Anda di halaman 1dari 30

TUGAS BESAR PENGANTAR

MANAJEMEN DAN BISNIS

Anggota : 6703164058 Miranda Arianty


6703160088 Alifa Khoirunnisa Harahap
6703162082 Chikal El-Rayyan Muhayar
6703164100 Regy Dwi Kusuma Marwa
6703160004 Puja Diba Sihotang
 
Jenis Perusahaan : BUMN
Bidang Perusahaan : Jasa Penerbangan
Lokasi perusahaan : Jalan Angkasa, LandasanUlin Utara, LandasanUlin,
Banjarmasin, Kalimantan Selatan 70724, Indonesia
Website : syamsudinnoor-airport.co.id
Contact Center : 172
Fax : 0511 4705251
Email : humas.bdj@ap1.co.id
LATAR BELAKANG

Perkembangan transportasi di Indonesia bisa


dibilang cukup maju, karena jarak satu daerah
ke daerah yang lain sudah dapat ditempuh
transportasi yang tersedia, baik itu transportasi
darat, laut, maupun udara. Sehingga
mempermudah dan mempersingkat
masyarakat yang ingin menempuh perjalanan
yang jauh.
BATASAN MASALAH

Penelitian ini akan berisi hal-hal mengenai :


• Gambaran perusahaan PT Angkasa pura I
Bandar Udara Syamsudinnor Banjarmasin
• Pendapatan Perusahaan dari beberapa bidang
usaha
• Kekurangan bandara
• Solusi atau masukan dari kekurangan perusahaan
KAJIAN PUSTAKA

• Perusahaan PT Angkasa pura I merupakan sebuah


Perusahaan besar yang menaungi 13 bandara di Indonesia,
salah satunya yaitu Bandar Udara Syamsudinnor
Banjarmasin. Bandara adalah perusahaan yang cukup unik
karena mempunyai bidang usaha yang beragam seperti
halnya Bandara yang ada di Banjarmasin yang mempunyai
bidang usaha Jasa Aeronautika & Produk Non
Aeronautika.
GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN

Sejarah Singkat Perusahaan

Sekarang
Dulu
GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN

Visi & Misi Perusahaan

Visi Perusahaan
“Menjadi salah satu dari sepuluh perusahaan pengelola bandar udara terbaik di Asia.”

Misi Perusahaan
1. Meningkatkan nilai pemangku kepentingan
2. Menjadi mitra pemerintah dan pendorong pertumbuhan ekonomi
3. Mengusahakan jasa kebandarudaraan melalui pelayanan prima yang memenuhi
standar keamanan, keselamatan, dan kenyamanan
4. Meningkatkan daya saing perusahaan melalui kreatifitas dan inovasi
5. Memberikan kontribusi positif terhadap lingkungan hidup
Terpercaya

Nilai
•   Adaptif Budaya Sinergi
Perusahaan

Unggul

Motto Pelayanan
" Melayani Dengan Sepenuh Hati “
STRUKTUR ORGANISASI & FUNGSI BISNIS
BIDANG USAHA

Jasa Aeronautika

1. Pelayanan Jasa Penerbangan (PJP) / Air Traffic Services (ATS)


2. Pelayanan Jasa Pendaratan Penempatan dan Penyimpanan Pesawat
Udara (PJP4U)
3. Pelayanan Jasa Penumpang Pesawat Udara(PJP2U)
4. Jasa Garbarata (Aviobridge) (belum tersedia)
BIDANG USAHA

Produk non Aeronautika

1. Pemakaian Counter,
2. Sewa - sewa (ruang dan tanah),
3. Konsesi terhadap usaha - usaha di bandara,
4. Parkir kendaraan,
5. Sewa tempat reklame,
6. Pengelolaan CIP Lounge
KEADAAN KEUANGAN PERUSAHAAN
KEADAAN KEUANGAN PERUSAHAAN
KEADAAN KEUANGAN PERUSAHAAN
KOMPETITOR

Bisa dikatakan PT ANGKASA PURA I


(PERSERO) BANDAR UDARA SYAMSUDIN
NOOR BANJARMASIN tidak memiliki
komptetitor karena tidak ada bandara lain yang
berada di kawasan kota banjarmasin, kalau
dibandingkan dengan kapal tentu orang lain lebih
memilih pesawat karena lebih efektif dan dari
segi biaya pun tidak jauh berbeda.
SASARAN KONSUMEN

1. Masakpai penerbangan

2. Pengusaha & Pengunjung


PENGGUNAAN TEKNOLOGI

Website Perusahaan :
syamsudinnoor-airport.co.id
MATRIKS SWOT OPPOTUNITY THREAT
 Kerjasama yang baik dengan  Kebijakan pemerintah
TUJUAN/SASARAN : berbagai perusahaan lain.
Menjadi salah satu dari sepuluh perusahaan  Perang harga dan
 Adanya kebutuhan akan lapangan
pengelola bandar udara terbaik di Asia pacu pesawat fluktuasi nilai tukar
 Tidak ada pesaing asing
 Konsumen yang selalu bertambah

STREANGTH
 Letak Strategis
 Pelayanan yang cukup baik
 Adanya website perusahaan
 Struktur organisasi yang sangat baik
 Telah mendapatkan penghargaan dari
berbagai instansi dalam bentuk apresiasi
masyarakat atas perfomance perusahaan.

WEAKNESS
 Belum ada garbarata
 Pendapatan tidak tetap
 Lapangan parkir pesawat yang kurang luas
sehingga sering terjadi keterlambatan.
 Ruang tunggu penumpang yang kurang luas
 Lapangan Parkir Motor dan Mobil yang
masih sempit
MATRIKS SWOT OPPOTUNITY THREAT
 Kerjasama yang baik dengan  Kebijakan pemerintah
TUJUAN/SASARAN : berbagai perusahaan lain.
Menjadi salah satu dari sepuluh perusahaan  Adanya kebutuhan akan lapangan  Perang harga dan fluktuasi
pengelola bandar udara terbaik di Asia pacu pesawat nilai tukar asing
 Tidak ada pesaing
 Konsumen yang selalu bertambah

STREANGTH 1. Meningkatkan Pelayanan 1. Menjalankan kebijakan


 Letak Strategis 2. Menambah fasilitas pelayanan pemerintah dengan
bandara seperti monitor baik seperti membayar
 Pelayanan yang cukup baik
pemberitahuan jam pajak tepat waktu
 Adanya website perusahaan penerbangan 2. Mengurangi transaksi
 Struktur organisasi yang sangat baik 3. Menambah prestasi-prestasi atau pembelian dengan
perusahaan Perusahaan asing
 Telah mendapatkan penghargaan dari
4. Menambah partner perusahaan
berbagai instansi dalam bentuk apresiasi lain untuk bekerjasama
masyarakat atas perfomance perusahaan.

WEAKNESS 1. Menambah Garbarata 1. Menargetkan


 Belum ada garbarata 2. Menambah area parkir pendapatan minimal
 Pendapatan tidak tetap
pesawat 2. Membeli tanah
3. Memperluas area bandara disekitar bandara
 Lapangan parkir pesawat yang kurang luas
terutama untuk ruang untuk perluasan
sehingga sering terjadi keterlambatan. tunggu
 Ruang tunggu penumpang yang kurang 4. Menambah lapangan parkir
luas untuk motor dan mobil
Implementasi pengambilan keputusan

Identifikasi
permasalahan

Identifikasi kriteria
keputusan

Menentukan Inovasi yang dibutuhkan


pembobotan kriteria adalah pengadaan jasa
garbarata
Menentukan
alternatif

Menganalisis
alternative

Mengimplementasika
n alternatif
Implementasi pengambilan keputusan

Identifikasi
permasalahan

Identifikasi kriteria
keputusan
1. Berkualitas
Menentukan
pembobotan kriteria
2. Murah
3. Nyaman
Menentukan
alternatif

Menganalisis
alternative

Mengimplementasika
n alternatif
Implementasi pengambilan keputusan

Identifikasi
permasalahan

Identifikasi kriteria
keputusan

1. Berkualitas “10”
Menentukan
pembobotan kriteria
2. Murah “7”
Menentukan
alternatif
3. Nyaman “8”

Menganalisis
alternative

Mengimplementasika
n alternatif
Menentukan Alternatif
Desain garbarata Tunnel Glass

Desain garbarata Tunnel Steel


ANALISIS ALTERNATIF

Garbarata Tunnel Glass Garbarata Tunnel Steel


Berkualitas 10 9
Murah 7 9
Nyaman 9 7
Total 221 209
I M P L E M E N TA S I A LT E R N AT I F
G A R B A R ATA T U N N E L G L A S S

Setidaknya bandara harus memiliki tiga sampai lima garbarata untuk 12


penerbangan dalam sehari yang relevan dengan jumlah penumpang
keberangkatan maupun kedatangan, terutama pada musim liburan seperti
liburan sekolah, lebaran, natal, dan tahun baru.
S U P P LY C H A I N MA N A G E ME NT G A R B A R ATA
ANGGARAN BIAYA

No Jenis Pengeluaran Biaya (Rp)


1 Biaya survei kepada supplier (0.05%) Rp. 10.000.000
2 Biaya Pembelian 3 garbarata (99.72%) Rp. 21.000.000.000

3 Biaya Angkut jalur laut & sewa container (0.17%) Rp. 35.000.000

4 Biaya upah teknisi garbarata (0.071%) Rp. 15.000.000


Jumlah Rp. 21.060.000.000
GANTT CHART

No Nama Kegiatan Des januari Februari

    1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4

1 Survey Garbarata                        

2 Menentukan Suplier
                       

3 Pembelian Garbarata
                       

4 Pengiriman Garbarata
                       

5 Pengecekan Garbarata
                       

6 pemakain Garbartata
                       
KESIMPULAN & SARAN
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai