Anda di halaman 1dari 12

Perencanaan menu untuk pasien ginjal

Waktu Makanan Bahan URT Berat (gr)


07.00 Nasi Beras putih 1 porsi 40
Pepes teri basah Ikan teri padang 2 sdm 16,5
Tahu bacem Tahu 1 ptg sedang 44
Kecap 1 sdm 15
Tumis tauge Tauge 1 porsi 65
Minyak Secukupnya 4,7
Air putih Air putih 1 gelas 185 mL
10.00 Puding jeruk Agar-agar 2 sdm 20
(Selingan) Jeruk ½ buah 50
Susu 1 sdm 10
Air putih Air putih 1 gelas 185 mL
Waktu Makanan Bahan URT Berat
12.00 Nasi Beras putih 1 porsi 40
Ayam panggang Ayam 1 ptg paha 48
Kecap 1 sdm 15

Tempe mendoan Tempe kedelai 2 ptg sedang 50


Daun bawang 1 sdm 10
Tepung 3 sdm 30
Air 4 sdm 40
Minyak Secukupnya 7,3
Urapan Tauge 3 sdm 30
Kacang panjang 2 sdm 20
Wortel 2 sdm 20
Jeruk Jeruk 1 buah 100
Air putih Air putih 1 gelas 185 mL
Waktu Makanan Bahan URT Berat
16.00 Kue talam Kue talam 1 buah 50
Air putih Air putih 1 gelas 185 ml
Waktu Makanan Bahan URT Berat Kandungan

Energi KH P L Kalium
(kkal) (gr) (gr) (gr) (mg)
18.00 Nasi Beras putih 1 porsi 40 130 28,6 2,4 0,2 29
Perkedel Tahu 2 buah 88
tahu
Telur ayam ½ butir 21
238,9 17,8 11,1 14,4 149,1
Tepung beras 2 sdm 20
Minyak secukupnya 7,8
Tumis Kangkung 1 ikat 100
kangkung
203,1 4,4 2,6 21,6 212,2
Minyak Secukupnya 21,3

Telur mata Telur ayam 1 butir 60


sapi 134,4 0,7 7,6 11,2 75,6
Minyak Secukupnya 4,8
Sop buah Apel ½ buah 60

Anggur 3 butir 36

Pepaya ¼ buah 25 104 22,6 1,5 1,6 206,5


Susu kental 1 sdm 15
manis
Air putih 2 sdm 30
Air madu Air putih 1 gelas 185
45,6 12,4 0 0 7,8
Madu 1 sdm 15
Waktu Makanan Bahan URT Berat (gr)
20.00 Roti bakar Roti putih 2 lembar 80
Selai strawberry 1 sdm 15
Air putih Air putih 1 gelas 185 ml
RESEP
1. NASI
Bahan :
- Beras putih 40 gr
- Air secukupnya

Cara Pengolahan :
1. Cuci beras dengan air agar tidak ada
kotoran seperti kerikil yang ikut termasak
2. Tiriskan air cucian beras
3. Tambahkan air secukupnya
4. Masak beras dengan rice cooker
2. TUMIS KANGKUNG

Bahan :
- 1 ikat Kangkung
- 2 bawang merah
- 1 bawang putih
- 2 cabai merah
- 3 cabai rawit
- ½ sdm gula pasir
- ½ sdt garam
- 1 sdm saus tiram
- Minyak secukupnya
- Air 185 mL

Cara Pengolahan :
1. Siangi kangkung dan potong lalu cuci bersih
2. Iris cabai merah, cabai rawit, bawang merah dan bawang putih lalu tumis hingga
harum
3. Masukkan kangkung lalu tumis sebentar
4. Tambahkan air, garam, gula, dan saus tiram
5. Aduk-aduk sebentar lalu tutup kira-kira 2 menit dan matikan kompor
3. PERKEDEL TAHU
Bahan :
- 2 buah sedang Tahu putih
- 1 batang daun bawang
- 2 siung bawang merah
- 1 siung bawang putih
- 1/2 butir telur ayam
- 2 sdm tepung beras
- 1 sdt Lada bubuk
- 1/2 sdt garam
- Minyak kelapa sawit secukupnya

Cara Pengolahan :
1. Haluskan tahu
2. Haluskan bawang merah dan bawang putih
3. Masukkan bawang merah dan bawang putih yang sudah dihaluskan ke adonan tahu
4. Tambahkan lada, garam dan tepung beras aduk hingga merata
5. Ambil adonan dengan sendok lalu bentuk menjadi bulat dan pipihkan
6. Panaskan minyak secukupnya (sedikit spt menumis)
7. Goreng perkedel tahu dengan api kecil hingga matang
4. TELUR MATA SAPI
Bahan :
- 1 butir telur ayam
- Minyak secukupnya

Cara Pengolahan :
1. Panaskan minyak secukupnya
2. Pecahkan telur ayam langsung tuangkan
telur pada minyak yang dipanaskan
3. Masak hingga matang kecoklatan
5. SOP BUAH

Bahan :
- ½ potong buah apel
- 3 butir anggur
- ¼ potong pepaya
- 1 sdm susu kental manis
- 2 sdm air

Cara Pengolahan :
1. Potong buah menjadi dadu dengan ukuran seragam, untuk anggur dipotong
menjadi 2 bagian
2. Tambahkan 1 sdm susu kental manis pada mangkuk dan tambahkan 2 sdm air lalu
aduk hingga rata
3. Masukkan buah yang sudah dipotong ke dalam mangkuk lalu aduk rata
6. AIR MADU

Bahan :
- Air 185 ml
- 2 sdm madu

Cara Pengolahan :
1. Ambil 185 ml air lalu tambahkan 2 sdm madu
2. Aduk hingga merata

Anda mungkin juga menyukai