.1 Menyampaikan pesan / informasi VI / I Media - Siswa dapat menyebutkan hal-hal yang harus
yang diperoleh dari berbagai media komunikasi cetak diperhatikan dalam membaca berita (sumber berita) 9 PG
dengan bahagia yang runtut, baik elektronik
dan benar - Siswa dapat menanggapi isi berita 10
PG
- Siswa dapat menjelaskan pokok – pokok isi berita
secara benar 11

- Siswa dapat menjelaskan pertayaan berita 12


PG
4 2.2 Mengidentifikasi tokoh, watak, latar, VI / I Menyampaikan - Siswa dapat memberikan tanggapan terhadap suatu
tema atau amanat dari cerita yang pesan secara maslah 13 PG
di bacakan lesan
- Siswa dapat menyampaikan kritikan 14 PG

- Siswa dapat memberikan kajian


15 PG
5 3.1 Mendiskripsikan isi dan teknik VI / I Menceritakan - Siswa dapat mencatat pokok – pokok laporan 16 PG
penyajian suatu laporan hasil hasil
pengamatan / kerjanya pengamatan - Siswa dapat melengkapi penyajian laporan hasil
kunjungan 17 PG

- Siswa dapat menjawab pertanyaan laporan 18 PG

6 3.2 Menanggapi informasi dari kolom / VI / I Membaca sekilas - Siswa dapat menyebutkan tema teks 19 PG
rubrik khusus (majalah anak, koran
dll). - Siswa dapat mengartikan kata-kata sulit 20 PG
Kls/ Bentuk
No Kompetensi Dasar Materi Indikator No Soal
Semester Soal
1 2 3 4 5 6 7
- Siswa dapat mencatat kalimat utama dari bacaan 21 PG

- Siswa dapat memberi tanggapan disertai alasan 22 PG


terhadap informasi

7 4.1 Mengisi formulir (pendaftaran, kartu VI / I Mengisi formulir - Siswa dapat menunjukkan macam-macam jenis
anggota wessel pos, kartu pos, dengan benar formulir 23 PG
daftar riwayat hidup, dll) dengan
benar - Siswa dapat mengidentifikasi jenis-jenis formulir
sesuai dengan fungsinya 24 PG

- Siswa dapat mengisi formulir dengan benar 25 PG

- Siswa dapat mengidentifikasi ciri-ciri bahasan dan


format wessel 26 PG
8 4.2 Membuat ringkasan dari teks yang VI / I Membuat - Siswa dapat menyebutkan hal-hal yang perlu
dibaca / di dengar ringkasan diperhatikan dalam meringkas 27 PG

- Siswa dapat mencatat pokok tiap paragraf 28 PG

- Siswa dapat membuat kalimat tanya sesuai dengan


isi paragraf 29 PG

9 4.3 Menyusun percakapan tentang VI / I Percakapan dan - Siswa dapat membentuk topik suatu percakapan
berbagai topik dengan dialog berdasarkan ilustrasi gambar 30 PG
memperhatikan penggunaan ejaan
- Siswa dapat menentukan tokoh dalam 31 PG
percakapan
Kls/ Bentuk
No Kompetensi Dasar Materi Indikator No Soal
Semester Soal
1 2 3 4 5 6 7
- Siswa dapat membuat teks percakapan dengan 32 PG
memperhatikan EYD
10 4.4 Mengubah puisi ke dalam bentuk VI / I Mengubah puisi 33 PG
- Siswa dapat menyebutkan makna puisi
prosa dengan tetap memperhatikan kedalam bentuk
makna puisi prosa - Siswa dapat menyebutkan isi puisi 34
PG
- Siswa dapat mencatat puisi / amanat yang
35
terkandung dalam puisi
11 1.1 Menuliskan hal-hal penting / pokok VI / I Teks Cerita
dari suau teks yang dibacakan - Siswa dapat menetukan isi pokok dalam suatu
36 Isian
paragraf

12 1.2 Mengidentifikasi tokoh, contoh, VI / I Teks Cerita


- Siswa dapat menetukan latar cerita dengan
bahan, tema atau amanat dari
cerita anak yang dibacakan mengutip kalimat atau paragraf atau yang 37 Isian
mendukungnyab

13 2.1 Menyampaikan pesan / informasi VI / I Media Isian


yang diperoleh dari berbagai media komunikasi cetak
dengan bahasa runtut, baik dan / elektronik - Siswa dapat pertanyaan isi berita 38
benar

14 2.2 Menanggapi (mengritik / memuji) VI / I Menaympaikan


sesuatu hal disertai alasan dengan pesan secara - Siswa dapat menyampaikan pujian kepada orang 39 Isian
menggunakan bahasa yang santun lisan
lain dengan tidak berlebihan
Kls/ Bentuk
No Kompetensi Dasar Materi Indikator No Soal
Semester Soal
1 2 3 4 5 6 7
15 3.1 Mendeskripsikan isi dan teknik VI / I Menyampaikan
penyajian suatu laporan hasil hasil - Siswa dapat menyebutkan nama benda dengan ciri-
40 Isian
pengamatan kunjungan pengamatan ciri tertentu dari hasil pengamatan

16 3.2 Menanggapi informasi dari kolom / VI / I Membaca sekilas


rubrik khusus ( majalah anak, - Siswa dapat menyebutkan arti kata sulit dari bacaan 41 Isian
koran, dll)

17 4.1 Mengisi formulir (pendaftaran, kartu VI / I Mengisi formulir


anggota, wessel pos, daftar riwayat dengan benar - Siswa dapat mengisi formulir dengan benar 42 Isian
hidup, dll ) dengan benar
18 4.2 Membuat ringkasan dari teks yang VI / I Membuat
dibaca / di didengar ringkasan - Siswa dapat mencatat ide pokok suatu paragraf 43 Isian

19 4.3 Menyusun percakapan tentang VI / I Percakapan atau


berbagai topik dengan dialog - Siswa dapat mengidentifikasi bahasa
44 Isian
memperhatikan penggunaan ejaan percakapan berdasarkan ilustrasi

20 4.4 Mengubah puisi kedalam bentuk VI / I Mengubah puisi


prosa dengan tetap memperhatikan kedalam bentuk
- Siswa dapat menyebutkan isi puisi 45 Isian
makna puisi prosa

21 1.1 Menuliskan hal-hal penting / pokok VI / I Teks cerita


dari suatu teks yang dibacakan - Siswa dapat membuat kalimat tanya sesuai isi
46 Uraian
cerita
22 2.2 Menanggapi (mengritik / memuji) VI / I Menyampaikan
sesuatu hal disertai alasan dengan pesan
menggunakan bahasa yang santun - Siswa dapat membuat kalimat pujian 47 Uraian
Kls/ Bentuk
No Kompetensi Dasar Materi Indikator No Soal
Semester Soal
1 2 3 4 5 6 7
23 3.2 Menanggapi informasi dari kolom / VI / I Membaca sekilas - Siswa dapat mencatat pokok-pokok yang tertera
48
rubrik khusus (majalah anak, koran, dalam teks Uraian
dll)
24 4.1 Mengisi formulir (pendaftaran, kartu Mengisi formulir
anggota, wessel pos, daftar riwayat dengan benar - Siswa dapat menulis 49
VI / I Uraian
hidup, dll ) dengan benar

25 4.3 Menyusun percakapan tentang Percakapan atau


berbagai topik dengan dialog
memperhatikan penggunaan ejaan - Siswa dapat membuat ringkasan dari teks
VI / I 50 Uraian
percakapan

Pemalang, 10 Oktober 2008


Pembuat Kisi-kisi Soal Mepel Bahasa Indonesia
kelas VI

Cholifah, S.Pd. I
NIP. 150261467
DEPARTEMEN AGAMA
KANTOR KABUPATEN PEMALANG
ULANGAN AKHIR SEMESTER ( UAS) I MADRASAH IBTIDAIYAH
TAHUN PELAJARAN 2008 / 2009

Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia Hari, tanggal :


Kelas : VI (Enam) Waktu : 07.30 – 09.30

I. Berilah tanda silang (X) pada huruf a, b, c atau d yang paling benar pada lembar
jawaban yang telah disediakan !
Teks berikut untuk soal nomor 1 – 4 d. Air hujan sangat dibutuhkan
oleh penduduk Desa Tritis
Hutan Boko tumbuh dengan subur di dekat Desa Tritis. Cerita berikut untuk soal nomor 5 – 8
Penduduk Desa Tritis banyak menebangi pohon secara liar.
Mereka menjual hasil tebangan kayu kepada para penadah. Beribu-ribu tahun yang lalu hiduplah eorang kakek
Penduduk Desa Tritis berlomba-lomba menebangi dengan cucu lelakinya bernama Nondo. Mereka tinggal di tepi
pohon. Mereka menjadikan pekerjaan menebang ini sebagai hutan lebat.
mata pencaharian utama. Akibatnya, Hutan Boko yang Pekerjaan mereka mencari hasil hutan dan menjualnya
sebelumnya lebat kini menjadi gundul, hutan Boko kini ke pasar. Sedangkan Nondo karena kakinya pincang, hanya
menjadi gersang. membantu kakeknya di rumah. Ia bertugas membersihkan
Saat musim hujan tiba, penduduk Desa Tritis terkena rumah dan memasak untuk makan mereka sehari-hari.
banjir lumpur. Air hujan yang turun dengan deras tidak Setiap hari kakek pergi ke hutan untuk mencari kayu
terserap oleh tanah karena akar-akar pohon yang menyerap bakar dan hasil hutan lainnya. Padahal, ia ingin sekali pergi ke
air di Hutan boko sudah tidak ada. Selain itu, tanah yang hutan. Ia ingin menyaksikan sendiri binatang-binatang yang
terkena air jadi terkikis karena tidak adanya akar pohon yang hidup di hutan dan dapat membantu kakeknya mengangkut
menahan. Peristiwa banjir tersebut telah membuat Penduduk hasil hutan ke pasar. Namun, apa daya, ia tidak mampu
Desa Tritis kehilangan harta benda, bahkan keluarga . melakukannya karena kakinya yang pincang.

1. Judul yang tepat untuk bacaan di atas 5. Tokoh kakek memiliki watak ….
adalah …. a. giat bekerja
a. Banjir di Desa Tritis b. rajin memasak
b. Penebangan hutan Tritis c. malas kepasar
c. Gundulnya hutan Tritis d. Sombong kepada keluarga
d. Banjir di hutan Boko 6. Latar waktu dalam cerita di atas yaitu
2. Siapakah yang menebangi hutan ….
Boko ? …. a. Tahun yang lalu dan sehari-hari
a. Warga Boko b. Beribu-ribu tahun yang lalu dan
b. Pembalak Hutan setiap hari
c. Penduduk Desa Tritis c. Seribu tahun dan siang hari
d. Warga sekitar hutan d. Setiap malam dan setiap hari
3. Ide Pokok paragraf kedua adalah …. 7. Salah satu amanat berdasarkan cerita di
a. Penduduk Desa Tritis atas yaitu ….
menebangi pohon secara liar a. Kakek menghibur Nondo yang
b. Hutan Boko yang lebat kini sedih
menjadi gundul b. Kakek tidak peduli kepada
c. Mata pencaharian utama cucunya
penduduk Desa Triis c. Si Nondo di rumah sendirian
d. Hutan Boko kini menjadi d. Kita harus membantu
gersang meringankan pekerjaan keluarga
4. Isi bacaan di atas adalah …. 8. Pernyataan berikut dapat dijadikan
a. Hutan Boko tumbuh subur pada ringkasan cerita, yaitu ….
musim hujan a. Nondo bersedih menyaksikan
b. Banjir di Desa Tritis akibat dari binatang-binatang hutan
penebangan pohon secara liar b. Kaki Nondo pincang karena
c. Penduduk Desa Tritis sangat jatuh ketika mencari kayu di hutan
miskin
c. Kakek dan cucunya, Nondo, yang sudah berbau menjadi hitam dan
Rajin, rajin dan giat bekerja bertambah kotor.
d. Kakek mencari kayu bakar di Tanggapan yang tepat tentang isi bacaan
hutan, Nondo menjualnya diatas adalah ….
a. Tidak seharusnya penduduk
Berita berikut untuk soal nomor 9 – 12 membauang sampah di aliran sungai
Tragedi kemanusiaan di kota Pasuruan cisadane
sepertinya menjadi potret kesulitan ekonomi dalam b. Membuang sampah di aliran
masyarakat secara keseluruhan demi uang zakat sungai cisadane adalah hal yang biasa
yang besarnya hanya Rp. 30.000,- sebanyak 21 c. Banyak orang membuag
nyawa melayang dan 10 korban lainnya yang sampah di aliran sungai cisadane
mengalami luka-luka dan kini menjalani perawatan d. Penduduk di sekitar aliran
di RSUD Dr. Soedharsono kota Pasuruan. (Suara sungai Cisadane tidak memiliki tempat
Merdeka 16/9/ 2008) membuang sampah
9. Berita tersebut bersumber dari …. 14. Ratna tidak peduli lagi dengan pekerjaan
a. Majalah b. Tabloid sekolah. Walaupun ulangan akhir semester
c. Buku d. Koran sudah dekat, tetapi dia main terus.
10. Tanggapan yang tepat untuk cerita di Kalimat kritikan yang santun untuk Ratna
atas adalah …. adalah ….
a. Masyarakat kota Pasuruan tidak a. Rat, ingat dong belajar! Jangan
sabar maen terus
b. Masyarakat Pasuruan terlalu b. Jangan kau buang waktu dengan
banyak percuma
c. Sebaiknya dalam menerima c. Sebaiknya kau pergunakan
Zakat dengan tertib dan sabar waktumu untuk belajar menghadapi
d. Zakat yang diberikan hanya Rp. ulangan !
30.000,- perorang d. Dasar bandel ulangan akhir
11. Pokok-pokok isi berita di atas adalah semester sudah dekat hanya main !
…. 15. Kalimat pujian pujian yang tepat di
a. Masyarakat kota Pasuruan bawah ini adalah ….
kesulitan ekonomi a. Selamat ya, kau memang pantas
b. 21 orang meninggal dan 10 menyandang gelar bintang kelas
orang luka-luka b. Selamat ya, aku sangsi dengan
c. Masyarakat kota Pasuruan kecerdasanmu
dibawa ke RSUD c. Kamu juara ya, padahal tidak
d. RSUD Dr. Soedharsono tidak pantas !
menerima pasien karna kamar sudah d. Kamu memang pandai, tapi
penuh awas ! jangan sombong.
12. Kalimat pertanyaan yang sesuai dengan 16. Pokok-pokok laporan adalah ….
isi berita di atas adalah …. a. Nama kegiatan, lokasi
a. Dimana letak kota Pasuruan ? pengamatan, waktu pengamatan,
b. Apakah di Kota Pasuruan pelaksanaan pengamatan, pendahuluan,
banyak orang? ha-hal yang diamati
c. Berapa orang yang meninggal b. Objek pengamatan, lokasi
pada saat terjadi kemanusiaan di pengamatan, waktu pengamtan
Pasuruan ? pelaksanaan pengamatan, pendahuluan,
d. Bagaimana terjadinya tragedi ha-hal yang diamati
kemanusiaan di kota Pasuruan ? c. Nama kegiatan, objek
13. Ani tinggal di kota Bogor. Di belakang pengamatan, waktu pengamatan,
belakan rumahnya mengalir sungai pengatur, hal-hal yang diamati
Cisadane, air itu menghilang dan berbau d. Nama kegiatan, objek
busuk. Di pinggir sungai banyak tinggal pengamatan, lokasi pengamatan, waktu
rumah-rumah penduduk, sebagian pengamatan, pelaksanaan,
penduduk di sana membuang sampah di pendahuluan, ha-hal yang diamati
aliran sungai. Sehingga air sungai Cisadane
Berikut untuk mengerjakan soal nomor 17 22. Tanggapan yang sesuai dengan isi
– 18 ! bacalah hasil pengamatan berikut paragraf di atas
dengan cermat ! a. Para pahlawan bangsa
Laporan hasil pengamatan terhadap mengalami kekalahan
pelayanan surat-surat b. Baik, para pahlawan
Hari, tanggal : Rabu 24 September 2008 berkeinginan mewujudkan dan
Tempat : Ruang Sekdes Pabuaran mempertahankan kemerdekaan
….. : M. Saleh walaupun bersenjata seadanya
Waktu : pukul 08.00 WIB c. Pertempuran demi pertempuran
Surat yang dibutuhkan warga untuk : terjadi
a. Membuat KTP : 10 Orang d. Senjata mereka lebih canggih
b. Membuat SIM C : 2 Orang dan lengkap
c. Jual beli : 1 Orang 23. Di bawah iniyang termasuk jenis
formulir adalah ….
17. Untuk melengkapi hasil pengamatan di a. Daftar Riwayat Hidup dan Surat
atas yang belum lengkap adalah …. Undangan
a. Tempat, tanggal lahir b. Kwitansi dan Surat Undangan
b. Jenis kelamin c. Wesel pos dan Surat Undangan
c. Alamat rumah d. Daftar Riwayat Hidup dan
d. Nama Sekdes Wesel Pos
18. Hal-hal yang diamati pada hasil laporan 24. Lembaran tertulis sebagai bukti
di atas adalah …. penerimaan uang yang ditanda tangani
a. Ruang Sekdes pihak penerima disebut ….
b. M. Saleh a. Wesel Pos c. Kwitansi
c. Pelayanan surat-surat b. Kartu Pos d. Cek
d. Warga 25.
Untuk menjawab soal nomor 19-22
bacalah teks berikut !
Para Pahlawan bangsa terdahulu berkeinginan
mewujudkan dan mempertahankan
kemerdekaan Indonesia. Pertempuran demi
pertempuran terjadi, tak jarang dari para Bendahara MI Nurul Islam Randudongkal
pejuang kita mengalami kekalahan karena membeli 40 dus keramik seharga satu juta
persenjataan mereka lebih canggih dan lengkap enam ratus ribu rupiah, maka pada nomor
dari mereka. (2 ) kwitansi di atas diisi ….
19. Tema teks di atas adalah …. a. 1.600.000
a. Peparangan b. Satu Juta Enam Ratus Ribu
b. Kepahlawanan Rupiah
c. Persenjataan c. 40 dus keramik
d. Kekalahan d. MI Nurul Islam
20. Kata canggih arti sama dengan kata ….
a. Modern 26.
b. Penuh
c. Baru
d. Bagus
21. Kalimat utama pada teks di atas adalah
….
a. Para pahlawan berkeinginan
mewujudkan kemerdekaan Indonesia
b. Pertempuran demi pertempuran Gambar di atas bernama :
terjadi a. Kwitansi
c. Para pejuang mengalami b. Slip Penyetoran
kekalahan c. Slip Penerimaan
d. Persenjataan mereka lebih d. Wesel Pos
canggih
27. Langkah-langkah a. Andi dan Dita
dalam meringkas adalah …. b. Andi dan Ani
a. Membaca, memahami, menulis c. Andi, Ani dan Dita
b. Membaca, memahami menceritakan d. Andi, Ani, Dita, dan Ibu
c. Membaca, menceritakan, menulis 32. Pada Teks percakapan
d. Membaca, memahami, menulis hal-hal di atas setelah kata Andi dan Dita
yang penting seharusnya menggunakan tanda ….
a. titik ( . )
Untuk menjawab soal nomor 28-29, cermati b. koma ( , )
paragraf berikut ! c. titik koma ( ; )
Kata Bonsai berasal dari bahasa Jepang, Bon, d. titik dua ( : )
yang berarti pot, dan sai yang berarti pohon Puisi berikut ini untuk soal nomor 33 – 35
atau tanaman jadi, Bonsai berarti pohon yang Ketika Bangun Pagi
ditanam di pot. Ketika bangun pagi
28. Ide pokok paragraf di Ku singkap daun-daun jendela
atas adalah …. Lau menghirup udara jernih
a. Bahasa jepang Tuhan, terima kasih
b. Pengertian bahasa Atas rahmat besar
c. Asal bahasa jepang Yang tak puas-puasnya
d. Pokok yang cerdas 33. Makna ungkapan
udara jernih adalah ….
29. Kalimat pertanyaan a. Angin gunung
yang sesuai dengan isi paragraf di atas b. Udara Segar
adalah …. c. Ketika bangun pagi
a. Apa arti bonsai ? d. Suasana indah di pagi hari
b. Apa kegunaan bonsai ? 34. Puisi di atas
c. Mengapa orang menjuluki bonsai ? mengungkapkan ….
d. Bagaimana cara merawat bonsai ? a. Rasa syukur atas karunia Tuhan
b. Keadaan di rumah
30. c. Impian di pagi
d. Seharian di rumah
35. Suasana yang
terungkap pada puisi tersebut adalah ….
a. Kemuliaan
b. Kesungguhan
c. Kesadaran
Tema yang tepat untuk gambar di atas d. Keceriaan
adalah ….
a. Kehidupan tumbuhan dan hukum
b. Kehidupan tumbuhan
c. Kehidupan hewan
d. Kehidupan Manusia
untuk menjawab soal nomor 31 – 32
perhatikan teks percapakan berikut ini !
Andi Hai, Dit. Lho kok kamu berangkat
sendirian, tidak bersama Ani.
Dita Ya, Ani tidak berangkat karena
ibunya sakit
31. Tokoh percakapan di
atas adalah ….
II. Isilah titik-titik pada soal- soal di bawah ini dengan jawaban yang tepat pada lembar
jawaban yang telah disediakan !

36. Udara sangat dingin. Termometer yang bertempat di dinding di ruang tamu dapat
menunjuk pada angka sembilan belas derajat celcius, meski jam dinding menunjuk pukul tujuh
pagi, namun embun masih bergelantungan pada pucuk-pucuk daun, matahari juga masih
bersembunyi di balik awan, udara dingin sangat menusuk-nusuk tulang.
Isi pokok paragraf tercermin dalam kalimat ke ….
37. Pada hari minggu di awal aku memasuki kelas enam, aku pergi ke toko buku di
kota. Kebetulan jaraknya tidak terlalu jauh, hanya sekali naik bus kecil sudah sampai ketempat
yang dituju.
Menurut penggalan cerita di atas, aku bertempat tinggal di ….
38. Setelah beberapa hari lalu memetik kemenangan pertama musim ini dengan
mengatasi Persipura 1 – 0, PSIS semalam harus menderita kekalahan pertama di kandang sendiri.
Anak-anak asuhan Bambang Nurdiansyah menyerah 0 – 2 dari Persiwa Wamena di Stadion
Jatidiri (Suara Merdeka 16/9 2008)
PSIS mengalami kekalahan dengan Persiwa, dengan skor ….
39. “Wah” karyamu baik sekali, disamping kombinasi warnanya bagus, karyamu
juga sangat rapi.
Kalimat di atas merupakan kalimat ….
40. Suatu hari Aisyah mengamati tanaman. Tanaman itu memiliki daun yang
berbentuk hati, warna hijau tua. Daun ini dapat digunakan untuk obat gatal-gatal serta obat
mimisan.
Tanaman yang diamati Aisyah adalah ….
41. Olah Raga adalah suatu upaya untuk menjaga dan memelihara kesehatan tubuh,
berolah raga biasanya sering dilakukan di pagi hari, yaitu setiap hari minggu atau hari-hari besar
lainnya. Karena udara di pagi hari masih terbebas dari polusi.
Arti kata Polusi adalah ….
42. Surat Keterangan
Nomor : 10/ MI.NH/ X/ 2008
Yang bertanda tangan di bawah ini, Kepala MI Nurul HudaSarwodadi
menerangkan
(1) Nama : Arif Rahman
(2) Tempat, tgl lahir : Pemalang, 4 April 1998
(3) …. : Laki-laki
(4) Kelas : V (Lima)
Untuk mengikuti Porseni Cabang Bulutangkis pada tanggal 25 Oktober 2008

Pada Surat Keterangan di atas, nomor (3) seharusnya diisi ….


43. Unang anak yang rajin. Ia selalu membantu ibunya membuat keripik singkong,
pekerjaan tersebut memakan waktu yang cukup lama.
Ide pokok paragraf di atas adalah ….
44. Rina : Halo, Wan, apa kabar ?
Wawan : Hai, Rin, kabarku baik
Dialog di atas menggunakan ragam bahasa ….
45. Kawan
Langkahkan kakimu
Ulurkan tanganmu
Sebagaimana kau pemuda
Harapan Bangsa ….
Puisi di atas ditujukan kepada para ….

III. Jawablah pertanyaan-pertanyaan di bawah ini secara jelas dan lengkap pada lembar
jawaban yang telah disediakan

46. Ayah Hasan seorang petani. Dia bekerja bercocok tanam padi. Modal ayah Hasan
dalam bertani adalah kemauan, dan ilmu pertanian, dalam bekerja ayah Hasan dibantu oleh para
tetangganya. Ayah Hasan bertani untuk mendapatkan penghasilan.
Buatlah tiga ( 3 ) kalimat tanya sesuai dengan isi cerita di atas !
47. Sapu tangan bersulam karya Tini mendapat nilai 9 oleh Bu Guru
Berikan pujian terhadap hal di atas !
48. Sejak di reka cipta pada awal ke 20, televisi telah menjadi sumber informasi,
opini, dan hiburan terpenting dunia. Kita bisa menonton film, konser musik, dan pertandingan
Olimpiade lewat televisi, dari tempat duduk terbaik, televisi juga menyiarkan gambar tentang
perang, bencana, perjalanan antariksa, dan peristiwa di bagian dunia lain pada saat terjadinya.
Sebutkan pokok-pokok yang terdapat dalam paragraf di atas !
49. DAFTAR RIWAYAT HIDUP
Nama : Rizqi Amalia
Jenis Kelamin : Perempuan
Tempat, tgl lahir : Tegal, 9 September 1997
Agama : Islam
Alamat : Jl. Anggrek No. 54 Pemalang
Sekolah : SDN 02 Pemalang
Nama Ayah : Solikhin
Pekerjaan : Wiraswasta
Nama Ibu : Nur Khalimah
Pekerjaan :-
Alamat : Jl. Anggrek No. 54 Pemalang

Tulislah data diri tersebut dalam bentuk narasi !


50. Rudi : Apakah Bapak tahu alamat ini ?
Pak Rahmat : Tidak nak, coba tanyakan pada Bu Ela, itu orangnya
Bu Ela : Oh, itu alamat Pak Syukri ! lurus saja, depan kios ada tanaman hias
Rudi : Terima kasih
Buatlah ringkasan percakapan di atas !
Kunci Jawaban
Mapel : Bahasa Indonesia Semester : I (Satu)
Kelas : VI (Enam) Tahun : 2008 / 2009

I.
1 a 8 c 15 a 22 b 29 a
2 c 9 d 16 d 23 d 30 c
3 d 10 c 17 d 24 c 31 a
4 b 11 b 18 c 25 b 32 d
5 a 12 c 19 b 26 d 33 b
6 b 13 a 20 a 27 d 34 a
7 d 14 c 21 a 28 b 35 b

II.
36. 1 (Satu) 41. Pencemaran
37. Desa 42. Jenis Kelamin
38. 0 – 2 43. Unang anak yang rajin
39. Pujian 44. Resmi
40. Sirih 45. Pemuda

III.
46. Apa pekerjaan ayah Hasan ?
Apa modal Ayah hasan ?
Siapa yang membantu ayah Hasan ?
(kebijakan Guru)
47. “Wah” bagus sekali sapu tanganmu ! pantas mendapat nilai 9
48. Sejak di reka cipta awal abad 20, televisi menjadi sumber informasi, opini, dan hiburan terpenting
dunia
49. Rizqi Amalia anak dari Bapak Solikhin, ibunya bernama Nur Khalimah, ia lahir pada tanggal 9
September 1997 di Tegal ….
(Kebijakan Guru)
50. Rudi mencari alamat Pak Syukri
(Kebijakan Guru)

Anda mungkin juga menyukai