Anda di halaman 1dari 8

BISINIS PLAN SOSIS SAPI

BAB 1
PENDAHULUAN

1.1 Latar belakang

Sosis adalah salah satu produk olahan daging yang sekarang mulai populer di masyarakat,
terutama anak-anak. Pengolahan sosis ini pada awalnya dikembangkan oleh negara empat musim, yang
bertujuan untuk mengawetkan, sehingga mereka tidak kekurangan daging selama musim dingin. Akan
tetapi di indonesia sosis termasuk salah satu olahan pangan yang hanya bisa di nikmati oleh kalangan
tertentu di karenakan harganya yang kurang bersahabat.
Menjawab tantangan tersebut maka muncul sebuah ide untuk mendirikan usaha pembuatan
sosis sapi. Pelanggan akan merasakan hal yang sangat berbeda saat menikmatinya sosis ini karena
akan ditawarkan beberapa inovasi produk, kenyamanan dan kepuasan baik dari segi rasa maupun harga
yang bervariasi.Terutama harga yang akan kami sesuaikan dengan demografi indonesia sehingga dapat
di nikmati oleh semua kalangan.
1.2 Justifikasi Pemilihan Objek Usaha

Kami memilih “Sosis Sapi” sebagai produk kami didasarkan oleh beberapa
pertimbangan yakni
1. Berpusat pada pengolahan daging sapi untuk meningkatkan umur simpan.
2. Sosis sapi merupakan salah satu makanan yang sangat digemari olehsemua
kalangan, oleh sebab itu mangsa pasar dalam produk kami juga sangat
menjanjikan.
3. Maraknya jajanan yang tidak sehat dan bahan dasarnya yang banyak
mengandung bahan kimia, itulah yang membuat kami bersimpati dan
berkeinginan membuat produk dari bahan dasar yang alami serta menyehatkan,
yaitu daging sapi berkualitas dan sosis di buat tanpa dengan menggunakan
bahan pengawet ataupun bahan kimia lainya
1.3 Tujuan Business plan

1. Peningkatan umur simpan daging melalui proses pengolahan pangan


menjadi sosis sapi
2. Untuk mencari keuntungan semaksimal mungkin dengan pengorbanan
sekecil mungkin sesuai dengan prinsip ekonomi.
3. Untuk menarik perhatian konsumen dengan tujuan menciptakan inovasi
baru pada produk sosis dengan bahan bakunya
4. Memberikan produk olahan terobosan berbahan dasar daging sapi namun
menyehatkan bagi konsumen.
5.
BAB II
ANALISIS USAHA
2.1 Deskripsi Produk

A. Jenis produk
Jenis produk pada business plan ini adalah produk olahan daging berupa sosis
berbahan dasar daging sapi
B. Nama Produk
Nama produk kami yaitu “SOPI” yang di merupakan singkatan dari Sosis Sapi Asli
C. Karakteristik
Bahan baku berasal dari daging sapi pilihan, kandungan nutrisi dalam daging sapi
sehingga menjadikan sebagai sosis yang menyehatkan.
D. Lokasi usaha
Jalan Dewandaru Desa Sumberrejo Dieng atas

2.2 Visi dan Misi


Visi : Menciptakan jajanan yang aman dan sehat bagi semua kalangan masyarakat

Misi : Pengembangan sosis dengan harga yang mudah di jangkau untuk menciptakan
sosis yang dapat di nikmati bagi kalangan masyarakat
BAB III
ANALISIS PASAR
3.1 Profil Konsumen
Target konsumen dalam produk kami ini adalah :
• Anak-anak
• Remaja
• Dewasa
3.2 Pesaing dan Peluang Usaha
Di Indonesia khususnya di Malang produk-produk olahan dari berbagai macam bahan dasar yang
dibuat sosis sangatlah beragam. Mulai dari produk olahan sosis dari perusahaan yang sudah besar sampai
industry rumah tangga.
Contoh-contoh Ice Cream dari Perusahaan yang sudah besar :
• Sosis Sonice
• Sosis Champ
• Sosis KIMBO
• Sosis Farm house
3.4 Media Promosi
Untuk mencapai target penjualan yang maksimum, kami memiliki beberapa strategi promosi
diantaranya yaitu :
Media promosi secara langsung
Media promosi via Internet
Media promosi via brosur
3.5.1 Target penjualan
Untuk menentukan target penjualan tentu diperlukan analisa “break
even point” untuk mengetahui masa impas biaya produksi dan penjualan
sehingga diketahui target minimal yang harus dicapai agar dalam produksi
mendapatkan keuntungan yang diinginkan. Pengertian analisa break even
point menurut Sigit (1993)
PERHITUNGAN BEP Variabel cost :
Keterangan : Biaya bahan baku (per
Fixed cost : liter) : Rp. 25.000,00
1. Biaya alat produksi: Penjualan perhari 5-6 liter atau 30 cup
Sendok : Rp. 20.000,00
Baskom : Rp. 40.000,00 besar
Kompor : Rp. 180.000,00 Total biaya bahan baku :
Elpiji 3kg : Rp. 55.000,00 Rp. 25.000,00 x 6 liter
Stenles : Rp. 400.000,00
Freezer : Rp. 1.919.000,00
= Rp. 150.000,00
3. Biaya pajak : Rp. 20.000,00

TOTAL : Rp. 2.614.000,00

Anda mungkin juga menyukai