Anda di halaman 1dari 9

Dinasti Song 宋朝

Shaffira Shiffa Ammany


2404416026
1

Dinasti Song Utara


Zhao Kuangyin/Song
Taizu (赵匡胤 / 宋太祖)
Kaisar Pendiri Dinasti Song

Zhao kuangyin adalah bangsawan dari negara Houzhou, dia


mendeklarasikan diri sebagai kaisar Dinasti Song, dengan
melakukan kudeta pada raja Houzhou.
Pada masa pemerintahannya, dia melucuti raja bangsawan yang
memiliki kekuatan militer yang besar dan memberlakukan
kebijakan militer baru agar tidak terjadi kudeta lagi.pada tahun 963-
975 M dia berhasil menaklukan negara Jingnan, Houshu, Nanhan,
dan lainnya. Tetapi dia belum berhasil menyatukan China.
Dinasti Song Utara Pada Masa 2
Pemerintahan Song Taizong

Setelah Kaisar Song Taizu meninggal,


zhao kuangyi menggantikannya sebagai
kaisar Song yang bergelar Song
Taizong. Zhao Kuangyi/Song
Dia meberhasil menakhlukkan negara
Taizong
Wuyue, Ming dan Negara Beihan.
Setelah itu ia ingin menakhlukkan Pada Tahun 997 Kaisar Song Taizong meninggal
dunia.
Negara Liao. Tetapi karena Negara
Liao sangat kuat, selama belasan kali Dari para penerus kaisar Song Taizong hanya
pertempuran terjadi,Dinasti Song selalu kaisar Song Shenzong yang cakap memerintah
kalah. Dinasti Liao.pada masa pemerintahan Kaisar Song
Shenzong,mengangkat Wang Anshi sebagai
Dan menjadi bulan-bulanan Negara
perdana menteri dan mengutus untuk mengadakan
Liao. reformasi, yang ditentang oleh berbagai pihak, dan
karena sisterm reformasi tersebut gagal di tengah
jalan, situasi ekonomi dinasti pun memburuk.
Masa Pemerintahan
Song Huizong ( 宋徽宗 )

Pada saat kaisar Song Huizong bertahta, dia langsung


menerima usulan dari Caijing dan kawan-kawan untuk
melakukan peraturan baru, peraturan tersebut tidak ada
untungnya untuk negara sama sekali.
Pada tahun 1120 kaisar song huizong bersekutu dengan
negara Jin untuk melawan Dinasti Liao.
Tetapi beberapa tahun kemudian Persekutuan dinasti Song
dan Jin hancur. Dan terjadi peperangan dan menyebabkan
kaisar Song Huizong dan seluruh keluarganya ditawan.
Singkat cerita, Dinasti Song Utara pun runtuh.
4
Lahirnya Dinasti Song Selatan

Ketika Negara Jin berhasil memusnahkan Dinasti Song Utara, mereka


mengangkat Zhang Bangchang sebagai raja boneka mereka.

Setelahnya pasukan Jin meninggalkantanah Song, karena takut akan kemarahan rakyat.
Zhang Bangchang mengutus Zhao Gou untuk meneruskan pemerintahan Dinasti Song.
Dan diberi gelar Song Gaozong.
Kaisar Song Gaozong melakukan perdamaian dengan Negara Jin. Dengan
menandatangani “Shaoxing heyi” yang intinya menguntungkan pihak Jin.

Pada tahun 1161 Raja Jin, mengerahkan pasukannya untuk menyerang Dinasti Song. Tapi pada
saat yang bersamaan, raja bangsawan dari Negara Jin Wangyan Yong, yang melakukan kudeta,
pada raja Wangyan Liang, dan mendeklarasikan diri naik tahta sebagai raja Jin.

Dan pasukan dari Wanyan Yong membunuh Raja Jin, Wanyan Liang, dan membuat pasukan Wanyan
Liang menyelamatkan diri pulang ke Utara. Dan Song terhindar dari kehancuran
5

Pada Tahun 1162 Kaisar Song Gaozong mengangkat keponakannya dengan gelar Kaisar Song
Xiaozong.
Kaisar Song Xiaozong berusaha Membersihkan nama Jenderal Yue Fei dengan memakamkan
dengan hormat.
Kaisar Song Xiaozong mengangkat Zhang zun sebagai shumishi (kepala dinas rahasia) dan
memerintahkannya untuk mempersiapkan perang melawan Jin.
Pasukan Dinasti Song kalah Jin dan terpaksa menyerah dan melakukan perundingan
perdamaian. Selain mengukuhkan Shaoxing heyi, pihak Jin juga menambahkan pasal, yaitu :
“kedua belah pihak mengakui dua negara sebagai Shuzi Zhiguo (hubungan kedua negara sebagai
paman dan keponakan).
pada tahun 1189 Kaisar Song Xiaozong, mewariskan tahtanya pada anaknya yang bergelar
Song Guangzong.
Sayanyangnya Kaisar Song Guangzong hanya bertahta selama 6 tahun, dan sama sekali tidak
berjasa, demikian dengan para kaisar penerusnya.
Akhir Pemerintahan 1206 HISTORY 1
Jengis Khan berhasil
Dinasti Song Selatan mempersatukan Negara Sheikh di
Mongolia.
HISTORY 2 1234
Kaisar Song Lizong mengerahkan 30
ribu pasukan untuk bergabung dengan
Mongolia melawan Jin. Dan mereka
menang.
1268 HISTORY 3
Pasukan Mongolia menyerang Daerah
Xiangfan, dan separuh wilayah Dinasti
Song jatuh ke tangan Mongolia

HISTORY 4 1271
Kubilai Khan mengganti nama Negara
Mongolia menjadi Dinasti Yuan.
.
1273 HISTORY 5
Pasukan Yuan menyerang daerah
Lin’an dan menangkap anak Kaisar
Song Duzong dan permaisuri Xie
HISTORY 6 1273
Patih Chen Yizhong mengangkat Zhao
Shi yang baru 8 tahun menjadi Kaisar
yang bergelar Song Duanzong
1278 HISTORY 7
Kaisar Song Duanzong meninggal dan
digantikan oleh Zhao Bing, adiknya
yang baru 6 tahun.
HISTORY 8 1278
Pasukan Song kalah melawan Yuan, hingga
tertangkapnya Komandan Wen Tianxiang, dan
dieksekusi mati. Setahun setelahnya Patih Lu
Xiufu dan Kaisar bunuh diri.
THANK YOU FOR
WATCHING!

Anda mungkin juga menyukai