Anda di halaman 1dari 12

Gangguan pendengaran

• Adalah ketidakmampuan secara parsial atau total


mendengarkan suara pada salah satu atau kedua telinga

• Ringan (20 – 39 dB)


• Sedang (40 – 69 dB)
• Berat (70 – 89 dB)
Tuli • kondisi patologis kanal telinga
eksterna, membran timpani, atau
telinga tengah
Kondukti • tidak melebihi 60 dB
• otitis media dan disfungsi tuba

f eustachius
Faktor Penyebab

Infeksi
Kongenital
Obat ototoksik
Trauma
Neoplasma

Genetik Didapat
Derajat Ketulian
CHL
Penyebab:

Adanya sumbatan Kelainan kongenital Perforasi gendang Infeksi telinga tengah


serumen (cerumen telinga
plug)
Ciri CHL
• Berderajat ringan–sedang
• Umumnya mengenai nada/frekuensi rendah
• Correctable
• Dengan ABD (hearing aid), keluhan dapat
membaik
Gejala CHL
• Ada riwayat keluarnya carian dari telinga atau riwayat
infeksi telinga sebelumnya.
• Perasaan seperti ada cairan dalam telinga dan seolah-
olah bergerak dengan perubahan posisi kepala.
• Dapat disertai tinitus
• Bila kedua telinga terkena, biasanya penderita berbicara
dengan suara lembut
• Kadang-kadang penderita mendengar lebih jelas pada
suasana ramai.
CHL
• pemeriksaan fisik atau otoskopi
• sekret dalam kanal telinga luar
• perforasi gendang telinga
• keluarnya cairan dari telinga tengah.

• Tes fungsi pendengaran


• tes bisik
• penderita tidak dapat mendengar suara bisik
pada jarak 5 meter dan sukar mendengar kata-kata
yang mengandung nada rendah.

• Tes garputala
• Rinne negatif, Weber lateralisasi ke arah yang sakit,
Schwabach memanjang.
Otitis Media Akut (OMA)
Otitis media akut ialah peradangan telinga tengah yang mengenai sebagian atau seluruh
periosteum dan terjadi dalam waktu kurang dari 3 minggu.

Patogenesis
Sumbatan pada tuba eustachius merupakan penyebab utama dari otitis media. Pertahanan tubuh
pada silia mukosa tuba Eustachius terganggu, sehingga pencegahan invasi kuman ke dalam telinga
tengah terganggu juga. Selain itu, ISPA juga merupakan salah satu faktor penyebab yang paling
sering.
Kuman penyebab OMA adalah bakteri piogenik, seperti Streptococcus hemoliticus, Haemophilus
Influenzae (27%), Staphylococcus aureus (2%), Streptococcus Pneumoniae (38%), Pneumococcus.
Pada anak-anak, makin sering terserang ISPA, makin besar kemungkinan terjadinya otitis media
akut (OMA). Pada bayi, OMA dipermudah karena tuba Eustachius-nya pendek, lebar, dan letaknya
agak horisontal.
Stadium OMA

1 2 3 4 5

Stadium oklusi tuba Stadium hiperemis Stadium supurasi Stadium perforasi Stadium resolusi
eustachius Membran timpani
Terdapat gambaran Pembuluh darah menonjol ke arah luar. Membran timpani Bila membran timpani
retraksi membran tampak lebar dan Terbentuk eksudat ruptur. tetap utuh, maka
timpani edema pada membran purulen di kavum Keluar nanah dari perlahan-lahan akan
Membran timpani timpani. timpani. telinga tengah. normal kembali.
berwarna normal atau Sekret yang telah Pasien tampak sangat Pasien lebih tenang, Bila terjadi perforasi,
keruh pucat. terbentuk masih sukar sakit, nadi dan suhu suhu badan turun, dan maka sekret akan
terlihat. meningkat, serta nyeri dapat tidur nyenyak. berkurang dan
di telinga hebat. mengering.
Pengobatan

Pengobatan OMA tergantung pada Stadiumnya


Stadium Oklusi
dikhususkan untuk membuka kembali tuba eustachius. Diberikan obat tetes
hidung HCl efedrin 0,5% dalam larutan fisiologik
Stadium pre-supurasi
diberikan antibiotik, obat tetes hidung, dan analgesik
Stadium Supurasi
selain antibiotik, pasien harus dirujuk untuk dilakukan miringotomi bila membran
timpani masih utuh
Stadium Perforasi
diberikan obat cuci telinga H2O2 3% selama 3-5 hari
Stadium Resolusi
dapat dilanjutkan antibiotik, namun bila masih keluar sekret diduga telah
terjadi mastoiditis.
Prognosis Pencegahan
A. Sembuh setelah stadium resolusi 1. Pencegahan ISPA pada bayi dan anak-
- Sembuh spontan tanpa perforasi anak.
- Sembuh dengan perforasi → bila 2. Pemberian ASI minimal selama 6
menutup → sikatriks bulan.
- Sembuh setelah parasentesis 3. Penghindaran pemberian susu di
botol saat anak berbaring.
B. Tidak sembuh 4. Penghindaran pajanan terhadap asap
- Tanpa perforasi → OME → sekret rokok.
kental → Glue ear
- Dengan perforasi → OMK
- Dengan perforasi → bila sembuh dan
tetap perforasi → Dry ear

Anda mungkin juga menyukai