Anda di halaman 1dari 20

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Dosen pengampu: Ibu Triana Atika Zulfa,M.Pd.

Mata Kuliah: Pembelajaran Ilmu Pengetahuan Sosial MI

Disusun Oleh:

Rouufi Novita Wahyunuringtyas 203141149 (6E)

PENDIDIKAN GURU MADRASAH IBTIDAIYAHFAKULTAS

ILMU TARBIYAH

UIN RADEN MAS SAID SURAKARTA2021/2022


RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)

NAMA MADRASAH : SDN GUMILIR 06


KELAS/SEMESTER : IV (Empat) / 1
TEMA 2 : Selalu Berhemat Energi
SUBTEMA 2 : Manfaat Energi
PEMBELAJARAN KE- 1
ALOKASI WAKTU : 1 hari

A. KOMPETENSI INTI (KI):


1. KI 1 : Menerima, menjalankan dan menghargai ajaran agama yang dianutnya.
2. KI 2 : Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya
diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, guru, dan tetangganya
3. KI 3 : Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati (mendengar, melihat,
membaca dan menanya ) dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya,
makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di
rumah, sekolah, dan tempat bermain.
4. KI 4 : Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas, sistematis, dan
logis, dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan
dalam tindakan yang mencerminkan peri-laku anak beriman dan berakhlak mulia

B. KOMPETENSI DASAR DAN INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI:

Mata Pelajaran : IPS


NO KOMPETENSI DASAR (KD) Indikator Pencapaian Kode
1 3.1 Mengidentifikasi karakteristik ruang dan 3.1.1 Mengidentifikasi sumber daya alam C2
pemanfaatan sumber daya alam untuk dan pemanfaatannya.
kesejahteraan masyarakat dari tingkat kota/
kabupatensampai tingkat provinsi

2 4.1 Menyajikan hasil identifikasi karakteristik 4.5.1 Menunjukan hasil identifikasi sumber P3
ruang dan pemanfaatan sumber daya alam untuk daya alam dan pemanfaatannya dalam
kesejahteraan masyarakat dari tingkat kota/ kehidupan sehari-hari
kabupaten sampai tingkat
C. TUJUAN PEMBELAJARAN
IPS

Setelah mengikuti serangkaian kegiatan pembelajaran siswa dapat :

1. Siswa mampu menyebutkan jenis-jenis sumber daya alam di Indonesia dengan benar
2. Siswa mampu memahami manfaat dari sumber daya alam dalam kehidupan sehari-hari
3. Siswa mampu menerapkan perilaku menjaga kelestarian sumber daya alam dengan
baik

4. Siswa mampu menyusun mindmaping secara kreatif dan inovatif

D. MATERI PEMBELAJARAN
 IPS : SDA

E. PENDEKATAN DAN STRATEGI PEMBELAJARAN

 Pendekatan : Saintifik

 Model : Discovery Learning

 Metode : Diskusi, Tanya Jawab, Ceramah

F. MEDIA/ALAT, BAHAN DAN SUMBER BELAJAR


Media/alat
1. LCD proyektor
2. PPT
3. Spidol
4. Sumber Belajar
1. Buku Pedoman Guru Tema : Pengalamanku Kelas IV (Buku Tematik Terpadu
Kurikulum 2013, Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, 2013).
2. Buku Siswa Tema : Pengalamanku Kelas IV (Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013,
Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, 2013).
G. KEGIATAN PEMBELAJARAN

Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi


Waktu
Pendahuluan  Guru menyapa siswa, menanyakan kabar, dan mengecek kehadiran siswa. 10 menit

 Siswa berdoa bersama sesuai dengan agama dan kepercayaan masing-


masing dipimpin oleh salah satu siswa. Religius
 Menyanyikan lagu Nasional “Tanah Airku”. Apersepsi
 Guru menjelaskan kegiatan yang akan dilaksanakan.
 Guru menginformasikan tujuan pembelajaran yang ingin dicapai.
Inti 1. Stimulation (Pemberian Rangsang) 35
Ayo Mengamati (Mengamati) menit
 Secara mandiri siswa diminta untuk mengamati gambar jenis-jenis Sumber
Daya yang ada di bumi.
2. Problem Statement (Pernyataan atau Identifikasi Masalah)
 Guru menstimulus daya analisis siswa dengan mengajukan pertanyaan:
Apakah sumber daya itu bisa habis/hilang?
 Siswa diminta menyebutkan jenis-jenis sumber daya alam yang ada di
bumi.
3. Data Collection (Pengumpulan Data)
Ayo Menulis (Mengomunikasikan)
 Setelah siswa mengetahui tentang jenis – jenis sumber daya alam yang ada,
siswa diminta mencari informasi tentang contoh-contoh, manfaat dan cara
melestarikannya dari setiap jenis sumber daya tersebut
4. Data Processing (Pengolahan Data)
Ayo Mencari Tahu (Mencoba)
 Siswa menemukan informasi tentang beberapa jenis sumber daya alam,
manfaat, dan cara melestarikannya. Kemudian Siswa menuliskan
informasi dalam tabel yang tersedia
 Siswa mengolah dan menyajikan/menuangkan data/informasi yang didapat
secara tertulis di LKPD. Kemudian diminta membuat mindmaping dari
materi yang telah didapat.
 Guru menciptakan suasana demokratis sehingga siswa dapat memperoleh
informasi baik melalui buku atau sumber lainnya maupun berdiskusi
dengan siswa lainnya.

5. Verification (Pembuktian)
 Siswa diminta untuk mempresentasikan hasil pekerjaan di depan kelas.
Kemudian Siswa saling menanggapi hasil presentasi kelompok lain.
 Guru mengidentifikasi dan menganalisis jawaban masing-masing siswa
untuk mengetahui sejauh mana tingkat pemahaman siswa mengenai SDA .
Penutup 6. Generalization (menarik kesimpulan atau generalisasi) 15 menit
 Guru mengumpulkan lembar kerja siswa untuk di portofoliokan.
 Guru memberi tindak lanjut dengan memberi PR.
 Sebagai penutup guru mereview semua kegiatan yang sudah dilakukan
seharian dan meminta siswa melakukan refleksi kegiatan hari itu.
 Pelajaran ditutup dengan doa bersama.
A. PENILAIAN PEMBELAJARAN, REMIDIAL DAN PENGAYAAN
Ranah Penilaian Prosedur Tes Teknik Tes Jenis Tes Bentuk Tes Instrumen Penilaian

Sikap spiritual dan Sosial Proses Non Tes Observasi Subjektif 1. Rubrik Penilain
2. Lembar Pengamatan
3. Pedoman Penilaian

Pengetahuan Hasil Tes Tertulis Objektif 1. Kisi-kisi Soal


2. Soal Tes
3. Kunci Jawaban

Ketermpilan Proses Non Tes Unjuk Kerja Unjuk Kerja 1. Rubrik Penilaian
2. Lembar Penilaian
3. Pedoman Penilaian

Surakarta, 22 Maret 2023

Mengetahui,

Dosen Pengampu Microteaching Praktikan

Triana Atika Zulfa,M.Pd. Rouufi Novita Wahyunuringtya


NIM. 203141149
PENILAIAN SIKAP SPIRITUAL

1. Petunjuk Umum
 Instrumen penilaian sikap sosial ini berupa Lembar Observasi.
 Instrumen ini diisi oleh guru yang mengajar peserta didik yang dinilai.

2. Petunjuk Pengisian
Petunjuk : Berilah tanda cek (√) pada kolom yang sesuai aspek yang muncul pada diri siswa!
 4 = apabila SELALU melakukan perilaku yang diamati
 3 = apabila SERING melakukan perilaku yang diamati
 2 =apabila KADANG-KADANG melakukan perilaku yang diamati
 1= apabila JARANG melakukan perilaku yang diamati

Rubric Penilaian

Keterangan
Aspek
pengamatan 1 2 3 4

Berdoa sebelum dan sesudah melakukan sesuatu

Mengungkapkan kekaguman secara lisan maupun tulisan terhadap tuhan saat melihat kebesaran
Tuhan
Merasakan keberadaan dan kebesaran Tuhan saat mempelajari ilmu pengetahuan
LEMBAR OBSERVASI PENILAIAN SIKAP SPIRITUAL

No Nama Siswa Berdoa kepada Mengungkapkan Merasakan keberadaan Perolehan Skor Kategori
Tuhan kekaguman dan kebesaran Tuhan skor akhir
1. Win Metawin O.
2. Bright Vachirawit C.
3. Kim Seung Min
4. Oh Se Hun
5. Lee Know
6. Park Chanyeol

Pedoman Penilaian
jumlah skor/jumlah skor maksimal x 5

Kurang : < 7,0


Cukup : 7,1-8,0
Baik : 8,1-9,0
Sangat baik : 9,1-10
PENILAIAN SIKAP SOSIAL

1. Petunjuk Umum
 Instrumen penilaian sikap sosial ini berupa Lembar Observasi.
 Instrumen ini diisi oleh guru yang mengajar peserta didik yang dinilai.

2. Petunjuk Pengisian
Petunjuk : Berilah tanda cek (√) pada kolom yang sesuai aspek yang muncul pada diri siswa!
 4 = apabila SELALU melakukan perilaku yang diamati
 3 = apabila SERING melakukan perilaku yang diamati
 2 =apabila KADANG-KADANG melakukan perilaku yang diamati
 1= apabila JARANG melakukan perilaku yang diamati

Rubric Penilaian

Aspek SB (4) B (3) C (2) K (1)

Tanggung Siswa selalu melaksanakan Siswa sudah cukup baik Siswa terkadang Siswa belum melaksanakan tugas
Jawab tugas yang seharusnya melaksanakan tugas yang melaksanakan tugas yang yang seharusnya dilaksanakan
dilaksanakan seharusnya dilaksanakan seharusnya dilaksanakan
Toleransi Siswa sangat mampu Siswa mampu bekerja sama Siswa mulai mampu Siswa belum bekerjasama dalam
bekerjasama dalam diskusi dalam diskusi bersama bekerjasama bersama diskusi bersama temannya yang
bersama temannya yang temannya yang memiliki temannya yang memiliki memiliki keberagaman latar
memiliki keberagaman latar keberagaman latar belakang keberagaman latar belakang belakang
belakang
Disiplin Siswa selalu mengumpulkan Siswa sudah cukup baik Siswa terkadang mengumpulkan Siswa tidak mengumpulkan
pekerjaan rumah atau tugas tepat mengumpulkan pekerjaan rumah pekerjaan rumah atau tugas tepat pekerjaan rumah atau tugas tepat
waktu atau tugas tepat waktu waktu waktu
LEMBAR OBSERVASI PENILAIAN SIKAP SOSIAL

No Nama Siswa Tanggung Toleransi Disiplin Perolehan Skor akhir Kategori


Jawab skor
1 Win Metawin O.
2 Bright Vachirawit C.
3 Kim Seung Min
4 Oh Se Hun

jumlah skor/jumlah skor maksimal x 5

Kurang : < 7,0


Cukup : 7,1-8,0
Baik : 8,1-9,0
Sangat baik : 9,1-10
KISI KISI PENILAIAN PENGETAHUAN

Kompetensi indikator Jumlah Jenis Kode soal Kunci jawaban


dasar butir Tes Soal

3.1 3.1.1 5 soal pilgan C2 1. Berikut ini termasuk jenis-jenis SDA 1. D


Mengidentifik Mengidentifikasi yang tidak dapat diperbaharui, 2. D
asi sumber daya kecuali....
3. A
karakteristik alam dan a. Gas Alam 4. A
ruang dan pemanfaatannya b. Minyak Bumi 5. C
pemanfaatan .
c. Batubara
sumber daya
d. Panas Bumi
alam untuk
kesejahteraan 2. Kekayaan Alam yang dapat
dimanfaatkan manusia merupakan
masyarakat
pengertian dari....
dari tingkat
a. Potensi Alam
kota/
kabupatensam b. Sumber Alam

pai tingkat c. Pertambangan


provinsi d. Sumber Daya Alam

3. Sumber daya alam yang terus


menerus digunakan tetapi tidak habis
disebut dengan....

a. Sumber daya alam yang


dapat diperbaharui
b. Sumber daya alam yang tidak
dapat diperbaharui

c. Kekayaan Alam

d. Potensi Alam

4. Gambar berikut ini merupakan


pemanfaatan dari SDA yang ada dan
dapat digunakan untuk membuat

....

a. Karet

b. Kertas

c. Papan

d. Pakaian

5. Batubara merupakan salah satu SDA


yang ada di Indonesia, berikut ini
adalah yang bukan contoh
pemanfaatan Batubara adalah...

a. Membuat Ban
b. Memasak makanan

c. Bahan baku bangunan

d. Sumber energi
PENILAIAN KETRAMPILAN
IPS

Kriteria Sangat Baik Cukup Perlu


Baik
Pendampingan
4 3 2 1
Sumber daya alam Menyebutkan Menyebutkan Menyebutkan Menyebutkan
dan 10 sumber daya alam 7-9 sumber daya alam 3-6 sumber daya alam Indonesia 1-2 sumber daya alam
pemanfaatannya. Indonesia di pasar dan Indonesia di pasar dan di pasar dan pemanfaatannya Indonesia di pasar dan
pemanfaatannya pemanfaatannya dengan tepat. dengan tepat. pemanfaatannya dengan tepat.
dengan
tepat.
Penyajian hasil Mampu menyajikan Mampu Mampu Belum mampu menyajikan
identifikasi sumber hasil identifikasi menyajikan hasil identifikasi menyajikan hasil identifikasi hasil identifikasi sumber daya
daya alam dan sumberdaya alam dan sumber daya alam dan sumber daya alam dan alam dan pemanfaatannya.
pemanfaata pemanfaatannya. pemanfaatannya. pemanfaatannya.
nnya dalam.

Bentuk Bentuk tulisan dengan cukup Bentuk tulisan dengan kurang Sama sekali tidak sistematis.
Bentuk tulisan sangat
sistematis. sistematis.
tulisan
sistematis.
Pedoman Penilaian

jumlah skor/jumlah skor maksimal x 5

Kurang : < 7,0


Cukup : 7,1-8,0
Baik : 8,1-9,0
Sangat baik : 9,1-10

LEMBAR PENILAIAN KETRAMPILAN

Skor Akhir Predikat


No. Nama siswa
1 2 3 4

1. Kim Seungmin

2. Bright Vachirawit Chivaare

3. Win Metawin Opas-iamkajorn


LEMBAR PENILAIAN PENGETAHUAN

NO Nama Siswa Jumlah skor Nilai

1 Win Metawin

2 Kim Seungmin

3 Bright Vachirawit

4 Off Jumpol

5 Kim Young Kwang Pedoman Penilaian


jumlah skor x 10
6 Neo Timrawat

7 Pond Naravit

8 Phuwin

9 Gulf Kanawut

dst Mew Suppasit

Keterangan :

 Skor 2 untuk siswa yang menjawab soal dengan benar


 Skor 1 untuk siswa yang menjawab soal tetapi salah
 Skor 0 untuk siswa yang tidak menjawa

Anda mungkin juga menyukai