Anda di halaman 1dari 5

NASKAH

INDUKSI PERSALINAN

Disusun Oleh : 
Kelompok 2
1. Jessica Constantia (F0G021001)
2. Nabila Friscilla Ananta (F0G021009)
3. Fricilia Septa Wulandari(F0G021019)
4. Okta Anjelia Renopen (F0G021028)
5. Betha Sagita Sari (F0G021029)
6. Melinda Waningsih (F0G021031)

Tingkat : 2 A

Dosen Pengampu :
Dara Himalaya S.ST.,M.Keb

PROGRAM STUDI  D3 KEBIDANAN


FALKUTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM
UNIVERSITAS BENGKULU
2023
A. INDUKSI PERSALINAN
TOKOH PERAN
1. Fricilia Septa Wulandari ( Bidan)
2. Melinda Waningsih ( Asisten Bidan 1)
3. Jessica Constantia ( Asisten Bidan 2)
4. Nabilla Friscillia Ananta ( suami Ibu Hamil)
5. Okta Anjelia Renopen ( Ibu Hamil)
6. Betha Sagita Sari ( Narator)

Narator :

* Di sebuah klinik bidan tempat praktik Bidan Sisil, datang seorang ibu umur 36
tahun G2P1A0 UK 42 minggu datang dengan suaminya yang akan memeriksa
kehamilannya di TM III.

*Setelah itu, bidan melakukan anamnesa terhadap ibu hamil tersebut*

Nabila ( SUAMI ) : Assalamualaikum Bu Bidan

Fricil (BIDAN) : Waalaikumsalam pak buk, silahkan masuk… ada yang bisa saya bantu
pak buk?
Nabila (SUAMI) : Ini bu bidan istri saya ingin memeriksakan kehamilannya
Fricil (BIDAN) : Ohiya baiklaa bu,silahkan duduk pak buk..
Okta (IBU HAMIL): Baik terimakasih bu bidan
Melinda (Asisten bidan 1): Oke baiklah bu Usia kehamilannya sekarang berapa bu?

Okta (IBU HAMIL): 42 minggu bu bidan

Melinda (Asisten bidan 1) : Apakah sebelumnya ibu memiliki riwayat penyakit?

Okta (IBU HAMIL): Tidak ada bu

Melinda (Asisten bidan 1): Apakah ibu ada riwayat keguguran sebelumnya?

Okta (IBU HAMIL): Tidak ada bu


*Setelah melakukan anamnesa bidan mempersilahkan asistennya untuk melakukan
pemeriksaan TTV antara lain Tekanan Darah, Pernapasan, Suhu, Nadi pada ibu*

Jessica (A.BIDAN 2) : Ibu silahkan berbaring ya bu,kita cek ttv nya dulu yaa bu..

Hasil pemeriksaan TTV

TD : 120/80 mmHg

N : 70x/menit

P : 18x/menit

S : 36,6 C

Jessica (A Bidan 2) : permisi bu bidan,ibunya sudah dilakukan pemeriksaan tanda-tanda


vital

Fricil (Bidan) : Baik

*Setelah itu bidan melakukan pemeriksaan fisik dari mulai mata ibu untuk melihat
apakah anemia atau tidak lalu dilanjutkan dengan pemeriksaan data fokus dari abdomen
dan genetalia*

Hasil pemeriksaan :

1. Keadaan umum ibu lemah


2. Kesadaran composmentis

Pemeriksaan mata

1. Conjungtiva Anemis, sklera anikterik

Kemudian pemeriksaan abdomen

1. Inspeksi (simetris, tidak ada luka bekas operasi)


2. Palpasi (teraba ballotement, Tfu tidak sesuai dengan usia kehamilan)
Jessica (BIDAN ) : Baik bapak tadi sudah dilakukan pemriksaan pada ibu ya,benar usia
kehamilan ibu sudah lebih batas normal yaitu 42 minggu,dan ini sangat beresiko pada bayi
dan si ibunya.
Nabila (suami) : Jadi bagaimana ya bu bidan,tolong selamatkan istri dan calon bayi kami bu
bidan

Jessica (BIDAN) : Jika ibu dan bapak berkenan kami akan melakukan induksi persalinan
dimana nanti akan diberi rangsangan untuk kontraksi rahim agar mempercepat persalinan.

Nabila (suami) : Jika itu dapat menyelamatkan bayi saya ,kami siap bu bidan.

*Setelah ibu, bapak dan keluarga setuju, selanjutnya bidan mengambil tindakan
yaitu melakukan induksi persalinan agar mempercepat rangsangan kontrasi rahim*

Fricil (Bidan) : ibu ini saya lakukan pemberian obat oksitosin (pitocin) ya, diberikan
melalui drip infus.
*selesai*

Anda mungkin juga menyukai