Anda di halaman 1dari 10

RENCANA PELAKSANAN PEMBELAJARAN

Sekolah : SMP ......


Mata Pelajaran : Bahasa Jawa
Kelas/Semester : 8/2
Materi Pokok : Teks Naratif Berhuruf Jawa dengan penerapan
Sandangan, Pasangan, dan Aksara Murda.
Alokasi Waktu : 2 x pertemuan (4 jam pelajaran)

A. Kompetensi Inti (KI)


1. Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya.
2. Menghargai dan menghayati perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (toleransi,
gotong royong), santun, percaya diri, dalam berinteraksi secara efektif dengan
lingkungan sosial dan alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya.
3. Memahami pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa ingin
tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait fenomena dan
kejadian tampak mata.
4. Mencoba, mengolah, dan menyaji dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai,
merangkai, memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca,
menghitung, menggambar, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan
sumber lain yang sama dalam sudut pandang/teori/teori.

B. Kompetensi Dasar dan Indikator

KOMPETENSI DASAR INDIKATOR


1.1 Memahami isi teks cerita legenda 1.1.1 Terbiasa berdoa kepada Tuhan Maha Esa
sebelum peserta didik melaksanakan
pembelajaran teks berhuruf Jawa
1.1.2 Menghargai dan mensyukuri keberadaan
bahasa Jawa sebagai sarana
menyajikan teks berhuruf Jawa.
.

2.1 Menunjukkan sikap menghargai, 2.1.1 Terbiasa membantu teman sejawat


berperilaku jujur, disiplin,dan tanggung dalam memecahkan masalah.
jawab dalam menyampaikan informasi 2.1.2 Terbiasa memberi pendapat dalam
atau tanggapan berbagai hal / keperluan bahasan pemecahan masalah.
sesuai dengan tata krama Jawa. 2.1.3 Terbiasa menggunakan kata-kata yang
tidak menyinggung perasaan orang lain.
2.1.4 Mengikuti kegiatan diskusi dengan
disiplin.
2.1.5 Terbiasa bersikap jujur dalam berkarya.
.
4.5 Menyalin satu paragraf teks berhuruf 4.5.1 Membaca kalimat berhuruf Jawa dengan
latin ke teks berhuruf Jawa. penerapan sandhangan, pasangan, dan
aksara Murda.
4.5.2 Menyalin kalimat berhuruf Latin ke
huruf Jawa.
4.5.3 Membaca paragraf berhuruf Jawa
dengan penerapan sandhangan,
pasangan, dan aksara Murda.
4.5.4 Menyalin paragraf berhuruf Jawa
dengan penerapan sandhangan,
pasangan, dan aksara Murda ke huruf
latin.

C. Tujuan Pembelajaran

Pertemuan 1

Setelah mengikuti kegiatan pembelajaran diharapkan peserta didik dapat :

1. Berdoa kepada Tuhan maha Esa sebelum peserta didik melaksanakan pembelajaran materi
teks naratif berhuruf Jawa dengan penerapan sandangan, pasangan, dan Aksara Murda.
2. Menggunakan bahasa Jawa di kelas saat pelajaran bahasa Jawa dengan baik.
3. Membaca kalimat berhuruf Jawa dengan penerapan sandhangan, pasangan, dan aksara
Murda.
4. Menyalin kalimat berhuruf Latin ke huruf Jawa.

Pertemuan 2

Setelah mengikuti kegiatan pembelajaran diharapkan peserta didik dapat :

1. Membaca paragraf berhuruf Jawa dengan penerapan sandhangan, pasangan, dan aksara
Murda.
2. Menyalin paragraf berhuruf Jawa dengan penerapan sandhangan, pasangan, dan aksara
Murda ke huruf latin.

D. Materi Pembelajaran
Pertemuan 1

Aksara Murda

Aksara Murda ingkang limrah dipunginakaken cacahipun wonten 7 inggih menika :

Na = ! Ta = # Pa = % Ba = *

Ka = @ Sa = $ Ga = ^

Ginanipun aksara murda kangge nyerat huruf ageng, umpaminipun nami tiyang, papan
panggenan, lan sanes-sanesipun.

Tuladha :

Suryani = $/uyni Batang = *t=

Dewi Kunthi = [fwi@unQi Kendal = @enDl\

Kalimat berhuruf Jawa dengan penerapan sandhangan, pasangan, dan aksara Murda.

Tuladha :

1. ?*upti*t=bp[kYo[yokRi[yo$udi[bYone[mBz]wuhaipez[aosn\.
Bupati Batang Bapak Yoyok Riyo Sudibyo nembe ngrawuhi pengaosan.
2. ?%]burhwnmenikrjai=z2=k.
Prabu Rahwana menika raja ing Ngalengka.
3. ?[%]si[dnJkwifftkSihz}[sMkKkenPmB|kni=[pon\,
Presiden Joko Widodo taksih ngresmekaken pambukaning PON.
4. ?@i !/tsbFmenikpuj=glinuwih.
Ki Nartasabda menika pujangga linuwih.

Pertemuan 2

Teks Naratif Berhuruf Jawa dengan penerapan Sandangan, Pasangan, dan Aksara
Murda

?Ajiskjumen_!t.

?Ajisk[nkf\[bote[nKzi=fipu[nGo[nDlLi. lj_fipunHi rifDt_k][tonMed=k[moln\


fipunHtu/ rkenS=%]bu[fwt c_k/. $=%]burum [aosBizu=am/gi
a[nhteme[nWonTe[nN[mNm nVuwunFi punDa/.

Paragraf tersebut jika diubah ke dalam tulisan latin sebagai berikut :

Ajisaka Jumeneng Nata

Ajisaka nekad, boten kenging dipungondheli. Lajeng dipunirid dhateng kraton


Medhangkamolan, dipunaturaken Sang Prabu Dewatacengkar. Sang Prabu rumaos
bingung amargi aneh temen wonten nem-neman nyuwun dipundhahar.

Metode Pembelajaran

Pendekatan : scientific
Metode : diskusi, tanya jawab, penugasan

E. Media, Alat, dan Sumber Pembelajaran

1.Media : Teks cerita berhuruf Jawa, Lap top, LCD


2.Sumber Belajar : Pengalaman Guru

F. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran


Pertemuan 1
RINCIAN KEGIATAN WAKTU

Pendahuluan
 Siswa berdoa sebelum belajar
 Memeriksa kehadiran dan kesiapan peserta didik
 Peserta didik diarahkan guru untuk membentuk kelompok dengan anggota 4 orang
 Apersepsi: menunjukkan rekaman cerita legenda untuk membangkitkan minat
peserta didik
 Menyampaikan tujuan pembelajaran
Kegiatan Inti
Mengamati :
o Peserta didik mengamati contoh kalimat berhuruf Jawa dengan penerapan
sandangan, pasangan, dan Aksara Murda, kemudian membacanya.
Menanya :
o Peserta didik bertanya jawab tentang kalimat berhuruf Jawa dengan penerapan
sandangan, pasangan, dan Aksara Murda yang dianggap sulit.
o Peserta didik mengajukan dan menjawab pertanyaan tentang penerapan
sandangan, pasangan, dan Aksara Murda.
Mengumpulkan Informasi :
o Peserta didik berdiskusi cara menyalin kalimat latin menjadi kalimat berhuruf
Jawa dengan penerapan sandangan, pasangan, dan Aksara Murda.
Mengasosiasi :
o Peserta didik berlatih menyalin kalimat latin menjadi kalimat berhuruf Jawa
dengan penerapan sandangan, pasangan, dan Aksara Murda.
Penutup

 Guru bersama peserta didik menyimpulkan materi PBM.


 Guru bersama peserta didik melakukan refleksi tentang proses dan hasil
pembelajaran yang telah dicapai.
 Peserta didik menyampaikan rasa puas atau tidaknya mengikuti kegiatan
pembelajaran.

Pertemuan 2

Pendahuluan
 Siswa berdoa sebelum belajar.
 Guru memeriksa kehadiran dan kesiapan peserta didik.
 Guru memberikan apersepsi dengan bertanya jawab berkaitan dengan materi teks
naratif berhuruf Jawa dengan penerapan sandangan, pasangan, dan Aksara Murda.

Kegiatan Inti

Mengamati :
o Peserta didik mengamati paragraf berhuruf Jawa dengan penerapan sandhangan,
pasangan, dan aksara Murda, kemudian membacanya.
Menanya :
o Peserta didik bertanya jawab tentang paragraf berhuruf Jawa dengan penerapan
sandangan, pasangan, dan Aksara Murda yang dianggap sulit.
Mengumpulkan Informasi :
o Peserta didik berdiskusi cara menyalin paragraf berhuruf Jawa dengan
penerapan sandangan, pasangan, dan Aksara Murda menjadi paragraf berhuruf
latin.
Mengkomunikasikan :
o Peserta didik berlatih menyalin paragraf berhuruf Jawa dengan penerapan
sandangan, pasangan, dan Aksara Murda menjadi paragraf berhuruf latin.

Penutup

o Siswa dan guru menyimpulkan materi yang dipelajari dengan percaya diri.
o Siswa melakukan refleksi terkait pembelajaran yang baru berlangsung dengan
membuat catatan penguasaan materi dengan jujur.
o Siswa menerima tugas dari guru mencari teks naratif lain yang menggunakan
huruf Jawa dengan penerapan sandangan, pasangan, dan Aksara Murda serta
menyalinnya menjadi tulisan latin dengan percaya diri.
PENILAIAN

1. Sikap Spiritual
a. Teknik Penilaian : observasi
b. Bentuk Instrumen : lembar observasi
c. Kisi-kisi :
No. Sikap/nilai Butir Instrumen
1. Terbiasa berdoa kepada Tuhan Maha Esa o Terbiasa berdoa
sebelum peserta didik melaksanakan
pembelajaran teks naratif paragraf berhuruf Jawa
dengan penerapan sandhangan, pasangan, dan
aksara Murda.

2. Menghargai dan mensyukuri keberadaan bahasa o Terbiasa bersyukur


Jawa sebagai sarana menyajikan teks cerita
legenda.

Instrumen Penilaian Sikap Spiritual


Nama : _______________
Kelas : _______________

Skor
Sikap/nilai
1 2 3 4
1. Berdoa sebelum dan sesudah mempelajari teks
naratif paragraf berhuruf Jawa dengan penerapan
sandhangan, pasangan, dan aksara Murda.

2. Mengucapkan rasa syukur setelah mengerjakan


tugas teks naratif paragraf berhuruf Jawa dengan
penerapan sandhangan, pasangan, dan aksara
Murda.

Keterangan:
1 = tidak pernah 3 = sering
2 = kadang-kadang 4 = selalu

2. Penilaian Sikap Sosial


a. Teknik Penilaian : Pengamatan
b. Bentuk Instrumen : Lembar Observasi
c. Kisi-kisi :
A. Penilaian sikap sosial untuk diskusi
No.
No. Nilai Deskripsi
Butir
1 Menghargai Menghargai pendapat orang lain 1
orang lain
2 Jujur Mengekspresikan gagasan dengan jujur 2
3 Disiplin Mengikuti kegiatan diskusi dengan disiplin 3
4 Kesantunan Menyampaikan pendapat dengan bahasa Jawa 4
yang santun

B. Penilaian sikap sosial dalam kegiatan menanggapi hasil karya teman dn


berkarya
Objek : teks naratif paragraf berhuruf Jawa dengan penerapan sandhangan,
pasangan, dan aksara Murda.
No.
No. Nilai Deskriptor
Butir
1. Jujur Menunjukkan sikap jujur dalam menanggapi 1
karya teman
Menunjukkan sikap jujur dalam berkarya 2
2. Santun Bersikap santun dalam menanggapi karya teman 3
Bersikap santun dalam berkarya 4

Lembar Pengamatan Sikap Sosial untuk Kegiatan Menanggapi Karya dan


Berkarya

Nama : ______________________________
Kelas : ______________________________

Petunjuk:
Berilah tanda silang (X) sesuai dengan kondisi peserta didik. (Diisi oleh guru)

Pilihan
No. Pernyataan
Ya Tidak
1. Menghargai orang lain dalam menanggapi jawaban
teman
2. Menghargai orang lain dalam menjawab
3. Bersikap disiplin dalam menanggapi jawaban teman
4. Bersikap disiplin dalam menyalin tulisan Jawa menjadi
tulisan latin atau sebaliknya.

Pedoman Penskoran:
Pilihan “Ya” diberi skor 1, sedangkan pilihan “Tidak” diberi skor 0. Karena soal
berjumlah 4 butir, maka jumlah skor berkisar antara 0 sampai 4.

LEMBAR PENGAMATAN SIKAP

No Nama Toleransi Jujur Disiplin Santun Ket


v v v v 4

3. Pengetahuan
a. Teknik Penilaian : Tes Objektif
b. Bentuk Instrumen : Tes uraian
c. Kisi-kisi :
No Indikator No. Butir
. (Romawi)
1. Menyalin kalimat berhuruf Latin ke huruf Jawa. 1-2 ( I )
2. Menyalin paragraf berhuruf Jawa dengan 1 ( II )
penerapan sandhangan, pasangan, dan aksara
Murda ke huruf latin

Instrumen Penilaian Pengetahuan (K3)

Nama : ______________________________
Kelas : ______________________________

Soal :
I. Kaserata mawi aksara Jawi!

1. Prabu Rahwana menika raja ing Ngalengka.


2. Ki Nartasabda menika pujangga linuwih.

II. Kaewahana dados aksara latin paragraf menika!

?Ajiskjumen_!t.

?Ajisk[nkf\[bote[nKzi=fipu[nGo[nDlLi. lj_fipunHi rifDt_k][tonMed=k[moln\


fipunHtu/ rkenS=%]bu[fwt c_k/. $=%]burum [aosBizu=am/gi a[nhteme[nWonTe[nN[mNm
nVuwunFi punDa/.

Kunci Jawaban :

I.
1. ?%]burhwnmenikrjai=z2=k.
2. ?@i !/tsbFmenikpuj=glinuwih.

II. Ajisaka Jumeneng Nata

Ajisaka nekad, boten kenging dipungondheli. Lajeng dipunirid dhateng kraton


Medhangkamolan, dipunaturaken Sang Prabu Dewatacengkar. Sang Prabu rumaos
bingung amargi aneh temen wonten nem-neman nyuwun dipundhahar.

Pedoman Penskoran:
Untuk soal I setiap soal diberi skor 5, jumlah soal 2 jadi nilai 10
Untuk soal II skor jawaban 20, jumlah soal 1 jadi nilai 20

Nilai = ( I + II ) : 3 x 10
= ( 10 + 20 = 30 ) : 3 x 10
NA = Skor Perolehan : 3 x 10 = 100
4. Keterampilan
a. Teknik Penilaian : Tes praktik
b. Bentuk Instrumen : Tes uji petik kerja dan produk
c. Kisi-kisi :
d.
No. Indikator No. Butir
1. Membaca kalimat berhuruf Jawa dengan 1-2
penerapan sandhangan, pasangan, dan aksara
Murda.

Instrumen Penilaian Keterampilan (K4)

Nama : ______________________________
Kelas : ______________________________

Soal :
Kawaosa ukara-ukara ing ngandhap menika!

1. ?*upti*t=bp[kYo[yokRi[yo$udi[bYone[mBz]wuhaipez [aosn\.
2. ?[%]si[dnJkwifftkSihz}[sMkKkenPmB|kni=[pon\,

Kunci Jawaban :

1. Bupati Batang Bapak Yoyok Riyo Sudibyo nembe ngrawuhi pengaosan.


2. Presiden Joko Widodo taksih ngresmekaken pambukaning PON.

Kriteria
Aspek yang dinilai
1 2 3 4
1 Jawaban nomor 1
2 Jawaban nomor 2

Keterangan:
4 = Sangat tepat 2 = Sebagian kecil benar
3 = Sebagian besar benar 1 = Salah semua

Penghitungan nilai akhir : Nilai akhir : skor yang diperoleh


---------------------------- X 100
Skor maksimal

Mengetahui Batang,

Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran,


( ..................... } ( ......................... }

Anda mungkin juga menyukai