Anda di halaman 1dari 8

Pengembangan

Bahan Pelatihan
ARTI DAN RAGAM BAHAN PELATIHAN
Bahan pelatihan atau training material merupakan media yang digunakan untuk
menyampaikan suatu materi dalam program pelatihan. Dengan adanya bahan pelatihan
maka akan mendorong keberhasilan sebuah program pelatihan.
Heinich, molenda dan Smaldino (2007), mengemukakan klarifikasi atau media
yang dapat digunakan sebagai bahan pelatihan, yaitu:
1. Media cetak
○ 2. Realia atau benda nyata
○ 3. Model dan simulator
○ 4. Program audio
○ 5. Program video
○ 6. Program multimedia
○ 7. Web dan internet
2
PENGADAAN BAHAN PELATIHAN
Pengadaan bahan pelatihan untuk mendukung
penyelanggaraan sebuah program pelatihan dapat dilakukan


melalui beberapa cara yaitu:

1. Membeli atau menciptakan bahan pelatihan baru atau memodifikasi bahan


pelatihan yang sudah tersedia sesuai dengan tujuan atau kompetensi yang
perlu dimiliki oleh peserta program pelatihan.
2. Media elektronik seperti halnya program video dan program multimedia
dapat digunakan untuk membantu peserta dalam mempelajari informasi
dan pengetahuan khususnya tentang tahapan suatu proses atau prosedur.

3
PENGGUNAAN
BAHAN PRESENTASI
Metode presentasi adalah suatu kegiatan yang
dilakukan oleh pemateri dalam menyampaikan isi
atau materi di hadapan para peserta dengan
menggunakan bahan presentasi. Bahan presentasi
yang digunakan dapat berupa:
Handout merupakan bahan cetakan yang diberikan
kepada para peserta sebelum presentasi dimulai.
○ Powerpoint digunakan untuk membantu pemateri
dalam menyampaian materi yang akan disampaikan.

4
MENCIPTAKAN PRESENTASI
SUKSES:
Agar dapat menciptakan presentasi yang efektif, efisiensi dan
menarik diperlukan adanya proses perancangan aktivitas
presentasi yang sistematik, meliputi:

 Mengenal karakteristik pemirsa

 Menetapkan tujuan presentasi

 Memilih media presentasi

 Melibatkan siswa dalam aktivitas belajar

 Memperoleh informasi tentang hasil belajar

5
KONKLUSI

Bahan pelatihan dapat diartikan sebagai media yang


digunakan untuk menyampaikan suatu materi dalam
program pelatihan. Dengan menggunakan beragam
bahan pelatihan maka peserta dapat mencapai tujuan
yang perlu dimiliki.

6
Peranan SWOT Sebagai Bagian Analisis Manajemen
Risiko dan Hubungannya Dengan Pengambilan
Keputusan
Peranan SWOT yaitu sebagai Menurut Nuranisak Sugesti S.
alat bantu dalam menganalisis dan Achmad Holil Noor Ali
kondisi suatu perusahaan bahwa “ Analisis SWOT
selama ini dianggap sebagai dilakukan dengan
suatu model yang dapat mengidentifikasi kekuatan dan
diterima secara umum dan faktor-faktor negatif dari
lebih familiar. internal, peluang atau
kesempatan dan keuntungan
dari faktor eksternal dan
ancaman atau risiko.”

7
Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai