Anda di halaman 1dari 15

“RADIKULOPATI LUMBAL SINISTRA”

IDENTITAS

• Nama : Tn D.G
• Tanggal Lahir : 13 Oktober 1960
• Usia : 57 tahun
• Jenis Kelamin : Laki-laki
• Alamat : Kamp Cipeer, Kecamatan Soreang, Kabupaten Bandung
• Pekerjaan : Petani
• Suku : Sunda
• Cekat tangan : Kiri/Kanan
ANAMNESIS

• Keluhan Utama :
Nyeri pinggang bawah kiri yang menjalar ke tungkai bawah kiri yang semakin
memberat sejak 1 hari SMRS
ANAMNESIS (RIWAYAT PENYAKIT SEKARANG)

(2 bulan SMRS)
- Nyeri pada pinggang bawah (Masuk Rumah Sakit)
kiri dirasa menjalar hingga - Nyeri pada pinggang
ke tungkai bawah kiri bawah kiri dirasa menjalar
(4 bulan SMRS)
- Nyeri seperti ditusuk-tusuk, hingga ke tungkai bawah
- Nyeri pada pinggang
disertai rasa panas, serta kiri yang semakin tak
bawah kiri
semakin memberat setiap tertahankan
- Nyeri hilang timbul
harinya - Kesemutan (-)
- Rasa pegal (+)
- semakin memberat saat - Baal (-)
- Kesemutan (-)
posisi berbaring/ tengkurap - Sulit berjalan (+), berjalan
- Baal (-)
terlalu lama. Nyeri harus dibantu dgn kedua
- Sulit berjalan (-)
berkurang bila pasien duduk tangannya untuk
- Menjalar (-)
sila/ tidur posisi miring mengurangi nyeri saat
- Kesemutan (+) berjalan
- Baal (-)
- Sulit berjalan (+)
ANAMNESIS

• Anamnesis tambahan : demam (-), penurunan berat badan dalam 3 bulan terakhir (-),
batuk berdahak dalam waktu lama (-), nyeri dirasakan hampir disepanjang hari, pasien
memberikan skor 7 terhadap nyeri yang dirasakannya

• Riwayat Penyakit Terdahulu : Riwayat trauma kurang lebih 10 tahun yang lalu berupa
jatuh dari motor dalam posisi tengkurap dan jatuh dari pohon dalam posisi duduk,
riwayat hipertensi disangkal, riwayat diabetes mellitus disangkal, riwayat asam urat (?),
riwayat kolesterol (?)

• Riwayat Penyakit Keluarga : tidak ada di keluarga pasien yang memiliki keluhan serupa
ANAMNESIS

• Riwayat Kebiasaan : untuk pekerjaan sehari-hari, pasien mengaku sering


mengangkat beban berat setiap harinya, merokok (-)
PEMERIKSAAN FISIK

• Tanda Vital
• Tekanan Darah : 130/80 mmHg (MABP: 96 mmHg)
• Nadi : 86 x/menit
• Napas : 20 x/menit
• Suhu : 36.6 0C
PEMERIKSAAN FISIK

• Status Generalis
• Kepala: Normocephal
• Mata : Sklera ikterik -/-, konjungtiva anemis -/-
• THT : Normotia, Sekret -/-
• KGB : Tidak teraba membesar
• Paru : B/G simetris kiri-kanan,VBS kanan = kiri, ronkhi -/-, wheezing -/-
• Jantung : Bunyi jantung I dan II regular, murmur -, gallop -
• Abdomen : Datar, bising usus (+) normal, nyeri tekan (-), Hepar/ Lien TTM
• Ekstremitas : Akral hangat, tidak ada edema, CRT < 2 s
• Kulit : Turgor baik, tidak ada kelainan
• Bruit : (-)
STASUS NEUROLOGIS

• GCS : E4M5V6 = 15
• Pupil : bulat, isokor,  3 mm/ 3mm, rcl +/+, rctl +/+
• TRM : kuduk kaku (-), kaku kuduk (-), brudzinski I, II (-), laseque (>70 0/<700), kernig (>1350/>1350),
Patrick (-/-), kontrapatrick (-/+)
• Saraf kranial : Dalam batas normal
5555 5555 𝑁𝑁 𝑁𝑁
• MOTORIK : Kekuatan Tonus : Trofi :
5555 5555 𝑁𝑁 𝑁𝑁

• Sensorik : dalam batas normal


• Refleks fisiologi : Biceps ++/++ Triceps ++/++ Patella ++/++ Achilles ++/++
• Refleks patologis : Babinski & Babinski grup -/-, hofman tromner -/-
STATUS NEUROLOGIS

• Otonom : dalam batas normal


• Gait dan keseimbangan : dalam batas normal
DIAGNOSA KERJA

• Diagnosis Klinis `: Nyeri pinggang bawah kiri yang menjalar ke tungkai


bawah kiri, Laseque + unilateral (sinistra), kontrapatrick + unilateral (sinistra)
• Diagnosis Topis `: Radiks L4-S1
• Diagnosis Etiologis `: Riwayat trauma (jatuh dari motor dalam posisi tengkurap
dan jatuh dari pohon dalam posisi duduk sekitar 10 tahun lalu), pekerjaan sehari-
hari sering mengangkat beban berat
• Diagnosis Patologis : Iritasi radiks
DIAGNOSIS BANDING

• Cedera diskus lumbosacral


• Cedera diskus torakik
PEMERIKSAAN PENUNJANG

1. faktor risiko
Lab = profil lipid (Kolesterol total, Trigliserida, LDL, HDL), profil gula darah
(GDP, GD2PP, HbA1C), asam urat, darah rutin (Hb, Ht, Leukosit, Trombosit)
2. Diagnosis = foto rontgen vertebrae lumbosacral AP/ Lateral sinistra
TATA LAKSANA
• Non Medikamentosa
1. Tirah baring dengan mobilisasi perlahan 2-4 hari
2. Mengatur posisi tubuh dan aktivitas
3. Menjaga berat badan
4. Konsul rehab medik untuk fisioterapi

• Medikamentosa
1. IVFD RL + Ketorolac (1 x 10 mg) + Neurobion (1 x 500 mg) drip 20 tetes/ menit
dalam 8 jam
2. Citicolin 4 x 500 mg (iv)
3. Laffalos Cream 20 gram
4. Eperison HCl 3 x 50 mg PO
PROGNOSIS

• Ad Vitam : Bonam
• Ad Functionam : Dubia ad Malam
• Ad Sanactionam : Dubia ad Bonam

Anda mungkin juga menyukai