Anda di halaman 1dari 15

Pertemuan 4

KARAKTERISTIK PENELITIAN
Kualitatif & Kuantitatif
Proses & Orentasi Penelitian Kualitatif

@Lukmanul Hakim | lukmanul.hakim@uts.ac.id | www.uts.ac.id 1


PENGANTAR
Pada dasarnya, perbedaan penelitian sangat
bergantung pada pendekatan digunakan peneliti.
Hal ini menjadi dasar dalam proses pengumpulan
data dan cara menganilisis data penelitian.
Dalam penelitian dikenal dengan tiga metode
yang secara kronologis beruturan, yakni: (1)
pra-positivisme, (2) positivisme, (3) post-
positivisme.

@Lukmanul Hakim | lukmanul.hakim@uts.ac.id | www.uts.ac.id 2


Next…!!!
• Penelitian kuantitatif berasal dari pradigma
tradisional:, positivistik, eksperimental,
atau empericist yang berkembang dari
pemikiran Agust Comte, Mill, Duerkem, Newton
dan John Locke – yang biasanya mengukur fakta
objektif melalui konsep dan dituruan melalui
variabel dan dijabarkan melalui indikator
dengan memerhatikan aspek relibialtas.
• Penelitian kuantiatif mempunyai banyak kasus
dan subjek yang diteliti, ditampillan dengan data
numerik/statistik.

@Lukmanul Hakim | lukmanul.hakim@uts.ac.id | www.uts.ac.id 3


Next…!!!
• Penelitian KUALITATIF berasal dari post-
positivisme yang memandang pengamatan dan
wawancara sebagai salah satu untuk
menemukan hal-hal yang tersembunyi dari
subjek atau satu persolan. Pandangan
sekaligus mengewajantahkan pandangan
tradisional (kuantitatif) tentang kebenaranan
obsolut ilmu pengetahuan (Creswell, 2016).
• Pada pandangan post-positivisme, pengetahuan selalu
didasarkan pada observasi dan pengamatan yang
dilakukan secara pengujian secara cermat atas realitas
objek yang muncul. Karenanya, manusia adalah hal
kunci dari valid tidak sebuah informasi.

@Lukmanul Hakim | lukmanul.hakim@uts.ac.id | www.uts.ac.id 4


Next…!!!
–Metode Penelitian kualitatif disebut juga naturalistik, alamiah
dengan pertimbangan melakukan penelitian dalam latar yg
sesungguhnya sehingga objek tidak berubah, baik sebelum
maupun sesudah diadakan suatu penelitian.

–Metode Penelitian kualitatif digunakan untuk


menganalisis berbagai masalah ilmu sosial humaniora,
seperti: demokrasi, ras, gender, kelas, negara bagasa,
globalisasi, kebabasan, dan masalah-masalah
kemasyarakatan pada umumnya.
– Perkembangan objek penelitian, membuat penelitian kualitatif telah
masuk dalam berbagai metode, teori, dan pendekatan, baik modern
atau pun postmodern, seperti: hermeneutika, strukturalisme,
semiotika, femenisme, dekonstruksi, fenomenologi, kajian budaya
dan lain sebagainya (Ratna, 2010)

@Lukmanul Hakim | lukmanul.hakim@uts.ac.id | www.uts.ac.id 5


Pandangan dunia filosofis

Sumber: Creswell, 2016

@Lukmanul Hakim | lukmanul.hakim@uts.ac.id | www.uts.ac.id 6


PERBANDINGAN KUALITATIF & KUANTITATIF
JENIS PENELITIAN
KRITERIA
KUALITATIF KUANTITAFIF
Tujuan Untuk memahami & Tes hipotesis, hubungan sebab
menginterpretasikan akibat, dan melakukan prediksi.
interaksi sosial. Pernyataan Pernyataan tujuan sangat
tujuan penelitian biasanya spesifik.
tdk spesifik.

Objek Lebih sedikit & tidak dipilih Lebih banyak & dipilih secara
secara acaak acak
Variabel Mempelajari secara Mempelajari secara spesifik.
keseluruhan, bukan
variabel
Tipe data yg Kata-kata, gambar, objek Angka statistik
dikumpulkan
Bentuk data yg Data seperti: respon Data penelitian yg dihasilkan
dikumpulkan terbuka. Hasil wawancara, berupa alat pengumpulan data yg
catatan lapangan, refleksi. tepat, valid & terstruktur.
7
@Lukmanul Hakim | lukmanul.hakim@uts.ac.id | www.uts.ac.id
KRITERIA KUALITATIF KUANTITAFIF

Jenis analisis Data Mengindentifkasi pila, Mengindentifikasi hubungan


fitur, tema statistik.
Ukuran Sampel Kecil/sedikit Besar/banyak
Pandangan Dinamis, situasional, Reguler dan dapat diperkirakan
terhadap prilaku sosiaal, dan personal
manusia
Peran peneliti Peneliti memungkinkan Peneliti kemungkinkan besar tidak
besar diketahui & diketahui dan tidak memiliki bias
memiliki bias pengaruh pengaruh terahdap peserta
terhadap peserta peneltiain, & karaktersitik peserta
penelitian, & kemungkin tidak diketahui oleh
karaktersitik peserta peneliti.
kemungkinan diketahui
peneliti.
Hasil Temuan spesifik dan Temunan kemungkikan dapat
khusus, kurang dapat digeneralisasikan sehingga dapat
digenralisasikan. diaplikasikan terhadap populasi.

@Lukmanul Hakim | lukmanul.hakim@uts.ac.id | www.uts.ac.id 8


Kriteria Kualitatif Kuantitafif
Metode saintifik Eksploratory/dari bawah ke Confirmatory atau dari atas ke
atas; yaitu peneliti membaut bawah, yaitu peneliti melakukan
suatu hipotesis/ mengsulkan tes hipotesis dan teori dgn data.
model penelitian baru atau
model peneltiain

Objektif Melakukan eksplorasi, Menggambarkan, menjelaskan,


penelitian yg penemuan, & memperkirakan
paling umum pembentukan
Fokus Memiliki fokus bahasan ygn Memiliki fokus bahasan yg lebih
lebih luas, menelaah inti dari sempit, menguji hipotesis yg
suatu fonema spesifik.

Sifat obervasi Studi perilaku dalam Studi perilaku dlm kondisi


lingkungan natural dikontrol, untuk melihat
hubungan sebab akibat.
Sifat Multipel realitas, subjektif Realitas tunggal, obektif

@Lukmanul Hakim | lukmanul.hakim@uts.ac.id | www.uts.ac.id 9


Proses penelitian
• Penelitian ilmiah harus didasarkan pada prosedur
ilmiah, berupa proses yang sistematis: mempunyai
urutan tertentu sebagai sebuah SISTEM.

• Proses Penelitian memiliki tahapan-tahapan


sebagai berikut: (1) penenetuan objek
penelitian, (2) rencana desian penelitian, (3)
sampel penelitian, (4) teknik pengumpulan
data, (5) teknik analisis data, (6) formulasi
laporan akhir.

@Lukmanul Hakim | lukmanul.hakim@uts.ac.id | www.uts.ac.id 10


Proses penelitian kualitatif
• Proses penelitian kualitatif ditentukan oleh masalah yg
dirangkum dalam pertanyaan. Pertanyaan-pertanyaan
umum dan luas harus mengerucut pada pertanyaan
yang spesifik dan fokus.
• Penelitian kualtitatif dimulai dengan pertanyaan-
pertanyaan, metode pengumpulan data yang sifatnya
tidak terstruktur (unstructured), berupa: interviewe
dan observasi, semi terstruktur (semi-structured),
seperti: interviewe, focus group, dan systematic
elications.
• Secara singkat, proses dapat dilihat pada bagan slide
selanjutnya.

@Lukmanul Hakim | lukmanul.hakim@uts.ac.id | www.uts.ac.id 11


KERANGKA KONSEPTUAL PENELITIAN KUALITATIF

@Lukmanul Hakim | lukmanul.hakim@uts.ac.id | www.uts.ac.id 12


Orientasi penelitian kualitatif
Neuman (Somantri, 2005) menyebutkan 4 orientasi dlm
penelitian kualitatif, sbb:
• Pendekatan yg digunakan terhadap data
Penelitian kualitatif mempelakukan data sebagai suatu yg
bermakna interinsik, artinya data bersifat lunak, immaterial,
bersifat dinamis, terkadang kurang jelas, dan sifatnya
abstrak. Misalnya: dokumen ragam peristiwa, rekaman
ucapan, dokumen tertulis, dan berbagai gambar visual dsb.
• Penggunaan perspektif non-positivistik
Penelitian kualitatif menggunakan pendekatan interpretatif
dan kritis pada masalah-masalah sosial. Penelitian
memfokuskan pada makna subjektif, pendefinisian,
metafora, dan deskripsi pada kasus-kasus yang spesifik.
@Lukmanul Hakim | lukmanul.hakim@uts.ac.id | www.uts.ac.id 13
Next…!!!
• Penggunaan logic in practice
Penggunaan logic in practice yg dimaksud adalah (1) logika
dekonstruksi, logika yg dipakai dalam penelitian kuantitatif –
di mana metode diorganisir, diformalkan, dan
diperhitungkan secara ketat; (2) logika dalam praktik, logika
yg digunakan dlm penelitian kualitatif – di mana peneliti
secara bebas menjalankan perannya sebagai peneliti dan
tidak terikat pada kasus-kasus yang spesifik.
• Penggunaan metode non linear dan siklikal
Orientasi ini mengharuskan peneliti berada pada posisinya
sebagai peneliti dan tujuan dari penelitiannya. Artinya,
semua temuan-temuan baru dalam penelitian harus
dikonfirmasikan pada seperangkat narasumber yg sudah
ditetapkan.

@Lukmanul Hakim | lukmanul.hakim@uts.ac.id | www.uts.ac.id 14


Referensi
• Alsa, Asmadi. 2014. Pendejatan Kuantitatif Kualitatif serta
Kombinasinya dalam Penelitian Psikologi. Yogyakarta:
Pustaka Pelajar.
• Creswell, John W. 2016. Reseacrh Design: Pendekatan,
Metode Kualitatif, Kuantitatif, dan Campuran. Yogyakarta:
Pustaka Pelajar.
• Nyoman Kutha. 2010. Metodologi Penelitian; Kajian
Budaya dan Ilmu Sosial Humaniora pada Umumnya.
Yogyakarta: Pustaka Pelajar.
• Sutopo, H.B. 2006. Metodologi Penelitian Kualitatif: Dasar
Teoru dan Terapannya dalam Penelitian. Surakarta: UNS
Press.
• Somantri, G.R. 2005. Memahami Metode Kualitaitf.
Jurnal Makara, Sosial Humaniora, Vol. 9 (2) hal. 57-65.
@Lukmanul Hakim | lukmanul.hakim@uts.ac.id | www.uts.ac.id 15

Anda mungkin juga menyukai