Anda di halaman 1dari 2

REFLEKSI PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN

SECARA KESELURUHAN

NAMA : DJOKO SANTOSO, S.Pd


LPTK : UNIVERSITAS PALANGKA RAYA

No Butir Refleksi Respon / Jawaban

1 Secara keseluruhan saya Kelebihan penerapan model pembelajaran


belajar/praktik inovatif terhadap kegiatan pembelajaran:
pembelajaran inovatif, apa a. Peserta didik dilibatkan pada
kelebihan dan kekurangan kegiatan belajar sehingga
penerapan model pengetahuannya diserap dengan
pembelajaran inovatif baik.
terhadap kegiatan belajar? b. Peserta didik dilatih untuk tetap
bekerja sama dengan peserta didik
lain.
c. Peserta didik dapat memperoleh
pemecahan masalah dari berbagai
sumber.
Kelemahan penerapan model pembelajaran
inovatif ini terhadap kegiatan pembelajaran
yaitu diperlukan konsentrasi yang tinggi
karena ada banyak hal- hal yang harus
disiapkan oleh guru dalam penyajian
kegiatan pembelajaran.

2 Hal yang paling Model pembelajaran inovatif ini


membuat saya tertarik menjadikan pembelajaran lebih menarik
pada praktik dan bermakna sehingga mendorong siswa
pembelajaran inovatif memiliki rasa percaya diri yang tinggi dan
ini ketika mampu belajar secara mandiri.
pelaksanaan menjadi
model pembelajaran
yang mampu
menjadikan
pembelajaran lebih
menarik dan bermakna

3 Saya bangga kepada diri Pada PPL 1 peserta didik mampu:


saya, praktik pembelajaran a) Menemukan langkah-langkah proses
inovatif ini ketika apa yang dalam pembuatan garam,
menjadi tujuan menyimpulkan cara membuat garam
pembelajaran tercapai, dengan benar, peserta didik mampu
seperti: membuat gambar cerita proses
pembuatan garam dalam bentuk
tulis menggunakan kosa kata baku
dan kalimat efektif dengan benar.
b) Mengidentifikasi tehnik melipat
kain dengan percaya diri, melalu
simulasi, peserta didik dapat
mempraktikkan tehnik melipat baju
dengan rapi dan percaya diri,
melalui demonstrasi, peserta didik
dapat memodifikasi bebrapa macam
tehnik melipat baju dengan rapi dan
percaya diri.

Pada PPL 2 peserta didik mampu:


a) Memahami kebutuhan ciri-ciri
makhluk hidup makanan dan tempat
hidup
dilingkungannya,membedakan ciri -
ciri mahkluk hidup berkembangbiak
dengan cara bertelur dan
melahirkan.
b) Membilang bilangan secara urut
1.000 sampai dengan 10.000,
membilang bilangan secara loncat
1.000 sampai dengan 10.000,
membilang bilangan dan menuliskan
bilangan 1.000 sampai dengan
10.000 ( ribuan, ratusan, puluhan
dansatuan ).

4 Hal tersulit praktik a. Saya akan memperbaiki kekurangan


pembelajaran inovatif yang pada praktik pembelajaran aksi 1
terjadi pada saya hari ini dan 2.
ketika pelaksanaannya b. Melakukan koordinasi dengan
kurang maksimal, dan akan kepala sekolah serta dengan rekan
diatasi dengan: guru lainnya untuk mendapatkan
saran dengan tujuan untuk perbaikan
dalam kegiatan praktik
pembelajaran yang akan
dilaksanakan pada tugas berikutnya.

Terima kasih kepada bapak dosen pembimbing, Bapak Dr. Rinto Alexandro,S.E,M.M dan
ibu guru pamong Ibu Yusana Gatang, S.Pd, khususnya Univertias Palangka Raya dan teman-
teman seangkatan PPG Dalam Jabatan Angkatan I Gelombang I Tahun 2023 yang telah
membimbing saya dan membantu serta mendampingi saya saat proses PPL 1 dan 2 sampai
selesai hingga saya bisa sampai ketahap Refleksi akhir ini.

Anda mungkin juga menyukai