Anda di halaman 1dari 7

BAB III VARIASI GERAK DASAR

OLAHRAGA ATLETIK
• B. GERAK BERLARI
Manusia memiliki kemampuan melakukan berbagai macam gerakan.
Salah satu kemampuan gerakan tersebut adalah berlari. Lari dapat
diartikan gerakan memindahkan tubuh dengan melangkahkan kaki secara
cepat.
Gerak berlari dibedakan menjadi lari santai (Jogging), dan lari cepat
(Sprint). Lari juga dapat dibedakan berdasarkan jaraknya, yaitu lari jarak
pendek, lari jarak menengah, dan lari jarak jauh.
1. CARA BERLARI
A. LARI SANTAI
lari santai biasa disebut jogging. Lari santai dilakukan dengan
beberapa tujuan antara lain sebagai berikut :
 untuk menjaga kebugaran tubuh
 Melatih daya tahan paru-paru dan jantung
Gerak berlari santai dapat dilakukan dengan cara sebagai berikut :
1). Gerak kaki 3). Posisi badan
2). Gerak lengan 4). Koordinasi
b. Lari Cepat
Istilah lain dari aktivitas lari cepat adalah sprint. Dalam lomba atau
pertandingan perlari caepat disebut sprinter. Prinsip dari sprint ini
mengutamakan kecepatan dan kekuatan otot tungkai. Cara melakukan lari
cepat (sprint) sebagai berikut :
1). Gerak Kaki 3). Posisi Badan
2). Gerak Lengan 4). Koordinasi
2. VARIASI GERAK BERLARI

a. Berlari Melewati Rintangan b. Berlari Mengikuti Tanda


c. Berlari Memindahkan Benda d. Berlari Zig-zag
VIDEO PEMBELAJARAN
GERAK BERLARI

Anda mungkin juga menyukai