Anda di halaman 1dari 3

Nama : Nur halimah juliyanti

Npm : 195060163

Kelas : 2D

Jawaban Ujian Semester

1)

1.Wacana Naratif. Wacana naratif adalah bentuk wacna yang banyak dipergunakan untuk menceritakan
suatu kisah. Bentuk waana naratif umumnya dimulai dengan alenia pembuka, isi, dan diakhiri dengan
alenia penutup.

2. Wacana Prosedural. Wacana procedural digunakan untuk memberikan petunjuk atau keterangan
bagaimana sesuatu harus dilakukan. Oleh karena itu, kalimat-kalimatnya berisi persyaratan atu aturan
tertentu agar tujuan kegiatan tertentu itu berhasil dengan baik. Contoh wacan ini adalah resep
makanan, aturan pengolahan tanah persawahan, dan lainya.

3. Wacana Ekspositori. Wacana ekspositori bersifat menjelaskan sesuatu secara informative. Bahasa
yang digunakan cenderungdenotasi dan rasional. Termasuk dalam wacana ini adalah ceramah ilmiah,
dan artikel di media massa.

4. Wacana Hortatori atau Persuasif. Wacana ini digunakan untuk mempengaruhi pendengar atau
pembaca agar tertarik terhadap pendapat yang dikemukakan. Sifatnya adalah persuasive atau
mengajak. Tujuannya adalah mencari penganut/pengikut. Contoh wacana ini adalah pidato politi, iklan,
dan sejenisnya.

2) Menyimak Komprehensif

Mendengar untuk tujuan memahami disebut juga menyimak komprehensif. Seseorang dapat dikatakan
sebagai penyimak komprehensif yang baik apabila ia mampu menerima, memperhatikan, dan
memberikan makna dari pesan yang sedekat mungkin sama dengan pesan yang disampaikan oleh
pembicara.

Menyimak apresiatif adalah kegiatan menyimak yang digunakan untuk menikmati, memahami, dan
menghayati suatu penuturan lisan. Penyimak harus memperhatikan penggunaan tekanan, pola, dan
jenjang waktu pembicara agar menjadi penyimak yang baik.

Menyimak kritis adalah sejenis kegiatan menyimak yang berupa untuk mencari kesalahan atau
kekeliruan bahkan juga butir-butir yang baik dan berar dan ujaran seorang pembicara dengan alasan-
alasan yang kuat yang kuat yang dapat diterima oleh akal sehat.

Menyimak evaluative

3.
4.1) Membaca Teknik

Bertujuan untuk melatih siswa menyuarakan lambang-lambang tulisan dengan lafal yang baik dan
intonasi yang wajar.

2) Membaca Dalam Hati

Membaca ini perlu segera dilatihkan setelah siswa menguasai semua huruf. Siswa dilatih membaca
tanpa mengeluarkan suara dan bibir tidak bergerak.

3) Membaca Pemahaman

Membaca ini merupakan lanjutan dari membaca dalam hati, mulai diberikan di kelas III. Untuk
mengetahui pemahamn siswa, dapat dilakukan dengan menugasi siswa untuk menceritakan isi bacaan
atau dengan mengajukan pertanyaan tentang isi bacaan.

4) Membaca Indah

Pada hakikatnya membaca indah sama dengan membaca teknik tetapi bahan bacaan yang digunakan
adalah puisi, fiksi atau cerita anak-anak.

5) Mambaca Cepat

Bertujuan agar siswa dapat menangkap isi bacaan dalam waktu yang cepat. Untuk itu siswa perlu
dilatih gerakan mata, arah pandangan lurus, dari atas ke bawah, hindari membaca kata demi kata, dan
menunjuk bacaan dengan satu jari. Kegiatan membaca ini mulai diajarkan di kelas IV.

6) Membaca Pustaka

Kegiatan membaca ini merupakan kegiatan membaca di luar jam pelajaran dalam bentuk penugasan
kelompok atau individu. Jenis membaca ini bertujuan untuk mengembangkan minat baca siswa.

7) Membaca Bahasa

Membaca ini ditekankan untuk memahami kebahasaan, bukan memahami isinya. Melalui membaca ini
siswa dapat berlatih mengenai makna dan penggunaan kata, pemakaian imbuhan, ungkapan, serta
kalimat.

Pantun nasehat
enak benar tinggal di batu jajar

segar udaranya indah dan permai

anak sekolah rajinlah belajar

agar cita citamu kelak tercapai

Isi pesen

anak sekolah itu harus banyak banyak belajar jika ingin menggapai cita citanya

amanat jika kita sedang bersekolah atau masih sekolah kita karus memperbanyak belajar agar cita cita
yg kita impikan tercapai

5. Manfaat sastra untuk anak sd

Perkembangan Emosional.

Perkembangan Intelektual.

Perkembangan Imajinasi.

Pertumbuhan Rasa Sosial.

Pertumbuhan Rasa Etis dan Religius.

Eksplorasi dan Penemuan.

Perkembangan Bahasa.

Pengembangan Nilai Keindahan.

Anda mungkin juga menyukai