Anda di halaman 1dari 5

SILABUS MATA KULIAH

Nama Mata Kuliah : Pedagogi (Dasar-dasar Ilmu Pendidikan)


Kode Mata Kuliah : FIP 102
Jurusan : Semua Jurusan Dalam Lingkungan FIP
SKS : 2 (dua)
Dosen : TIM
Semester : Juli – Desember 2020

A. DESKRIPSI MATA KULIAH


Matakuliah Pedagogi merupakan salah satu kelompok matakuliah yang disediakan bagi mahasiswa
FIP Universitas Negeri Padang dengan bbot 2 (dua) Sks. Materi yang dibahas dalam matakuliah ini
menyangkut hakekat pendidikan dari berbagai sudut pandang, hakekat pendidik dan kompetensinya,
hakekat peserta didik dengan berbagai karakter dan sudut pandang, Visi, misi serta tujuan pendidikan,
makna pendidikan dan pembelajaran, landasan pendidikan, interrelasi sistem pendidikan dengan
sistem lainnya dalam keberadaan hidup manusia.

B. MANFAAT MATA KULIAH


Mata kuliah ini diharapkan dapat memberikan pengetahuan dan pemahaman bagi setiap mahasiswa
sebagai calon pendidik dan memahami peserta didik dengan segala karakteristiknya dan memberikan
kemanfatan bagi semua pihak yang terkait dengan kegiatan pendidikan. Pengetahuan dan pemahaman
tentang hakekat ilmu pendidikan inipun juga dapat diterapkan pada lembaga-lembaga pendidikan
nonformal, baik secara individu maupun kelompok.

C. TUJUAN UMUM
Tujuan mata kuliah ini secara umum adalah mampu menjelaskan hakikat pendidikan, pendidik,
peserta didik, visi dan misi, serta tujuan pendidikan, hubungan antara pendidikan dengan
pembelajaran, berbagai jenis (variasi) pendidikan, berbagai landasan kependidikan, serta inferelasi
system pendidikan dengan system kehidupan lainnya. Di samping ini peserta didik bersama dengan
pendidik mampu menerapkan konsep-konsep tersebut di atas, mana yang mungkin dapat diharapkan
dalam kehidupan dalam kelas atau di luar kelas.

D. TUJUAN KHUSUS
Tujuan-tujuan khusus mata kuliah dapat dilihat dari uraian silabus mata kuliah sebagai berikut
(terlampir)

E. BUKU SUMBER
1. Al Qur’an Surat ……………….. Ayat
2. UU RI No. 20 tahun 2003
3. UU RI Nomor 14 tahun 2005 tentang Guru dan Dosen
4. UU RI Nomor 19 tahun 2005 tentang standar Nasional Pendidikan
5. Materi Dasar Akta Mengajar V Buku II A
6. Teknologi Pendidikan oleh Prof, Jalaluddin
7. Materi Tarbiyah oleh Ummu Yasmin
8. Mengenal Jati Diri Manusia menurut Al Qur’an oleh Hj. Farida Hanum
9. Politik pendidikan oleh M.Sirozi Ph.D
10. ESQ power oleh Asg Ginanjar Agustin TAHUN 2003
11. Sejarah Pendidikan oleh I. Djumhur dan H. Danur Saputra
12. Islam Dalam Menerapkan Antragogi, oleh Dr. Aliasar, Jurusan PLS FIP IKIP Padang 1993
13. Pedagogi 2 oleh Drs. Edi Suardi, penerbit ANGKASA Bandung 19
14. Ilmu Pendidikan: Teori dan Praktis. Oleh Drs. Ngalim Purwanto. Remaja karya. Bandung 1986

1
15. Pengantar Ilmu Pendidikan Sistematis oleh Sutara Imam germadik FIP IKIP YOKYAKARTA 1986
16. Pendahuluan Ilmu Pendidikan Umum oleh Ag Soejono, CV. Ilmu, Bandung 1980
17. Dasar-dasar Kependidikan oleh Wayan Ardhan, Malang, IKIP MALANG 1986
18. Ilmu Pendidikan dalam teori dan praktek, Prayitno, Padang Sukabina 2010
19. Landasan Pendidikan. Sudomo. M. Malang ; IKIP MALANG 1986/1990
20. Pengantar Pendidikan. Umar dan Lasulo, Tirtaraharja Jakarta; Dirjendikt. Depdikbud
21. Bahan Ajar Pengantar Pendidikan. Tim Penyusun. Padang; FIP UNP 2002
22. Mendidik dari zaman ke zaman oleh Prof. Dr. H.Muh.Said dan Dra. Junimar Affan.
Janmars, Jakarta 1987
23. Ilmu Pengetahuan Sosial Sejarah (Nasional dan Umum) Oleh Enjang Odih, BA dan
Drs. Sukardi. Depdiknas. Ganeca Exact. Bandung 1997.

I. MATERI PERKULIAHAN
Minggu Pokok Bahasan Strategi Metoda Tugas Sumber
ke
1 2 3 4 5
I. Konsep Dasar ( Terminologi - Per Membuat 1, 2, 3, 4, 5, 6
utama) dalam berbagai bahasa kenalan Silabus Resume Materi
yaitu tentang: - Me Berikutnya
a. Pendidikan ndengarkan
b. Education Penyajian Dosen
c. Tarbiyah
- Ta
d. Pedagogi
e. Onderweigs nya Jawab
f. Pembelajaran (learning) - Pe
mberian Tugas
II. Hakekat Pendidikan di Alam - Per Membuat 11, 12, 13
Semesta (Marco Cosmos) : sentasi tugas Resume Materi
a. Pendidikan dan - Tan Berikutnya
Kompetensinya ya Jawab/Diskusi
b. Peserta dan - Pe
Karakteristiknya nyajian Dosen
c. Hakekat , Manusia, Fitrah - Pe
dan Potensi yang dimiliki
mberian Tugas
manusia untuk ditumbuh
kembangkan.
III. Kompetensi Guru - Per Membuat 1, 2, 3, 5, 10,
a. Pedagogi sentasi Tugas Resume Materi 12
b. Profesional - Tan Berikutnya
c. Sosial ya Jawab/Diskusi
d. Kepribadian - Pe
nyajian Dosen
- Pe
mberian Tugas
1 2 3 4 5
IV. Persamaan dan Perbedaan - Per Membuat 1, 12, 10
Pendidikan sentasi tugas Resume Materi
(Education/Tarbiyah) dengan - Ta Berikutnya
pembelajaran (learning): 4 pilar nya
pendidikan dan pembelajaran: Jawab/Diskusi
A. Learning to Know, (What - Pe
people have to know, mberian tugas
What people must not
know)
B. Learning to do (What people

2
have to do, What people
must not do)

V. C, Learning to be : - Persentasi Tugas Membuat 11, 12, 13


1. Senang/bersedia menerima - Tanya Resume Materi
qadar dan qadha Jawab/Diskusi Berikutnya
2. Menjadi yang dituntut oleh - Penyajian Dosen
Negara, Masyarakat, - Pemberian Tugas
Keluarga dan diri sendiri.
3. What People must not be
(pembohong, munafik dan
lain-lain)
D. Lerning to live together (what
people have to live together
whit god, angel. What people
must not live together with
setaan and their followers)
VI Teori IQ, EQ dan SQ - Pre 8
a. Bagaimana sentasi Tugas
Hubungan Kerja Antara IQ, - Tan
EQ dan SQ ya jawab/Diskusi
b. Mengaktifkan - Pe
Radar Emosi (EQ) nyajian Dosen
c. Digitalisasi - Pe
Spiritual mberian Tugas
1 2 3 4 5
VII. Landasan-landasan Pendidikan - Per Mempelajari 15, 16, 17, 18
dan Pembelajaran: sentasi Tugas /Mengulang
a. Landasan Tauhid/Spritual - Ta semua bahan
b. Landasan Sosial Budaya nya jawab/Diskusi yang telah
c. Landasan - Pe dipelajari
Hukum/Legalitas nyajian Dosen
d. Landasan - Pe
Ilmiah/Psikologis mberian Tugas
e. Landasan Filosofis
VIII. Sejarah Pendidikan di Indonesia - Per Membuat 19, 20
a. Pra Sejarah dan sentasi Tugas Resume Materi
Zaman Hindu - Tan Berikutnya
b. Zaman ya Jawab/Diskusi
Kedatangan Agama Islam - Pe
c. Zaman VOC dan nyajian Dosen
Belanda - Pe
d. Zaman mberian Tugas
Kemerdekaan

IX. Mid Semester Mengikuti Ujian

X. Kewibawaan (Gezaq) dalam - Per Membuat 12


Pendidikan: sentasi Tugas Resume Materi
a. Fungsi Kewibawaan - Ta Berikutnya
(Gezaq) nya Jawab
b. Penggunaan/ - Pe
Pelaksanaannya dalam nyajian Dosen

3
Pendidikan - Pe
mberian Tugas
XI/XII. Kewibawaan Dalam - Per Membuat 12, 13, 14
Pembelajaran : sentasi Tugas Resume
a. Pengakuan dan - Tan Materi
penerimaan ya jawab/Diskusi Berikutnya
b. Kasih saying dan - Pe
kelembutan nyajian Dosen
c. Keteladanan - Pe
d. Penguatan mberian Tugas
e. Tindakan tegas yang
mendidik
XIII Perangkat Pembelajaran - Per Membuat 2, 3, 4,12, 13,
a. Kurikulum sentasi Tugas Resume Materi 14, 16
b. Metode - Tan Berikutnya
c. Alat bantu dan media ya jawab/Diskusi
Pembelajaran - Pe
d. Penilaian dan evaluasi nyajian Dosen
- Pe
mberian Tugas
XIV/XV. Kesukaran-kesukaran dalam - Pre Membuat 12, 13, 14
Pendidikan dan Pembelajaran sentasi Tugas Resume Materi
- Tan Berikutnya
ya jawab/Diskusi
- Pe
nyajian Dosen
- Pe
mberian Tugas
1 2 3 4 5
XVI. Review Kuliah - Pre Membuat Semua
sentasi Tugas Resume Materi
- Tan Berikutnya
ya jawab/Diskusi
- Pe
nyajian Dosen
- Pe
mberian Tugas

XVII Ujian Semester Mengikuti Ujian

F. STRATEGI KEGIATAN PERKULIAHAN


1. Kegiatan Perkuliahan Klasikal Terjadwal
a. Penyajian oleh Dosen
b. Presentase tugas (mahasiswa)
c. Tanya jawab/diskusi
2. Kegiatan di luar kelas
a. Kegiatan tugas terstruktur
b. Kegiatan tugas mandiri.

G. TUGAS

4
Membuat ringkas materi kuliah untuk pertemuan berikutnya secara individual setiap minggu,
kecuali akan ujian dan membuat sebuah makalah yang terkaiat dengan apa, mengapa dan
bagaimana praktek pendidikan saat ini dan bagaimana seharusnya.

H. PENILAIAN
Penentuan nilai akhir dalam mata kuliah ini didasarkan atas perhitungan dan pertimbangan hasil
perolehan nilai dari aspek-aspek sebagai berikut:
a. Hasil ujian kecil dan partisipasi dalam kuliah 20%
b. Hasil kemampuan melakukan persentase 20%
c. Hasil Ujian Tengah Semester 20%
d. Hasil Nilai Ujian Mingguan 10%
e. Hasil Ujian Semester 30%

Anda mungkin juga menyukai