Anda di halaman 1dari 11

Kode : 582GM3010

Prodi/Mata Ujian : Farmasi


Level
NO. CPBS CPMK Materi/Topik Sub Materi/Sub Topik Indikator Cognitif
"C"
Mampu melaksanakan tugas
1. Menunjukkan kesetiaan, kepedulian, dan
keprofesian sebagai pendidik yang Membiasakan sikap cinta tanah air
penghargaan yang tinggi terhadap bahasa,
memesona, yang dilandasi sikap cinta sebagai pendidik yang memesona dalam
Sikap Cinta Tanah lingkungan fisik, sosial, budaya, ekonomi, dan
1 tanah air, berwibawa, tegas, disiplin, mendidik, mengajar, membimbing, Sikap nasionalisme. 4
Air politik bangsanya dalam mendidik, mengajar,
penuh panggilan jiwa, samapta, mengarahkan, melatih, menilai, dan
membimbing, mengarahkan, melatih, menilai, dan
disertai dengan jiwa kesepenuhhatian, mengevaluasi peserta didik.
dan kemurahhatian. mengevaluasi peserta didik.
2. Mempertahankan persatuan, kesatuan, serta
kepentingan dan keselamatan bangsa dan negara
sebagai kepentingan bersama di atas kepentingan
2 5
pribadi dan golongan dalam mendidik, mengajar,
membimbing, mengarahkan, melatih, menilai, dan
mengevaluasi peserta didik
3. Menjunjung tinggi keunggulan bangsa Indonesia
dalam mendidik, mengajar, membimbing,
3 Sikap patriotisme. 3
mengarahkan, melatih, menilai, dan mengevaluasi
peserta didik.
4. Mengembangkan sikap rela berkorban untuk
kepentingan negara dan bangsa dalam mendidik,
4 6
mengajar, membimbing, mengarahkan, melatih,
menilai, dan mengevaluasi peserta didik.
5. Menciptakan persamaan derajad, persamaan hak
dan kewajiban asasi setiap manusia, tanpa membeda-
Sikap menghargai bedakan suku, keturrunan, agama, kepercayaan, jenis
5 6
perbedaan. kelamin, kedudukan sosial, dan warna kulit dalam
mendidik, mengajar, membimbing, mengarahkan,
melatih, menilai, dan mengevaluasi peserta didik.
6. Mengkarakteristikkan keputusan yang diambil
harus dapat dipertanggungjawabkan secara moral
kepada Tuhan Yang Maha Esa, menjunjung tinggi
Sikap mengutamakan harkat dan martabat manusia, nilai-nilai kebenaran
6 4
kepentingan bersama. dan keadilan mengutamakan persatuan dan kesatuan
kepentingan bersama dalam mendidik, mengajar,
membimbing, mengarahkan, melatih, menilai, dan
mengevaluasi peserta didik.

Kisi-Kisi Seleksi Akademik Pendidikan Profesi Guru 2022, Direktorat PPG, Ditjen GTK
Level
NO. CPBS CPMK Materi/Topik Sub Materi/Sub Topik Indikator Cognitif
"C"
7. Mempertahankan kekayaan alam Indonesia dalam
Sikap mempertahankan
7 mendidik, mengajar, membimbing, mengarahkan, 4
kekayaan alam Indonesia.
melatih, menilai, dan mengevaluasi peserta didik.
8. Mengapresiasi kekayaan budaya bangsa lain
Mengapresiasi kekayaan
sehingga memperkuat jati diri bangsa Indonesia
budaya bangsa lain
8 dalam mendidik, mengajar, membimbing, 5
sehingga memperkuat jati
mengarahkan, melatih, menilai, dan mengevaluasi
diri bangsa Indonesia.
peserta didik.
Membiasakan sikap berwibawa, tegas,
9. Menunjukkan keberanian dalam membela
disiplin, penuh panggilan jiwa, samapta Sikap berwibawa,
kebenaran dan keadilan pada proses
sebagai pendidik yang memesona dalam tegas, disiplin, penuh
9 Sikap berwibawa. mendidik,mengajar, membimbing, 4
mendidik, mengajar, membimbing, panggilan jiwa, dan
mengarahkan,melatih, menilai dan mengevaluasi
mengarahkan, melatih, menilai, dan samapta.
peserta didik.
mengevaluasi peserta didik.
10. Mengembangkan pribadi yang taat serta
menghormati hukum dan aturan pada proses
10 6
mendidik, mengajar, membimbing, mengarahkan,
melatih, menilai dan mengevaluasi peserta didik.
11. Mengatakan benar atau salah sesuai dengan yang
sebenarnya dalam mendidik,mengajar, membimbing,
11 Sikap tegas. 3
mengarahkan,melatih, menilai dan mengevaluasi
peserta didik.
12. Menampilkan perilaku yang bijaksana meskipun
dalam situasi yang sulit pada proses
12 mendidik,mengajar, membimbing, 5
mengarahkan,melatih, menilai dan mengevaluasi
peserta didik.
13. Memberikan penghargaan atau hukuman kepada
peserta didik sesuai tata tertib sekolah dalam
13 Sikap disiplin 5
mendidik, mengajar, membimbing, mengarahkan,
melatih, menilai, dan mengevaluasi peserta didik.
14. Menampilkan sikap senang dan nyaman dalam
Sikap penuh panggilan
14 mendidik, mengajar, membimbing, mengarahkan, 4
jiwa.
melatih, menilai, dan mengevaluasi peserta didik.
15. Menunjukkan sikap kesiap-siagaan dalam proses
15 Sikap samapta. mendidik, mengajar, membimbing, mengarahkan, 4
melatih, menilai, dan mengevaluasi peserta didik.

Kisi-Kisi Seleksi Akademik Pendidikan Profesi Guru 2022, Direktorat PPG, Ditjen GTK
Level
NO. CPBS CPMK Materi/Topik Sub Materi/Sub Topik Indikator Cognitif
"C"
Membiasakan sikap kesepenuhhatian dan
16. Menampilkan tanggapan sebagaimana yang
kemurahhatian sebagai pendidik yang Sikap
dihayati peserta didik dalam mendidik, mengajar,
16 memesona dalam mendidik, mengajar, kesepenuhhatian dan Sikap kesepenuhhatian. 5
membimbing, mengarahkan, melatih, menilai, dan
membimbing, mengarahkan, melatih, kemurahhatian.
mengevaluasi peserta didik.
menilai, dan mengevaluasi peserta didik.
17. Merancang berbagai usaha untuk menuntaskan
pekerjaan dalam mendidik, mengajar, membimbing,
17 6
mengarahkan, melatih, menilai, dan mengevaluasi
peserta didik
18. Menunjukkan kepedulian yang tinggi terhadap
kebutuhan peserta didik dalam mendidik, mengajar,
18 Sikap kemurahhatian. 4
membimbing, mengarahkan, melatih, menilai, dan
mengevaluasi peserta didik.
19. Mendeteksi situasi yang membutuhkan bantuan
dalam mendidik, mengajar, membimbing,
19 4
mengarahkan, melatih, menilai, dan mengevaluasi
peserta didik.
20. Mendemonstrasikan sikap tanggung jawab
pribadi terhadap situasi yang membutuhkan bantuan
20 dalam mendidik, mengajar, membimbing, 3
mengarahkan, melatih, menilai, dan mengevaluasi
peserta didik.
Mampu merumuskan indikator
Menganalisis strategi peningkatan
capaian pembelajaran bidang keahlian
profesionalisme berkelanjutan dalam
Farmasi dengan berpikir tingkat tinggi 1. Disajikan rumusan ketrampilan yang diperlukan
menghadapi tantangan perkembangan Modul : Pembelajaran farmasi yg
yang harus dimiliki peserta didik dan tidak diperlukan siswa pada abad 21. Peserta
21 mencakup sikap, pengetahuan, dan Pendidikan farmasi dan pengembangan Pembelajaran Abad dapat menumbuhkan sikap 3
dapat menentukan ketrampilan yang diperlukan
diri secara berkelanjutan untuk 21 kritis, kreatif dan inovatif
keterampilan secara utuh (kritis, siswa pada abad 21
kreatif, komunikatif dan kolaboratif) menumbuhkan sikap kritis, kreatif dan
yang berorien inovatif
2. Disajikan kompetensi dasar pada materi pelayanan
farmasi, farmakognosi dan farmakologi peserta
22 5
mampu menganalisis materi yang sesuai dengan KD
tersebut
3. Disajikan kompetensi dasar pada materi kimia
farmasi, teknik pembuatan sediaan obat, pembuatan
23 5
produk kreatif dan kewirausahaan, peserta mampu
menganalisis materi yang sesuai dengan KD tersebut
24 4. Merancang pembelajaran Abad 21 5

Kisi-Kisi Seleksi Akademik Pendidikan Profesi Guru 2022, Direktorat PPG, Ditjen GTK
Level
NO. CPBS CPMK Materi/Topik Sub Materi/Sub Topik Indikator Cognitif
"C"
25 5. Menilai pembelajaran Abad 21 5
6. Mampu melakukan keterampilan berpikir kritis
26 5
dan kemampuan menyelesaikan masalah
7. Mampu melakukan komunikasi dan kolaborasi
27 5
serta kreativitas dan inovasi
8. Mampu mengakses literasi media informasi,
28 5
komunikasi dan teknologi
9. Mampu merancang dan mengevaluasi strategi
29 5
pembelajaran holistik, kontekstual dan futuristik
10. Mampu merancang tipe strategi instruksional
30 4, 5
pembelajaran
Menguasai materi ajar bidang
Menguasai prinsip farmasetika, bahasa
keahlian Farmasi termasuk advance
latin yang digunakan dalam resep, jenis
materials yang meliputi; pelayanan
dan manfaat penggunan perbekalan
farmasi, farmakognosi, farmakologi, Modul : Pelayananan Undang-undang dan Kode 11. Menelaah undang-undang dan menerapkan kode
31 kimia farmasi, teknik pembuatan farmasi dan alkes, manajemen farmasi, 4
Farmasi Etik Kefarmasian etik kefarmasian
teknik komunikasi, undang-undang
sediaan obat, pengujian dan
pengendalian mutu produk produk farmasi, peraturan bidang kefarmasian,
kreatif dan kewirausahaan kode etik tenaga teknis kefarmasia
Singkatan latin dalam 12. Mengaplikasikan penggunaan bahasa dan
32 3
resep singkatan latin dalam resep
33 Skrining resep 13. Melakukan skrining resep 3
34 Medication Error 14. Menelaah medication error 4
35 Drug related problems 15. Menyelesaikan drug related problems 4
16. Melakukan perhitungan jumlah obat dan biaya
36 Perhitungan biaya obat 4
obat
17. Melakukan perencanaan obat dan perbekalan
37 Administrasi farmasi 4
farmasi
18. Melakukan distribusi obat dan perbekalan
38 4
farmasi
19. Melakukan penyimpanan obat dan perbekalan
39 4
farmasi
20. Mengklasifikasikan jenis dan fungsi alat
40 Alat Kesehatan dan PKRT 4
kesehatan dan peralatan kesehatan rumah tangga

Kisi-Kisi Seleksi Akademik Pendidikan Profesi Guru 2022, Direktorat PPG, Ditjen GTK
Level
NO. CPBS CPMK Materi/Topik Sub Materi/Sub Topik Indikator Cognitif
"C"
Rhizoma, Radix, Cortex,
Menguasai prinsip anatomi dan fisiologi
Modul : Herba, Flos, Fructus,
41 tumbuhan, farmakognosi dan aplikasinya 21. Mengklasifikasikan anatomi tumbuhan 4
Farmakognosi Semen, Simplisia nabati
dalam pembelajaran farmasi
dan hewani
22. Mengklasifikasikan nama simplisia, tanaman
42 asal, nama lain, familia, pemerian, persyaratan kadar 4
zat berkhasiat, kegunaan, cara panen, dan sediaan
Obat tradisional, Obat
23. Mengemukakan penggolongan, makana dan logo
Herbal, Obat Herbal
43 obat tradisional, obat herbal, obat herbal terstandar, 4
Terstandar (OHT), dan
dan fitofarmaka
Fitofarmaka
44 24. Melakukan pemeriksaan mutu simplisia 4
45 25. Melakukan pemeriksaan mutu obat tradisional 4
26. Mengemukakan fungsi sistem saraf,
Menguasai prinsip anatomi dan fisiologi
Anatomi Fisiologi muskoloskeletal, kardiovaskuler, pernapasan,
46 manusia, farmakologi dan aplikasinya Modul : Farmakologi 4
Manusia pencernaan, endokrin, integumen, kekebalan tubuh,
dalam pembelajaran farmasi
saluran kemih
47 Istilah medis 27. Mengemukakan istilah medis 4
Perjalanan Obat dalam 28. Menelaah fase biofarmasi, farmakokinetika, dan
48 4
tubuh farmakodinamika
Penyakit simtomatis dan 29. Menentukan terapi untuk penyakit simtomatis
49 4
causal dan causal
Farmakokinetik 30. Melakukan penggolongan obat berdasarkan cara
50 3
Farmakodinamik pemberian
Penggunaan Obat-obat 31. Memilih obat yang berhubungan dengan penyakit
51 4
Khusus pecernaan
32. Memilih obat yang berhubungan dengan penyakit
52 4
syaraf
33. Memilih obat yang berhubungan dengan penyakit
53 4
jantung dan pembuluh darah
54 34. Melakukan pengelompokan obat HIV AIDS 3
55 Swamedikasi 35. Melakukan swamedikasi 4
Sifat fisikokimia obat,
Menguasai teori mengenai sifat
Modul : Kimia kimia farmasi kualitiatif 36. Menganalisis faktor-faktor yang mempengaruhi
56 fisikokimia obat, kimia farmasi dan 4
Farmasi dan kuantitatif serta baku laju reaksi dan kesetimbangan kimia
aplikasinya dalam pembelajaran farmasi
pembanding

Kisi-Kisi Seleksi Akademik Pendidikan Profesi Guru 2022, Direktorat PPG, Ditjen GTK
Level
NO. CPBS CPMK Materi/Topik Sub Materi/Sub Topik Indikator Cognitif
"C"
37. Merancang sediaan obat berdasarkan sifat fisika
57 5
dan kimia obat
58 38. Menghitung pH bufer 4
39. Menghitung kadar dengan metode asidi
59 4
alkalimetri
60 40. Menghitung kadar dengan metode iodo-iodimetri 4
Menguasai teori mengenai teknik Modul : Teknik
Praformulasi Sediaan 41. Mendesain bentuk sediaan padat, semipadat, cair
61 pembuatan sedian obat (TPSO) dan Pembuatan Sediaan 3
Farmasi dan steril
aplikasinya dalam pembelajaran farmasi Obat
42. Menetapkan eksipien yang kompatibel dengan
62 3
zat aktif
43. Menetapkan metode yang digunakan pada
63 3
pembuatan sediaan padat, semi padat, cair, dan steril
44. Menentukan alat-alat yang digunakan untuk
64 3
membuat sediaan padat, semi padat, cair, dan steril
Metodologi Formulasi 45. Membuat alur dan proses kerja pembuatan
65 3
Sediaan Farmasi prototipe produk sediaan farmasi
Pembuatan Sediaan 46. Menghitung jumlah kebutuhan bahan dan biaya
66 3
Farmasi produksi suatu prototipe sediaan farmasi
Desain Kemasan Sediaan 47. Mengklasifikasikan teknik pengemasan primer,
67 3
Farmasi sekunder, dan tersier
Kendali Mutu Sediaan 48. Menginterpretasikan data hasil uji karakteristik
68 3, 5
Farmasi sediaan padat, semi padat, cair dan steril
49. Menerapkan cara penyimpanan obat yang sesuai
69 3
dengan stabilitas zat aktif
70 50. Melakukan monitoring barang kadaluarsa 3
51. Menerapkan Cara Pembuatan Obat yang baik
71 CPOB 3
(CPOB) dalam pembuatan sediaan obat
72 52. Melakukan pengawasan mutu di industri farmasi 3
53. Menerapkan Cara Distribusi Obat yang Baik
73 CDOB 3
(CDOB) dalam alur pendistribusian obat
Compounding Sediaan 54. Menerapkan perhitungan dasar farmasi dalam
74 3
Farmasi penentuan pencampuran sediaan farmasi
55. Melakukan asesmen resiko terhadap
75 4
pencampuran sedaan farmasi

Kisi-Kisi Seleksi Akademik Pendidikan Profesi Guru 2022, Direktorat PPG, Ditjen GTK
Level
NO. CPBS CPMK Materi/Topik Sub Materi/Sub Topik Indikator Cognitif
"C"
Menguasai teori mengenai teknik Modul : Pembuatan
56. Menetapkan bahan alam yang dapat dibuktikan
76 pembuatan produk kreatif dan aplikasinya Produk Kreatif dan Saintifikasi Jamu 4
berkhasiat secara ilmiah
dalam berwirausaha Kewirausahaan
77 Simplisia 57. Melakukan tahapan pembuatan simplisia 4
58. Menentukan parameter kualitas bahan alam
Pengembangan Obat
78 dalam standarisasi bahan untuk sediaan jamu, obat 3
Tradisional
herbal terstandar maupun fitofarmaka
59. Mendesain bahan aktif obat dari bahan alam
79 untuk sediaan jamu, obat herbal terstandar dan 3
fitofarmaka
60. Melakukan evaluasi uji sediaan jamu, obat herbal
80 4
terstandar dan fitofarmaka
Mampu merancang pembelajaran
bidang studi Farmasi dengan Modul :
menerapkan prinsip memadukan mengidentifikasi karakteristik macam- Pengembangan Pemakaian IT sebagai 61. Disajikan materi pembelajaran dari salah satu
pengetahuan materi ajar, pedagogik, macam sumber belajar berbasis TIK perangkat media pembelajaran dan kompetensi dasar (KD) Pelayanan Farmasi, peserta
81 serta teknologi informasi dan 3, 5
(bahan ajar digital, media berbasis pembelajaran dan sumber belajar pelayanan dapat menggunakan IT dalam membuat perangkat
komunikasi atau Technological computer, strategi pembelajaran online) sumber belajar farmasi pembelajaran dan memilih sumber belajar
Pedagogical and Content Knowledge berbasis TIK
dan pendekatan lain yang relevan;
65. Disajikan materi pembelajaran dari salah satu
82 kompetensi dasar (KD) Pelayanan Farmasi, peserta 3
dapat mencari bahan ajar digital
Pemakaian IT sebagai 62. Disajikan materi pembelajaran dari salah satu
media pembelajaran dan kompetensi dasar (KD) Farmakognosi, peserta dapat
83 3, 5
sumber belajar menggunakan IT dalam membuat perangkat
farmakognosi pembelajaran dan memilih sumber belajar
66. Disajikan materi pembelajaran dari salah satu
84 kompetensi dasar (KD) Farmakognosi, peserta dapat 3
mencari bahan ajar digital
Pemakaian IT sebagai 63. Disajikan materi pembelajaran dari salah satu
media pembelajaran dan kompetensi dasar (KD) Farmakologi, peserta dapat
85 3, 5
sumber belajar menggunakan IT dalam membuat perangkat
farmakologi pembelajaran dan memilih sumber belajar
67. Disajikan materi pembelajaran dari salah satu
86 kompetensi dasar (KD) Farmakologi, peserta dapat 3
mencari bahan ajar digital

Kisi-Kisi Seleksi Akademik Pendidikan Profesi Guru 2022, Direktorat PPG, Ditjen GTK
Level
NO. CPBS CPMK Materi/Topik Sub Materi/Sub Topik Indikator Cognitif
"C"
Pemakaian IT sebagai 64. Disajikan materi pembelajaran dari salah satu
media pembelajaran dan kompetensi dasar (KD) Teknik Pembuatan Sediaan
87 3, 5
sumber belajar teknik Obat, peserta dapat menggunakan IT dalam membuat
pembuatan sediaan obat perangkat pembelajaran dan memilih sumber belajar
68. Disajikan materi pembelajaran dari salah satu
88 kompetensi dasar (KD) Teknik Pembuatan Sediaan 3
Obat, peserta dapat mencari bahan ajar digital
69. Disajikan materi pembelajaran dari salah satu
kompetensi dasar (KD) Teknik Pembuatan Sediaan
89 obat, peserta dapat membandingkan beberapa 3, 4
sumber yang dipakai dan menyebutkan kekurangan
kelebihan dari sumber yang ada
70. Disajikan materi pembelajaran dari salah satu
Pemakaian IT sebagai
kompetensi dasar (KD) Produk Kreatif dan
media pembelajaran dan
90 Kewiarausahaan, peserta dapat menggunakan IT 3
sumber belajar produk
dalam berkomunikasi dan berinteraksi dengan
kreatif dan kewirausahaan
peserta didik baik secara lisan maupun tulis
Mampu melaksanakan pembelajaran
bidang studi Farmasi yang mendidik
dengan menerapkan teknologi
Silabus, RPP, perangkat
informasi dan komunikasi untuk mengidentifikasi silabus, model/strategi,
Modul : Silabus evaluasi , prosem, prota 71. Mampu menyusun Silabus dan RPP
91 membangun sikap (karakter rancangan pelaksanaan dan evaluasi 3
Indonesia), pengetahuan, dan Pembelajaran serta model pembelajaran pembelajaran
pembelajaran
keterampilan peserta didik dalam sesuai peserta didik
memecahkan masalah secara kritis,
humanis
73. Mampu menyusun program tahunan dan Program
92 3
Semester
Silabus, RPP, perangkat
Modul : Evaluasi evaluasi , prosem, prota 72. Mampu menyusun perangkat evaluasi
93 3, 4
pembelajran serta model pembelajaran pembelajaran
sesuai peserta didik
Silabus, RPP, perangkat
Modul : Karakteristik evaluasi , prosem, prota 74. Mampu menentukan Model pembelajaran yang
94 3
peserta didik serta model pembelajaran sesuai dengan karakteristik peserta didik
sesuai peserta didik

Kisi-Kisi Seleksi Akademik Pendidikan Profesi Guru 2022, Direktorat PPG, Ditjen GTK
Level
NO. CPBS CPMK Materi/Topik Sub Materi/Sub Topik Indikator Cognitif
"C"
Penerapan indikator,
75. Menentukan indikator; tujuan pembelajaran yang
Modul : Rancangan tujuan, materi, model ,
sesuai dengan; materi yang sesuai dengan indikator
95 Pelaksanan media serta evaluasi 3
pada pokok bahasan suatu kompetensi dasar materi
Pembelajaran pelayanan farmasi sesuai
Farmakologi
prinsip TPACK
Penerapan indikator,
77. Menentukan indikator; tujuan pembelajaran yang
tujuan, materi, model ,
sesuai dengan; materi yang sesuai dengan indikator
96 media serta evaluasi 3
pada pokok bahasan suatu kompetensi dasar materi
farmakologi sesuai prinsip
Kimia Farmasi
TPACK
Penerapan indikator,
tujuan, materi, model , 79. Menentukan indikator; tujuan pembelajaran yang
media serta evaluasi sesuai dengan; materi yang sesuai dengan indikator
97 3
teknik pembuatan sediaan pada pokok bahasan suatu kompetensi dasar materi
obat sesuai prinsip Teknik Pembuatan Sediaan Obat
TPACK
Penerapan indikator, 76. Menentukan model/strategi pembelajaran yang
Modul : tujuan, materi, model , sesuai, media pembelajaran yang sesuai dengan
98 Model/strategi media serta evaluasi indikator pencapaian kompetensi, evaluasi 3
pembelajaran farmakognosi sesuai pembelajaran suatu kompetensi dasar materi
prinsip TPACK Farmakologi
Penerapan indikator, 78. Menentukan model/strategi pembelajaran yang
tujuan, materi, model , sesuai, media pembelajaran yang sesuai dengan
99 media serta evaluasi kimia indikator pencapaian kompetensi, evaluasi 3
farmasi sesuai prinsip pembelajaran suatu kompetensi dasar materi Kimia
TPACK Farmasi
Penerapan indikator,
80. Menentukan model/strategi pembelajaran yang
tujuan, materi, model ,
sesuai, media pembelajaran yang sesuai dengan
media serta evaluasi
100 indikator pencapaian kompetensi, evaluasi 3
pembuatan produk kreatif
pembelajaran suatu kompetensi dasar materi Teknik
dan kewirausahaan sesuai
Pembuatan Sediaan Obat
prinsip TPACK
Mampu mengevaluasi masukan,
proses, dan hasil pembelajaran di
Mampu mengimplementasikan rancangan 81. Mampu melaksanakan real teaching dalam
bidang studi Farmasi yang mencakup Modul :
pembelajaran dan penilaian pada mata Implementasi RPP dengan mengimplementasikan pembelajaran farmasi yang
sikap, pengetahuan, dan keterampilan Implementasi RPP
101 peserta didik dengan menerapkan pelajaran farmasi dengan menerapkan prinsip TPACK secara humanis dengan aktualisasi karakter (logis/rasional, 3
dengan prinsip
prinsip TPACK disertai dengan real teaching jujur, tanggung jawab, kritis, percaya diri, dan
asesmen otentik, serta memanfaatkan TPACK
hasil evaluasi untuk perbaikan aktualisasi karakter bekerjasama)
kualitas pembelajaran;

Kisi-Kisi Seleksi Akademik Pendidikan Profesi Guru 2022, Direktorat PPG, Ditjen GTK
Level
NO. CPBS CPMK Materi/Topik Sub Materi/Sub Topik Indikator Cognitif
"C"
102 84. Mampu menyusun kisi-kisi materi pembelajaran 3
85. Mampu merencanakan teknik dan bentuk
103 4
evaluasi
86. Mampu melakukan pengumpulan data hasil
104 5
evaluasi
105 87. Mampu mengolah data hasil evaluasi 6
106 88. Mampu menganalisis data hasil evaluasi 6
107 89. Mampu membuat laporan hasil evaluasi 6
90. Mampu mengkaji ulang proses pembelajaran
108 6
berdasarkan hasil evaluasi
Implementasi RPP dengan
82. Mampu melaksanakan pembelajaran berbasis
109 prinsip TPACK secara 3
active resources learning
active resources learning
83. Mampu menggunakan perangkat asesmen otentik
dalam praktek real teaching untuk mengevaluasi
Modul : Penerapan
Penerapan asesmen masukan, proses, dan hasil pembelajaran farmasi
110 asesmen manajemen 3
manajemen pendidikan yang mencakup sikap (observasi, penilaian diri,
pendidikan
penilaian antar teman, dan jurnal sikap), pengetahuan
dan ketera
Mampu mengembangkan diri secara
Modul :
berkelanjutan sebagai guru
Mampu merancang PTK menggunakan Pengembangan Proposal dan Metodologi 91. Mampu menetapkan masalah, tindakan dan
111 profesional di bidang studi Farmasi 3
kaidah penelitian pembelajaran Penelitian Tindakan Penelitian Tindakan Kelas indikator keberhasilan penelitian
melalui penelitian, refleksi diri,
Kelas
pencarian informasi baru, dan inovasi
92. Mampu mengembangkan perangkat
112 4
pembelajaran sebagai tindakan perlakuan penelitian
Modul : 93. Mampu mnenetapkan tindakan (melaksanakan
Mampu melaksanakan PTK sesuai dengan Pengembangan Proposal dan Metodologi pembelajaran sesuai instrumen, melibatkan
113 4
rancangan yang telah disusun selama PPL Penelitian Tindakan Penelitian Tindakan Kelas kolaborator sebagai pengamat, melakukan evaluasi)
Kelas penelitian
94. Mampu melakukan pengamatan terhadap
114 6
kolabolator, guru dan siswa
95. Mampu mengembangkan instrumen penelitian
115 4
yang dibutuhkan
96. Mampu melakukan refleksi terhadap proses dan
116 5
hasil tindakan penelitian

Kisi-Kisi Seleksi Akademik Pendidikan Profesi Guru 2022, Direktorat PPG, Ditjen GTK
Level
NO. CPBS CPMK Materi/Topik Sub Materi/Sub Topik Indikator Cognitif
"C"
97. Mampu melakukan revisi tindakan berbasis
117 6
catatan observasi pelaksanaan pembelajaran di kelas
98. Mampu menganalisis data dan hasil temuan
118 5
penelitian
Modul :
Mampu mendesiminasikan hasil PTK Pengembangan Proposal dan Metodologi
119 99. Mampu menyusun laporan hasil penelitian 5
dalam forum ilmiah Penelitian Tindakan Penelitian Tindakan Kelas
Kelas
100. Mampu mendesiminasikan hasil PTK dalam
120 6
forum ilmiah

Kisi-Kisi Seleksi Akademik Pendidikan Profesi Guru 2022, Direktorat PPG, Ditjen GTK

Anda mungkin juga menyukai