Anda di halaman 1dari 2

INFEKSI SALURAN KEMIH

Ditetapkan Oleh Direktur


No. Dokumen : No. Revisi :
PANDUAN PRAKTIK
KLINIS INTERNA
Tanggal Terbit Halaman :

1. PENGERTIAN Adalah suatu keadaan dimana kuman atau mikroba tumbuh dan
(DEFINISI) berkembang biak dalam saluran kemih dalam jumlah bermakna
2. ANAMNESIS 1. Demam
2. Susah buang air kecil
3. Nyeri saat di akhir BAK (disuria terminal)
4. Sering BAK (frequency)
5. Nokturia
6. Anyang-anyangan (polakisuria)
7. Nyeri suprapubik
8. Nyeri pinggang
9. Demam tinggi sampai menggigil
10. Mual muntah
11. Nyeri pada sudut kostovertebra
3. PEMERIKSAAN 1. Demam
FISIK 2. Flank Pain (Nyeri ketok pinggang belakang/costovertebral angle
3. Nyeri tekan suprapubik
4. PEMERIKSAN 1. Darah perifer lengkap
PENUNJANG 2. Urinalisis
3. Ureum dan kreatinin
4. Kadar gula darah
5. Urine mikroskopik berupa peningkatan >10 3 bakteri per lapang
pandang
6. Kultur urin (hanya diindikasikan untuk pasien yang memiliki
riwayat kekambuhan infeksi salurah kemih atau infeksi dengan
komplikasi)
5. KRITERIA 1. Anamnesa
DIAGNOSIS 2. Pemeriksaan fisik
3. Pemeriksaan penunjang
6. DIAGNOSIS KERJA Infeksi Saluran Kemih (ISK)
7. DIAGNOSIS 1. Recurrent cystitis
BANDING 2. Urethritis
3. Pielonefritis
4. Bacterial asymptomatic
8. NON 1. Minum air putih minimal 2 liter/hari bila fungsi ginjal normal.
FARMAKOLOGIS 2. Menjaga higienitas genitalia eksterna
FARMAKOLOGIS Pemberian antibiotik selama 3 hari dengan pilihan antibiotik :
1. Trimetoprim sulfametoxazole
2. Fluorikuinolon
3. Amoxicillin-clavulanate
4. Cefpodoxime
9. LAMA PERAWATAN Lama perawatan tergantung ada atau tidaknya komplikasi

10. PROGNOSIS Bonam

11. PENELAAH KRITIS KSM Penyakit Dalam


12. INDIKATOR Perbaikan klinis dan laboratorium

13. KEPUSTAKAAN Buku Panduan Pelayanan Medik PABDI

Anda mungkin juga menyukai