Anda di halaman 1dari 2

PEMERINTAH KABUPATEN LIMA PULUH KOTA

DINAS PNDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN


UPTD SDN 04 SUAYAN KECAMATAN AKABILURU
ULANGAN AKHIR SEMESTER TAHUN 2021/2022
NSS : 101130806025 e-mail : sdn04suayan@gmail.com
NPSN : 10301108

LEMBARAN SOAL

Mata Pelajaran : PJOK Hari :


Kelas :I Tanggal :
Semester : II Waktu :

1.
2. Aktivitas gerak berirama termasuk b. Keras
jenis olahraga.... c. Lembut
a. Senam 9. Saat melangkah pada aktivitas
b. Renang gerak berirama, lutut harus....
c. Lari a. Kaku
3. Gerak yang serasi dengan irama b. Ditekuk
terlihat.... c. Mengeper
a. Indah 10. Bunyi yang teratur menghasilkan...
b. Kacau a. Irama
c. Kaku b. Warna
4. Tongkat akan berbunyi jika.... ke c. Suara
lantai 11. Tepuk tangan menghasilkan....
a. Diletakkan a. Irama
b. Digelindingkan b. Bunyi
c. Dipukulkan c. Tempo
5. Berikut bukan tujuan aktivitas 12. Batok kelapa akan berbunyi jika
gerak berirama adalah..... di ....
a. Meningkatkan kebugaran a. Ditekan
jasmani b. Dipukul
b. Meningkatkan kecepatan c. Dipegang
c. Meningkatkan kekompakan 13. Saat melakukan langkah biasa
6. Rajin melakukan aktivitas gerak pandangan ke....
berirama membuat tubuh a. Bawah
menjadi..... b. Atas
a. Bugar c. Depan
b. Lelah 14. Aktivitas gerak berirama disebut
c. Gemuk juga dengan....
7. Botol bekas dapat menghasilkan a. Senam lantai
bunyi jika di .... b. Senam irama
a. Disentuh c. Senam cepat
b. Dipukulkan 15. Iringan musik pada aktivitas gerak
c. Diayun berirama bersifat...
8. Irama adalah bunyi yang terdengar a. Penuh semangat
secara..... b. Menyedihkan
a. Teratur c. Cepat dan keras
16. Benda yang menghasilkan suara
saat di tepuk, yaitu...
a. Tongkat kayu
b. Simpai
c. Rebana
17. Tempat yang paling aman untuk
berenang adalah...
a. Danau
b. Pantai
c. Kolam renang
18. Resiko terbesar saat beraktivitas di
air adalah....
a. Kejang otot
b. Tenggelam
c. Lapar
19. Peregangan otot sebutan lain dari....
a. Cidera
b. Pemanasan
c. Tenggelam
20. Saat bermain di kolam renang, kita
perlu memperhatikan...
a. Keselamatan
b. Keindahan
c. Kecepatan
21. Permainan kelompok
membutuhkan sikap.....yang baik
a. Egois
b. Sombong
c. Kerja sama

Anda mungkin juga menyukai