Anda di halaman 1dari 3

Panduan Diskusi.

Ruang Kolaborasi - Dasmen & Diksus


Workshop Sekolah Penggerak Angkatan 2

Nama Kelompok : Bernalar Kritis (SMAN 1 Loghia)


Nama Anggota Kelompok :
1. Achmad Djaya Adi/SMAN 1 Loghia
2. La Ode Safiruddin/
3. Hardamin
4. La Ode Falimu
5. Sarni
6. La Majide

Tujuan

 Memilih tema, topik, dan tujuan projek.


 Menyusun rubrik akhir projek.
 Mengidentifikasi aktivitas belajar projek yang dapat dikembangkan.

Instruksi

Kelompok Anda akan diminta untuk mendiskusikan dan menyusun ide perancangan projek
yang berangkat dari sebuah skenario. Ide awal yang perlu dirancang adalah tema, topik,
tujuan, rubrik akhir, dan beberapa rencana aktivitas projek. Susunlah rancangan tersebut
sesesuai mungkin dengan skenario yang disajikan. Kelompok Anda dapat mengerjakan tugas
ini dengan mengisi kolom tabel kosong yang bertanda titik-titik. Waktu untuk pengerjaan
tugas di sesi ini adalah 50 menit.

Skenario

Anda semua adalah sekelompok tim fasilitasi projek di sebuah Sekolah Dasar. Kelompok
Anda bertugas merancang projek yang akan dilakukan di kelas 5 SD. Sekolah Anda
memiliki visi menjadi wadah yang optimal bagi peserta didik untuk menjadi insan yang
kreatif, toleran, dan kolaboratif. Tujuan tersebut lahir dari keprihatinan sekolah atas isu
toleransi antar suku dan agama yang seringkali muncul di masyarakat sekitar sekolah.

(Bagaimana kira-kira ide projek yang sesuai dengan latar belakang kondisi sekolah tersebut?)

Rancangan Ide

1. Pemilihan Tema dan Topik Spesifik

Tema Projek Bhineka Tunggal Ika


Topik Spesifik Projek Be Your Self (Bahagia jadi diri sendiri)
2. Pemilihan Tujuan Projek

Komponen Tujuan Tujuan 1 Tujuan 2 Tujuan 3

Beriman,
Bertaqwa
kepada Tuhan Bergotong
Yang Maha royong
Dimensi Bernalar Kritis
Esa dan
Berakhlak
Mulia

Memperoleh dan
Elemen: Akhlak Pribadi Kolaborasi memproses
informasi dan
gagasan

Sub elemen Integritas Kerjasama Mengajukan


pertanyaan

Membiasakan Melaksanakan Mengidentifikasi


bersikap jujur
tugas serta suatu permasalahan
terhadap diri peran yang dan mengkonfirmasi
sendiri dan diberikan pemahaman
Rumusan kompetensi orang lain dan kelompok terhadap suatu
berani dalam sebuah permasalahan
menyampaikan kegiatan mengenai dirinya
kebenaran atau bersama dan lingkungan
fakta
sekitarnya

2. Perancangan Rubrik Akhir Projek

Elemen/Sub elemen Mulai Berkembang Berkembang Sangat


Berkembang Sesuai Berkembang
Harapan

Akhlak Mulai membiasakan membiasakan Berani dan


Pribadi/Integritas membiasakan bersikap jujur melakukan konsisten
bersikap jujur dan berani refleksi tentang menyampaika
dan berani menyampikan pentingnya n kebenaran
menyampikan kebenaran atau bersikap jujur atau fakta serta
kebenaran atau fakta dan berani memahami
fakta menyampikan konsekuensi
kebenaran atau untuk diri
fakta sendiri

Bergotong Menampilkan Menunjukkan Memberi Membangun


Royong/Kerja tindakan yang harapan positif semangat tim dan
sama sesuai dengan kepada orang kepada orang mengelola
harapan dan lain dalam lain untuk kerjasama
tujuan rangka bekerja efektif yang melebihi
kelompok mencapai dan mencapai harapan untuk
tujuan tujuan bersama mencapai
kelompok di tujuan bersama
lingkungan sesuai dengan
sekitar target yang
(sekolah dan r sudah
ditentukan

Memperoleh dan Bertanya untuk Mengajukan Mengajukan Mengajukan


memproses memenuhi rasa pertanyaan pertanyaan pertanyaan
informasi dan ingin tahu untuk untuk menjawab untuk
gagasan / terhadap diri menjawab keingintahuanny membandingk
Mengajukan dan keingintahuan a dan an berbagai
Pertanyaan lingkungannya nya dan untuk mengkonfirmasi informasi dan
mengidentifika pemahaman untuk
si suatu terhadap suatu menambah
permasalahan permasalahan pengetahuanny
mengenal mengenal a
dirinya dan dirinya dan
lingkungan lingkungan
sekitarnya sekitarnya

3. Perancangan Aktivitas Belajar yang Akan Dilakukan

Tahap Studi Lapangan mengunjungi suatu perkampungan/desa yang memliki


keberagaman latar belakang masyarakatnya.

Orientasi Melakukan wawancara terhadap warga sekolah atau masyarakat disekitar


rumah/sekolah.

Aksi Mengumpulkan data, fakta dan informasi serta mengolah dan


mengkomunikasikan hasil wawancara yang sudah dilakukan.

Tindak Menyusun laporan karya sederhana terkait hasil pelaksanaan kegiatan aksi
Lanjut yang sudah dilakukan dan memperesentasikannya di kelas.

Anda mungkin juga menyukai