Anda di halaman 1dari 4

Laporan Hasil Kegiatan

Kepada :
Yth. Kepala UPT Puskesmas Kecamatan Lenangguar
Di-
Tempat

I. Dasar Pelaksanaan Kegiatan : SPT


Nomor :
Tanggal :
II. Maksud Melaksanakan Kegiatan : Memberikan pelatihan WUSAN “wirausaha
sanitasi” bagi tukang bangunan untuk mempercepat
pembangunan jamban di Kecamatan Lenangguar
untuk memnjadikan Kecmatan Lenangguar menjadi
kecamatan ODF.
III. Hal-hal Yang Dilaporkan :
1. Tanggal :
2. Tujuan (Lokasi) : Kegiatan pelatihan WUSAN “wirausaha sanitasi”
bagi tukang bangunan di Dusun Pemangong.
3. Hasil Kegiatan : -Alat dan bahan yang disiapkan :
a. L bow ukuran 3 inci 1 buah
b. Pipa ukuran 3 inci 2 lonjor
c. Besi ukuran 8 sebanyak 2 lonjor
d. Koral
e. Semen 3 sak
f. Pasir 1 ret
g. Batu
h. Lem pipa
i. Pipa ukurn 1 inci 50 cm
j. T ukuran 1 inci 1 buah
k. T ukuran 3 inci 1 buah
l. Closet 1 buah
m. Oli bekas
n. Kuas
o. Cankul
p. Sendok
q. Ember
r. Cetakan septic tenk
s. Cetakan dudukan closet
Pelaksanaan kegiatan pelatihan :
-Kegiatan dilakukan selama 2 hari yang diikuti oleh 8
peserta kegiatan dari 4 Desa di Kecamatan
lenangguar dan 2 orang Narasuber kabupaten.
-Kegiatan hari pertama yaitu perkenalan petugas,
narasumber dan peserta kegiatan
-Setelah perkenalan kegiatan langsung dilakukan
dengan praktek pembuatan septik tank yang
dimana sebelumnya pemilik rumah sudah
membuat lubang dengan diameter 98 cm dan
kedalaman 100 cm
-Lubang sudah siap serta alat dan bahan telah siap
-Setelah itu membuat campuran adonan cor-coran
-Adonan cor-coran siap kemudian olesi cetakan
dengan oli bekas kemudian masukan kedalam
lubang yang sudah siap
-Setelah itu masukan adonan cor-coran kedalam
lubang di luar cetakan.

-Sambil menunggu kering siapkan tempat dudukan


closet
-Kebetulan tempat dudukan closet tidak terlalu jauh
dari septick tenk hanya 30 cm namun harus
diberi kemiringan.
-Setelah adonan cor-coran siap lalu cetak kembali
dudukan closet dengan cetakan yang sudah di
beri oli sebelumnya.
-Kegiatan hari pertam hanya melakukan praktek itu.
-Kegiatan dilakukan sambil prakter dan sambil
penjelasan materi TTG pada septick tenk.

4. Permasalahan (bila ada) : - Permasalahan kurang komunikasi dengan


masyarakat yang dimana petugas menyuruh
masyarakat membuat 2 lubang namun hanya 1
lubang yang di buat.
Pembuatan septick tenk yang digunakan itu metode
tipe 1.1 yaitu 1 septictenk dan 1 peresapan.
- Masih banyak alat pertukangan yang kurang di
miliki petugas dimana yang kurang sendok,
waterpass, pemotong besi

5. Saran (bila ada) : - memberi pemahaman kepada pemilik rumah yang


akan membuat jambannya bahwa metode yang
dibuat dalam membuat jambanya yaitu tipe 1.1
yaitu 1 septic tenk dan 1 resapan. Sehingga pemilik
rumah harus menambah 1 lubang lagi untuk
peresapan yang akan di kerjakan besok harinya
dengan ukuran lubang diameter 98 cm dan
kedalaman 50 cm saja.

IV. Penutup : - telah dilakukan praktek pembuatan septick tenk


pada hari pertma dan akan di lanjutkan di hari
kedua yaitu membuat lubang resapan dan penutup
septic tenk dan penutup resapan.

Lenangguar, Agustus 2019


Yang melaksanakan tugas,

Dwi Rizki Kardina A.Md.KL

N TANDA TANGAN
NAMA NIP JABATAN
o
1
2
3
4
Laporan Hasil Kegiatan
Kepada :
Yth. Kepala UPT Puskesmas Kecamatan Lenangguar
Di-
Tempat

I. Dasar Pelaksanaan Kegiatan : SPT


Nomor :
Tanggal :
II. Maksud Melaksanakan Kegiatan : Memberikan pelatihan WUSAN “wirausaha
sanitasi” bagi tukang bangunan untuk mempercepat
pembangunan jamban di Kecamatan Lenangguar
untuk memnjadikan Kecmatan Lenangguar menjadi
kecamatan ODF.
III. Hal-hal Yang Dilaporkan :
1. Tanggal :
2. Tujuan (Lokasi) : Kegiatan pelatihan WUSAN “wirausaha sanitasi”
bagi tukang bangunan di Dusun Pemangong di hari
kedua.
3. Hasil Kegiatan : -Alat dan bahan yang disiapkan :
a. L bow ukuran 3 inci 1 buah
b. Pipa ukuran 3 inci 2 lonjor
c. Besi ukuran 8 sebanyak 2 lonjor
d. Koral
e. Semen 3 sak
f. Pasir 1 ret
g. Batu
h. Lem pipa
i. Pipa ukurn 1 inci 50 cm
j. T ukuran 1 inci 1 buah
k. T ukuran 3 inci 1 buah
l. Closet 1 buah
m. Oli bekas
n. Kuas
o. Cankul
p. Sendok
q. Ember
r. Cetakan septic tenk
s. Cetakan dudukan closet
Pelaksanaan kegiatan pelatihan :
-Melanjutkan kegiatan praktek pembuatan septick
tank namun untuk hari kedua yaitu membuat
lubang resepan dengan lubang resapan sudah
siap
-Kegaiatn dimulai dengan membuat adonan cor-
coran untuk membuat lubang resapan.
-Selanjutnya olesi cetakan dengan oli bekas
kemuadian masukan kedalam lubang yang sudah
siap.
-Kemudian masukan cor-coran kedalam lubang diluar
cetakan.
-Tunggu cetakan kering
-Selanjutnya membuat rakitan penutup dengan besi
sebanyak 16 buah besi yang sudah di potong-
potong dengan ukuran masing-masing 98 cm
-Setelah itu penyambukan pipa dari closet ke septick
tenk dengan menggunakan pipa ukuran 1 inci
dengan panjang 1 meter dan ujungnya di
disambung dengan T ukuran inci sebagai media
penghancur dan inilah yang dinamakan TTG.

-Untuk septick tenk diabuat kedap air yang dimana


lantai bawah pada septick tenk telah di cor.
-Selanjutnya membuka cetakan peresapan dan
pemasangan pipa dari septic tenk ke lubang
resapan sepanjang 1 meter dengan pipa 3 inci
dengan masing-masing ujung telah beri L bow
ukuran 3 inci.
-Setelah pemasangan pipa selesai selanjutnya
membuat pentup pada septic tenk dan resepan.
-Pada lubang resapan tidak dibuat kedap air yaitu
tidak diberi cor-coran pada lantai dasar resapan.
-Selanjutnya membuat penutup lubang pada septick
tenk dan resapan yang dimana di beri balok dan
triplik sebagai alas kemudia ditengah di beri
rakitan besi kemudian taruh batu-batu setelah
itu di cor begitu pula pada resapan.
-Dan kegiatan praktek hari kedua pun telah usai.

4. Permasalahan (bila ada) : - Permasalahan pada pembuatan septick tenk


sebelumnya pemilik rumah terlalu dalam membuat
lubang sehingga ada keluar air pada lubang galian
septick tenk yang membuat proses bahan memnjadi
kurang karena penambanhan jumlah semen yang
diperkirakan cukup 3 sak namun bertambah
menjadi 4 sak.

5. Saran (bila ada) : - memberi pemahaman kepada pemilik rumah yang


akan membuat jambannya bahwa metode yang
dibuat dalam membuat jambanya yaitu tipe 1.1
yaitu 1 septic tenk dan 1 resapan. Sehingga pemilik
rumah harus menambah 1 lubang lagi untuk
peresapan yang akan di kerjakan besok harinya
dengan ukuran lubang diameter 98 cm dan
kedalaman 50 cm saja.

IV. Penutup : - telah dilakukan praktek pembuatan septick tenk


pada hari kedua dan semoga praktek ini dapat
bermanfaat bagi tukang bagunan untuk menambah
ilmu pertukangan dalam membuat jamban atau
septick tenk.

Lenangguar, Agustus 2019


Yang melaksanakan tugas,

Dwi Rizki Kardina A.Md.KL

N TANDA TANGAN
NAMA NIP JABATAN
o
1
2
3
4

Anda mungkin juga menyukai