Anda di halaman 1dari 30

PEMBUATAN PANDUAN RENCANA ANGGARAN BIAYA UNTUK

KEGIATAN KEMITRAAN DENGAN LEMBAGA PENYELENGGARA


DIKLAT

Laporan Aktualisasi Nilai-Nilai Dasar PNS di Lembaga


Pengembangan dan Pemberdayaan Kepala Sekolah dan Pengawas
Sekolah

Pelatihan Dasar Calon Pegawai Negeri Sipil


GOLONGAN II

Disusun oleh:
Nama : Indah Cahaya Maharaja, A.Md.
NIP : 199708312020122010
Jabatan : Pengelola Peningkatan Kompetensi
Pendidik dan Tenaga Kependidikan
Unit Kerja : Lembaga Pengembangan dan
Pemberdayaan Kepala Sekolah dan
Pengawas Sekolah
Angkatan : XLIV
Nomor Presensi : 10
Mentor : Drs. I Nyoman Rudi Kurniawan, M.T
Coach : Dr. Marjuki, M.Pd
Penguji/Narasumber : Fajar Arian Oktavianto, S.Pd.

PUSAT PENDIDIKAN DAN PELATIHAN PEGAWAI


KEMENTERIAN PENDIDIKAN, KEBUDAYAAN, RISET dan TEKNOLOGI
2021
LEMBAR PENGESAHAN
LAPORAN AKTUALISASI

Judul : Pembuatan panduan rencana anggaran biaya untuk


kegiatan kemitraan dengan lembaga penyelenggara diklat.
Nama : Indah Cahaya Maharaja,A.Md.
NIP : 199708312020122010
Angkatan : XLIV
Nomor Presensi : 10
Jabatan : Pengelola Peningkatan Kompetensi Pendidik dan Tenaga
Kependidikan
Unit Kerja : Lembaga Pengembangan dan Pemberdayaan Kepala
Sekolah dan Pengawas Sekolah

Depok, 26 Oktober 2021

Pembimbing/Coach, Mentor,

Drs. I Nyoman Rudi Kurniawan, M.T


Dr. Marjuki, M.Pd
NIP. 196707101990031013
NIP. 196403081988031005

Penguji/Narasumber,

Fajar Arian Oktavianto, S.Pd.


NIP. 199110272019021005

i
KATA PENGANTAR

Puji syukur ke hadirat Tuhan Yang Maha Esa atas segala limpahan berkah
dan rahmat- Nya sehingga penulis mampu menyelesaikan laporan
aktualisasi yang berjudul “Pembuatan panduan rencana anggaran biaya
untuk kegiatan kemitraan”. Laporan aktualisasi ini bertujuan untuk
menanamkan dan mengimplementasikan nilai-nilai dasar PNS yaitu ANEKA
(Akuntabilitas, Nasionalisme, Etika Publik, Komitmen Mutu dan Anti Korupsi),
Whole of Government (WoG), Pelayanan Publik, dan Manajemen ASN,
dengan harapan agar mampu mengemban amanat sebagai PNS yang
profesional dan berkarakter.
Penulis mengucapkan terimakasih kepada pihak – pihak yang telah
membantu selesainya laporan aktualisasi ini, terutama kepada:
1. Tuhan Yang Maha Esa atas berkat-Nya yang selalu memberikan
perlindungan serta energi positif kepada penulis dalam menyelesaikan
Laporan Aktualisasi ini.
2. Ibu Amurwani Dwi Lestariningsih, S.Sos., M.Hum. selaku Kepala Pusat
Pendidikan dan Pelatihan Pegawai Kementerian Pendidikan,
Kebudayaan, Riset, dan Teknologi serta penanggung jawab Pelatihan
Dasar CPNS Gelombang 14.
3. Ibu Prof.Dr. Nunuk Suryani,M.Pd selaku plt.Kepala Lembaga
Pengembangan dan Pemberdayaan Kepala Sekolah dan Pengawas
Sekolah.
4. Drs. I Nyoman Rudi Kurniawan, M.T. selaku Kepala Sub Bagian Tata
Usaha LPPKSPS sekaligus mentor yang telah memberikan bimbingan
dan arahan.
5. Dr. Marjuki, M.Pd selaku coach yang telah memberikan bimbingan, kritik
serta saran yang membangun dalam penyususnan Laporan Aktualisasi
ini.
6. Bapak Fajar Arian Oktavianto, S.Pd selaku penguji yang telah
memberikan kritik dan saran terhadap laporan aktualisasi ini.

ii
7. Bapak Toha dan Ibu Tini selaku satgas Angkatan XLIV yang selalu
mendukung dan membantu.
8. Teman-teman peserta pelatihan dasar CPNS Angkatan 44 Kelompok 3
yang telah bekerja sama serta membantu memberikan inspirasi dalam
penyelesaian Laporan Aktualisasi ini.
9. Segenap keluarga atas segala doa dan dukungan dalam menyelesaikan
laporan aktualisasi dan mengikuti seluruh rangkaian kegiatan Latsar
CPNS Tahun 2021.

Penulis menyadari masih banyak sekali kekurangan dalam tulisan ini,


sehingga saran dan kritik yang membangun sangat diharapkan demi
perbaikan tugas Laporan Aktualisasi ini.

Surakarta, Oktober 2021


Penulis

Indah Cahaya Maharaja, A.Md.

iii
DAFTAR ISI

LEMBAR PENGESAHAN …………………………………………………. i

KATA PENGANTAR ……………………………………………………….. ii

DAFTAR ISI …………………………………………………………………….. iv

DAFTAR TABEL ……………………………………………………………….. v

BAB I PENDAHULUAN ……………………………………………………….. 1

A. Latar Belakang …………………………………………………………… 1

B. Tujuan Aktualisasi ……………………………………………………….. 2

C. Manfaat Aktualisasi ……………………………………………………….. 3

A. Analisis Dampak Isu jika Tidak Diselesaikan …………………………. 5

B. Pelaksanaan Aktualisasi ………………………………………………... 6

C. Waktu Pelaksanaan Aktualisasi ………………...……………….......... 15

D. Kendala dan Strategi Mengatasinya ..………………..………………… 17

BAB III PENUTUP ………………………………………………………….. 18

A. Simpulan ………………..………………..………………..……………... 18

B. Saran ………………..………………..………………..…………………. 18

DAFTAR PUSTAKA ……………………………………………………….. 19

LAMPIRAN ………………………………………………………………….. 20

iv
DAFTAR TABEL

Tabel 2.1 Pelaksanaan Aktualisasi …………………………………………. 6

Tabel 2.2 Waktu Pelaksanaan Aktualisasi ………………………….......... 15

Tabel 2.3 Kendala dan Strategi Mengatasinya …………………………... 17

v
BAB I
PENDAHULUAN

A. Latar Belakang
Sebagai bagian dari ASN, PNS dituntut untuk turut aktif dalam
penyampaian berbagai informasi serta terus berusaha memberikan
layanan terbaik bagi masyarakat. Selain itu, PNS juga dituntut untuk
terus melakukan inovasi serta menerapkan kinerja yang efektif dan
efisien.
Untuk mengimplementasikan nilai – nilai dasar ASN dan
mengaktualisasikannya di unit kerja, CPNS harus melaksanakan laporan
aktualisasi yang telah disusun dan diterapkan di unit kerja masing –
masing. Pelaksanaan aktualisasi didasarkan pada isu terpilih yang
terdapat di unit kerja penulis. Terwujudnya Tata Kelola Ditjen Guru dan
Tenaga Kependidikan yang berkualitas
LPPKSPS sebagai unit kerja di bawah Dirjen GTK melaksanakan
sasaran program ke 2, yaitu : Meningkatnya pendidik dan tenaga
kependidikan professional yang kemudian dioperasionalkan dalam
Berdasarkan fakta di lapangan bahwa ada beberapa hal yang
menimbulkan beberapa isu yang harus segera ditangani, antara lain: 1)
Belum tersedianya layanan saran dan masukan terhadap ULT di
instansi; 2) Masih Rendahnya Kesadaran pegawai dalam
mengumpulkan laporan kegiatan; 3) Belum optimalnya sistem
perangkingan pada kegiatan Seleksi Substansi Calon Kepala
Sekolah;4) Kurang efektifnya pelayanan pembuatan Rencana
Anggaran Biaya untuk kegiatan kemitraan dengan Lembaga
Penyelenggara Diklat.
Dari analisa yang dilakukan maka didapatlah isu yaitu kurang
efektifnya pelayanan pembuatan Rencana Anggaran Biaya untuk
kegiatan kemitraan dengan lembaga penyelenggara diklat.Kondisi saat
ini dalam pengajuan rencana anggaran biaya masih kurang dalam

1
efisiensi waktu pelayanan, karena dalam mengajukan rencana anggaran
biaya beberapa pemerintah kabupaten/kota, provinsi belum mengetahui
mengenai rencana biaya yang dihitung dalam suatu kegiatan.Hal ini
menyebabkan kondisi saat sudah mengajukan rencana biaya ke
LPPKSPS,harus ada yang direvisi kembali dan dalam perbaikan
biasanya instruksi hanya berupa secara lisan sehingga kegiatan harus
diundur menunggu rencana anggaran biaya diajukan kembali.Hal ini
membuat pelayanan tidak efisien baik waktu maupun tenaga.
Kondisi ideal yang diharapkan yaitu adanya panduan dalam pembuatan
rencana anggaran biaya sehingga dapat mempermudah dalam
penyusunan dan meminimalisir terjdinya kesalahan. Dengan tahapan
mulai dari berkonsultasi dengan mentor,menganalisa kondisi realisasi
pengajuan rencana anggaran biaya yang ada, menganalisa kesalahan
yang sering terjadi dalam pengajuan rencana anggaran biaya, membuat
draft panduan, mereview draft panduan yang sudah
dibuat,mempublikasikan panduan guna mendapatkan saran dan
masukan unuk penyempurnaan panduan,melakukan uji keterbacaan
panduan.
Alasan perlunya membuat laporan pelaksanaan aktualisasi adalah
sebagai bentuk pertanggung jawaban dalam pelaksanaan aktualisasi
pada masa habituasi.Laporan aktualisasi dalam pelatihan dasar ini
dimaksudkan agar calon pegawai negeri sipil mampu
menginternalisasikan nilai-nilai ANEKA ke dalam diri dan dijadikan
sebagai dasar utama dalam melaksanakan tugas dan tanggung jawab
sesuai dengan bidang jabatan.

B. Tujuan Aktualisasi
Tujuan pelaksanaan aktualisasi dengan judul “Pembuatan panduan
rencana anggaran biaya untuk kegiatan kemitraan dengan lembaga
penyelenggara diklat” adalah sebagai berikut :
1. Sebagai bentuk pembiasaan implementasi nilai-nilai dasar ASN yaitu
akuntabilitas, nasionalisme, etika publik, komitmen mutu, dan anti

2
korupsi dalam melaksanakan tugas dan fungsi sebagai PNS
(melaksanakan kebijakan publik, pelayan publik dan sebagai perekat
serta pemersatu bangsa)
2. Menyelesaikan isu tentang kurang efektifnya pelayanan pembuatan
Rencana Anggaran Biaya untuk kegiatan kemitraan dengan Lembaga
Penyelenggara Diklat.
3. Mendukung Adanya arah kebijakan pengembangan Sumber Daya
Manusia oleh Kementerian Pemberdayaan Aparatur Negara
Reformasi Birokrasi (Menpan RB) diharapkan Aparatur Sipil Negara
(ASN) akan menjadi abdi negara yang memiliki nilai-nilai
Nasionalisme, Integritas, Moralitas, menguasai Teknologi Informasi.
4. Membantu mewujudkan visi dan misi Lembaga Pengembangan dan
Pemberdayaan Kepala Sekolah dan Pengawas Sekolah.

C. Manfaat Aktualisasi
1. Manfaat bagi diri sendiri
Mendapat nilai tambah dalam diri seorang ASN dalam menjalankan
pekerjaan.Dalam pelaksanaan aktualisasi, ASN dapat menerapkan
nilai-nilai ANEKA dalam masa habituasi 30 hari dan setelah lepas dari
masa habituasi diharapkan ASN terbiasa dalam menjalankan nilai-nilai
ANEKA di pekerjaan secara otomatis.

2. Manfaat bagi teman sejawat


Selama pelaksanaan aktualisasi, diharapkan kegiatan selama
habituasi dapat memberikan imbas atau pengaruh kepada teman
sejawat untuk ikut melaksanakan dan menerapkan nilai-nilai ANEKA,
selain itu diharapkan produk yang dibuat dapat memebantu
mempermudah pekerjaan dari rekan-rekan kerja khususnya di bagian
keuangan.

3
3. Manfaat bagi institusi/organisasi
Pelaksanaan habituasi dan penerapan nilai-nilai ANEKA yang
dilakukan serta hasil atau produk yang dihasilkan diharapkan dapat
meningkatkan kinerja dari organisasi.

4
BAB II
LAPORAN AKTUALISASI

A. Analisis Dampak Isu Jika Tidak Diselesaikan


Isu utama yang diangkat adalah kurang efektifnya pelayanan
pembuatan rencana anggaran biaya untuk kegiatan kemitraan dengan
lembaga penyelenggara diklat. Berdasarkan hasil analisis, dampak jika
isu tidak diselesaikan yang dimana dalam hal ini yaitu tidak adanya
panduan secara tertulis dalam membuat rencana anggaran biaya dapat
menimbulkan lamanya proses perjanjian kerjasama terjadi dan kegiatan
tidak dapat dilaksanakan sesuai dengan waktu yang ditargetkan.
Selain itu apabila dampak isu tidak diselesaikan maka dapat terjadi
kesalahan dalam pembuatan rencana anggaran biaya yang
mengakibatkan dilakukan revisi. Hal ini menimbulkan kurangnya
efisiensi waktu dalam pelaksanaannya.

5
B. Pelaksanaan Aktualisasi
Unit Kerja :Lembaga Pengembangan dan Pemberdayaan Kepala Sekolah dan Pengawas Sekolah
Isu yang diangkat :Kurang efektifnya pelayanan pembuatan Rencana Anggaran Biaya untuk kegiatan kemitraaan
dengan Lembaga Penyelenggara Diklat
Gagasan Pemecah Isu :Membuat panduan pembuatan Rencana Anggaran Biaya untuk kegiatan kemitraan dengan
Lembaga Penyelenggara Diklat

Tabel 2.1 Pelaksanaan Aktualisasi

Keterkaitan
Kegiatan dan Kontribusi Penguat
Output dan Bukti Substansi Mata
No Tanggal Tahapan dan Proses Kegiatan Terhadap Visi- anNilai
Fisik Pelatihan AgendaII
Pelaksanaan Misi Organisasi Organisa
dan Agenda III
si
1 2 3 4 5 6 7
1 Konsultasi dengan a. Menentukan jadwal konsultasi dengan Output/ Hasil: Agenda II: Kegiatan Kegiatan
mentor mentor. Catatan Hasil 1. Akuntabilitas konsultasi dengan konsultasi
Konsultasi dengan Jujur,bertanggung mentor dengan mentor
Proses Kegiatan: Mentor jawab memberikan memberikan
Tanggal 2. Nasionalisme kontribusi pada
Saya telah memulai kegiatan kontribusi
Pelaksanaan: 13-15 Bukti Fisik: Cinta Tanah Air nilai organisasi
dengan berdoa (Nasionalisme) 1. Screenshot 3. Etika Publik terhadap visi dan yaitu Pembelajar
September 2021 terlebih dahulu.Saya telah bukti pesan WA Sopan, Disiplin misi organisasi yaitu selalu
menghubungi mentor melalui dalam 4. Komitmen Mutu yaitu : Misi berusaha
whatsapp dengan menggunakan menentukan Inovatif dan dengan adanya mengembangkan
bahasa Indonesia yang baik dan jadwal bermutu arahan dari kompetensi dan
benar sebagai bentuk cinta tanah berkonsultasi 5. Anti Korupsi mentor dapat profesionalisme
air (Nasionalisme) dan kalimat Jujur dan Disiplin mendukung
yang sopan (etika publik). 2. Foto saat pencapaian visi
bertemu dengan LPPKSPS yaitu
mentor
“Mewujudkan

6
b. Menemui dan berkonsultasi dengan 3. Catatan hasil Agenda III: Indonesia Maju
mentor konsultasi 1. Manajemen ASN yang berdaulat,
dengan mentor Pemanfaatan mandiri, dan
Proses Kegiatan: Teknologi berkepribadian
2. Whole Of melaluiterciptanya
Saya telah hadir 15 menit sebelum
Government
menghadap mentor,hal ini sebagai Koordinasi Pelajar Pancasila
bentuk aktualisasi disiplin (Etika dengan
Publik dan Anti Korupsi). meningkatkan
Saya telah menyampaikan rencana Kompetensi Guru
pembuatan panduan RAB dan dan Tenaga
mendengarkan arahan dari mentor Kependidikan.”
Dan misi
c. Mencatat hasil diskusi dengan “Pemerataan
mentor Layanan”
Mewujudkan
pemerataan layanan
Proses Kegiatan :
diklatbagi
Saya telah mencatat seluruh calon kepala
masukan dari mentor, dengan sekolah,kepala
jujur (Akuntabilitas dan Anti sekolah,calon
Korupsi) dan penuh tanggung pengawas sekolah dan
jawab (Akuntabilitas) agar pengawas sekolah
solusi alternatif yang di berikan
dapat menjadi solusi yang tepat
sasaran,inovatif dan bermutu.
(Komitmen Mutu)

2 Menganalisa a. Mengumpulkan data-data referensi Output/Hasil : Agenda II: Dengan menganalisa Kegiatan analisa
kondisi realisasi yang dibutuhkan. Catatan Hasil 1. Akuntabilitas kondisi yang adadapat kondisi real
pembuatan Analisa kondisi real Bertanggung jawab mendukung memberikan
Rencana Anggaran Proses Kegiatan: dari pelayanan pem 2 .Nasionalisme mencapaian visi kontribusi nilai
Biaya buatan RAB Kerakyatan/Musyaw LPPKSPS yaitu organisasi yaitu
Saya telah memulai kegiatan
arah untuk mufakat “Mewujudkan terlibat aktif
dengan berdoa (Nasionalisme) 3. Etika Publik Indonesia.Maju dalam
sikap religius.Saya telah Sopan yangberdaulat, menganalisa
sungguh-sungguh dan kerja 4. Komitmen Mutu mandiri, dan setiap kondisi di
keras (Anti Korupsi) mencari Efektif berkepribadian lingungan satker.

7
Tanggal Bukti fisik :
referensi bacaan melalui internet 5. Anti Korupsi melalui terciptanya
Pelaksanaan: 13-17 dan buku bacaan.Saya telah 1.Softcopy hasil Kerjakeras,Mandiri, Pelajar Pancasila
September 2021 mengerjakannya dengan analisa dari kondisi Disiplin,Transparan dengan meningkatkan
mandiri (Anti Korupsi)dan real pelayanan Kompetensi Gurudan
pembuatan RAB Tenaga
bertanggung
2.Foto bersama PIC Kependidikan.” Dan
jawab.(Akuntabilitas) terkait setelah Agenda III: sejalandengan misi
diskusi “Fasilitasi”
b. Melakukan diskusi dan wawancara 1. Manajemen ASN Meningkatkan
dengan pihak terkait RAB yang Disiplin dan kualitas dan
ada dengan PIC terkait. pemanfaatan ketersediaan layanan
teknologi fasilitasi,
Proses Kegiatan: 2. Whole Of penyiapan,dan
Saya telah membuat janji melalu government peningkatan
pesan WA dengan bahasa yang Koordinasi kompetensi calon
kepala sekolah,
sopan (Etika Publik) dan kepala sekolah,calon
berkoordinasi dan pengawas
musyawarah mufakat sekolah dan
(Nasionalisme) terkait kondisi pengawas sekolah.
pelayanan yang ada.

3 Menganalisa a. Melakukan analisis terhadap Output/Hasil: Agenda II: Dengan Kegiatan analisa
Kesalahan yang setiap kesalahan dalam Catatan Hasil 1. Akuntabilitas menganalisa memberikan
sering terjadi dalam pembuatan RAB yang masuk. analisa kesalahan Mendahulukan kesalahan yang kontribusi pada
pembuatan RAB yang sering terjadi kepentingan Publik terjadi memberikan nilai organisasi
dalam pembuatan 2. Nasionalisme kontribusi pada yaitu Pembelajar
Proses Kegiatan:
Tanggal RAB Ketuhanan,Kemanua mencapaian visi yaitu selalu
Pelaksanaan : 20-23 Saya telah memulai kegiatan LPPKSPS yaitu berusaha
siaan,Persatuan
September 2021 dengan berdoa (Nasionalisme) “Mewujudkan mengembangkan
Bukti Fisik: 3. Etika Publik
agar bernilai ibadah dan Indonesia.Majuyang komptensi dan
1.Softcopy hasil Cermat,Sopan
bersungguh sungguh. Membaca berdaulat, profesionalisme
analisa 4. Komitmen Mutu
dan menganalisa (kerja mandiri,dan
2. Foto saat diskusi Orientasi Mutu
keras(Anti Korupsi) dengan berkepribadian
dengan PIC terkait 5. Anti Korupsi
sungguh sungguh RAB dengan
cermat (Etika Publik)dan teliti Disiplin,Kerja Keras melalui terciptanya
Pelajar Pancasila
sesuai kondisi target yang dengan
ingindicapai (Komitmen Mutu) meningkatkan
Kompetensi Guru

8
b. Melakukan diskusi terkait hasil Agenda III: dan Tenaga
analisa yang ditemui dengan Kependidikan.” Dan
PIC. 1. Pelayanan Publik sejalandengan misi
Mendahulukan “Fasilitasi”
Proses Kegiatan: kepentingan Publik Meningkatkan
2. Whole of Government kualitas dan
Saya telah berkomunikasi Koordinasi ketersediaan
dengan sopan, jujur dan layanan fasilitasi,
menghormati (Etika Publik) penyiapan,dan
keberadaan pihak-pihak terkait peningkatan
dengan menghargai dan kompetensi calon
menghormati setiap kepala sekolah,
pendapat yang diberikan kepala sekolah,
(Nasionalisme) dan tetap calon pengawas
mendahulukan kepentingan sekolah dan
pengawas sekolah
(Akuntabilitas) PIC terkait
dalam menjalankan tugasnya

4 Membuat Draft a. Membuat draft panduan Output/Hasil : Agenda II Dengan berusaha Kegiatan
Panduan Rencana pembuatan Rencana Anggaran Draft Panduan 1. Akuntabilitas menyusun panduan menyusun
Anggaran Biaya Biaya. yang telah Kejelasan RAB memberikan panduan RAB
disetujui oleh target,Tanggung kontribusi pada memberikan
Tanggal Mentor jawab mencapaian visi kontribusi pada
Proses Kegiatan:
pelaksanaan : 24 2. Nasionalisme LPPKSPS yaitu nilai organisasi
September – 5 Saya telah memulai kegiatan Ketuhanan,Kemanus “Mewujudkan yaitu
Oktober 2021 dengan berdoa (Nasonalisme) Bukti fisik : iaan,Persatuan Indonesia.Majuyang Pembelajar yaitu
agar bernilai ibadah dan 1. Screenshot 3. Etika Publik berdaulat, selalu berusaha
bersungguh sungguh serta menentukan Cermat,Sopan,Jujur mandiri,dan mengembangkan
kerja keras (Anti Korupsi) jadwal 4. Komitmen Mutu berkepribadian komptensi dan
menyusun draftpanduan kegiatan Inovatif melalui terciptanya profesionalisme
dengan cermat (Etika Publik) konsultasi 5. Anti Korupsi Pelajar Pancasila dan Terlibat
danteliti sesuai kondisi dengan mentor Disiplin,Mandiri, dengan Aktif dalam
kejelasan target yangingin 2. Softcopy draft kerja keras,Mandiri meningkatkan mewujudkan
Kompetensi Guru proses mencapai
dicapai (Akuntabilitas). panduan RAB dan Tenaga terlaksananya
3. Foto konsultasi Kependidikan.” Dan kegiatan sasaran
dengan sejalandengan misi LPPKSPS
mentor. “Fasilitasi”

9
b. Melakukan diskusi dengan 4. Catatan hasil Agenda III: Meningkatkan
mentor terkait draft panduan diskusi dengan 1. Manajemen ASN kualitas dan
yang sudah ada mentor. Disiplin ketersediaan
2. Whole Of government layanan fasilitasi,
Koordinasi dan penyiapan,dan
Proses Kegiatan:
Konsultasi peningkatan
Saya telah menghubungi kompetensi calon
mentor menanyakan kesediaan kepala sekolah,
waktu untuk berdiskusi dengan kepala sekolah,
sopan(Etika Publik) dan calon pengawas
menggunakan Bahasa sekolah dan
Indonesia (Nasionalisme) pengawas sekolah
yang baik dan benar. Saya
juga akan datang tepat waktu
(Anti Korupsi), pada saat
diskusi menyampaikan topik
pembahasan dengan jujur
(Etika Publik) dan berusaha
memberikan ide yang kreatif
(Komitmen Mutu).

c. Merevisi draft panduan sesuai


arahan mentor.

Proses Kegiatan :
Saya telah mencatat seluruh
arahan dari mentor secara jujur
dan cermat (Etika Publik)
Setelah itu saya telah merevisi
beberapa bagian yang perlu
diperbaiki sesuai arahan
mentor (taat pada atasan)
dengan kerja keras dan
bertanggung jawab
(Akuntabilitas).Saat merevisi
,saya telah proaktif dan

10
mandiri (Anti Korupsi)
menanyakanapabila terdapat hal
yang kurang penulis pahami.
5 Review Panduan a. Menghubungi PIC dan Output/Hasil : Agenda II: Dengan Kegiatan reviw
Pembuatan menyerahkan hasil panduan 1.Panduan 1. Akuntabilitas dilakukannya panduan RAB
Rencanaa yang sudah direvisi Pembuatan Kejelasan Target kegiatan review memberikan
Anggaran Biaya Rencana Anggaran 2. Nasionalisme panduan RAB kontribusi pada
Biaya Kemanusiaan,Persa memberikan nilai organisasi
Proses kegiatan: kontribusi pada yaitu
Tanggal tuan
pelaksanaan : 5-10 Saya telah memulai kegiatan Bukti Fisik: 3. Etika Publik mencapaian visi Pembelajar yaitu
Oktober 2021 dengan berdoa (Nasionalisme) 1. Screenshot Sopan LPPKSPS yaitu selalu berusaha
terlebih dahulu. Saya telah pesan WA 4. Komitmen Mutu “Mewujudkan mengembangkan
menghubungi PIC via whatsapp dalam Orientasi Mutu Indonesia.Majuyang komptensi dan
dengan bahasa yang sopan menentukan 5. Anti Korupsi berdaulat, profesionalisme
(Etika Publik) dan berdiskusi jadwal Jujur dan Mandiri mandiri,dan dan Terlibat
serta mengahargai 2. Softcopy berkepribadian Aktif dalam
(Nasionalisme)pendapat dan hasil review Agenda III: melalui terciptanya mewujudkan
dari PIC dan 1. Pelayanan Publik Pelajar Pancasila proses mencapai
masukan dari PIC terkait hasil
Mentor Mengutamakan dengan terlaksananya
panduan RAB yang sudah 3. Foto meningkatkan kegiatan sasaran
kualitas.
direvisi. bersama 2. Whole Of government Kompetensi Guru LPPKSPS
mentor saat Koordinasi dan dan Tenaga
melakukan konsultasi Kependidikan.” Dan
b. Menghubungi mentor dan diskusi sejalandengan misi
menentukan jadwal konsultasi “Fasilitasi”
dengan Kasubag TU sebagai Meningkatkan
mentor. kualitas dan
ketersediaan
layanan fasilitasi,
Proses kegiatan: penyiapan,dan
Saya telah menghubungi peningkatan
mentor melalui aplikasi pesan kompetensi calon
whatsapp dengan bahasa kepala sekolah,
Indonesia yang baik dan kepala sekolah,
benar (Nasionalisme). Saya calon pengawas
telah menyampaikan hasil sekolah dan
kejelasan target pengawas sekolah
(Akuntabilitas) dengan sopan

11
dengan maksud mencapai
kualitas yang sesuai dengan
yang diharapkan (Komitmen
Mutu). Saya akan mengikuti
arahan mentor terkait panduan.

c. Menyiapkan panduan RAB


yang sudah disetujui oleh
mentor.

Proses kegiatan :
Saya akan menyajikan panduan
dengan jujur dan mandiri (Anti
Korupsi) agar data yang
diberikan dapat membantu
dalam memperbaikistandar
pelayanan.

6 Mendistribusikan a. Mencetak panduan RAB untuk Output/Hasil : Agenda II: Dengan Kegiatan review
Panduan RAB unit layanan di satker. Panduan 1. Akuntabilitas dilakukannya panduan RAB
kepada LPD dan pembuatan RAB Adil kegiatan memberikan
Unit layanan di Proses Kegiatan : dalam bentuk hard 2. Nasionalisme pendistribusian kontribusi pada
satker Saya telah memulai kegiatan file Persatuan panduan RAB nilai organisasi
dengan berdoa (Nasionalisme) 3. Etika Publik memberikan yaitu
Tanggal sebagai bentuk sikap Bukti Fisik : Sopan kontribusi pada Pembelajar yaitu
Pelaksanaan : 11 -12 religius.Selanjutnya saya telah 1. Screenshot WA 4. Komitmen Mutu mencapaian visi selalu berusaha
Oktober 2021 mencetak soft file panduan yang mendistribusikan Efektif LPPKSPS yaitu mengembangkan
ada dengan mandiri (Anti panduan 5. Anti Korupsi “Mewujudkan komptensi dan
Korupsi) 2. Foto panduan Mandiri Indonesia.Majuyang profesionalisme
pembuatan RAB berdaulat, ,Terlibat Aktif
b. Mendistribusikan panduan RAB yang ada di ULT mandiri,dan dalam
dan meminta saran dan masukan berkepribadian mewujudkan
terkait panduan RAB yang ada. melalui terciptanya proses mencapai
Pelajar Pancasila terlaksananya
dengan kegiatan sasaran

12
Proses kegiatan : meningkatkan LPPKSPS,
Saya telah mendistribusikan Kompetensi Guru Tanpa Pamrih
panduan RAB yang sudah dibuat Agenda III: dan Tenaga dalam
melalui media sosial (pemanfaatan 1. Pelayanan Publik Kependidikan.” Dan memberikan
Mengutamakan sejalandengan misi pelayanan prima
teknologi) agar efektif
pelayanan yang “Fasilitasi” untuk
(Komitmen Mutu)dalam baik Meningkatkan stakeholder
pendistribusiandan menggunakan 2. Whole Of kualitas dan
bahasa yang baik dan benar Government ketersediaan
kepada setiap LPD baik yang aktif Koordinasi dengan layanan fasilitasi,
maupun tidak secara adil pihak terkait penyiapan,dan
(Akuntabilitas) peningkatan
kompetensi calon
kepala sekolah,
kepala sekolah,
calon pengawas
sekolah dan
pengawas sekolah
7 Melakukan uji a. Menghubungi beberapa rekan Output / Hasil : Agenda II: Dengan Kegiatan
keterbacaan kerja untuk kesediaan dalam Hasil uji 1. Akuntabilitas dilakukannya evaluasi
melakukan uji keterbacaan keterbacaan dari Transparan kegiatan evaluasi pengaruh adanya
Tanggal rekan kerja 2. Nasionalisme panduan RAB yang panduan RAB
Pelaksanaan : 13-18 Proses kegiatan : Persatuan bertujuan untuk memberikan
Oktober 2021 Saya telah menghubungi rekan Bukti Fisik : 3. Etika Publik meningkatkan kontribusi pada
kerja melalui pesan WA 1.Softcopy hasil uji Sopan pelayanan nilai organisasi
menggunakan bahasa Indonesia keterbacaan 4. Komitmen Mutu memberikan yaitu
sebagai bahasa persatuan 2. Screenshot Orientasi Mutu kontribusi pada Pembelajar yaitu
(Nasionalisme) dan sopan meminta kesediaan 5. Anti Korupsi mencapaian visi selalu berusaha
(Etika Publik) dengan rekan kerja Jujur LPPKSPS yaitu mengembangkan
melalui WA “Mewujudkan komptensi dan
b. Memberikan link untuk membaca Indonesia.Majuyang profesionalisme
buku panduan RAB berdaulat, dan Terlibat
mandiri,dan Aktif dalam
Proses Kegiatan: berkepribadian mewujudkan
Saya telah memberikan link melalui terciptanya proses mencapai
yang terintegrasi dengan Pelajar Pancasila terlaksananya
panduan yang telah saya buat. dengan kegiatan sasaran
meningkatkan LPPKSPS,
Kompetensi Guru

13
c. Menerima dan mencatat hasil uji Agenda III: dan Tenaga
keterbacaan dari rekan kerja. 1. Pelayanan Kependidikan.” Dan
Publik sejalandengan misi
Proses Kegiatan: Kepuasan “Fasilitasi”
Saya telah menerima hasil dari uji pelanggan Meningkatkan
keterbacaan panduan dengan 2. Whole of kualitas dan
transparan (Akuntabilitas) dan Government ketersediaan
meminta saran dan masukan Koordinasi layanan fasilitasi,
untuk perbaikan dengan dengan pihak penyiapan,dan
berdasarkan orientasi mutu terkait peningkatan
(Komitmen Mutu) kompetensi calon
kepala sekolah.

14
C. Waktu Pelaksanaan Aktualisasi
Berikut waktu pelaksanaan aktualisasi panduan pembuatan rencana anggaran biaya untuk kegiatan kemitraan dengan
lembaga penyelenggara diklat.

Tabel 2.2 Waktu Pelaksanaan Aktualisasi


Bulan
Kegiatan
Oktober
September 2021
2021
1 1 1 1 1 2 2 2 2 2 2 2 2 3 6 1 1 1 1 1 1 1 1 1
1 2 3 4 5 7 8 9
3 4 5 6 7 0 1 2 3 4 7 8 9 0 0 1 2 3 4 5 6 7 8

Konsultasi dengan mentor


1.

Menganalisa Kondisi realisasi


pembuatan Rencana
2. Anggaran Biaya

Menganalisa kesalahan yang


sering terjadi dalam
3. pembuatan RAB

Membuat Draft Panduan


4. Rencana Anggaran Biaya

Review Panduan Pembuatan


5. Rencana Anggaran Biaya

15
Mendistribusikan
6. Panduan RAB kepada LPD
dan Unit layanan di satker
7. Melakukan uji keterbacaan

16
D. Kendala dan Strategi Mengatasinya

Tabel 2.3 Kendala dan Strategi Mengatasinya

No Kendala Strategi Mengatasi


1 Proses pengumpulan sumber referensi Membaca dan
RAB dan dasar hukum yang memelukan mempelajari sumber
waktu referensi dari data yang
ada dan berdiskusi
dengan PIC terkait
2 Karena proses dari legalitas panduan Uji keterbacaan untuk
membutuhkan pengkajian ulan dan waktu mengetahui
yang lebih lama,maka evaluasi diganti pemahaman pembaca
dengan uji keterbacaan beberapa rekan dari buku panduan.
kerja.

17
BAB III
PENUTUP

A. Simpulan
Simpulan dari kegiatan aktualisasi yang dilaksanakan pada masa
habituasi dapat diuraikan sebagai berikut:
a. Secara umum pelaksanaan aktualisasi berjalan dengan baik dan
mendapat dukungan dari mentor maupun rekan kerja. Kegiatan
aktualisasi untuk pemecahan terhadap isu terpilih yaitu kurang
efektifnya layanan pembuatan rencana anggaran biaya untuk kegiatan
kemitraan dengan lembaga penyelenggara diklat.Kegiatan aktualisasi
untuk pemecahan isu terpilih yang diimplementasikan pada masa
habituasi Terdapat satu kegiatan yang diubah yaitu evaluasi menjadi
uji keterbacaan dikarenakan dalam melakukan evaluasi dari panduan
maka panduan harus dilegalkan terlebih dahulu, dikarenakan perlu
pengkajian ulang yang lebih dalam lagi maka waktu yang dibutuhkan
harus lebih lama.
b. Penulis dapat melaksanakan nilai-nilai aktualisasi dengan baik.
Dengan didukung oleh mentor dan rekan kerja, penulis dapat
menerapkan nilai-nilai ANEKA dengan tidak terhambat apapun dalam
pelaksanaan aktualisasi selama masa habituasi.

B. Saran
a. Bagi instansi, LPPKSS apabila berkenan untuk menindaklanjuti
produk yang dibuat agar dapat dikaji ulang dan didistribusikan kepada
pihak LPD.
b. Bagi Pusdiklat agar dalam sistem yang digunakan lebih ditingkatkan
lagi dalam kemudahan mengakses.
c. Bagi LAN agar penyajian materi di power point dibuat lebih menarik
sehingga peserta dalam membaca materi merasa lebih

18
DAFTAR PUSTAKA
Lembaga Administrasi Negara. 2017. Modul Pelatihan Dasar Calon PNS -
Habituasi. Jakarta: Lembaga Administrasi Negara Republik
Indonesia.
Lembaga Administrasi Negara. 2017. Modul Pelatihan Dasar Calon PNS –
Agenda 2 ANEKA. Jakarta: Lembaga Administrasi Negara Republik
Indonesia.
Lembaga Administrasi Negara. 2017. Modul Pelatihan Dasar Calon PNS –
Agenda 3 Kedudukan dan Peran ASN dalam NKRI. Jakarta:
Lembaga Administrasi Negara Republik Indonesia.
Peraturan Pemerintah RI Nomor 11 Tahun 2017 tentang Manajemen PNS.
Peraturan LAN RI Nomor 1 Tahun 2021 Tentang Pedoman Penyelenggaraan
Latihan Dasar Calon PNS.
Undang-Undang No 5 Tahun 2014 tentang Aparatur Sipil Negara.
Peraturan Presiden Nomor 82 Tahun 2019 tentang Kementerian Pendidikan
dan Kebudayaan.
Permendikbud Nomor 45 Tahun 2019 tentang Organisasi dan Tata Kerja
Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan.
Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 26 tahun 2020
tentang Organisasi dan Unit Pelaksana Teknis Kementerian
Pendidikan dan Kebudayaan.
Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 455/M/2019 tentang
Uraian Jabatan Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan.

19
LAMPIRAN

LINK PANDUAN : https://drive.google.com/file/d/1EKrIgAsK8d902MLh-


FHXBnptF0OVy5fH/view?usp=sharing
1. Minggu 1

PENYELESAIAN KEGIATAN BUKTI KEGIATAN


I. Kegiatan dan Tahapan
1. Melakukan diskusi dengan mentor dan PIC
terkait:
-Menentukan jadwal konsultasi dengan
mentor
-Menemui dan berkonsultai dengan mentor
-Mencatat hasil diskusi dengan mentor
2. Menganalisa kondisi realisasi pembuatan
rencana anggaran biaya -
Mengumpulkan data data referensi yang
dibutuhkan -
Melakukan diskusi dan wawancara dengan
pihak PIC terkait setia RAB yang ada
II. Output Kegiatan
Hasil analisa terhadap kondisi real RAB
III. Keterkaitan Substansi Mata Pelatihan

Agenda II:
1. Akuntabilitas
2. Etika Publik
3. Nasionalisme
4. Komitmen Mutu
5. Anti Korupsi
Agenda III:
1. Manajemen ASN
2. Whole of Government
IV. Kontribusi terhadap Visi-Misi dan Nilai
Organisasi
Dengan menganalisa kondisi yang ada dapat
mendukung mencapaian visi LPPKSPS yaitu
“Mewujudkan Indonesia.Maju
yangberdaulat, mandiri, dan berkepribadian
melalui terciptanya Pelajar Pancasila
dengan meningkatkan Kompetensi Guru
dan Tenaga Kependidikan.” Dan sejalan
dengan misi “Fasilitasi” Meningkatkan
kualitas dan ketersediaan layanan fasilitasi,
penyiapan,dan peningkatan kompetensi
calon kepala sekolah, kepala sekolah, calon
pengawas sekolah dan pengawas sekolah.

20
2.Minggu II

PENYELESAIAN KEGIATAN BUKTI KEGIATAN


V. Kegiatan dan Tahapan
Menganalisa kesalahan yang
sering terjadi dalam pembuatan
RAB
1. Melakukan analisis terhadap
setiap kesalahan dalam
pembuatan RAB yang masuk
2. Melakukan diskusi terkait
hasil analisa yang ditemui
dengan PIC
3. Mengkonsultasikan kesalahan
yang sering terjadi dalam
pembuatan RAB dengan
mentor
Membuat Draft panduan RAB
1. Membuat draft panduan RAB
2. Melakukan diskusi dengan
mentor dan PIC terkait draft
yang ada.
VI. Output Kegiatan
Hasil analisa/diskusi dengan
PIC : Hasil diskusi bagian-
bagain yang sering salah dalam
pembuatan RAB oleh dinas
Masukan dari mentor :
Penambahan Dasar hukum PP
PNBP No 82 dan SK Kepala
LPPKS tentang tariff PNBP

VII. Keterkaitan Substansi Mata


Pelatihan

Agenda II:
1. Akuntabilitas
2. Nasionalisme
3. Etika Publik
4. Komitmen Mutu
5. Anti Korupsi
Agenda III:
1. Pelayanan Publik
2. Whole Of Government
VIII. Kontribusi terhadap Visi-Misi

21
dan Nilai Organisasi
Kegiatan menyusun panduan
RAB memberikan kontribusi
pada nilai organisasi yaitu
Pembelajar yaitu selalu berusaha
mengembangkan komptensi dan
profesionalisme dan Terlibat
Aktif dalam mewujudkan proses
mencapai terlaksananya kegiatan
sasaran LPPKSPS.

3. Minggu III
PENYELESAIAN
BUKTI KEGIATAN
KEGIATAN
IX. Kegiatan dan Tahapan
Review Panduan
Pembuatan Rencana
Anggaran Biaya
1. Menghubungi PIC
dan menyerahkan
hasil panduan yang
sudah direvisi
2. Menghubungi
mentor dan
menentukan jadwal
konsultasi dengan
Kasubag TU sebagai
mentor
3. Menyiapkan
panduan RAB yang
sudah disetujui oleh
mentor
X. Output Kegiatan
Hasil review :
Penambahan sasaran di
Bab 1, penambahan uji
keterbacaan, publikasi
di ig dengan flyer.
XI. Keterkaitan Substansi
Mata Pelatihan

Agenda II:
6. Akuntabilitas
7. Nasionalisme
8. Etika Publik
9. Komitmen Mutu
10. Anti Korupsi

22
Agenda III:
4. Pelayanan Publik
5. Whole Of
Government
XII. Kontribusi terhadap
Visi-Misi dan Nilai
Organisasi
Kegiatan review
panduan RAB
memberikan kontribusi
pada nilai organisasi
yaitu Pembelajar yaitu
selalu berusaha
mengembangkan
komptensi dan
profesionalisme dan
Terlibat Aktif dalam
mewujudkan proses
mencapai terlaksananya
kegiatan sasaran
LPPKSPS

4. Minggu IV

PENYELESAIAN BUKTI
KEGIATAN KEGIATAN
I. Kegiatan
dan
Tahapan
Mendistribu
sikan
panduan
RAB

-Mendistribusikan panduan RAB melalui


media social instansi
II. Output Kegiatan
Flyer dishare via media sosial

III. Keterkaitan Substansi Mata Pelatihan

Agenda II:
1. Akuntabilitas
2. Nasionalisme
3. Etika Publik
4. Anti korupsi
Agenda III:
1. Pelayanan Publik
2. Whole Of Government

23
IV. Kontribusi terhadap Visi-Misi dan Nilai
Organisasi
Kegiatan distribusi panduan RAB
memberikan kontribusi pada nilai organisasi
yaitu Pembelajar yaitu selalu berusaha
mengembangkan komptensi dan
profesionalisme ,Terlibat Aktif dalam
mewujudkan proses mencapai terlaksananya
kegiatan sasaran LPPKSPS, Tanpa Pamrih
dalam memberikan pelayanan prima untuk
stakeholder

24

Anda mungkin juga menyukai