Anda di halaman 1dari 6

Prinsip Pengajaran dan Asesmen yang Efektif II di Sekolah Menengah

NAMA : Dimas Fadili Rohman


NPM : 22130611516
Refleksi Pada Pembuatan Perangkat Pembelajaran
No Komponen Perangkat Kendala
Pembelajaran
1 Perumusan capaian Untuk menentuka CP tidak mengalami kendala
pembelajaran dan alur tujuan sebab sudah ada dan ditentukan oleh pemerintah.
pembelajaran Untuk ATP karena tidak terbagi kelas sehingga
harus menentukan materi mana yang ada di kelas
X
2 Pembuatan asesmen diagnostik Assesmen diagnostik sempat mengalami kendala
pengetahuan peserta didik ketika menentukan kriteria yang ada. Apakah
asesmen diagnostic memuat materi prasyarat
ataukah materi yang akan dibahas.
3 Pembuatan asesmen diagnostik Karakteristik yang sangat beragaman sehingga
karakteristik (latar belakang) menentukan asesmennya disesuaikan dengan
peserta didik keadaan peserta didik atau yang umum dapat
untuk semuanya.
4 Perumusan profil pelajar Dalam perumusan profif pelajar Pancasila tidak
pancasila ada kendala.
5 Perumusan target peserta didik Karena kelas yang saya ampu kelas kecil yang
terdiri dari 18 peserta didik maka target peserta
didik tidak cukup mengalami kendala.
6 Perumusan model pembelajaran Kendala yang saya alami adalah kekuarang
yang digunakan pahaman saya dalam menentukan model. Apakah
model pembealajaran disesuaikan karakteristik
peserta didik atau peserta didik yang harus dapat
mengikuti model pembelejaran yang saya pilih.
7 Perumusan tujuan pembelajaran Dalam menentukan tujuan masalah saya masih
mengacu pada model ABCD belum dengen model
SMART.
8 Perumusan assessment of Saya sulit membedakan antara assesmen of
learning learning dengan asesmen diagnostik
9 Perumusan assessment as Saya belum dapat mengeksplore assesmen as
learning learning, dan asesmen as learning saya sebatas
penilaian keterampilan, dan profil pelajar pancasil.
10 Perumusan assessment for Metode assesmen for learning saya masih sebatas
learning pengerjaan soal sebab saya belum dapat membuat
asessmen dor learning yang mengakomodasi
setiap karakteristik peserta didik yang asa dikelas.
11 Perumusan pemahaman Saya sempat sulit membedaan pemahaman
bermakna bermakna dengan tujuan pembelajaran.
12 Perumusan pertanyaan Kendala saya menentukan pertanyaan pemantik
pemantik adalah menentukan apakah pertanyaan berupa
masalah yang akan dibahas ata kah materi yang
menjadi maslah pra syarat.
13 Perumusan kegiatan Saya masih sulit menentukan kegiatan
pembelajaran berdasarkan pembelajaran berdasarkan karakteritik peserta
karakteristik peserta didik didik. Setiap peserta didik masih saya berikan
berupa treatmen yang sama/
14 Pembuatan lembar kerja peserta Tidak ada kendala dalam pembuatan LKPD
didik
15 Perumusan pengayaan dan Kendala saya adalah apakah setiap pertemuan
remedial harus memuat remidial dan pengayaan
16 Penentuan bahan bacaan peserta Tidak ada kendala sebab, sekolah sudah memiliki
didik dan pendidik buku pegangan dan sudah dilakukan bedah buku.
Refleksi pada penerapan pembelajaran

NO AKTVITAS KENDALA
PEMBELAJARAN
1 Pemberian asesmen diagnostik Peserta didik belum dapat menyelesaikan asesmen
sampai batas waktu yang ada.
2 Pemberian pertanyaan Peserta didik belum sepenuhnya akif merespon
pemantik pertanyaan pemantik.
3 Aktivitas kolaborasi Ada beberapa peserta didik yang belum dapat
diskusi/presentasi peserta didik bekerja sama dengan baik dengan anggota
kelompoknya
4 Aktivitas projek peserta didik Waktu pelaksanaan projek sedikit mundur dari
waktu yang telah ditentukan.
5 Aktivitas pengayaan Soal yang diberikan masih pada standar yang
pembelajaran sama
6 Aktivitas remedial/tambahan Tidak melakukan aktivitas remidal
pembelajaran
7 Pemberian asesmen Asesmen keterampilan LKPD dan profil pelajar
Pancasila masih kurang tercover dengan baik.
8 Proses pelaksanaan asesmen Asesmen keterampilan LKPD dan profil pelajar
Pancasila masih kurang tercover dengan baik.
9 Kegiatan penutup pembelajaran Tidak ada kendala saat kegiatan penutup
Rencana Tindak Lanjut
hasil Tes kognitif yang terdiri dari 10 soal pilihan jamak menunjukkan bahwa siswa masih
belum banyak yang tuntas. Data menunjukkan bahwa rerata capaian siswa kelas X.5 adalah
56,55 dengan nilai tertinggi 80
dari perolehan tersebut maka rencana tindak lanjut adalah dengan adanya pengulangan
proses belajar dengan ditambahkan teknik tutor sebaya.

Pemetaan materi pemanasan global adalah sebagai berikut.


INFOGRAFIS KAITAN MATERI DENGAN KEHIDUPAN SEHARI-HARI

Anda mungkin juga menyukai