Anda di halaman 1dari 4

Pola makan suku

mandailing natal
• Makanan Khas Mandailing Natal :
• Taucho (biasanya kaya oseng oseng tapi menggunakan
santan,dan menggunakan bumbu khas yaitu taucho)
• Ikan sale (ika gabus diasap)
• Lemang (pulut yang dimasukkan ke dalam batang bambu,dan
di bakar)
• Alame ( gula merah yang di cairkan lalu dicampur dengan
santan dan tepung)
• Bulung gadung (sayur daun ubi)
• Pakkat (pucuk rotan)
• Sambal tuktuk
• Rendang belut
• Rendang itik
• Sambal ikan teri joruk ( sambal teri campur durian yang di
fermentasi
• Makanan/Minuman yang memiliki fungsi khusus di suku
Mandailing :
• Minum air tahu saat hamil diyakini bisa membuat kulit si bayi
menjadi putih
• Makan rebung saat hamil juga di yakini bisa membuat si anak
yang dikandung berambut lebat
• Makan manggis + durian menyebabkan kematian mendadak
• Cara makan yang dilarang :
• makan berdecap
• makan sambil jongkok
• makan sambil berbicara
• menyipi makanan langsung dari spatula

Anda mungkin juga menyukai