Anda di halaman 1dari 3

PEMERIKSAAN GARAM BERYODIUM

No. Dokumen : 061/GIZI/SOP/I/2021


No. Revisi : 00
SOP
Tanggal Terbit : 10/01/2021
Halaman : 1/1
PUSKESMAS Musyawirah, SKM
BULUKUNYI NIP. 19780218 200604 2 010
1. Pengertian Garam Yodium adalah garam yang mengandung Natrium Klorida (NaCl)
yang diproduksi melalui proses yodisasi yang memenuhi Standar
Nasional Indonesia (SNI) yang dapat diperdagangkan untuk dikonsumsi
Masyarakat
2. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah – langkah untuk mengetahui kualitas
garam beryodium yang digunakan oleh masyarakat terutama kandungan
Kalium Yodat (Yodium)
3. Kebijakan SK Kepala Puskesmas Bulukunyi No. 001/PKM-BK/ /A/I/SK/I/2020
tentang jenis –jenis pelayanan di Puskesmas Bulukunyi
4. Referensi Pedoman Penyuluhan Penanggulangan GAKY Bagi Petugas Puskesmas,
Depkes RI Tahun 2000
5. Prosedur / 1. Persiapan Alat dan Bahan :
Langkah- a. Alat Tulis
langkah b. Iodium Test
c. Sendok
d. Garam
e. Format Pemantauan Garam Beryodium
2. Petugas yang melaksanakan :
- Petugas gizi
3. Langkah – langkah :
a. Ambil ½ sendok teh garam yang akan diuji
b. Teteskan Larutan iodium tes 2-3 tetes pada garam tersebut
c. Amati perubahan warna yang terjadi : Bila tidak berwarna berarti
garam tidak mengandung yodium (0 ppm)
d. Bila berwarna biru ungu berarti garam mengandung yodium sesuai
persyaratan (30 ppm )
6. Bagan Alir
½ sendok garam Teteskan 2-3 tetes
iodium tes

Mengamati
perubahan warna

Pencatatan dan Pelaporan

7. Hal – hal Cara mengamati warna


yang perlu
diperhatikan
8. Unit terkait - Gizi
9. Dokumen Format Pemantauan Garam
terkait
10. Rekaman No Yang diubah Isi perubahan Tanggal mulai diberlakukan
historis
perubahan
2/2

Anda mungkin juga menyukai