Anda di halaman 1dari 11

BARTENDING

STRUKTUR ORGANISASI
TUJUAN
• Seseorang dapat menempatkan dirinya sendiri
dan melihat susunan keseluruhan di atasnya
sampai pada manajer tertinggi dan di
bawahnya sampai pada tingkat terbawah dalam
suatu organisasi.
MANFAAT
• Setiap petugas atau karyawan dapat dengan jelas mengetahui
jabatan, tugas, tanggung jawab dan wewenangnya.
• Dapat memudahkan terjadinya koordinasi kerja.
• Dapat memperlancar tugas-tugas seorang karyawannya.
• Tugas karyawan menjadi lebih ringan.
• Dapat menciptakan suasana kerja yang menyenangkan.
• Dapat mempertahankan dan meningkatkan mutu pelayanan
kepada tamu.
• Kepuasan tamu terhadap pelayanan dapat dipertahankan
bahkan ditingkatkan.
• Akhirnya dapat meningkatkan pendapatan perusahaan atau
karyawannya.
Hal yang harus diperhatikan dalam membuat
struktur organisasi bar adalah Ruang Lingkup
Operasi suatu Bar, yang dapat dilihat dari :
• Jumlah tempat duduk dan meja yang tersedia
• Jumlah pengunjung yang datang
• Banyaknya outlet yang ada pada suatu Bar
BAR ORGANIZATION CHART
BAR
MANAGER

HEAD
BARTENDER/
SUPERVISOR

BAR
BARTENDER CAPTAIN

BAR
WAITER/SS
TUGAS 1
• BUATLAH TUGAS DAN TANGGUNG JAWAB DARI
MASING - MASING JABATAN DIATAS !
KOMPETENSI SEORANG PETUGAS
BAR
1. APPEREANCE (Penampilan)
2. ATTITUDE (Sikap tingkah laku)
3. KNOWLEDGE (Pengetahuan)
4. SKILL (Keterampilan)
APPEREANCE (Penampilan)
• Seorang petugas bar yang baik hendaknya selalu
berpenampilan rapi dan menarik.
• Menggunakan seragam dalam kondisi bersih, rapi dan
kelihatan segar
• Sepatu dalam keadaan mengkilap dan bersih
• Mandi dengan teratur agar tubuh menjadi sehat dan segar
• Rambut pendek, dicukur rapi, tidak boleh berjenggot,
jambang maupun kumis
• Bagi wanita berdandan hendaknya sederhana, berpenampilan
menarik
• Kuku tangan dipotong pendek
• Selalu menjaga agar bau nafas tetap segar dan tidak bau
ATTITUDE (Sikap tingkah laku)
• Memiliki sikap badan yang baik
• Selalu sopan dan ceria dalam melakukan setiap tindakan
• Melakukan pekerjaan secara bersungguh-sungguh
• Bersikap jujur dalam setiap kegiatan baik dengan tamu
maupun teman sekerja
• Menghindari kebiasaan-kebiasaan buruk pada saat bekerja
seperti : merokok, makan ataupun minum
• Memiliki mental yang sanggup melayani orang
• Menunjukkan kebiasaan-kebiasaan baik seperti berdiri tegak,
senyum dengan tulus serta bebicara dengan jelas.
KNOWLEDGE (Pengetahuan)

• Pengetahuan tentang semua jenis minuman


campuran
• Kandungan alkohol dari masing-masing minuman
• Mampu berperan sebagai salesman
• Memahami tentang teknik mencampur minuman
• Mampu memberikan informasi dan menangani
keluhan yang terjadi
SKILL (Keterampilan)

• Dapat melaksanakan tugas dengan baik dan benar


• Mampu menyiapkan dan membuat minuman
campuran sesuai dengan resep yang telah ditetapkan
• Mampu mengambil pesanan dan menghidangkan
minuman secara profesional

Anda mungkin juga menyukai