Anda di halaman 1dari 6

Universitas Negeri Malang

Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam


S1 Pendidikan Fisika

E-MODUL
FISIKA
XI SMA/MA

&
AURELIA APRILIYANI
KATA PENGANTAR

Puji syukur kehadirat Allah SWT yang telah


melimpahkan rahmat dan karunia-Nya sehingga penulis
dapat menyelesaikan Bahan Ajar Fisika dengan materi
“Suhu dan Kalor”. Bahan Ajar ini dibuat sebagai
bahan untuk melakukan percobaan. Bahan Ajar ini
dibuat agar literasi saintifik, minat baca dan
kompetensi peserta didik dapat ditingkatkan. Secara
umum Bahan Ajar Fisika membahas tentang konsep,
prinsip, teori, dan aplikasi dari materi Suhu dan Kalor
Fisika kelas X.

Bahan Ajar ini terdiri dari materi Suhu dan Kalorr.


Pada sub-sub materi pokok yang sesuai dengan judul
dan materi, kegiatan dan petunjuk kerja. Dalam
penulisan Bahan Ajar Fisika ini masih terdapat
kekurangan dan kelemahan. Maka dari itu penulis
mengharapkan saran dan masukan untuk perbaikan dan
tindak lanjut penyempurnaan bahan ajar ini. Mudah-
mudahan Bahan Ajar ini bermanfaat bagi semua
pembaca dalam menguasai materi Fisika terutama
siswa SMA.

Malang, Februari 2022


Aurelia Apriliyani

DAFTAR ISI

PENYUSUN i
DAFTAR ISI 1
GLOSARIUM 2
SUHU DAN KALOR
PENDAHULUAN 3
A. Identitas Modul
3
3
B. Kompetensi Dasar 3
C. Deksripsi Singkat Materi 3
D. Petunjuk Penggunaan Modul 4
4
E. Materi Pembelajaran
5
PETA KONSEP
KEGIATAN PEMBELAJARAN 1
SUHU
6
1. Tujuan Pembelajaran
6
2. Termometer dan Skala ukur
8
3. Latihan Soal dan Pembahasan 1
11
4. Kalor jenis dan Kapasitas Kalor
13
5. Latihan Soal dan Pembahasan 2 16
6. Perubahan Wujud Zat 18
7. Latihan Soal dan Pembahasan 3 23
8. Azas Black 24
9. Latihan Soal dan Pembahasan 4 28
10. Rangkuman 29
11. Evaluasi
KEGIATAN PEMBELAJARAN 2
KALOR 30
1. Tujuan Pembelajaran 30
2. Pemuaian Zat 31
3. Perpindahan Kalor 32
4. Rangkuman 33
5. Latihan Soal 34
DAFTAR PUSTAKA

FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM 1


PENDAHULUAN
A. Identitas E-modul
Mata Pelajaran : FISIKA
Kelas : XI
Alokasi Waktu :
Judul E-modul : E-modul Suhu dan Kalor

C. Deskripsi
B.Kompetensi Singkat Materi
Dasar Haloo semuanya! Semangat


belajar yaa di masa pandemi

3.5 Menganalisis pengaruh

ini .. dalam e-modul ini kita


akan mempelajari bagaimana
kalor dan perpindahan kalor
suhu dan kalor bekerja pada
yang meliputi karakteristik
kehidupan sehari-hari.. di
termal suatu bahan,kapasitas
dalam e-modul ini juga
dan konduktivitas kalor pada
dilengkapi representasi yang
kehidupan sehari-hari
membantu kita dalam

memahami konsep suhu dan


4.5 Merancang dan melakukan
kalor..
percobaan tentang
karakteristik termal suatu
Di dalam materi suhu dan kalor
bahan,terutama terkait
kita akan mempelajari tentang
dengan kapasitas dan skala suhu pada
konduktivitas kalor, beserta termometer,pengaruh
presentasi hasil percobaan kalor,pemuaian dan perpindahan
dan pemanfaatannya kalor. Dilanjutkan dengan latihan
soal dan beberapa jenis

percobaan yang berdasarkan


permasalahan di kehidupan
sehari-hari.

3
D.Petunjuk Penggunaan E-Modul

Sebelum mempelajari e-modul


ini siapkan mental kalian
Pastikan apabila anda membuka
bahan ajar ini, anda siap
mempelajarinya.
Berdoalah sebelum memulai
belajar

Bacalah dengan cermat


materi
yang disajikan sampai be
nar-
benar memahami konsep
nya.
E. Materi
Tandai materi yang kura
ng Pembelajaran
dipahami untuk didiskus
ikan
terbagi
dengan tutor atau dengan Didalam e-modul ini
teman kegiatan
menjadi dua
pembelajaran
Tandai materi yang kurang
aruh
Pertama : Suhu, Peng
dipahami untuk didiskusikan Black
kalor pada zat dan Azas
dengan tutor atau dengan teman Kedua : Pemuaian za
t dan

Kerjakan latihan yang disajikan di Perpindahan kalor secara


diasi
modul konduksi,konveksi,dan ra

Selamat
belajar! ^^
4
PETA KONSEP SUHU DAN KALOR

SUHU KALOR Pemuain Perpindahan


Kalor

Pengaruh Zat
Suhu Padat
Konduksi
Kalor

Termometer Kalor Zat Konveksi



Jenis Cair

Skala Kapasitas Zat Konduksi


Termometer Gas
Kalor

Konversi Kalor
Suhu Laten

Azas
Black
5

Anda mungkin juga menyukai