Anda di halaman 1dari 93

LAPORAN JAGA

4 DESEMBER 2016

dr. Widyawati, Sp.PD

ILMU PENYAKIT DALAM


RSUD Dr. M. Yunus BENGKULU
2016
N Nama Diagnosis Rawat
o.
1 Ny. Y Dyspepsia syndrome, CKD stage 5 Kenanga
2 Ny. Ri Myalgia Pulang
3 Tn. H Susp. TB paru, CKD stage 5 Kemuning
4 Tn. R Hipertiroid Obs.
5 Ny. Yu Anemia ec CKD Kenanga
6 Tn. M DBD grade 2 Teratai
7 Ny. Ra CKD on HD, HT grade 2 Melati
IDENTITAS PASIEN
Nama : Ny. Y
Umur : 50 tahun
Jenis Kelamin : Perempuan
Alamat : Tanah Patah
Agama : Islam
No RM : 720568
MRS : 4 Desember 2016, pukul 19.45
ANAMNESIS (ALLOANAMNESIS)
 KU : nyeri ulu hati, sejak 1 hari SMRS
 RPS : Sejak 1 hari yang lalu os mengeluh nyeri
pada ulu hati. Nyeri terasa seperti terbakar. Perut
terasa penuh. Nafsu makan menurun, mual (+),
muntah(+) setiap setelah makan. Muntah berisi
makanan yang dimakan. Muntah sebanyak 4x
dalam sehari, muntah darah (-). Demam (-), nyeri
kepala (+), kepala terasa berat(+), pusing berputar
(-), sesak (-), BAB (n), BAB (n).
 RPD :
 Riwayat kencing manis (-)

 Riwayat sakit jantung (-)

 Riwayat hipertensi (+), tidak terkontrol

 Riwayat asam urat (-)

 Riwayat sakit ginjal (-)


 RPK : Riwayat keluarga yang menderita
penyakit yang sama disangkal
Pemeriksaan Fisis

 Keadaan umum : Tampak sakit sedang


 Kesadaran : compos mentis
 Tanda vital :
Tekanan darah : 140/90mmHg
Nadi : 68x/menit, isi dan tegangan cukup
RR : 24 x/menit, reguler
Suhu : 36,6 C (aksila)
Kepala Normocephali, rambut hitam tersebar
merata tidak mudah dicabut.
Mata Konjungtiva palpebra anemis -/-, sklera
ikterik -/-, edema palpebra -/-
Hidung Tidak ada sekret, deviasi tidak ada
Telinga Tidak ada sekret, nyeri tekan tragus - / -,
nyeri tekan mastoid - / -
Mulut Bibir tidak sianosis, mukosa bibir kering
(+), pucat (+), lidah kotor (-), gusi tidak
berdarah,
Leher Tidak ada pembesaran KGB, kelenjar
tiroid tidak teraba membesar, JVP 5-2
mmHg
Thorax I Gerakan dinding dada statis dinamis, simetris
Pulmo kiri kanan. Otot bantu napas (-) intercostalis
P Stem fremitus simetris kiri kanan
P Sonor di semua lapang paru
A Suara napas vesikular (+/+), wheezing (-/-),
ronkhi (-/-)
Cor I Iktus kordis tidak terlihat
P Iktus Cordis tidak teraba

P Batas kiri :SIC V, linea midclavicularis sinistra


Batas atas :SIC II linea parasternalis sinistra
Batas kanan : SIC IV linea sternalis dextra
A Bunyi Jantung I-II normal, murmur (-), gallop(-),
irama reguler
Abdomen I Datar

P Supel, hepar tidak teraba, lien tidak


teraba, nyeri tekan epigastrium (+)
P Timpani

A Bising usus (+) normal

Extremitas Sianosis (-), akral hangat -/-, edema -/-,


Superior CRT < 2 detik
Extremitas Sianosis (-), akral hangat -/-, edema -/-,
inferior CRT < 2 detik.
HASIL LABORATORIUM
GDS : 63 mg/dl (N:70-120mg/dl)
Ureum : 132 mg/dl (N: 20-40mg/dl)
Creatinin : 15,1 mg/dl (N: 0,5-1,2 mg/dl)
Hemoglobin : 11,2 gr/dl (N: 12.0-160 gr/dl)
Hematokrit : 33 % (N: 40-54%)
Leukosit : 6700 (4000-10.000 mm3)
Trombosit : 343.000 (N: 150.000-400000)

CCT : 4,6 ml/mnt/1,73m2


 Diagnosis
Dyspepsia syndrome e.c. Low Intake, CKD
stage 5
Terapi Farmakologis
 IVFD Ringer Laktat xx gtt/mnt

 Omeprazol IV 1X1 ampul

 Drip Ondansentron 1 amp/kolf

 Antasida Syr 3xc1

 Paracetamol tab 3x500 mg


PLANING

 Hemodialisa
IDENTITAS PASIEN
Nama : Ny. Ri
Umur : 47 tahun
Jenis Kelamin : Perempuan
Alamat : Tribratu
Agama : Islam
No RM : 732555
MRS : 4 Desember 2016, pukul 23.30
ANAMNESIS (ALLOANAMNESIS)
 KU : nyeri dada kiri bawah sejak 30 menit yang lalu
 RPS : sejak 30 menit yang lalu os mengeluhkan nyeri
di bagian dada kiri bawah, nyeri tidak berkurang saat
istirahat, nyeri tidak menjalar ke punggung maupun
tangan, nyeri dirasakan ketika begerak, sesak (-), nyeri
kepala (-), mual (-),muntah (-), batuk (-), BAB (n), BAK
(n).
 RPD :
 Riwayat kencing manis (-)

 Riwayat sakit jantung (-)

 Riwayat hipertensi (+), terkontrol (Captopril)

 Riwayat asam urat (-)

 Riwayat sakit ginjal (-)


 RPK : Riwayat keluarga yang menderita
penyakit yang sama disangkal
Pemeriksaan Fisis

 Keadaan umum : Tampak sakit sedang


 Kesadaran : compos mentis
 Tanda vital :
Tekanan darah : 130/90mmHg
Nadi : 80 x/menit, isi dan tegangan cukup
RR : 20 x/menit, reguler
Suhu : 37,2 C (aksila)
Kepala Normocephali, rambut hitam tersebar
merata tidak mudah dicabut.
Mata Konjungtiva palpebra anemis -/-, sklera
ikterik -/-, edema palpebra -/-
Hidung Tidak ada sekret, deviasi tidak ada
Telinga Tidak ada sekret, nyeri tekan tragus - / -,
nyeri tekan mastoid - / -
Mulut Bibir tidak sianosis, mukosa bibir kering
(-), pucat (-), lidah kotor (-), gusi tidak
berdarah,
Leher Tidak ada pembesaran KGB, kelenjar
tiroid tidak teraba membesar, JVP 5-2
mmHg
Thorax I Gerakan dinding dada statis dinamis, simetris
Pulmo kiri kanan. Otot bantu napas (-) intercostalis
P Stem fremitus simetris kiri kanan
P Sonor di semua lapang paru
A Suara napas vesikular (+/+), wheezing (-/-),
ronkhi (-/-)
Cor I Iktus kordis tidak terlihat
P Iktus Cordis tidak teraba

P Batas kiri :SIC V, linea midclavicularis sinistra


Batas atas :SIC II linea parasternalis sinistra
Batas kanan : SIC IV linea sternalis dextra
A Bunyi Jantung I-II normal, murmur (-), gallop(-),
irama reguler
Abdomen I Datar

P Supel, hepar tidak teraba, lien tidak


teraba, nyeri tekan (-) di semua regio
abdomen
P Timpani

A Bising usus (+) normal

Extremitas Sianosis (-), akral hangat -/-, edema -/-,


Superior CRT < 2 detik
Extremitas Sianosis (-), akral hangat -/-, edema -/-,
inferior CRT < 2 detik.
EKG
INTERPRETASI EKG

 Irama : sinus
 Laju : 88x/menit

 Gelombang P : 0,08 detik

 Kompleks QRS : 0,16 detik

 Segmen ST : 0,12 detik, tidak ada elevasi dan


depresi
 Gelombang T : 0,08 detik
 Diagnosis
Myalgia
Terapi Farmakologis
 Neurobion Inj. 1x1 IM

 Ketorolak Inj. 1x1 IM

 Neurodex tab. 1x1

 Ranitidin tab. 2x1

 Asam Mefenamat tab. 2x1 (kp)


IDENTITAS PASIEN
Nama : Tn. H
Umur : 43 tahun
Jenis Kelamin : Laki-laki
Alamat : Sukaraja, Seluma
Agama : Islam
No RM : 699056
MRS : 4 Desember 2016, pukul 21.15
ANAMNESIS (ALLOANAMNESIS)
 KU : sesak memberat sejak 3 jam SMRS
 RPS :
Sejak 1 bulan yang lalu os mengeluh batuk (+), dahak
(+), warna hijau, kental, demam (+), keringat malam
hari (+), penurunan BB sebanyak 4 kg dalam sebulan
terakhir.
3 hari yang lalu os mengeluhkan sesak (+), sesak
tidak dipengaruhi aktivitas, os merasakan sesak
napas yang semakin memberat.. Sesak napas
hilang timbul, dapat dirasakan pada siang, malam,
maupun pagi hari. Sesak napas tidak dipengaruhi
oleh perubahan posisi.
 Sesak napas disertai nyeri dada (-), sesak
napas timbul setelah minum atau penyuntikan
obat (-). Pada saat sesak tidak memerlukan
pemakaian bantal > 1 bantal untuk mengurangi
sesak pada malam hari. Pasien juga tidak
pernah terbangun tiba-tiba saat malam hari
karena sesak.
 1 hari terakhir os mengeluhkan batuk berdarah
(+), darah bercampur dahak, lemas (+), mual (-),
muntah (-), BAB (n), BAK (n).
 RPD :
 Riwayat kencing manis (-)

 Riwayat sakit jantung (-)

 Riwayat hipertensi (-)

 Riwayat minum OAT (-)


 RPK : Riwayat keluarga yang menderita
penyakit yang sama disangkal
 Riwayat sosial : pasien merupakan perokok
aktif, dalam sehari dapat menghisap rokok 1
bungkus.
Pemeriksaan Fisis

 Keadaan umum : Tampak sakit sedang


 Kesadaran : compos mentis
 Tanda vital :
Tekanan darah : 110/70mmHg
Nadi :106x/menit, isi dan tegangan cukup
RR : 36 x/menit, reguler
Suhu : 37,4 C (aksila)
Kepala Normocephali, rambut hitam tersebar
merata tidak mudah dicabut.
Mata Konjungtiva palpebra anemis +/+, sklera
ikterik -/-, edema palpebra -/-
Hidung Tidak ada sekret, deviasi tidak ada
Telinga Tidak ada sekret, nyeri tekan tragus - / -,
nyeri tekan mastoid - / -
Mulut Bibir tidak sianosis, mukosa bibir kering
(-), pucat (-), lidah kotor (-), gusi tidak
berdarah,
Leher Tidak ada pembesaran KGB, kelenjar
tiroid tidak teraba membesar, JVP 5-2
mmHg
Thorax I Gerakan dinding dada statis dinamis, simetris
Pulmo kiri kanan. Otot bantu napas (-) intercostalis
P Stem fremitus simetris kiri kanan
P Redup dibagian apex paru kanan dan kiri
A Suara napas vesikular (+/+), wheezing (-/-),
ronkhi basah kasar (+/+) dibagian apex paru
kanan kiri
Cor I Iktus kordis tidak terlihat
P Iktus Cordis tidak teraba

P Batas kiri :SIC V, linea midclavicularis sinistra


Batas atas :SIC II linea parasternalis sinistra
Batas kanan : SIC IV linea sternalis dextra
A Bunyi Jantung I-II normal, murmur (-), gallop(-),
irama reguler
Abdomen I Datar

P Supel, hepar tidak teraba, lien tidak


teraba, nyeri tekan (-) di semua regio
abdomen
P Timpani

A Bising usus (+) normal

Extremitas Sianosis (-), akral hangat +/+, edema -/-,


Superior CRT < 2 detik
Extremitas Sianosis (-), akral hangat +/+, edema -/-,
inferior CRT < 2 detik.
EKG
INTERPRETASI EKG

 Irama : sinus
 Laju : 100x/menit

 Gelombang P : 0,04 detik

 Kompleks QRS : 0,16 detik

 Segmen ST : 0,08 detik, tidak ada elevasi dan


depresi
 Gelombang T : 0,12 detik
HASIL LAB :
GDS : 58 mg/dl (N:70-120mg/dl)
Ureum : 164 mg/dl (N: 20-40mg/dl)
Creatinin : 14,8 mg/dl (N: 0,5-1,2 mg/dl)
Hemoglobin : 4,1 (2x) gr/dl (N: 13-18 gr/dl)
Hematokrit : 12 % (N: 37-47%)
Leukosit : 14200 (4000-10.000 mm3)
Trombosit : 258.000 (N: 150.000-400000)
Kesan : LED DK
CCT : 4,1 ml/mnt/1,73m2
Diagnosis
Susp. TB paru, CKD stage 5

 Diagnosis Banding
PPOK
Bronkitis akut
Terapi Farmakologis
 O2 3-4 lpm

 IVFD RL x gtt/menit

 Drip Aminofilin 1 amp

 Transamin 3x1 iv

 Vit K 3x1 iv

 Ceftriaxone 2x1 iv
PLANING

 Rontgen Thorax PA
 Tes BTA sputum S-P-S

 Hemodialisa
IDENTITAS PASIEN
Nama : Tn. R
Umur : 49 tahun
Jenis Kelamin : Laki-laki
Alamat : komplek Pepabri blok C
Agama : Islam
No RM : 559532
MRS : 4 Desember 2016, pukul 20.10
ANAMNESIS (ALLOANAMNESIS)
 KU : dada berdebar-debar sejak 6 jam SMRS
 RPS :

Sejak 6 jam yang lalu os mengeluhkan dada berdedar-


debar, nyeri dada (-), sering berkeringat (+), tangan
bergetar (+), mual (+), muntah (-), nyeri ulu hati (+)
Os pernah mengalami gejala serupa sejak 12 tahun
yang lalu
 RPD :
 Riwayat hipertiroid (+) sejak 12 tahun yang lalu

 Riwayat kencing manis (-)

 Riwayat sakit jantung (-)

 Riwayat hipertensi (-)

 Riwayat merokok (+)

 Riwayat minum alcohol (+)

 Pasien mengonsumsi obat rutin : PTU 1x1,


Propanolol 2x1, Tyarit 2x1, Alprazolam 1x1
 RPK : Ibu pasien mengalami hipertensi dan
Sepupu mengalami hipertiroid
Pemeriksaan Fisis

 Keadaan umum : Tampak sakit sedang


 Kesadaran : compos mentis
 Tanda vital :
Tekanan darah : 110/80mmHg
Nadi :100x/menit, isi dan tegangan cukup
RR : 22 x/menit, reguler
Suhu : 36,8 C (aksila)
Kepala Normocephali, rambut hitam tersebar
merata tidak mudah dicabut.
Mata Konjungtiva palpebra anemis -/-, sklera
ikterik -/-, edema palpebra -/-
eksoftalmus (+)
Hidung Tidak ada sekret, deviasi tidak ada
Telinga Tidak ada sekret, nyeri tekan tragus - / -,
nyeri tekan mastoid - / -
Mulut Bibir tidak sianosis, mukosa bibir kering
(-), pucat (-), lidah kotor (-), gusi tidak
berdarah,
Leher Tidak ada pembesaran KGB, kelenjar
tiroid tidak teraba membesar, JVP 5-2
mmHg
Thorax I Gerakan dinding dada statis dinamis, simetris
Pulmo kiri kanan. Otot bantu napas (-) intercostalis
P Stem fremitus simetris kiri kanan
P Redup dibagian apex paru kanan dan kiri
A Suara napas vesikular (+/+), wheezing (-/-),
ronkhi basah kasar (+/+) dibagian apex paru
kanan kiri
Cor I Iktus kordis tidak terlihat
P Iktus Cordis tidak teraba

P Batas kiri :SIC V, linea midclavicularis sinistra


Batas atas :SIC II linea parasternalis sinistra
Batas kanan : SIC IV linea sternalis dextra
A Bunyi Jantung I-II normal, murmur (-), gallop(-),
irama reguler
Abdomen I Datar

P Supel, hepar tidak teraba, lien tidak


teraba, nyeri tekan epigastrium (+)
P Timpani

A Bising usus (+) normal

Extremitas Sianosis (-), akral hangat +/+, edema -/-,


Superior CRT < 2 detik
Extremitas Sianosis (-), akral hangat +/+, edema -/-,
inferior CRT < 2 detik.
EKG
INTERPRETASI EKG

 Irama : aritmia
 Laju : 80x/menit

 Gelombang P : tidak jelas

 Kompleks QRS : 0,12 detik

 Segmen ST : tidak jelas

 Gelombang T : tidak jelas


 Diagnosis
Hipertiroid
Terapi Farmakologis
 Ranitidin 2x1 iv

 PTU 1x1

 Propanolol 2x1

 Alprazolam 1x1
PLANNING

 Pemeriksaan TSH, T4, T3


IDENTITAS PASIEN
Nama : Ny. Yu
Umur : 26 tahun
Jenis Kelamin : Perempuan
Alamat : Tanah Patah
Agama : Islam
No RM : 732551
MRS : 4 Desember 2016, pukul 20.40
ANAMNESIS (ALLOANAMNESIS)
 KU : mual dan muntah sejak 1 hari SMRS
 RPS : Sejak 1 hari yang lalu os mengeluh mual (+),
muntah (+) 1 kali berisi makanan. Pasien merasa
lemas (+). BAK (+) berwarna jernih, BAB (+). Os
mengeluhkan kedua kaki bengkak sejak 3 hari
yang lalu.
 RPD :
 Riwayat kencing manis (-)

 Riwayat sakit jantung (-)

 Riwayat hipertensi (+), tidak terkontrol

 Riwayat asam urat (-)

 Riwayat sakit ginjal (+)


 RPK : Riwayat keluarga yang menderita
penyakit yang sama disangkal
Pemeriksaan Fisis

 Keadaan umum : Tampak sakit sedang


 Kesadaran : compos mentis
 Tanda vital :
Tekanan darah : 170/100 mmHg
Nadi : 96x/menit, isi dan tegangan cukup
RR : 24 x/menit, reguler
Suhu : 36,7 C (aksila)
Kepala Normocephali, rambut hitam tersebar
merata tidak mudah dicabut.
Mata Konjungtiva palpebra anemis -/-, sklera
ikterik -/-, edema palpebra -/-
Hidung Tidak ada sekret, deviasi tidak ada
Telinga Tidak ada sekret, nyeri tekan tragus - / -,
nyeri tekan mastoid - / -
Mulut Bibir tidak sianosis, mukosa bibir kering
(+), pucat (+), lidah kotor (-), gusi tidak
berdarah,
Leher Tidak ada pembesaran KGB, kelenjar
tiroid tidak teraba membesar, JVP 5-2
mmHg
Thorax I Gerakan dinding dada statis dinamis, simetris
Pulmo kiri kanan. Otot bantu napas (-) intercostalis
P Stem fremitus simetris kiri kanan
P Sonor di semua lapang paru
A Suara napas vesikular (+/+), wheezing (-/-),
ronkhi (-/-)
Cor I Iktus kordis tidak terlihat
P Iktus Cordis tidak teraba

P Batas kiri :SIC V, linea midclavicularis sinistra


Batas atas :SIC II linea parasternalis sinistra
Batas kanan : SIC IV linea sternalis dextra
A Bunyi Jantung I-II normal, murmur (-), gallop(-),
irama reguler
Abdomen I Datar

P Supel, hepar tidak teraba, lien tidak


teraba, nyeri tekan epigastrium (+)
P Timpani

A Bising usus (+) normal

Extremitas Sianosis (-), akral hangat -/-, edema -/-,


Superior CRT < 2 detik
Extremitas Sianosis (-), akral hangat -/-, edema
inferior pretibial +/+, CRT < 2 detik.
HASIL LABORATORIUM
GDS : 83mg/dl (N:70-120mg/dl)
Ureum : 331mg/dl (N: 20-40mg/dl)
Creatinin : 40,9 mg/dl (N: 0,5-1,2 mg/dl)
Hemoglobin : 5,3 gr/dl (N: 12.0-160 gr/dl)
Hematokrit : 30% (N: 40-54%)
Leukosit : 6500 (4000-10.000 mm3)
Trombosit : 85000(N: 150.000-400000)

CCT : 2,3 ml/mnt/1,73m2


 Diagnosis
Anemia ec CKD stage 5
Terapi Farmakologis
 IVFD Ringer Laktat xx gtt/mnt

 CaCO3 3x1 tab

 Asam folat 3x1 tab

 Captopril 3x12,5mg
PLANING

 Hemodialisa
 transfusi
IDENTITAS PASIEN
Nama : Tn. M
Umur : 19 tahun
Jenis Kelamin : Perempuan
Alamat : Air Merah
Agama : Islam
No RM : 732544
MRS : 4 Desember 2016, pukul 20.20
ANAMNESIS (ALLOANAMNESIS)
 KU : Demam sejak 4 hari SMRS
 RPS : Os datang dengan keluhan demam sejak 4
hari yang lalu. Demam menurun jika mengonsumsi
paracetamol. Muntah (-), mual (-), diare (-). Os
mengeluh bintik merah pada seluruh badan.
BAK (+), BAB (+).
 RPD :
 Riwayat kencing manis (-)

 Riwayat sakit jantung (-)

 Riwayat hipertensi (-)

 Riwayat asam urat (-)

 Riwayat sakit ginjal (-)


 RPK : Riwayat keluarga yang menderita
penyakit yang sama disangkal
Pemeriksaan Fisis

 Keadaan umum : Tampak sakit sedang


 Kesadaran : compos mentis
 Tanda vital :
Tekanan darah : 120/90mmHg
Nadi : 88x/menit, isi dan tegangan cukup
RR : 22 x/menit, reguler
Suhu : 39C (aksila)
Kepala Normocephali, rambut hitam tersebar
merata tidak mudah dicabut.
Mata Konjungtiva palpebra anemis -/-, sklera
ikterik -/-, edema palpebra -/-
Hidung Tidak ada sekret, deviasi tidak ada
Telinga Tidak ada sekret, nyeri tekan tragus - / -,
nyeri tekan mastoid - / -
Mulut Bibir tidak sianosis, mukosa bibir kering
(+), pucat (+), lidah kotor (-), gusi tidak
berdarah,
Leher Tidak ada pembesaran KGB, kelenjar
tiroid tidak teraba membesar, JVP 5-2
mmHg
Thorax I Gerakan dinding dada statis dinamis, simetris
Pulmo kiri kanan. Otot bantu napas (-) intercostalis
P Stem fremitus simetris kiri kanan
P Sonor di semua lapang paru
A Suara napas vesikular (+/+), wheezing (-/-),
ronkhi (-/-)
Cor I Iktus kordis tidak terlihat
P Iktus Cordis tidak teraba

P Batas kiri :SIC V, linea midclavicularis sinistra


Batas atas :SIC II linea parasternalis sinistra
Batas kanan : SIC IV linea sternalis dextra
A Bunyi Jantung I-II normal, murmur (-), gallop(-),
irama reguler
Abdomen I Datar, petekie (+)

P Supel, hepar tidak teraba, lien tidak


teraba, nyeri tekan epigastrium (+)
P Timpani

A Bising usus (+) normal

Extremitas Sianosis (-), akral hangat -/-, edema -/-,


Superior CRT < 2 detik, petekie (+)
Extremitas Sianosis (-), akral hangat -/-, edema -/-,
inferior CRT < 2 detik.
HASIL LABORATORIUM

Tes Widal : Negatif


Malaria : Negatif
DHF Rapid Test : IgG (-), IgM (+)
Hemoglobin : 16,2 gr/dl (N: 13.0-180 gr/dl)
Hematokrit : 48 % (N: 37-47%)
Leukosit : 2400 (4000-10.000 mm3)
Trombosit : 126.000 (N: 150.000-400000)
 Diagnosis
 DBD grade 2
Terapi Farmakologis
 IVFD Ringer Laktat xxx gtt/mnt

 Psidii 3x1

 Omeprazol IV 1X1 ampul

 Paracetamol tab 3x500 mg

 Ondansentron inj 3x4mg

 Cefotaxime 2x1 gr iv

 Drip Adona I amp/kolf gtt xxx/menit


PLANING

 Pemeriksaan trombosit/hari
IDENTITAS PASIEN
Nama : Ny. Ra
Umur : 31 tahun
Jenis Kelamin : Perempuan
Alamat : Jl. Salak
Agama : Islam
No RM : 732413
MRS : 4 Desember 2016, pukul 21.30
ANAMNESIS (ALLOANAMNESIS)
 KU : sesak nafas memberat sejak 2 jam yang lalu.
 RPS : Os datang dengan keluhan sesak sejak tadi pagi
dan memberat sejak 2 jam yang lalu. Sesak tidak
disertai mengi, sesak tidak dipengaruhi aktivitas.
Sesak napas tidak dipengaruhi oleh perubahan
posisi. Mual (-), muntah (-), demam (-), diare (-). Os
kaki membengkak sejak 2 minggu yang lalu.
 RPD :
 Riwayat kencing manis (-)

 Riwayat sakit jantung (-)

 Riwayat hipertensi (+), terkontrol (Captopril)

 Riwayat asam urat (-)

 Riwayat sakit ginjal (+) satu tahun


 RPK : Riwayat keluarga yang menderita
penyakit yang sama disangkal
Pemeriksaan Fisis

 Keadaan umum : Tampak sakit sedang


 Kesadaran : compos mentis
 Tanda vital :
Tekanan darah : 200/120mmHg
Nadi : 96 x/menit, isi dan tegangan cukup
RR : 30 x/menit, reguler
Suhu : 36,6 C (aksila)
Kepala Normocephali, rambut hitam tersebar
merata tidak mudah dicabut.
Mata Konjungtiva palpebra anemis -/-, sklera
ikterik -/-, edema palpebra -/-
Hidung Tidak ada sekret, deviasi tidak ada
Telinga Tidak ada sekret, nyeri tekan tragus - / -,
nyeri tekan mastoid - / -
Mulut Bibir tidak sianosis, mukosa bibir kering
(-), pucat (-), lidah kotor (-), gusi tidak
berdarah,
Leher Tidak ada pembesaran KGB, kelenjar
tiroid tidak teraba membesar, JVP 5-2
mmHg
Thorax I Gerakan dinding dada statis dinamis, simetris
Pulmo kiri kanan. Otot bantu napas (-) intercostalis
P Stem fremitus simetris kiri kanan
P Sonor di semua lapang paru
A Suara napas vesikular (+/+), wheezing (-/-),
ronkhi (-/-)
Cor I Iktus kordis tidak terlihat
P Iktus Cordis tidak teraba

P Batas kiri :SIC V, linea midclavicularis sinistra


Batas atas :SIC II linea parasternalis sinistra
Batas kanan : SIC IV linea sternalis dextra
A Bunyi Jantung I-II normal, murmur (-), gallop(-),
irama reguler
Abdomen I Datar

P Supel, hepar tidak teraba, lien tidak


teraba, nyeri tekan (-) di semua regio
abdomen,
P Timpani

A Bising usus (+) normal

Extremitas Sianosis (-), akral hangat -/-, edema -/-,


Superior CRT < 2 detik
Extremitas Sianosis (-), akral hangat -/-, edema -/-,
inferior CRT < 2 detik, edem pretibial (+)
EKG
INTERPRETASI EKG

 Irama : sinus
 Laju : 88x/menit

 Gelombang P : 0,08 detik

 Kompleks QRS : 0,16 detik

 Segmen ST : isoelektrik

 Gelombang T : 0,08 detik


HASIL LABORATORIUM :
GDS : 120 mg/dl (N:70-120mg/dl)
Ureum : 96mg/dl (N: 20-40mg/dl)
Creatinin : 7,5 mg/dl (N: 0,5-1,2 mg/dl)
Hemoglobin : 9,7 gr/dl (N: 12.0-160 gr/dl)
Hematokrit : 29% (N: 40-54%)
Leukosit : 6500 (4000-10.000 mm3)
Trombosit : 10100(N: 150.000-400000)

CCT : 8,3 ml/mnt/1,73m2


 Diagnosis
CKD on HD, HT stage 2
Terapi Farmakologis
 IVFD Ringer Laktat xx gtt/mnt
 Furosemid inj 2x1 amp
 Candesartan 1x8 tab
 Amlodipin 1x5 mg
 CaCO3 3x1 tab
 Asam folat 3x1 tab
 Pct 3x1 tab
 OMZ inj 1x1 vial iv
 Ondansentron 3x4 mg iv
 Captopril 3x12,5mg

 Diet rendah garam


PLANING

 Hemodialisa
TERIMAKASIH 

Anda mungkin juga menyukai