Anda di halaman 1dari 26

Obat Dislipidemia

dr. Syarifah Nurul Yanti R.S.A., M.Biomed


Ingat kembali!
Metabolisme lemak
Jalur transport lipid endogenous & eksogenous
Refreshing!!!

 Hyperlipoproteinemia(HPL)  suatu kondisi konsentrasi


kolesterol atau trigliserida di plasma meningkat diatas
normal
 Pe↑ lipoprotein  atherosclerosis & pe↑ faktor risiko infark
miokard
 Ada 4 tipe lipoprotein:
 Low Density Lipoprotein (LDL)
 High Density Lipoprotein (HDL)
 Very Low Density Liporotein (VLDL)
 Chylomicrons
Plasma Lipid Levels (mg/dl)
Total -CH LDL HDL TGs
Desirable <200 <100 >40 (men); <150
>50
(women)
Borderline 200-239 130-159 - 150-199
High >240 >160 >60 >200
Udaykumar,2014
Statin
 Statin  obat kompetitif inhibitor HMG-CoA reduktase (katalisator pada
proses awal biosintesis kolesterol)
 Obat ini efektif untuk menurunkan kolesterol, pd dosis tinggi dapat juga
menurunkan TG yang disebabkan oleh peninggian VLDL
 Obat kelas statin:
 Lovastatin
 Atorvastatin Pertanyaan 1:
Sebutkan sediaan masing-masing
 Fluvastatin obat kelas statin yang beredar di
Masyarakat Indonesia! (jawab di
 Pravastatin kolom komentar)
 Simvastatin
 Rosuvastatin
Asetil-KoA

HMG-KoA

HMG-KoA reduktase

Mevalonat

KOLESTEROL
 Efek utama statin:
 Statin menginduksi pe reseptor LDL berafinitas   me
laju katabolisme LDL dan ekstraksi prekursor LDL di hati 
 LDL
Efek kardioprotektif lain:
 Fungsi endotel
 Kolesterol   memodulasi tonus arteri (vasokontriksi)
 Statin   produksi vasodilator NO  memperbaiki fungsi endotel (setelah 1
bln)

 Stabilitas plak
 Menghambat infiltrasi monosit ke dinding arteri
 Menghambat sekresi matriks metalloproteinase dari makrofag (degradasi
komponen matriks ekstraseluler  melemahkan fibrous cap plak aterosklerotik)
 Memodulasi selularitas dinding arteri dg menghambat proliferasi sel otot polos
&  apoptosis
 Inflamasi
 Statin  CRP (penanda inflamasi dan  risiko CHD)
 Oksidasi lipoprotein
 Statin  kerentanan lipoprotein utk dioksidasi
 Koagulasi
 Statin  agregasi platelet dan  deposisi trombus platelet pd hewan coba
Penggunaan Statin
 Sbg monoterapi atau kombinasi dg resin, niasin,
ezetimibe
 Kontraindikasi: wanita hamil, menyusui, atau akan
hamil
 Digunakan malam hari  sintesis kolesterol terutama
tengah malam dan pk 02.00
 Dosis per hari:
 Lovastatin & pravastatin: 10-80 mg
 Simvastatin: 5-80 mg
 Fluvastatin: 10-80 mg
 Atorvastatin & rosuvastatin: 5-40 mg
 Mulai dg dosis yg dibutuhkan utk mencapai target pe kolesterol
Efek Samping
 Hepatotoksik
  transaminase hepatik > 3x lipat nilai normal  kejadian 1% dan
terkait dosis
 Periksa ALT/AST sebelum menggunakan obat  tiap 3-6 bln 
tiap 6-12 bln (jika stabil)
 Miopati
  aktivitas kreatin kinase (ringan)  rasa lemah  rabdomiolisis
(jika tdk dihentikan)  mioglobinuria  gagal ginjal
 Risiko me jika digunakan bersama dg  gemfibrozil, niasin,
makrolid, siklosporin, ketokonazol, inhibitor protease HIV,
takrolimus, nefazodon, warfarin, digoksin, amiodaron
 Periksa kreatin kinase sblm menggunakan obat  periksa lagi
jika ada indikasi
Niasin (asam nikotinat)

Di
 jaringan adiposa
Lipase
 Transpor asam lemak
bebas ke hati
Trigliserida
 Lipolisis
 Sintesis trigliserida
hepatik

Niasin

Niasin
 efektif dalam meningkatkan
HDL (30-40%), efektivitasnya sebaik
fibrat dalam menurunkan TG (35-
45%), dan menurunkan LDL (20-30%)
 Di Hati
 niasin menghambat sintesis & esterifikasi asam lemak   sintesis trigliserida
  sekresi VLDL   produksi LDL
  aktivitas LPL(Lipoproteinlipase)   clearance kilomikron & VLDL
  clearance apoA-I pd HDL   HDL
Indikasi

 Indikasi  hipertrigliseridemia dan  LDL (terutama utk


pasien dg hipertrigliseridemia &  HDL)
 Preparat yg digunakan utk terapi  Niaspan
 Bentuk niasin  crystalline niacin & sustained-release
niacin
 Mulai dg dosis kecil (mis: 2x100 mg/hari)  dosis maks
1,5-2 gram/hari
Efek samping
 Vasodilatasi kutaneus  flushing
 Pruritus, skin rash, akantosis nigricans
 Dimediasi oleh prostaglandin  dg aspirin akan
hilang
 Dispepsia (disertai mual, muntah, diare)  t.u jika dengan perut kosong
 Diberikan setelah makan ( ES GIT)
  aminotransferase (ggn faal hati krn penghambatan sintesis NAD)
biasanya tdk berkaitan dg toksisitas hati
 Dpt menyebabkan resistensi insulin  hiperglikemia
  asam urat & mereaktivasi gout
Kontraindikasi

 Wanita hamil
 Ulkus peptikum  karena niasin dpt mereaktivasi ulkus
Fibric Acid Derivative (Fibrat)
 Fibrat  ligan proxisome proliferator activated
receptor- (PPAR-)  tdp di hati & jaringan adiposa
 Interaksi fibrat-PPAR-  meregulasi transkripsi gen
 Efek:
  sintesis LPL (Lipoproteinlipase)  lipolisis lipoprotein trigliserida  
katabolisme VLDL  sekresi VLDL dari hati 
 Stimulasi oksidasi asam lemak   trigliserida
  ekspresi apoC-III
 PPAR menstimulasi ekspresi apoA-I dan apoA-II   HDL

Pertanyaan 2:
Sebutkan 1 contoh obat
golongan fibrat yang beredar di
masyarakat Indonesia!
Indikasi

 Indikasi:
 Hipertrigliseridemia dg dominan VLDL
 Disbetalipoproteinemia tipe III
 Gemfibrozil  1-2 x 600 mg/hari
 Fenofibrat  1-3 x 48 mg (atau 1 x 145 mg/hari)
Efek samping

 ES jarang  rash, gejala GIT, miopati, aritmia,


hipokalemia,  aminotransferase
  efek antikoagulan coumarin dan indanedione 
sesuaikan dosis antikoagulan
  risiko terbentuknya batu empedu kolesterol
 Kontraindikasi  anak, wanita hamil, disfungsi ginjal
dan hepatik
Bile-Acid sequestrants (Resin)

 Resin mengikat asam empedu dlm sal.cerna


mengganggu sirkulasi enterohepatik karena
molekulnya besar  diekskresikan mell feses
 Paling aman karena tidak diabsorpsi di sal.cerna
 Karena 95% asam empedu normalnya
direabsorpsi  proses ini akan  simpanan asam
empedu   sintesis asam empedu hepatik 
kolesterol di hati  ,  produksi reseptor LDL di
hati   LDL clearance   LDL
 Efek ini dikurangi dg:  kolesterol hati  
upregulation HMG-CoA reduktase   sintesis
kolesterol
Indikasi

 Terapi bagi pasien hiperkolesterolemia primer


 Satu2nya yang diindikasikann utk usia 11-20
th
 Kolestipol & kolestiramin  granul
 Dosis  4-20 gram/hari (maks 30-32 gram/hari)
 Dosis anak  10-20 gram/hari

 Kolestipol tablet  1 gram


 Dosis maks  16 gram

 Kolesvelam  tablet 625 mg (maks 6


tab/hari)
Efek Samping

 >>  konstipasi & kembung


 Menghambat absorpsi  digitalis, tiazid, warfarin,
tetrasiklin, tiroksin, garam besi, pravastatin,
fluvastatin, asam folat, fenilbutazon, aspirin, asam
askorbat
 Kontraindikasi  divertikulitis
Penghambat absorpsi sterol
intestinal
 Ezetimibe  penghambat selektif absorpsi kolesterol &
fitosterol dari usus (menghambat protein transpor
NPC1L1), jg menghambat reabsorpsi kolesterol yg
diekskresi di empedu
 Dosis tunggal  10 mg/hari
Apakah ada pertanyaan?

Pertanyaan bisa diajukan langsung via wa


KUIS

Setelah membaca slide, kerjakanlah kuis berikut!

https://forms.gle/UiuVzjXEeLqQeBB38
Terima kasih

SELAMAT BELAJAR

SEMOGA BERMANFAAT

dr.Syarifah nurul Yanti R.S.A.,M.Biomed

Anda mungkin juga menyukai